Anda di halaman 1dari 82

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

PEMANFAATAN BARANG MILIK DAERAH

BIDANG PENGELOLAAN BARANG MILIK DAERAH


KABUPATEN GARUT
Jl. Kiansantang No.3 Garut
DAFTAR ISI

A. Pendahuluan ............................................................................................................................. 1
B. Dasar Hukum ............................................................................................................................ 2
C. Peristilahan ................................................................................................................................ 2
D. Pihak – Pihak yang Terlibat............................................................................................... 5
E. Standar Operasional Prosedur Pemanfaatan Barang Milik Daerah ................... 5
E.1. SOP Sewa Barang Milik Daerah oleh Pengelola.................................................... 6
E.1.1. SOP Verifikasi Kelayakan Penyewaan ........................................................... 7
E.1.2. SOP Penetapan Persetujuan Penyewaan ..................................................... 11
E.1.3. SOP Penerbitan Perjanjian Sewa ...................................................................... 14
E.1.4. SOP Pelaksanaan Sewa ......................................................................................... 19
E.1.5. SOP Pengakhiran Sewa ......................................................................................... 23
E.2. SOP Penerbitan Surat Persetujuan Sewa Barang Milik Daerah oleh
Pengguna Barang Milik Daerah ..................................................................................... 27
E.3. SOP Pinjam Pakai Barang Milik Daerah oleh Pengelola ................................... 31
E.3.1. SOP Verifikasi Permohonan Pinjam Pakai ................................................... 32
E.3.2. SOP Penerbitan Perjanjian Pinjam Pakai ...................................................... 36
E.3.3. SOP Pelaksanaan Perjanjian Pinjam Pakai ................................................. 39
E.3.4. SOP Pengakhiran Pinjam Pakai ......................................................................... 44
E.4. SOP Bangun Guna Serah/ Bangun Serah Guna pada Pengelola Barang ...... 48
E.4.1. SOP Pemilihan dan Penetapan Mitra BGS/BSG ........................................ 49
E.4.2. SOP Pelaksanaan BGS/BSG ................................................................................ 54
E.4.3. SOP Pengakhiran BGS/BSG. ............................................................................... 59
E.5. SOP Kerjasama Penyediaan Infrastruktur (KSPI) ................................................. 63
E.5.1. SOP Penerbitan Keputusan Gubernur Mengenai KSPI ......................... 64
E.5.2. SOP Pemilihan dan Penetapan Mitra KSPI .................................................. 69
E.5.3. SOP Pelaksanaan KSPI .......................................................................................... 73
E.5.4. SOP Pengakhiran KSPI .......................................................................................... 77
A. Pendahuluan

Badan pengelola barang milik daerah merupakan salah satu Balai teknis
yang berada di bawah Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten
Garut. Tugas Pokok dan Fungsi Badan pengelola barang milik daerah salah
satunya adalah mengoptimalkan Barang Milik Daerah berupa tanah dan/atau
bangunan dan selain tanah dan/atau bangunan yang dilaksanakan berdasarkan
pertimbangan teknis dan kepentingan daerah serta kepentingan umum melalui
pemanfaatan Barang Milik Daerah.

Guna melaksanakan atau menjalankan kegiatan sesuai tugas dan fungsi

Balai dan dapat menghasilkan produk administrasi pemerintahan untuk

pemanfaatan Barang Milik Daerah yang terstandarisasi maka perlu disusun

Standar Operasional Prosedurnya (SOP). Penyusunan SOP ini, juga merupakan

pelaksanaan dari perintah peraturan perundangan. SOP merupakan suatu

rangkaian instruksi tertulis yang mendokumentasikan kegiatan atau proses rutin

yang terdapat pada suatu organisasi. Pengembangan dan penerapan dari SOP

merupakan bagian penting dari keberhasilan kualitas pekerjaan dimana SOP

menyediakan informasi untuk setiap individu dalam untuk menjalankan pekerjaan,

dan memberikan konsistensi pada kualitas dan integritas dari suatu produk atau

hasil akhir.

Pada dasarnya dengan melakukan penerapan SOP maka organisasi dapat


memastikan suatu operasi berjalan sesuai dengan prosedur yang ada. Atau
dengan kata lain SOP adalah Suatu standar/pedoman tertulis yang dipergunakan
untuk mendorong dan menggerakkan suatu kelompok untuk mencapai tujuan
organisasi. SOP merupakan tata cara atau tahapan yang dibakukan dan yang
harus dilalui untuk menyelesaikan suatu proses kerja tertentu.

1
B. Dasar Hukum

Secara yuridis penyusunan SOP Pemanfaatan Barang Milik Daerah


pada Pemerintah Kabupaten Garut didasarkan kepada ketentuan – ketentuan
sebagai berikut:

1. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara


(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan
Lembaran Negara Repubik Indonesia Nomor 4355)
2. Undang-Undang 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah;
3. Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 2014 tentang Pengelolaan Barang
Milik Negara/Daerah;
4. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
Republik Indonesia No. 35 Tahun 2012 Tentang Pedoman Penyusunan
Standar Operasional Prosedur Administrasi Pemerintahan.
5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 19 Tahun 2016 tentang Pedoman
Pengelolaan Barang Milik Daerah.
6. Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2015 Tentang Pengelolaan Barang Milik
Daerah di Lingkungan Pemeritah Kabupaten Garut
7. Peraturan Bupati Nomor 14 Tahun 2016 tentang Sistem dan Prosedur
Pengelolaan Barang Milik Daerah Kabupaten Garut
8. Peraturan Bupati Nomor 61 Tahun 2017 tentang Perubahan atas Peraturan
Bupati Nomor 29 Tahun 2016 tentang Tata Cara Sewa Barang Milik Daerah
di Lingkungan Pemerintah Kab. Garut

C. Peristilahan
Guna memberikan kesamaan pemahaman mengenai berbagai istilah yang
digunakan dalam SOP Pemanfaatan Barang Milik Daerah, berikut ini disajikan
pendefinisian dari istilah yang dimaksud:
1. Daerah adalah Kabupaten Garut.
2. Bupati adalah Bupati Garut.
3. Sekretaris Daerah adalah Sekretaris Daerah kabupaten garut.
4. Pengelola Barang Milik Daerah yang selanjutnya disebut Pengelola Barang
adalah pejabat yang berwenang dan bertanggung jawab melakukan koordinasi
pengelolaan barang milik daerah.

2
5. Pejabat Penatausahaan Barang adalah kepala BPKD/SKPD yang
mempunyai fungsi pengelolaan barang milik daerah selaku pejabat
pengelola keuangan daerah.
6. Pengguna barang adalah pejabat pemegang kewenangan penggunaan
barang milik daerah.
7. Barang milik daerah adalah semua barang yang dibeli atau diperoleh atas beban

APBD atau berasal dari perolehan lainnya yang sah.


8. Kuasa Pengguna Barang Milik Daerah selanjutnya disebut sebagai Kuasa
Pengguna Barang adalah kepala unit kerja atau pejabat yang ditunjuk oleh
Pengguna Barang untuk menggunakan barang milik daerah yang berada dalam
penguasaannya dengan sebaik-baiknya.
9. Pejabat Penatausahaan Pengguna Barang adalah Pejabat yang
melaksanakan fungsi tata usaha barang milik daerah pada Pengguna
Barang.
10. Pengurus Barang Milik Daerah yang selanjutnya disebut Pengurus Barang
adalah Pejabat dan/atau Jabatan Fungsional Umum yang diserahi tugas
mengurus barang.
11. Pengurus Barang Pengelola adalah pejabat yang diserahi tugas menerima,
menyimpan, mengeluarkan, dan menatausahakan barang milik daerah pada
Pejabat Penatausahaan Barang.
12. Pengurus Barang Pengguna adalah Jabatan Fungsional Umum yang
diserahi tugas menerima, menyimpan, mengeluarkan, menatausahakan
barang milik daerah pada Pengguna Barang.
13. Penilai adalah pihak yang bertugas pada Pemerintah Kabupaten Garut
pihak yang melakukan penilaian secara independen berdasarkan
kompetensi yang dimilikinya.

3
14. Penilaian adalah proses kegiatan untuk memberikan suatu opini nilai atas suatu

objek penilaian berupa barang milik daerah pada saat tertentu.

15. Pengelolaan Barang Milik Daerah adalah keseluruhan kegiatan yang meliputi
perencanaan kebutuhan dan penganggaran, pengadaan, penggunaan,
pemanfaatan, pengamanan dan pemeliharaan, penilaian,
pemindahtanganan, pemusnahan, penghapusan, penatausahaan dan
pembinaan, pengawasan dan pengendalian.
16. Pemanfaatan adalah pendayagunaan barang milik daerah yang tidak
digunakan untuk penyelenggaraan tugas dan fungsi BPKD/SKPD dan/atau
optimalisasi barang milik daerah dengan tidak mengubah status
kepemilikan.
17. Sewa adalah pemanfaatan barang milik daerah oleh pihak lain dalam jangka
waktu tertentu dan menerima imbalan uang tunai.
18. Pinjam pakai adalah penyerahan penggunaan Barang antara pemerintah pusat

dan pemerintah daerah atau antar pemerintah daerah dalam jangka waktu

tertentu tanpa menerima imbalan dan setelah jangka waktu tersebut berakhir

diserahkan kembali kepada Gubernur/Bupati/Walikota.

19. Kerja Sama Pemanfaatan yang selanjutnya disingkat KSP adalah


pendayagunaan barang milik daerah oleh pihak lain dalam jangka waktu
tertentu dalam rangka peningkatan pendapatan daerah atau sumber
pembiayaan lainnya.
20. Bangun Guna Serah yang selanjutnya disingkat BGS adalah pemanfaatan

barang milik daerah berupa tanah oleh pihak lain dengan cara mendirikan

bangunan dan/atau sarana berikut fasilitasnya, kemudian didayagunakan oleh

pihak lain tersebut dalam jangka waktu tertentu yang telah disepakati, untuk

selanjutnya diserahkan kembali tanah beserta bangunan dan/atau sarana

berikut fasilitasnya setelah berakhirnya jangka waktu.


4
21. Bangun Serah Guna yang selanjutnya disingkat BSG adalah pemanfaatan barang
milik daerah berupa tanah oleh pihak lain dengan cara mendirikan bangunan
dan/atau sarana berikut fasilitasnya, dan setelah selesai pembangunannya
diserahkan untuk didayagunakan oleh pihak lain tersebut dalam jangka waktu
tertentu yang disepakati.

22. Kerja Sama Penyediaan Infrastruktur yang selanjutnya disingkat KSPI adalah
kerjasama antara pemerintah dan badan usaha untuk kegiatan penyediaan

infrastruktur sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.


23. SKPD/BPKD adalah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) unsur pembantu
Kepala Daerah dan DPRD dalam penyelenggaraan urusan pemerintahan
yang menjadi kewenangan daerah.

*
D. Pihak – Pihak yang Terlibat

Prosedur penerbitan perizinan pada Pemerintah Kabupaten Garut


melibatkan berbagai pihak sebagai berikut:
1. Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD)
Kabupaten Garut;
2. Kepala Bidang Pengelolaan Barang Milik Daerah dan Kepala Sub.Bidang
Pemanfaatan dan Pengamanan BMD pada BPKAD Kab. Garut
3. Unsur – Unsur pada Bagian Hukum dan HAM Sekretariat Daerah
Kabupaten Garut.
4. Unsur – Unsur pada Bagian Administrasi Pemerintahan Sekretariat Daerah
Kabupaten Garut.
5. Unsur BPKAD / SKPD lain di lingkungan Pemerintah Kabupaten Garut yang
terkait dengan Pemanfaatan Barang Daerah Kabupaten Garut.

5
E. Standar Operasional Prosedur Pemanfaatan Barang Milik Daerah
Mengacu kepada Prinsip Umum pelaksanaan pemanfaatan Barang Milik

Daerah, sebagaimana termuat dalam Peraturan Menteri dalam Negeri


Nomor 19 tahun 2016 tentang Pedoman Pengelolaan Barang Milik Daerah
pasal 81, pemanfaatan BMD terdiri dari 6 bentuk, yaitu:
1. Sewa,
2. Pinjam pakai,
3. Kerjasama Pemanfaatan (KSP),
4. Bangun Guna Serah (BGS)/Bangun Serah Guna (BSG),
5. Kerjasama Penyediaan Infrastruktur (KSPI).

E.1. SOP Sewa Barang Milik Daerah oleh Pengelola

SOP sewa Barang Milik Daerah pada Pengelola Barang Milik Daerah
Pemerintah Kabupaten Garut. terdiri dari:
1. SOP Verifikasi Kelayakan Penyewaan,
2. SOP Penetapan Usulan Penyewaan
3. SOP Penerbitan Penetapan dan Dokumen Perjanjian Sewa,
4. SOP Pelaksanaan Sewa.
5. SOP Pengakhiran Sewa.

6
E.1.1. SOP Verifikasi Kelayakan Penyewaan

Nomor SOP 028 / 628- BPKAD


Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 Januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teti Sarifeni, M.Si
NIP. 19641222 199301 2 001
Kepala Sub Bidang Judul SOP Verifikasi Kelayakan
Pemanfaatan dan penyewaan
Pengamanan BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-Undang nomor 1 tahun 1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perbendaharaan mengenai pelayanan publik dan
Negara; administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor pengelolaan milik daerah
27 tahun 2014 tentang 2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan Barang Milik pemanfaatan BMD
Negara/Daerah; 3. Dapat mengoperasikan computer dan
3. Peraturan menteri dalam negeri aplikasi perkantoran
RI nomor 19 tahun 2016
tentang pedoman pengelolaan
Peralatan/perlengkapan:
Barang Milik Daerah;
4. PERDA Kab. Garut Nomor 2 1. Perangkat computer dan print
Tahun 2015 tentang 2. Dokumen permohonan sewa
Pengelolaan Barang Milik 3. Agenda kerja
Daerah; 4. Form.disposisi
5. Peraturan Bupati Garut Nomor
14 Tahun 2016 tentang Sistem Pencatatan dan pendataan:
dan Prosedur Pengelolaan
Barang Milik Daerah di Bukti dokumentasi
Lingkungan Pemerintah
Kabupaten Garut

Keterkaitan:
-

Peringatan:
Laporan hasil verifikasi hasil
kelayakan penyewaan paling
lambat 2 hari setelah menerima
disposisi dari BPKAD

7
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Ket
Kepala Bidang Kasubbid Staf pemanfaatan Kelengkapan Waktu Luaran
Pengelolaan BMD Pemanfaatan dan dan pengamanan
Pengamanan BMD BMD
1 2 2 4 5 6 7 8 9
1 Menugaskan kasubbid Agenda surat 5 Menit Disposisi dilampiri Form S-BMD
Pemanfaatan dan Pengamanan masuk dengan dokumen 1
BMD untuk melakukan verifikasi permohonan sewa
kelayakan penyewaan yang
diajukan calon mitra sewa
berdasarkan surat disposisi
2 Menugaskan staf untuk Disposisi dilampiri 5 Menit Disposisi dilampiri
melakukan verifikasi permohonan dengan dokumen dengan dokumen
sewa permohonan sewa permohonan sewa
3 Memeriksa Kelayakan a. Disposisi 1 hari Draft surat usulan Lihat
penyewaan. Jika layak dilanjutkan b. Pedoman sewa persetujuan atau draf persyaratan(Fo
dengan usulan untuk dilakukan surat penolakan sewa rm S- BMD 2a
penilaian oleh KJPP. Jika tidak & 2b)
layak dilanjutkan dengan
membuat draf surat penolakan
sewa disertai dengan alasan
penolakan
4 Memeriksa ulang hasil verifikasi Draft surat usulan 15 Menit a. Draft surat usulan
penyewaan dan menyampaikan persetujuan atau persetujuan atau
laporan ke kepala Bidang dan draf surat draf surat
pengusulan penilaian oleh KJPP penolakan penolakan sewa
b. Surat permintaan
perhitungan tarif
sewa ke KJPP
5 Memeriksa kelayakan penyewaan
yang ditindaklanjuti dengan
membuat surat permintaan
perhitungan besaran tarif sewa
kepada penilai publik atau penilai
pemerintah
6 Menerima hasil penilaian dari
penilai publik atau penilai
pemerintah, jika nilai sewa dari
pemohon lebih besar dari hasil
perhitungan penilai, maka
ditetapkan nilai pemohon
7 Menyampaikan draft PerBup ke Draft PerBup 1 minggu PerBup tentang tata
Bagian Hukum mengenai tata cara tentang tata cara cara sewa BMD
sewa BMD sewa BMD
8
Persyaratan Umum Sewa BMD Perorangan

1. Surat Permohonan, yang meliputi:


a. Data calon penyewa, disertai foto copy KTP 1 lembar
b. Latar belakang permohonan;
c. Jangka waktu penyewaan, dan
d. Peruntukan sewa.
e. Perkiraan Kesanggupan Nilai Sewa
2. Dokumen pendukung, terdiri dari:
a. Pernyataan kesediaan dari calon penyewa untuk menjaga dan
memelihara barang milik daerah serta mengikuti ketentuan yang berlaku
selama jangka waktu sewa; dan
b. Data barang milik daerah yang diajukan untuk dilakukan sewa, disertai:
(i) Foto atau gambar barang milik daerah, berupa:
Gambar lokasi dan/atau site plan tanah dan/atau bangunan yang
akan disewa; dan Foto bangunan dan bagian bangunan yang akan
disewa.
(ii) Alamat objek yang akan disewakan; dan/atau
(iii) Perkiraan luas tanah dan/atau bangunan yang akan disewakan.

Persyaratan Umum Sewa BMD Non Perorangan (BUMN/D dan Swasta)

1. Surat Permohonan, yang meliputi:


a. Data calon penyewa, disertai
(i) Fotokopi KTP 1 lembar
(ii) Fotokopi Akta Pendirian Badan 1 lembar
(iii) Fotokopi NPWP 1 lembar
(iv) Fotokopi SIUP 1 lembar
(v) Fotokopi Profil Badan Usaha 1 lembar
b. Latar belakang permohonan;
c. Jangka waktu penyewaan, dan
d. Peruntukan sewa.

9
e. Perkiraan Kesanggupan Nilai Sewa
2. Dokumen pendukung, terdiri dari:
a. Pernyataan kesediaan dari calon penyewa untuk menjaga dan
memelihara barang milik daerah serta mengikuti ketentuan yang berlaku
selama jangka waktu sewa; dan
b. Data barang milik daerah yang diajukan untuk dilakukan sewa, disertai:
(i) Foto atau gambar barang milik daerah, berupa:
Gambar lokasi dan/atau site plan tanah dan/atau bangunan yang
akan disewa; dan Foto bangunan dan bagian bangunan yang akan
disewa.

(ii) Alamat objek yang akan disewakan; dan/atau


(iii) Perkiraan luas tanah dan/atau bangunan yang akan disewakan.

10
E.1.2. SOP Penetapan Persetujuan Penyewaan

Nomor SOP 028 / 628- BPKAD


Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teti Sarifeni, M.Si
NIP. 19641222 199301 2 001
Kepala Sub Bidang Judul SOP Penetapan Persetujuan
Pemanfaatan dan Penyewaan
Pengamanan BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-undang nomor 1 Tahun 1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perpendaharaan mengenai pelayanan publik dan
Negara; administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor pengelolaan milik daerah
27 Tahun 2014 tentang 2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan barang milik pemanfaatan BMD
Negara/Daerah; 3. Dapat mengoperasikan komputer dan
3. Peraturan menteri dalam negeri aplikasi perkantoran
RI nomor 19 Tahun 2016
tentang Pedoman Pengelolaan Peralatan/perlengkapan:
Barang Milik Daerah;
4. PERDA Kab. Garut Nomor 2 1. Perangkat komputer dan print
Tahun 2015 tentang 2. Dokumen permohonan sewa
Pengelolaan Barang Milik 3. Agenda kerja
Daerah; 4. Form.disposisi
5. Peraturan Bupati Garut Nomor
14 Tahun 2016 tentang Sistem Pencatatan dan pendataan:
dan Prosedur Pengelolaan
Barang Milik Daerah di Bukti dokumentasi
Lingkungan Pemerintah
Kabupaten Garut
Keterkaitan : -
Peringatan:
Laporan hasil verifikasi hasil
kelayakan penyewaan paling
lambat 2 hari setelah menerima
disposisi dari BPKAD

11
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Ket
Kepala Bidang Kasubbid Staf pemanfaatan Kelengkapan Waktu Luaran
Pengelolaan BMD Pemanfaatan dan dan pengamanan
Pengamanan BMD BMD
1 2 2 4 5 6 7 8 9
1 Menerima PerBup mengenai tata Agenda kerja 10 Menit a.Disposisi
cara sewa, dan menugaskan b.Peraturan Bupati
kasubbid untuk menindaklanjuti mengenai tata cara
permohonan sewa yang telah sewa
diverifikasi kelayakannya
2 Menerima Peraturan Bupati dan a. Disposisi 10 Menit a.Disposisi
menugaskan staf untuk b.Peraturan Bupati b.Draf SK mengenai
menindaklanjuti permohonan mengenai tata cara persetujuan sewa
sewa yang telah diverifikasi sewa
kelayakannya
3 Membuat Draf SK Bupati a. Disposisi 1 hari Draf SK Bupati
mengenai Persetujuan sewa, b. Peraturan Bupati mengenai persetujuan
menindaklanjuti permohonan yang mengenai tata sewa
telah diverifikasi kelayakannya cara sewa
4 Memeriksa ulang Draf SK Bupati Draf SK Bupati 15 Menit Surat permohonan
mengenai Persetujuan sewa mengenai penerbitan SK Bupati
menyampaikan laporan ke kepala persetujuan sewa mengenai persetujuan
Bidang sewa
5 Memeriksa dan melakukan Surat permohonan 5 menit Surat permohonan
pemarafan Surat permohonan penerbitan SK penerbitan SK Bupati
penerbitan SK Bupati mengenai Bupati mengenai mengenai persetujuan
persetujuan sewa ditindaklanjuti persetujuan sewa sewa
ditandatangani oleh kepala Badan
6 Menyampaikan draft SK Bupati
ke Bagian Hukum untuk
penetapan persetujuan sewa

12
*) Surat persetujuan sewa berisi tentang:
a. Data barang milik daerah yang akan disewakan;
b. Data penyewa;
c. Data sewa, antara lain:
1. Besaran tarif sewa; dan
2. Jangka waktu.
Dalam hal terdapat usulan nilai sewa yang diajukan oleh calon penyewa dan nilai usulan tersebut lebih besar dari hasil
perhitungan berdasarkan formula tarif sewa, besaran sewa yang dicantumkan dalam surat persetujuan sewa adalah
sebesar usulan besaran sewa dari calon penyewa.

13
E.1.3. SOP Penerbitan Perjanjian Sewa

Nomor SOP 028 / 628- BPKAD


Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teti Sarifeni, M.Si
NIP. 19641222 199301 2 001
Kepala Sub Bidang Judul SOP Penerbitan Perjanjian
Pemanfaatan dan Sewa
Pengamanan BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-undang nomor 1 Tahun 1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perpendaharaan mengenai pelayanan publik dan
Negara; administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor pengelolaan milik daerah
27 Tahun 2014 tentang 2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan barang milik pemanfaatan BMD
Negara/Daerah; 3. Dapat mengoperasikan komputer
3. Peraturan menteri dalam negeri dan aplikasi perkantoran
RI nomor 19 Tahun 2016
tentang Pedoman Pengelolaan Peralatan/perlengkapan:
Barang Milik Daerah;
4. PERDA Kab. Garut Nomor 2 1. Perangkat computer dan print
Tahun 2015 tentang 2. Dokumen permohonan sewa
Pengelolaan Barang Milik 3. Agenda kerja
Daerah; 4. Form.disposisi
5. Peraturan Bupati Garut Nomor
14 Tahun 2016 tentang Sistem Pencatatan dan pendataan:
dan Prosedur Pengelolaan
Barang Milik Daerah di Bukti dokumentasi
Lingkungan Pemerintah
Kabupaten Garut
Keterkaitan:-

Peringatan:
Laporan hasil verifikasi hasil
kelayakan penyewaan paling
lambat 2 hari setelah menerima
disposisi dari BPKAD

14
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Ket
Kepala Bidang Kasubbid Staf pemanfaatan Kelengkapan Waktu Luaran
Pengelolaan BMD Pemanfaatan dan dan pengamanan
Pengamanan BMD BMD
1 2 2 4 5 6 7 8 9
1 Menerima SK Bupati mengenai Agenda kerja 10 Menit Surat Keputusan
Persetujuan sewa, dan Bupati mengenai
menugaskan kasubbid untuk persetujuan sewa
menindaklanjuti membuat
perjanjian sewa
2 menugaskan staf untuk membuat Surat Keputusan 10 Menit Draf perjanjian sewa
perjanjian sewa berdasarkan hasil Bupati mengenai
berkomunikasi dengan calon persetujuan sewa
penyewa
3 Membuat Draf Perjanjian sewa, Draf Perjanjian 1 hari Draf Perjanjian sewa
menindaklanjuti permohonan yang sewa
telah diverifikasi kelayakannya

4 Memeriksa ulang Draf perjanjian, Draf Perjanjian 30Menit Draf Perjanjian sewa
jika setuju dilanjutkan laporan ke sewa
kepala bidang jika tidak setuju
dikembalikan ke staf untuk
diperbaiki
5 Menyampaikan laporan Draf Perjanjian 10Menit Draf Perjanjian sewa
pembuatan dokumen perjanjian sewa
sewa

15
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kasubbid. Staf. Ket
Kepala Bidang Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
6. Memeriksa draft perjanjian Agenda kerja 15 menit Disposisi
sewa. Jika setuju membuat
disposisi kepada Kasubbid 2
Pemanfataan untuk membuat
surat pengantar perjanjian
sewa kepada Badan
Kepala BPKAD
.
7. Menerima naskah perjanjian Disposisi 15 menit Perjanjian Sewa
sewa dari Kepala BPKAD

8. Menugaskan staf untuk Agenda kerja 10 menit Disposisi


mengundang penyewa.

9. Menghubungi penyewa untuk Jadwal 10 menit Informasi jadwal


penandatanganan perjanjian penandatanganan penandatangan
sewa, dan melaporkan
3
hasilnya kepada Kasi.

16
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kasi. Staf Sie. Ket
Kepala Balai Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
10. Memperlihatkan perjanjian Perjanjian Sewa 1 jam Perjanjian Sewa
sewa dan memberikan
penjelasan apabila ada 3
pertanyaan dari penyewa.

11. Menugaskan staf untuk Salinan Perjanjian 10 menit Salinan Perjanjian


mengarsipkan perjanjian Sewa yang Sewa yang
sewa. ditandatangani ditandatangani
berbagai pihak berbagai pihak
12. Mengarsipkan sementara Salinan Perjanjian 10 menit a. Salinan
perjanjian sewa. Sewa yang Perjanjian
ditandatangani Sewa yang
berbagai pihak ditandatangani
berbagai pihak
b. Bukti
pengarsipan

17
*) Perjanjian sewa paling sedikit memuat:
1. Dasar perjanjian;
2. Para pihak yang terikat dalam perjanjian;
3. Jenis, luas atau jumlah barang, besaran sewa, dan jangka waktu;
4. Besaran dan jangka waktu sewa, termasuk periodesitas sewa;
5. Tanggung jawab penyewa atas biaya operasional dan
pemeliharaan selama jangka waktu sewa;
6. Peruntukan sewa, termasuk kelompok jenis kegiatan usaha dan
kategori bentuk kelembagaan penyewa;
7. Hak dan kewajiban para pihak; dan
8. Hal lain yang dianggap perlu.

Apabila perjanjian sewa sudah dipahami seluruhnya oleh penyewa, agar


diinformasikan penyetoran uang sewa harus dilakukan sekaligus secara tunai
paling lambat 2 (dua) hari kerja sebelum ditandatanganinya perjanjian sewa
barang milik daerah.

18
E.1.4. SOP Pelaksanaan Sewa

Nomor SOP 028 / 628- BPKAD


Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teti Sarifeni, M.Si
NIP. 19641222 199301 2 001
Kepala Sub Bidang Judul SOP Pelaksanaan Sewa
Pemanfaatan dan
Pengamanan BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-undang nomor 1 tahun 1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perpendaharaan mengenai pelayanan publik dan
Negara administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor pengelolaan milik daerah
27 tahun 2014 tentang 2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan barang milik pemanfaatan BMD
Negara/daerah 3. Dapat mengoperasikan komputer dan
3. Peraturan mentri dalam negri aplikasi perkantoran
RI nomor 19 tahun 2016
tentang pedoman pengelolaan
barang milik daerah
4. PERDA Kab. Garut Nomor 2
Tahun 2015 tentang Peralatan/perlengkapan:
Pengelolaan Barang Milik
Daerah; 1. Perangkat computer dan print
5. Peraturan Bupati Garut Nomor 2. Dokumen permohonan sewa
14 Tahun 2016 tentang Sistem 3. Agenda kerja
dan Prosedur Pengelolaan 4. Form.disposisi
Barang Milik Daerah di
Lingkungan Pemerintah
Kabupaten Garut Pencatatan dan pendataan:
Keterkaitan: Bukti dokumentasi
-

Peringatan:
Laporan hasil verifikasi hasil
kelayakan penyewaan paling
lambat 2 hari setelah menerima
disposisi dari BPKAD

19
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kepala Kasubbid. Staf Ket
Bidang Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
1. Menerima salinan bukti Map berkas 15 menit Disposisi
penyetoran sewa dari
penyewa.
2. Menyerahkan perjanjian Perjanjian Sewa 15 menit Perjanjian sewa
sewa untuk ditandatangani yang
oleh penyewa di atas materai ditandatangani
Rp 6.000,00. penyewa.
3. Melaporkan hasil Perjanjian sewa 10 menit Perjanjian sewa Form S-
penandatanganan Perjanjian yang yang BMD 5
Sewa kepada Kasi, dan ditandatangani ditandatangani
membuat BAST penyewa. penyewa.
4. Menerima laporan Perjanjian sewa 10 menit Perjanjian sewa
penandatanganan Perjanjian yang yang
Sewa, dan melaporkan ditandatangani ditandatangani
kepada Kepala bidang untuk penyewa. penyewa.
penandatanganan oleh
Kepala
Badan.
5. Menugaskan staf untuk Perjanjian sewa 10 menit Disposisi
membuat surat pengantar yang
penandatanganan Perjanjian 2 ditandatangani
Sewa oleh kepala Badan penyewa.

20
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kasi. Staf Sie. Ket
Kepala Balai Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
6. Menerima Perjanjian Sewa Perjanjian sewa 2 hari Perjanjian sewa
yang telah ditandatangani 2 yang yang
oleh Kepala
Badan. ditandatangani ditandatangani
penyewa & penyewa &

Kepala Badan Kepala Badan


7. Penyampaian Perjanjian Sewa 1. Agenda kerja 10 menit 1. Disposisi
kepada Penyewa dan 2. Perjanjian sewa 2. Perjanjian
sekaligus pelaksanaan sewa. yang sewa yang
ditandatangani ditandatangani
penyewa & penyewa &
Kepala Badan Kepala Badan
8. Menugaskan staf untuk 1. Agenda kerja 10 menit 1. Disposisi
menyampaikan Perjanjian 2. Perjanjian sewa 2. Perjanjian
Sewa kepada Penyewa. yang sewa yang
ditandatangani ditandatangani
penyewa & penyewa &
Kepala Badan Kepala Badan
9. Menyampaikan Perjanjian Perjanjian sewa 15 menit Bukti Penyerahan
Sewa dan BAST kepada yang Perjanjian Sewa
Penyewa sebagai tanda 3 ditandatangani
dimulainya sewa. penyewa &
Kepala Badan

21
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kasi. Staf Sie. Ket
Kepala Balai Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
10 Mengarsipkan bukti Bukti Penyerahan 10 menit Bukti pengarsipan
penyerahan perjanjian sewa. 3 Perjanjian Sewa

22
E.1.5. SOP Pengakhiran Sewa

Nomor SOP 028 / 628- BPKAD


Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teti Sarifeni, M.Si
NIP. 19641222 199301 2 001
Kepala Sub Bidang Judul SOP Pengakhiran Sewa
Pemanfaatan dan
Pengamanan BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-undang nomor 1 tahun 1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perpendaharaan mengenai pelayanan publik dan
Negara administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor pengelolaan milik daerah
27 tahun 2014 tentang 2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan barang milik pemanfaatan BMD
Negara/daerah 3. Dapat mengoperasikan komputer dan
3. Peraturan mentri dalam negri aplikasi perkantoran
RI nomor 19 tahun 2016
tentang pedoman pengelolaan
barang milik daerah
4. PERDA Kab. Garut Nomor 2
Tahun 2015 tentang Peralatan/perlengkapan:
Pengelolaan Barang Milik
Daerah; 1. Perangkat computer dan print
5. Peraturan Bupati Garut Nomor 2. Dokumen permohonan sewa
14 Tahun 2016 tentang Sistem 3. Agenda kerja
dan Prosedur Pengelolaan 4. Form disposisi
Barang Milik Daerah di
Lingkungan Pemerintah
Kabupaten Garut Pencatatan dan pendataan:
Keterkaitan:
Bukti dokumentasi
-

Peringatan:

Laporan hasil verifikasi hasil


kelayakan penyewaan paling
lambat 2 hari setelah menerima
disposisi dari BPKAD

23
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kepala Kasubbid Staf Ket
Bidang Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
1. Menugaskan staf untuk Agenda kerja 10 menit Disposisi
membuat surat
pemberitahuan berakhirnya
sewa.
2. Membuat surat Formulir surat 15 menit Draft Surat
pemberitahuan berakhirnya pemberitahuan Pemberitahuan
sewa. berakhirnya sewa Berakhirnya Sewa

3. Memeriksa dan Draft Surat 10 menit Draft Surat Lihat


membubuhkan paraf pada Pemberitahuan Pemberitahuan catatan *)
draft surat pemberitahuan Berakhirnya Sewa Berakhirnya Sewa
berakhirnya sewa.

4. Menandatangani surat Draft Surat 10 menit Pemberitahuan


pemberitahuan berakhirnya Pemberitahuan Berakhirnya Sewa
sewa. Berakhirnya Sewa

5. Menugaskan penyampaian Pemberitahuan 10 menit a. Disposisi


surat pemberitahuan masa Berakhirnya Sewa b. Pemberitahuan
berakhirnya sewa kepada 2 Berakhirnya
penyewa. Sewa

24
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kasi. Staf Sie. Ket
Kepala Balai Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
6. Menyampaikan surat Surat 1 hari Ekspedisi surat
pemberitahuan masa 2 Pemberitahuan keluar
berakhirnya sewa kepada Berakhirnya Sewa
penyewa.
7. Memeriksa kondisi BMD yang a. Formulir 15 menit Laporan
disewa bilamana tidak laporan pemeriksaan BMD
dilakukan perpanjangan pemeriksaan
sewa. b. Buku
inventaris
8. Menerima dan melaah Laporan 15 menit a. Disposisi
laporan tertulis hasil pemeriksaan BMD b. Laporan
pemeriksaan BMD. Jika pemeriksaan
laporannya memadai BMD
dilanjutkan dengan
Menugaskan staf membuat
Berita Acara Serah Terima
(BAST). Jika laporannya tidak
memadai dikembali ke staf
untuk diperbaiki.
9. Membuat Berita Acara Serah Formulir BAST 10 menit Draft BAST Form S-
Terima (BAST). 3 BMD 5

25
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kasi. Staf Sie. Ket
Kepala Balai Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
10. Memeriksa draft naskah
BAST, dan menugaskan staf 3
untuk menyampaikan kepada
penyewa pada saat
berakhirnya sewa.
11. Menyampaikan BAST kepada BAST 10 menit BAST yang
penyewa untuk ditandatangani
ditandatangani. penyewa

12. Menerima BAST yang telah BAST yang 10 menit BAST yang
ditandatangani penyewa dan ditandatangani ditandatangani
menandatangani BAST. penyewa penyewa

13. Membuat laporan tertulis BAST yang 15 menit a. BAST yang


kepada Kepala Balai ditandatangani ditandatangani
mengenai berakhirnya sewa, penyewa penyewa dan
dan menugaskan staf untuk Kasi
mengarsipkan BAST. b. Laporan tertulis

14. Mengarsipkan BAST. BAST yang 10 menit Bukti pengarsipan


ditandatangani
penyewa dan Kasi

26
E.2. SOP Penerbitan Surat Persetujuan Sewa Barang Milik Daerah oleh
Pengguna Barang Milik Daerah
Nomor SOP 028 / 628- BPKAD
Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teyi Sarifeni, M.Si
NIP.19641222199301 2 001
Kepala Sub Bidang Judul SOP Penertiban surat
Pemanfaatan dan persetujuan sewa oleh
Pengamanan BMD pengguna BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-undang nomor 1 tahun 1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perpendaharaan mengenai pelayanan public dan
Negara administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor pengelolaan milik daerah
27 tahun 2014 tentang 2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan barang milik pemanfaatan BMD
Negara/daerah 3. Dapat mengoperasikan computer dan
3. Peraturan mentri dalam negri aplikasi perkantoran
RI nomor 19 tahun 2016
tentang pedoman pengelolaan
barang milik daerah

Keterkaitan: Peralatan/perlengkapan:
- 1. Perangkat computer dan print
2. Dokumen permohonan sewa
3. Agenda kerja
4. Form.disposisi
Peringatan:

Laporan hasil verifikasi hasil


kelayakan penyewaan paling Pencatatan dan pendataan:
lambat 2 hari setelah menerima
disposisi dari BPKAD Bukti dokumentasi

27
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kepala Kasubbid Staf Ket
Bidang Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
1. Menerima disposisi BPKAD Agenda kerja 5 menit a. Disposisi
tentang persetujuan usulan b. Dokumen
permohonan sewa BMD dari permohonan sewa
pengguna BMD.
2. Menugaskan staf untuk a. Agenda kerja 5 menit Disposisi
melakukan verifikasi b. Dokumen
persetujuan usulan permohonan sewa
permohonan sewa.

3. Memeriksa kelayakan a. Disposisi 1 hari Draft surat persetujuan Lihat


penyewaan. Jika layak, b. Pedoman sewa atau draft surat Catatan
dilanjutkan dengan penolakan sewa *)
pembuatan surat persetujuan
sewa. Jika tidak layak,
dilanjutkan dengan membuat
draft surat penolakan
persetujuan sewa disertai
dengan alasan.
4. Membuat surat Draft surat usulan 30 menit Draft surat usulan Lihat
persetujuan/penolakan sewa persetujuan atau draft persetujuan atau draft catatan
2 surat penolakan surat penolakan **)
persetujuan sewa persetujuan sewa

28
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kepala Kasubbid Staf Ket
Bidang Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
5. Memeriksa kelayakan Draft surat usulan 15 menit Draft surat usulan
penyewaan dan draft surat 2 persetujuan atau draft persetujuan atau draft
persetujuan/penolakan sewa. surat penolakan surat penolakan
persetujuan sewa persetujuan sewa
6. Memeriksa dan 1. Nota dinas 15 menit 1. Nota dinas
menandatangani surat 2. Draft surat usulan 2. Draft surat usulan
persetujuan/penolakan persetujuan atau persetujuan atau
usulan sewa dan surat penolakan surat penolakan
menyampaikan laporan ke persetujuan sewa persetujuan sewa
BPKAD untuk penerbitan
surat persetujuan/penolakan
Sewa.
7. Menerima salinan surat Salinan surat 1 hari 1. Disposisi
persetujuan/penolakan persetujuan/penolakan 2. Salinan surat
usulan sewa yang telah usulan sewa persetujuan/penol
ditandatangani Sekda. akan usulan sewa
8. Menerima disposisi Salinan surat 10 menit Salinan surat
pengarsipan salinan surat persetujuan/penolakan persetujuan/penolakan
persetujuan/penolakan usulan sewa usulan sewa
usulan sewa dan menugaskan
staf untuk mengarsipkan.
9. Mengarsipkan salinan surat Salinan surat 10 menit Bukti pengarsipan
persetujuan/penolakan persetujuan/penolakan
usulan sewa. usulan sewa

29
*) Catatan:
A. Persyaratan Umum Sewa BMD Perorangan
1. Surat Permohonan, yang meliputi:
a. Data calon penyewa, disertai foto copy KTP 1 lembar
b. Latar belakang permohonan;
c. Jangka waktu penyewaan, dan
d. Peruntukan sewa.
e. Perkiraan Kesanggupan Nilai Sewa
2. Dokumen pendukung, terdiri dari:
a. Pernyataan kesediaan dari calon penyewa untuk menjaga dan
memelihara barang milik daerah serta mengikuti ketentuan yang berlaku
selama jangka waktu sewa; dan
b. Data barang milik daerah yang diajukan untuk dilakukan sewa, disertai:
(i) Foto atau gambar barang milik daerah, berupa:
Gambar lokasi dan/atau site plan tanah dan/atau bangunan yang
akan disewa; dan Foto bangunan dan bagian bangunan yang akan
disewa.
(ii) Alamat objek yang akan disewakan; dan/atau
(iii) Perkiraan luas tanah dan/atau bangunan yang akan disewakan.

B. Persyaratan Umum Sewa BMD Non Perorangan (BUMN/D dan Swasta)


1. Surat Permohonan, yang meliputi:
a. Data calon penyewa, disertai
(i) Fotokopi KTP 1 lembar
(ii) Fotokopi NPWP 1 lembar
(iii) Fotokopi SIUP 1 lembar
(iv) Fotokopi Profil Badan Usaha 1 lembar
b. Latar belakang permohonan;
c. Jangka waktu penyewaan, dan
d. Peruntukan sewa.
e. Perkiraan Kesanggupan Nilai Sewa
2. Dokumen pendukung, terdiri dari:
a. Pernyataan kesediaan dari calon penyewa untuk menjaga dan
memelihara barang milik daerah serta mengikuti ketentuan yang berlaku
selama jangka waktu sewa; dan
b. Data barang milik daerah yang diajukan untuk dilakukan sewa, disertai:
(i) Foto atau gambar barang milik daerah, berupa:
Gambar lokasi dan/atau site plan tanah dan/atau bangunan yang
akan disewa; dan Foto bangunan dan bagian bangunan yang akan
disewa.
(ii) Alamat objek yang akan disewakan; dan/atau
(iii) Perkiraan luas tanah dan/atau bangunan yang akan disewakan.

30
C. Pengelola Barang dapat menugaskan Penilai untuk melakukan penilaian guna
menghitung nilai wajar atas nilai sewa pasar apabila Pengelola Barang memiliki
keyakinan yang memadai bahwa:
a. luas tanah dan/atau bangunan yang disewakan tidak mencerminkan
kondisi peruntukan sewa; atau
b. estimasi perhitungan tarif dasar sewa dengan menggunakan formula sewa
dianggap sangat jauh berbeda dengan kondisi pasar.
D. Dalam hal yang diusulkan untuk disewakan merupakan barang milik daerah
berupa selain tanah dan/atau bangunan, Pengelola Barang melakukan
penelitian atas besaran sewa yang diusulkan oleh Pengguna Barang.

**) Catatan:

1. Surat persetujuan paling sedikit memuat:


a. Data barang milik daerah yang akan disewakan;
b. Data penyewa;
c. Data sewa, antara lain:
(i) besaran tarif sewa; dan
(ii) jangka waktu, termasuk periodesitas sewa.
2. Besaran sewa yang dicantumkan dalam surat persetujuan sewa barang milik
daerah berupa tanah dan/atau bangunan merupakan nilai hasil perhitungan
berdasarkan formula tarif sewa.

E.3. SOP Pinjam Pakai Barang Milik Daerah oleh Pengelola

SOP pinjam pakai barang milik daerah pada Pengelola Barang Milik
Daerah Pemerintah Provinsi Jawa Barat terdiri dari:
1. SOP Verifikasi Permohonan Pinjam Pakai,
2. SOP Penerbitan Dokumen Perjanjian Pinjam Pakai,
3. SOP Pelaksanaan Pinjam Pakai.
4. SOP Pengakhiran Pinjam Pakai.

31
E.3.1. SOP Verifikasi Permohonan Pinjam Pakai

Nomor SOP 028 / 628- BPKAD


Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teyi Sarifeni, M.Si
NIP.19641222199301 2 001
Kepala Judul SOP Verifikasi permohonan
Subid pemanfaatan dan pinjam pakai
pengamanan BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-undang nomor 1 tahun 1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perpendaharaan mengenai pelayanan public dan
Negara administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor pengelolaan milik daerah
27 tahun 2014 tentang 2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan barang milik pemanfaatan BMD
Negara/daerah 3. Dapat mengoperasikan computer dan
3. Peraturan mentri dalam negri aplikasi perkantoran
RI nomor 19 tahun 2016
tentang pedoman pengelolaan
barang milik daerah

Keterkaitan:
Peralatan/perlengkapan:
-
1. Perangkat computer dan print
2. .Dokumen permohonan sewa
3. Agenda kerja
Peringatan: 4. Form.disposisi
Laporan hasil verifikasi hasil
kelayakan penyewaan paling
lambat 2 hari setelah menerima Pencatatan dan pendataan:
disposisi dari BPKAD
Bukti dokumentasi

32
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kepala Kasubbid. Staf Ket
Bidang Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
1. Menugaskan Subbid Agenda kerja 5 menit a. Disposisi
Pemanfaatan Aset untuk b. Dokumen
melakukan verifikasi permohonan
permohonan pinjam pakai pinjam pakai
berdasarkan surat disposisi
dari BPKAD.
2. Menugaskan staf untuk a. Agenda kerja 5 menit Disposisi
melakukan verifikasi b. Dokumen
permohonan pinjam pakai. permohonan sewa

3. Memeriksa administrasi a. Disposisi 1 hari Draft surat usulan Lihat


BMD yang dipinjam pakai. b. Pedoman sewa persetujuan atau draft Catatan *)
Jika memenuhi syarat, surat penolakan Form PP-
dilanjutkan dengan pinjam pakai BMD 1
pembuatan surat
persetujuan pinjam pakai. 2
Jika tidak layak, dilanjutkan
dengan membuat draft
surat penolakan
persetujuan pinjam pakai
disertai dengan alasan.

33
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kepala Kasubbid. Staf Ket
Kelengkapan Waktu Luaran
Bidang Pemanfaatan Pemanfaatan
4. Membuat surat Draft surat usulan 30 menit Draft surat usulan Lihat
persetujuan/penolakan 2 persetujuan atau draft persetujuan atau draft Catatan
permohonan pinjam pakai. surat penolakan sewa surat penolakan sewa **)
Form PP-
BMD 2
5. Memeriksa hasil verifikasi Draft surat 15 menit Draft surat
penyewaan dan draft surat persetujuan/ persetujuan/
persetujuan/penolakan penolakan penolakan
permohonan pinjam pakai. permohonan pinjam permohonan pinjam
pakai. pakai.
6. Memeriksa dan 1. Nota dinas 15 menit 1. Nota dinas
menandatangani surat 2. Draft surat 2. Draft surat
persetujuan/penolakan persetujuan/ persetujuan/
permohonan dan penolakan penolakan
menyampaikan laporan ke permohonan pinjam pakai.
BPKAD untuk penerbitan pinjam pakai.
surat persetujuan/
penolakan pinjam pakai.
7. Menerima salinan surat Salinan surat 1 hari 1. Disposisi
persetujuan/penolakan persetujuan/ 2. Salinan surat
pinjam pakai yang telah 3 penolakan pinjam persetujuan/
ditandatangani Bupati. pakai penolakan pinjam
pakai

34
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kasi. Staf Sie. Ket
Kepala Balai Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
8. Menerima disposisi Salinan surat 10 menit Salinan surat
pengarsipan salinan surat persetujuan/penolakan persetujuan/penolakan
persetujuan/penolakan 3 pinjam pakai pinjam pakai
pinjam pakai dan
menugaskan staf untuk
mengarsipkan.
9. Mengarsipkan salinan surat Salinan surat 10 menit Bukti pengarsipan
persetujuan/penolakan persetujuan/penolakan
pinjam pakai. pinjam pakai

*) Persyaratan Pinjam Pakai


a. Kepastian belum digunakan atau tidak adanya penggunaan barang milik daerah;
b. Tujuan penggunaan objek pinjam pakai; dan
c. Jangka waktu pinjam pakai.

**) Draft Surat Persetujuan Gubernur tentang Pinjam Pakai, setidaknya memuat:
a. Identitas peminjam pakai;
b. Data objek pinjam pakai;
c. Jangka waktu pinjam pakai; dan
d. Kewajiban peminjam pakai.

35
E.3.2. SOP Penerbitan Perjanjian Pinjam Pakai

Nomor SOP 028 / 628- BPKAD


Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teyi Sarifeni, M.Si
NIP.19641222199301 2 001
Kepala Judul SOP Penertiban perjanjian
Subid pemanfaatan dan pinjam pakai
Pengamanan BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-undang nomor 1 tahun 1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perpendaharaan mengenai pelayanan public dan
Negara administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor pengelolaan milik daerah
27 tahun 2014 tentang 2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan barang milik pemanfaatan BMD
Negara/daerah 3. Dapat mengoperasikan computer dan
3. Peraturan mentri dalam negri aplikasi perkantoran
RI nomor 19 tahun 2016
tentang pedoman pengelolaan
barang milik daerah

Keterkaitan:
Peralatan/perlengkapan:
-
1. Perangkat computer dan print
2. Dokumen permohonan sewa
3. Agenda kerja
Peringatan: 4. Form.disposisi

Laporan hasil verifikasi hasil


kelayakan penyewaan paling
lambat 2 hari setelah menerima Pencatatan dan pendataan:
disposisi dari BPKAD Bukti dokumentasi

36
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kepala Kasubbid Staf Ket
Bidang Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
1. Menugaskan staf untuk Agenda kerja 15 menit Disposisi
membuat perjanjian sewa
berdasarkan penerbitan SK.
Persetujuan Pinjam Pakai.
2. Membuat draft perjanjian Disposisi 2 jam Draft perjanjian Lihat
pinjam pakai. pinjam pakai catatan *)

3. Memeriksa draft perjanjian Draft perjanjian 30 menit Draft perjanjian


pinjam pakai. Jika setuju, pinjam pakai pinjam pakai
dilanjutkan laporan kepada
Kepala Bidang Jika tidak setuju,
dikembalikan ke staf untuk
diperbaiki.
4. Menyampaikan laporan Draft perjanjian 10 menit Draft perjanjian
pembuatan perjanjian pinjam 2 pinjam pakai pinjam pakai
pakai.

37
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kasi. Staf Sie. Ket
Kepala Balai Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
5. Memeriksa draft perjanjian Agenda kerja 15 menit Disposisi
pinjam pakai. Jika setuju
membuat surat pengantar ke 2
BPKAD untuk kajian naskah
perjanjian pinjam pakai
kepada Adm Pemerintahan
dan Kerjsama Setda Kab Garut
selaku Ketua
TKKSD.
6. Menerima naskah perjanjian Disposisi 15 menit Perjanjian Pinjam
pinjam dari Adm Pakai
Pemerintahan dan Kerjsama
Setda Kab.Garut

38
E.3.3. SOP Pelaksanaan Perjanjian Pinjam Pakai

Nomor SOP 028 / 628- BPKAD


Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teyi Sarifeni, M.Si
NIP.19641222199301 2 001
kepala Judul SOP Pelaksanaan Perjanjian
Subid pemanfaatan dan Pinjam Pakai
Pengamanan BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-undang nomor 1 tahun 1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perpendaharaan mengenai pelayanan public dan
Negara administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor pengelolaan milik daerah
27 tahun 2014 tentang 2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan barang milik pemanfaatan BMD
Negara/daerah 3. Dapat mengoperasikan computer dan
3. Peraturan mentri dalam negri aplikasi perkantoran
RI nomor 19 tahun 2016
tentang pedoman pengelolaan
barang milik daerah

Keterkaitan: Peralatan/perlengkapan:
- 1. Perangkat computer dan print
2. Dokumen permohonan sewa
3. Agenda kerja
Peringatan: 4. Form.disposisi

Laporan hasil verifikasi hasil


kelayakan penyewaan paling Pencatatan dan pendataan:
lambat 2 hari setelah menerima
disposisi dari BPKAD Bukti dokumentasi

39
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kepala Kasuubid Staf Ket
Bidang Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
1. Menugaskan Kasi untuk Disposisi 15 menit Perjanjian Pinjam
mengatur teknis penjelasan Pakai
perjanjian pinjam pakai kepada
pemohon.

2. Menugaskan staf untuk Agenda kerja 10 menit Disposisi


mengundang pemohon.

3. Menghubungi pemohon untuk Jadwal 10 menit Informasi jadwal


penandatanganan perjanjian penandatanganan penandatangan
pinjam pakai, dan melaporkan
hasilnya kepada Kasi.
4. Memperlihatkan perjanjian Perjanjian Sewa 1 jam Perjanjian Sewa
pinjam pakai dan memberikan yang
penjelasan apabila ada ditandatangani
2
pertanyaan dari pemohon dan pemohon
mengarahkan pemohon untuk
menandatangani perjanjian
sewa di atas materi Rp
6.000,00.

40
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kepala Kasubbid. Staf Ket
Bidang Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
5. Menerima laporan Perjanjian Sewa 10 menit Perjanjian Sewa
penandatanganan perjanjian yang yang
pinjam pakai, dan melaporkan 2 ditandatangani ditandatangani
ke Kepala Balai untuk pemohon pemohon
penandatanganan oleh
Gubernur.
6. Menugaskan staf TU untuk Perjanjian Sewa 10 menit Nota Dinas
membuat surat pengantar yang
kepada BPKAD mengenai ditandatangani
penandatanganan Perjanjian pemohon
Pinjam Pakai oleh Bupati.
7. Menerima Perjanjian Pinjam Perjanjian pinjam 2 hari Perjanjian pinjam
Pakai yang telah pakai yang pakai yang
ditandatangani oleh Bupati. ditandatangani ditandatangani
pemohon & pemohon &
Bupati Bupati
8. Menugaskan Kasi untuk Disposisi 2 jam Draft perjanjian Lihat
menyiapkan BAST dan pinjam pakai catatan *)
3
mengatur teknis penyampaian
Perjanjian Pinjam Pakai kepada
Pemohon.

41
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kasi. Staf Sie. Ket
Kepala Balai Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
9. Menugaskan staf untuk 1. Agenda kerja 10 menit 1. Disposisi
menyampaikan Perjanjian 2. Perjanjian 2. Perjanjian
Pinjam Pakai kepada pemohon. 3 pinjam pakai pinjam pakai
yang yang
ditandatangani ditandatangani
penyewa & penyewa &
Bupati Bupati
10. Menyampaikan Perjanjian Draft perjanjian 10 menit Draft perjanjian
Pinjam Pakai dan mengarahkan pinjam pakai pinjam pakai
penandatanganan BAST oleh
pemohon sebagai tanda
dimulainya pelaksanaan pinjam
pakai.

11. Melaporkan hasil Bukti Penyerahan 10 menit Bukti pengarsipan


penandatanganan kepada Kasi Perjanjian Pinjam
dan mengarsipkan seluruh Pakai
dokumen pinjam pakai.

42
*) Perjanjian pinjam pakai paling sedikit memuat:
1. Dasar perjanjian;
2. Para pihak yang terikat dalam perjanjian;
3. Jenis, luas atau jumlah barang/sebagian tanah/bangunan, dan jangka
waktu;
4. Jangka waktu pinjam pakai,
5. Tanggung jawab pemakai atas biaya operasional dan pemeliharaan
selama jangka waktu pinjam pakai;
6. Peruntukan pinjam pakai;
7. Hak dan kewajiban para pihak; dan
8. Hal lain yang dianggap perlu.

43
E.3.4. SOP Pengakhiran Pinjam Pakai

Nomor SOP 028 / 628- BPKAD


Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teyi Sarifeni, M.Si
NIP.19641222199301 2 001
Kepala Judul SOP Pengakhiran Pinjam Pakai
Subid pemanfaatan dan
Pengamanan BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-undang nomor 1 tahun 1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perpendaharaan mengenai pelayanan public dan
Negara administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor pengelolaan milik daerah
27 tahun 2014 tentang 2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan barang milik pemanfaatan BMD
Negara/daerah 3. Dapat mengoperasikan computer dan
3. Peraturan mentri dalam negri aplikasi perkantoran
RI nomor 19 tahun 2016
tentang pedoman pengelolaan
barang milik daerah

Keterkaitan:
Peralatan/perlengkapan:
-
1. Perangkat computer dan print
2. Dokumen permohonan sewa
3. Agenda kerja
Peringatan: 4. Form.disposisi
Laporan hasil verifikasi hasil
kelayakan penyewaan paling
lambat 2 hari setelah menerima Pencatatan dan pendataan:
disposisi dari BPKAD
Bukti dokumentasi

44
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kasi. Staf Sie. Ket
Kepala Balai Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
1. Menugaskan staf untuk Agenda kerja 10 menit Disposisi
membuat surat
pemberitahuan berakhirnya
pinjam pakai.
2. Membuat surat Formulir surat 15 menit Draft Surat
pemberitahuan berakhirnya pemberitahuan Pemberitahuan
pinjam pakai. berakhirnya pinjam Berakhirnya pinjam
pakai pakai
3. Memeriksa dan Draft Surat 10 menit Draft Surat Lihat
membubuhkan paraf pada Pemberitahuan Pemberitahuan catatan *)
draft surat pemberitahuan Berakhirnya Berakhirnya Pinjam
berakhirnya pinjam pakai. pinjam pakai Pakai

4. Menandatangani surat Draft Surat 10 menit Pemberitahuan


pemberitahuan berakhirnya Pemberitahuan Berakhirnya Pinjam
pinjam pakai. Berakhirnya Pakai
pinjam pakai
5. Menugaskan penyampaian Pemberitahuan 10 menit c. Disposisi
surat pemberitahuan masa berakhirnya pinjam d. Pemberitahuan
berakhirnya pinjam pakai 2 pakai Berakhirnya
kepada pemakai. pinjam pakai

45
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kasi. Staf Sie. Ket
Kepala Balai Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
6. Menyampaikan surat Surat 1 hari Ekspedisi Surat
pemberitahuan masa 2 pemberitahuan keluar
berakhirnya pinjam pakai berakhirnya pinjam
kepada pemakai. pakai
7. Memeriksa kondisi BMD yang c. Formulir 15 menit Laporan
dipinjam pakai bilamana laporan pemeriksaan BMD
tidak dilakukan perpanjangan pemeriksaan
pinjam pakai. d. Buku
inventaris
8. Menerima dan melaah Laporan 15 menit c. Disposisi
laporan tertulis hasil pemeriksaan BMD d. Laporan
pemeriksaan BMD. Jika Pemeriksaan
laporannya memadai BMD
dilanjutkan dengan
Menugaskan staf membuat
Berita Acara Serah Terima
(BAST). Jika laporannya tidak
memadai dikembali ke staf
untuk diperbaiki.
9. Membuat BAST Formulir BAST 10 menit Draft BAST
3

46
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kasi. Staf Sie. Ket
Kepala Balai Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
10. Memeriksa draft naskah
BAST, dan menugaskan staf 3
untuk menyampaikan kepada
pemakai pada saat
berakhirnya pinjam pakai.
11. Menyampaikan BAST kepada BAST 10 menit BAST yang
pemakai untuk ditandatangani
ditandatangani. pemakai

12. Menerima BAST yang telah BAST yang 10 menit BAST yang
ditandatangani pemakai dan ditandatangani ditandatangani
menandatangani BAST. pemakai pemakai

13. Membuat laporan tertulis BAST yang 15 menit c. BAST yang


kepada Kepala Balai ditandatangani ditandatangani
mengenai berakhirnya pemakai pemakai dan
pinjam pakai, dan Kasi
menugaskan staf untuk d. Laporan tertulis
mengarsipkan BAST.
14. Mengarsipkan BAST. BAST yang 10 menit Bukti pengarsipan
ditandatangani
pemakai dan Kasi

47
E.4. SOP Bangun Guna Serah/ Bangun Serah Guna pada Pengelola Barang

SOP Bangun Guna Serah (BGS) atau Bangun Serah Guna (BSG) pada

Pengelola Barang Milik Daerah Pemerintah Provinsi Jawa Barat terdiri dari:

1. SOP Pemilihan dan Penetapan Mitra BGS/BSG,


2. SOP Pelaksanaan BGS/BSG.
3. SOP Pengakhiran BGS/BSG.

48
E.4.1. SOP Pemilihan dan Penetapan Mitra BGS/BSG

Nomor SOP 028 / 628- BPKAD


Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teyi Sarifeni, M.Si
NIP.19641222199301 2 001
Kepala Judul SOP Pemilihan dan Penetapan Mitra
Subid pemanfaatan dan BGS/BSG
pengamanan BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-undang nomor 1 tahun 1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perpendaharaan mengenai pelayanan public dan
Negara administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor pengelolaan milik daerah
27 tahun 2014 tentang 2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan barang milik pemanfaatan BMD
Negara/daerah 3. Dapat mengoperasikan computer dan
3. Peraturan mentri dalam negri aplikasi perkantoran
RI nomor 19 tahun 2016
tentang pedoman pengelolaan
barang milik daerah

Keterkaitan:
Peralatan/perlengkapan:
-
1. Perangkat computer dan print
2. Dokumen permohonan sewa
3. Agenda kerja
Peringatan: 4. Form.disposisi
Laporan hasil verifikasi hasil
kelayakan penyewaan paling
lambat 2 hari setelah menerima Pencatatan dan pendataan:
disposisi dari BPKAD
Bukti dokumentasi

49
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Panitia Ket
BPKAD Tim BGS/BSG Kepala Balai Kelengkapan Waktu Luaran
Tender
1. Membentuk dan menerbitkan 1. Agenda kerja 1 bulan SK.
SK. Bupati tim BGS/BSG yang 2. Format SK. Pengangkatan
beranggotakan unsur pengelola Bupati Tim BGS/BSG
barang, pengguna barang, dan
lembaga teknis yang kompeten.
2. Mengkaji dan menetapkan 1. Agenda kerja 1 bulan Hasil kajian
tanah yang akan dijadikan objek 2. Pedoman BGS/BSG objek BGS/BSG
BGS/BSG. 3. Peraturan
pemanfaatan
BMD.
3. Menyusun persyaratan bagi Pedoman BGS/BSG 2 hari Dokumen Lihat
mitra BGS/BSG. persyaratan Catatan*)
mitra BGS/BSG

4. Menerima laporan hasil kajian


objek BGS/BSG dan
persyaratan mitra BGS/BSG.

5. Membentuk dan menerbitkan


SK. Panitia Lelang yang
beranggotakan unsur pengelola 2
barang, pengguna barang,
dan lembaga teknis yang
kompeten.

50
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Panitia Ket
BPKAD Tim BGS/BSG Kepala Balai Kelengkapan Waktu Luaran
Tender
6. Mengumumkan tender Dokumen persyaratan 1 bulan Informasi Form
BGS/BSG melalui media cetak mitra BGS/BSG Tender BGS/BSG-
dan atau elektronik nasional. 2 BGS/BSG 01

7. Upload formulir yang Formulir kelengkapan 1 jam Informasi Form


diperlukan peserta tender via tender formulir tnder BGS/BSG-
website panitia tender. 02, 03, 04

8. Menerima pendaftaran peserta 1. Dokumen 1 minggu Dokumen


tender BGS/BSG. persyaratan mitra peserta tender
BGS/BSG BGS/BSG
2. Map persyaratan
tender
9. Memeriksa kelayakan 1. Dokumen peserta 2 hari Surat
persyaratan tender BGS/BSG. tender BGS/BSG Penetapan
2. Pedoman tender Pemenang
3. Pedoman Tender
BGS/BSG BGS/BSG.
7. Mengumumkan pemenang Surat Penetapan 1 hari Informasi Form
tender BGS/BSG melalui media Pemenang Tender Pemenang BGS/BSG-
cetak nasional maupun 3 BGS/BSG. Tender 05
elektronik. BGS/BSG.

51
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Panitia Ket
BPKAD Tim BGS/BSG Kepala Balai Kelengkapan Waktu Luaran
Tender
8. Melaporkan hasil tender Surat Penetapan 30 menit 1. Penetapan
BGS/BSG kepada Pengelola Pemenang Tender Pemenang
Barang beserta seluruh 3 BGS/BSG. Tender
dokumen kelengkapan tender. BGS/BSG.
2. Persyaratan
Tender
9. Menerima laporan hasil tender Format SK. Penetapan 15 menit Draft SK.
dan mengusulkan penerbitan Mitra BGS/BSG Penetapan
SK. Penetapan Mitra BGS/BSG Mitra BGS/BSG
kepada Sekda selaku Pengelola
Barang.

10. Menerima SK. Penetapan Mitra Disposisi 1 hari SK. Penetapan


BGS/BSG yang telah Mitra BGS/BSG
ditandatangani Sekda.

11. Mendisposisikan SK. Penetapan 1. Disposisi 10 menit Disposisi


Mitra BGS/BSG yang telah 2. SK. Penetapan
ditandatangani untuk Mitra BGS/BSG
ditindaklanjuti.

12. Menerima disposisi SK. Disposisi 10 menit Tanda terima


Penetapan Mitra BGS/BSG yang SK. Penetapan
telah ditandatangani untuk Mitra BGS/BSG
ditindaklanjuti.

52
Catatan:
*) Persyaratan mitra BGS/BSG mencakup:
a. Persyaratan administratif sekurang-kurangnya meliputi:
1. Berbentuk badan hukum;
2. Memiliki Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP);
3. Surat Pakta Integritas;
4. Dokumen penawaran beserta dokumen pendukungnya; dan
5. Berdomisili tetap dan alamat yang jelas.
b. Persyaratan teknis sekurang-kurangnya meliputi:
1. Cakap menurut hukum;
2. Tidak masuk dalam daftar hitam pada pengadaan barang/jasa Pemerintah;
3. Company profile yang menggambarkan keahlian, pengalaman, dan kemampuan teknis dan manajerial; dan memiliki sumber
daya manusia, modal, peralatan dan fasilitas lain yang diperlukan dalam pelaksanaan pekerjaan.
4. Permohonan yang meliputi:
a) Latar belakang permohonan;
b) Rencana peruntukan BGS/BSG;
c) Jangka waktu BGS/BSG; dan
d) Usulan besaran kontribusi
tahunan. Permohonan disertai
dengan:
Data barang milik daerah yang diajukan untuk dilakukan
BGS/BSG; Data pemohon BGS/BSG;
Proposal rencana usaha BGS/BSG;
Informasi lainnya berkaitan dengan usulan BGS/BSG, antara lain informasi mengenai:
(i) Rencana Umum Tata Ruang Wilayah dan penataan kota; dan
(ii) Bukti kepemilikan atau dokumen yang dipersamakan.

53
E.4.2. SOP Pelaksanaan BGS/BSG

Nomor SOP 028 / 628- BPKAD


Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teyi Sarifeni, M.Si
NIP.19641222199301 2 001
Kepala Judul SOP Pelaksanaan BGS/BSG
Subid pemanfaatan dan
pengamanan BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-undang nomor 1 tahun 1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perpendaharaan mengenai pelayanan public dan
Negara administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor pengelolaan milik daerah
27 tahun 2014 tentang 2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan barang milik pemanfaatan BMD
Negara/daerah 3. Dapat mengoperasikan computer dan
3. Peraturan mentri dalam negri aplikasi perkantoran
RI nomor 19 tahun 2016
tentang pedoman pengelolaan
barang milik daerah

Keterkaitan: Peralatan/perlengkapan:
- 1. Perangkat computer dan print
2. Dokumen permohonan sewa
3. Agenda kerja
Peringatan: 4. Form.disposisi

Laporan hasil verifikasi hasil


kelayakan penyewaan paling
Pencatatan dan pendataan:
lambat 2 hari setelah menerima
disposisi dari BPKAD Bukti dokumentasi

54
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kasubbid Staf Ket
Kepala Bidang Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
1. Menugaskan Kasi untuk SK. Penetapan 10 menit Disposisi
menindaklanjuti SK. Mitra BGS/BSG
Penetapan mitra BGS/BSG.
2. Menerima disposisi dan 1. Agenda kerja 10 menit Disposisi
menugaskan staf untuk 2. Format
mengecek, mempelajari perjanjian
kelengkapan administrasi BGS/BSG
BGS/BSG mitra yang telah
ditetapkan, dan menyusun
draft perjanjian BGS/BSG.
3. Membuat draft perjanjian Format perjanjian 1 jam Draft naskah Lihat
BGS/BSG. BGS/BSG perjanjian BGS/BSG catatan *)
Form
BGS/BSG-06
4. Memeriksa draft perjanjian Draft naskah 1 Jam 1. Hasil review
BGS/BSG. Jika setuju, perjanjian draft naskah
dilanjutkan laporan kepada BGS/BSG perjanjian
Kepala Bidang. Jika tidak setuju, BGS/BSG
dikembalikan ke staf untuk 2. Nota Dinas
diperbaiki. 2

55
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kepala Kasubbid Staf Ket
Bidang Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
5. Memeriksa draft perjanjian Hasil review draft 30 menit 1. Hasil review
BGS/BSG. Jika setuju naskah perjanjian draft naskah
membuat disposisi kepada BGS/BSG perjanjian
Kepala TU untuk membuat BGS/BSG
2
surat pengantar perjanjian 2. Nota Dinas
sewa kepada Adm
Pemerintahan dan Kerjasama
Setda Kab Garut
6. Menerima naskah perjanjian Agenda kerja 10 menit Naskah perjanjian
BGS/BSG dari Adm BGS/BSG
Pemerintahan dan Kerjasama
Setda Kab Garut
selaku ketua TKKD.
7. Menugaskan staf Agenda kerja 10 menit Disposisi
Menghubungi mitra untuk
penandatanganan perjanjian
BGS/BSG, sambil membawa
bukti setor tahunan pertama.
8. Menghubungi mitra untuk Agenda kerja 10 menit Informasi
penandatanganan perjanjian penandatanganan
3
BGS/BSG, sambil membawa perjanjian BGS/BSG
bukti setor tahunan pertama.

56
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kepala Kasubbid Staf Ket
Bidang Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
9. Menerima bukti setor Map berkas 10 menit Berkas BGS/BSG
tahunan pertama dari mitra, 3 BGS/BSG
dan menyampaikannya
kepada Kasi.
10. Menunjukkan perjanjian Naskah perjanjian 1 jam Naskah perjanjian
BGS/BSG dan memberikan BGS/BSG BGS/BSG yang
penjelasan pasal – pasal ditandatangani
dalam perjanjian. mitra.
11. Membuat nota dinas 1. Naskah 10 menit Nota Dinas
permohonan pemrosesan perjanjian
penandatanganan perjanjian BGS/BSG yang
BGS dengan dilampiri bukti ditandatangani
setor. mitra.
2. Bukti setor
BGS/BSG
12. Menugaskan staf untuk 1. Salinan naskah 10 menit Disposisi
mengarsipkan seluruh salinan perjanjian
dokumentasi BGS/BSG. BGS/BSG
2. Salinan Bukti
setor BGS/BSG
13. Mengarsipkan seluruh Berkas BGS/BSG 10 menit Arsip berkas
salinan dokumentasi BGS/BSG
BGS/BSG.

57
Catatan:
*) Perjanjian BGS/BSG sekurang – kurangnya memuat:
a. Dasar perjanjian;
b. Identitas para pihak yang terikat dalam perjanjian;
c. Objek BGS/BSG;
d. Hasil BGS/BSG;
e. Peruntukan BGS/BSG;
f. Jangka waktu BGS/BSG;
g. Besaran kontribusi tahunan serta mekanisme pembayarannya;
h. Besaran hasil BGS/BSG yang digunakan langsung untuk tugas dan fungsi Pengelola Barang/Pengguna Barang;
i. Hak dan kewajiban para pihak yang terikat dalam perjanjian;
j. Ketentuan mengenai berakhirnya BGS/BSG;
k. Sanksi;
l. Penyelesaian perselisihan; dan
m. Persyaratan lain yang dianggap perlu.

Perjanjian BGS/BSG dituangkan dalam bentuk AKTA NOTARIS.

58
E.4.3. SOP Pengakhiran BGS/BSG.

Nomor SOP 028 / 628- BPKAD


Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teyi Sarifeni, M.Si
NIP.19641222199301 2 001
Kepala Judul SOP Pengakhiran BGS/BSG
Subid pemanfaatan dan
Pengamanan BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-undang nomor 1 tahun
1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perpendaharaan
mengenai pelayanan public dan
Negara
administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor
pengelolaan milik daerah
27 tahun 2014 tentang
2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan barang milik
pemanfaatan BMD
Negara/daerah
3. Dapat mengoperasikan computer dan
3. Peraturan mentri dalam negri
aplikasi perkantoran
RI nomor 19 tahun 2016
tentang pedoman pengelolaan
barang milik daerah

Keterkaitan: Peralatan/perlengkapan:
- 1. Perangkat computer dan print
2. Dokumen permohonan sewa
3. Agenda kerja
Peringatan: 4. Form.disposisi

Laporan hasil verifikasi hasil


kelayakan penyewaan paling
Pencatatan dan pendataan:
lambat 2 hari setelah menerima
disposisi dari BPKAD Bukti dokumentasi

59
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kepala Kasubbid Staf Ket
Bidang Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
1. Menugaskan staf untuk Agenda kerja 10 menit Disposisi
membuat surat
pemberitahuan berakhirnya
BGS/BSG.
2. Membuat surat Formulir surat 15 menit Draft Surat
pemberitahuan berakhirnya pemberitahuan Pemberitahuan
BGS/BSG. berakhirnya Berakhirnya
BGS/BSG BGS/BSG
3. Memeriksa dan Draft Surat 10 menit Draft Surat Lihat
membubuhkan paraf pada Pemberitahuan Pemberitahuan catatan *)
draft surat pemberitahuan Berakhirnya Berakhirnya
berakhirnya BGS/BSG. BGS/BSG BGS/BSG

4. Menandatangani surat Draft Surat 10 menit Pemberitahuan


pemberitahuan berakhirnya Pemberitahuan Berakhirnya
BGS/BSG. Berakhirnya BGS/BSG
BGS/BSG
5. Menugaskan penyampaian Pemberitahuan 10 menit a. Disposisi
surat pemberitahuan masa Berakhirnya b. Pemberitahuan
berakhirnya BGS/BSG kepada 2 BGS/BSG Berakhirnya
mitra. BGS/BSG

60
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kepala Bidang Kasubbid Staf Kelengkapan Waktu Luaran Ket
Pemanfaatan Pemanfaatan
6. Menyampaikan surat Surat 1 hari Ekspedisi Surat
pemberitahuan masa 2 Pemberitahuan keluar
berakhirnya BGS/BSG
kepada mitra Berakhirnya
BGS/BSG
7. Memeriksa kondisi BMD. a. Formulir 15 menit Laporan
laporan pemeriksaan BMD
pemeriksaan
b. Buku
inventaris
8. Menerima dan menelaah Laporan 15 menit a. Disposisi
laporan tertulis hasil pemeriksaan BMD b. Laporan
Pemeriksaan BMD.Jika Pemeriksaan
Laporannya memadai BMD
Dilanjutkan dengan
Menugaskan staf membuat
Berita Acara Serah Terima
(BAST)Jika laporannya tidak
memadai dikembali ke staf
untuk diperbaiki.
9. Membuat Berita Acara Serah Formulir BAST 10 menit Draft BAST
Terima (BAST). 3

61
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Kepala Kasubbid Staf Ket
Bidang Kelengkapan Waktu Luaran
Pemanfaatan Pemanfaatan
10. Memeriksa draft naskah
BAST, dan menugaskan staf 3
untuk menyampaikan kepada
mitra pada saat berakhirnya
BGS/BSG.
11. Menyampaikan BAST kepada BAST 10 menit BAST yang
mitra untuk ditandatangani. ditandatangani
mitra

12. Menerima BAST yang telah BAST yang 10 menit BAST yang
ditandatangani mitra dan ditandatangani ditandatangani
menandatangani BAST. mitra mitra

13. Membuat laporan tertulis BAST yang 15 menit a. BAST yang


kepada Kepala Balai ditandatangani ditandatangani
mengenai berakhirnya mitra penyewa dan
BGS/BSG, dan menugaskan Kasi
staf untuk mengarsipkan b. Laporan tertulis
BAST.
14. Mengarsipkan BAST. BAST yang 10 menit Bukti pengarsipan
ditandatangani
mitra dan Kasi

62
E.5. SOP Kerjasama Penyediaan Infrastruktur (KSPI)

SOP KSPI pada Pengelola Barang Milik Daerah Pemerintah Provinsi


Jawa Barat terdiri dari:
1. SOP Penerbitan Keputusan Gubernur mengenai KSPI,
2. SOP Pemilihan dan Penetapan Mitra KSPI,
3. SOP Pelaksanaan KSPI.
4. SOP Pengakhiran KSPI.

63
E.5.1. SOP Penerbitan Keputusan Gubernur Mengenai KSPI

Nomor SOP 028 / 628- BPKAD


Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teyi Sarifeni, M.Si
NIP.19641222199301 2 001
Kepala Judul SOP Penerbitan Keputusan
Subid pemanfaatan dan Gubernur Mengenai KSPI
Pengamanan BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-undang nomor 1 tahun 1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perpendaharaan mengenai pelayanan public dan
Negara
administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor pengelolaan milik daerah
27 tahun 2014 tentang 2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan barang milik pemanfaatan BMD
Negara/daerah 3. Dapat mengoperasikan computer dan
3. Peraturan mentri dalam negri aplikasi perkantoran
RI nomor 19 tahun 2016
tentang pedoman pengelolaan
barang milik daerah

Keterkaitan: Peralatan/perlengkapan:
- 1. Perangkat computer dan print
2. Dokumen permohonan sewa
3. Agenda kerja
Peringatan: 4. Form.disposisi

Laporan hasil verifikasi hasil


kelayakan penyewaan paling Pencatatan dan pendataan:
lambat 2 hari setelah menerima
disposisi dari BPKAD Bukti dokumentasi

64
No Pelaksana Waktu Baku
Kegiatan Ket
PJPK BPKAD Tim KSPI Kelengkapan Waktu Luaran
1. Mengajukan permohonan KSPI. Persyaratan KSPI 1 Bulan Permohonan KSPI Lihat
catatan *)

2. Melakukan penelitian Permohonan KSPI 1 bulan Rekomendasi KSPI


administrasi atas permohonan
KSPI yang diajukan oleh PJPK.
Apabila berdasarkan hasil
penelitian administrasi
menunjukkan bahwa barang
milik daerah dapat dilakukan
KSPI, Bupati c.q Pengelola
Barang membentuk tim KSPI.
3. Membentuk tim KSPI, dan Agenda kerja 1 minggu SK. Penetapan KSPI
menugaskan Penilai untuk Nota Dinas
melakukan penilaian barang
milik daerah yang akan
dilakukan KSPI .
4. Menghitung besaran Pedoman KSPI 3 hari Draft nilai
pembagian keuntungan, pembagian
dengan mempertimbangkan 2 keuntungan KSPI
masukan penilai.

65
No Pelaksana Waktu Baku
Kegiatan Ket
PJPK BPKAD Tim KSPI Kelengkapan Waktu Luaran
5. Menetapkan besaran bagian 1. Pedoman KSPI 30 menit Nilai pembagian
Pemerintah dalam pembagian 2 2. Format surat keuntungan KSPI
kelebihan keuntungan keputusan
(clawback).
6. Menelaah hasil kajian. Apabila 1. Pedoman KSPI 1 hari 1. Hasil kajian Lihat
dinilai layak, maka diteruskan 2. Format surat KSPI catatan **)
ke tahap pengusulan keputusan 2. Draft SK.
penerbitan Keputusan Bupati
Bupati, jika tidak layak tentang KSPI
dilanjutkan dengan
menyampaikan surat
penolakan KSPI.
7. Mengusulkan penerbitan Draft SK. Bupati 2 hari Nota dinas
Keputusan Bupati mengenai tentang KSPI
KSPI berdasarkan hasil kajian.

8. Menyampaikan surat Surat penolakan 10 menit Nota dinas


penolakan KSPI disertai dengan 3a KSPI
alasan berdasarkan hasil kajian.

9. Menerima Keputusan Disposisi 10 menit Diposisi


Bupati mengenai KSPI. 3b

66
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Ket
PJPK BPKAD Tim KSPI Kelengkapan Waktu Luaran
10. Menyampaikan Keputusan SK. Bupati 10 menit Disposisi
Bupati mengenai KSPI dan 3b tentang KSPI
menyerahkan objek KSPI yang
tertuang dalam BAST.

11. Menerima Keputusan Agenda kerja 1o menit Tanda terima SK.


Bupati mengenai KSPI dan Bupati tentang
BAST atas KSPI. KSPI dan BAST

Catatan:
*) Permohonan KSPI sekurang – kurangnya memuat informasi:
1. Identitas PJPK, termasuk dasar penetapan/ penunjukkannya;
2. Latar belakang permohonan;
3. Barang milik daerah yang diajukan untuk dilakukan KSPI, antara lain jenis, nilai, dan kuantitas barang milik daerah;
4. Rencana peruntukan KSPI;
5. Jangka waktu KSPI; dan
6. Estimasi besaran pembagian kelebihan keuntungan (clawback).

Permohonan dilengkapi dokumen pendukung berupa:


a. Proposal pra kelayakan studi (pra feasibility study) proyek KSPI;
b. Surat pernyataan kesediaan menjadi PJPK KSPI yang meliputi:
(i) Data dan informasi mengenai PJPK KSPI;
(ii) Dasar penunjukan/penetapan;
(iii) Barang milik daerah yang direncanakan untuk dijadikan sebagai objek KSPI;

67
(iv) Kesediaan dan kesanggupan untuk menjadi PJPK KSPI; dan
(v) Kesediaan melaksanakan proses KSPI sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
c. Surat kelayakan penyediaan infrastruktur dari Kementerian/Lembaga dan/atau Dinas Teknis sesuai kententuan
peraturan perundang-undangan.

**) Keputusan KSPI sekurang-kurangnya memuat:


a. Data barang milik daerah yang menjadi objek KSPI;
b. Peruntukan KSPI, termasuk kelompok/jenis infrastruktur;
c. Besaran pembagian kelebihan keuntungan (clawback);
d. Jangka waktu KSPI atas barang milik daerah; dan
e. Penunjukan PJPK KSPI atas barang milik daerah.

68
E.5.2. SOP Pemilihan dan Penetapan Mitra KSPI

Nomor SOP 028 / 628- BPKAD


Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teyi Sarifeni, M.Si
NIP.19641222199301 2 001
Kepala Judul SOP Pemilihan dan Penetapan
Subid pemanfaatan dan Mitra KSPI
Pengamanan BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-undang nomor 1 tahun 1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perpendaharaan mengenai pelayanan public dan
Negara administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor pengelolaan milik daerah
27 tahun 2014 tentang 2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan barang milik pemanfaatan BMD
Negara/daerah 3. Dapat mengoperasikan computer dan
3. Peraturan mentri dalam negri aplikasi perkantoran
RI nomor 19 tahun 2016
tentang pedoman pengelolaan
barang milik daerah

Keterkaitan: Peralatan/perlengkapan:
-
1. Perangkat computer dan print
2. Dokumen permohonan sewa
3. Agenda kerja
Peringatan: 4. Form.disposisi

Laporan hasil verifikasi hasil


kelayakan penyewaan paling
lambat 2 hari setelah menerima Pencatatan dan pendataan:
disposisi dari BPKAD Bukti dokumentasi

69
No Pelaksana Waktu Baku
Kegiatan Ket
PJPK BPKAD KABID Kelengkapan Waktu Luaran
1. Menyusun kelengkapan Pedoman KSPI 2 hari Dokumen
tender KSPI. persyaratan mitra
KSPI
2. Mengumumkan tender KSPI Dokumen 1 bulan Informasi Tender
pada media cetak dan atau persyaratan mitra KSPI
elektronik nasional. KSPI

3. Menerima pendaftaran 1. Dokumen 1 minggu Dokumen peserta


tender dari peserta tender. persyaratan tender KSPI
mitra KSPI
2. Map
persyaratan
tender
4. Menyeleksi dokumen 1. Dokumen 2 hari Surat Penetapan
persyaratan peserta tender peserta tender Pemenang Tender
KSPI. KSPI KSPI
2
2. Pedoman
tender
3. Pedoman KSPI

70
No Pelaksana Waktu Baku
Kegiatan Ket
PJPK BPKAD KABID Kelengkapan Waktu Luaran
5. Mengumumkan pemenang Surat Penetapan 1 hari Informasi
tender KSPI melalui media 2 Pemenang Tender Pemenang Tender
cetak nasional maupun KSPI. KSPI.
elektronik.
6. Melaporkan hasil tender KSPI Surat Penetapan 30 menit 1. Surat
kepada Pengelola Barang Pemenang Tender Penetapan
beserta seluruh dokumen KSPI. Pemenang
kelengkapan tender. Tender KSPI.
2. Persyaratan
tender
7. Menerima laporan hasil Format SK. 15 menit Draft SK.
tender dan mengusulkan Penetapan Mitra Penetapan Mitra
penerbitan SK. Penetapan KSPI KSPI
Mitra KSPI kepada Bupati.

8. Menerima SK. Penetapan Disposisi 30 menit SK. Penetapan


Mitra KSPI yang telah Mitra BGS/BSG
ditandatangani Bupati,
dan mendisposisikannya ke
PJPK dan Kepala
Bidang.
9. Menerima SK. Penetapan Disposisi 30 menit SK. Penetapan
Mitra KSPI. 2a 2b Mitra BGS/BSG

71
No Pelaksana Waktu Baku
Kegiatan Ket
PJPK BPKAD KABID Kelengkapan Waktu Luaran
10. Menerima salinan SK Disposisi 30 menit Salinan SK.
Penetapan Mitra KSPI. 2b Penetapan Mitra
BGS/BSG

11. Memerintahkan staf untuk


mengarsipkan salinan SK.
Penetapan Mitra KSPI.

72
E.5.3. SOP Pelaksanaan KSPI

Nomor SOP 028 / 628- BPKAD


Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teyi Sarifeni, M.Si
NIP.19641222199301 2 001
Kepala Judul SOP Pelaksanaan KSPI
Subid pemanfaatan dan
penyewaan BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-undang nomor 1 tahun 1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perpendaharaan mengenai pelayanan public dan
Negara administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor pengelolaan milik daerah
27 tahun 2014 tentang 2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan barang milik pemanfaatan BMD
Negara/daerah 3. Dapat mengoperasikan computer dan
3. Peraturan mentri dalam negri aplikasi perkantoran
RI nomor 19 tahun 2016
tentang pedoman pengelolaan
barang milik daerah

Keterkaitan: Peralatan/perlengkapan:
- 1. Perangkat computer dan print
2. Dokumen permohonan sewa
3. Agenda kerja
Peringatan: 4. Form.disposisi

Laporan hasil verifikasi hasil


kelayakan penyewaan paling
Pencatatan dan pendataan:
lambat 2 hari setelah menerima
disposisi dari BPKAD Bukti dokumentasi

73
No Pelaksana Waktu Baku
Kegiatan Ket
PJPK BPKAD KABID Kelengkapan Waktu Luaran
1. Menerima disposisi SK. Agenda kerja 10 menit Disposisi
Penetapan Mitra KSPI dari
Pengelola Barang.

2. Membuat naskah perjanjian 1. Agenda kerja 10 menit Disposisi Lihat


KSPI berbentuk Akta Notaris. 2. Format catatan *)
perjanjian KSPI

3. Menghubungi mitra untuk 1. Agenda kerja 10 menit Disposisi


penandatanganan perjanjian 2. Format
KSPI. perjanjian KSPI

4. Menunjukkan perjanjian 1. Agenda kerja 1 jam Disposisi


BGS/BSG dan memberikan 2. Format
penjelasan pasal – pasal perjanjian KSPI
dalam perjanjian.
5. Menandatangani naskah 1. Agenda kerja 1 jam Naskah perjanjian
perjanjian KSPI bersama 2. Format yang
mitra KSPI. perjanjian KSPI ditandatangani
mitra
6. Menyampaikan BAST objek 1. Agenda kerja 1 jam BAST
KSPI kepada mitra KSPI. 2 2. Format BAST

74
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Ket
PJPK BPKAD KABID Kelengkapan Waktu Luaran
7. Melaporkan pelaksanaan 1. Agenda kerja 1 jam Laporan
penandatanganan perjanjian 2. Form laporan pelaksanaan KSPI
KSPI dan penyerahan barang pelaksanaan
milik daerah kepada mitra 2 KSPI
KSPI kepada Bupati
dengan melampirkan salinan
perjanjian KSPI dan salinan
(BAST).
8. Menerima laporan Agenda kerja 1 jam Tanda terima
pelaksanaan laporan
penandatanganan perjanjian pelaksanaan KSPI
KSPI dan penyerahan barang
milik daerah kepada mitra
KSPI beserta salinan
perjanjian KSPI dan salinan
(BAST).
9. Mendisposisikan kepada Agenda kerja 10 menit Disposisi
Bid mengenai pelaksanaan
KSPI.
10. Menerima disposisi dan laporan 10 menit Arsip laporan
menugaskan Kasi pelaksanaan KSPI pelaksanaan KSPI
pemanfatan mengarsipkan
dokumen KSPI.

75
Catatan:
*) Perjanjian KSPI atas barang milik daerah sekurang-kurangnya memuat:
a. Dasar perjanjian;
b. Identitas para pihak;
c. Barang milik daerah yang menjadi objek pemanfaatan;
d. Peruntukan pemanfaatan;
e. Hak dan kewajiban;
f. Jangka waktu pemanfaatan;
g. Besaran penerimaan serta mekanisme pembayaran;
h. Ketentuan mengenai berakhirnya pemanfaatan;
i. Sanksi; dan
j. Penyelesaian perselisihan.

76
E.5.4. SOP Pengakhiran KSPI

Nomor SOP 028 / 628- BPKAD


Tanggal Pembuatan 2 oktober 2017
Tanggal Revisi -
Tanggal Efektif 1 januari 2018
Disahkan Oleh Kepala,
BADAN PENGELOLAAN
KEUANGAN DAN ASET DAERAH
Dra. Hj. Teyi Sarifeni, M.Si
NIP.19641222199301 2 001
Kepala Judul SOP Pengakhiran KSPI
Subid pemanfaatan dan
Pengamanan BMD

Dasar hukum: Kualifikasi pelaksana:


1. Undang-undang nomor 1 tahun 1. Memahami peraturan perundangan
2004 tentang perpendaharaan mengenai pelayanan public dan
Negara administrasi pemerintahan di bidang
2. Peraturan pemerintah RI nomor pengelolaan milik daerah
27 tahun 2014 tentang 2. Memahami peraturan teknik
pengelolaan barang milik pemanfaatan BMD
Negara/daerah 3. Dapat mengoperasikan computer dan
3. Peraturan mentri dalam negri aplikasi perkantoran
RI nomor 19 tahun 2016
tentang pedoman pengelolaan
barang milik daerah

Keterkaitan: Peralatan/perlengkapan:
- 1. Perangkat computer dan print
2. Dokumen permohonan sewa
3. Agenda kerja
Peringatan: 4. Form.disposisi

Laporan hasil verifikasi hasil


kelayakan penyewaan paling Pencatatan dan pendataan:
lambat 2 hari setelah menerima
disposisi dari BPKAD Bukti dokumentasi

77
Pelaksana Waktu Baku
No Kegiatan Ket
PJPK BPKAD KABID Kelengkapan Waktu Luaran
1. Menerima laporan tertulis Agenda kerja 10 menit Disposisi
dari mitra mengenai masa
berakhirnya KSPI paling
lambat 2 (dua) tahun
sebelum jangka waktu KSPI
berakhir.
2. Meminta dilakukan audit 1. Agenda kerja 30 menit Surat permohonan
oleh auditor 2. Dokumen KSPI audit KSPI
independen/aparat
pengawasan intern
pemerintah atas pelaksanaan
KSPI atas barang milik
daerah.
3. Menerima hasil audit Agenda kerja 2 jam Berkas hasil audit
pelaksanaan KSPI. KSPI

4. Menyampaikan hasil audit 1. Agenda kerja 1 hari 1. Surat


kepada mitra KSPI untuk 2. Berkas hasil penyampaian
ditindaklanjuti dan kembali 2 audit KSPI hasil audit KSPI
melaporkan hasil tindak 2. Berkas hasil
lanjutnya kepada PJPK. audit KSPI

78
No Pelaksana Waktu Baku
Kegiatan Ket
PJPK BPKAD KABID Kelengkapan Waktu Luaran
5. Menerima BAST barang milik 1. Agenda kerja 1 jam Tanda terima
daerah yang menjadi objek 2. Map berkas penerimaan
KSPI. Bilamana terdapat KSPI dokumen KSPI
infrastruktur hasil KSPI atas 2
barang milik daerah, mitra
KSPI wajib menyerahkannya
bersamaan dengan
penyerahan objek KSPI.
6. Menyampaikan paket laporan 1. Agenda kerja 1 jam Nota dinas Lihat
berakhirnya KSPI. 2. Map berkas catatan *)
KSPI

7. Menerima paket laporan 1. Agenda kerja 1 jam Tanda terima


KSPI. 2. Map berkas penerimaan paket
KSPI laporan KSPI

8. Mendisposisikan paket 1. Agenda kerja 15 menit Disposisi


laporan KSPI dan 2. Map berkas
menugaskan untuk dilakukan KSPI
penatausahaan.
9. Menerima disposisi dan Map berkas KSPI 15 menit Arsip berkas KSPI
melaksanakan
penatausahaan pelaksanaan
KSPI.

79
Catatan:
*) Paket laporan KSPI terdiri dari:
1. Laporan berakhirnya KSPI,
2. Hasil audit KSPI dan atau hasil audit KSPI yang belum ditindaklanjuti oleh mitra KSPI,
3. BAST objek KSPI,
4. Laporan tertulis penyetoran pendapatan daerah disertai bukti setor hasil KSPI.

80

Anda mungkin juga menyukai