Anda di halaman 1dari 3

NASKAH TERAPI BERMAIN BAYI INFANT

Moderator (Tasya) :
Assalamualaikum wr wb (perkenalan diri dan peran setiap anggota) (mulai)

Leader (Icha) :
Assalamualaikum wr wb bagaimana kabarnya bapak dan ibu?

Ortu anak (Nanda) :


Allhamdulilah baik sus

Leader (Icha) :
Baik ibu bapak perkenalkan nama saya perawat annisa selaku leader dan ini perawat nadia
dan observer. Disini kamu akan melakukan terapi bermain dengan anak ibu diruangan ini
selama 30 menit. Apakah bapak dan ibu bersedia mengijinkan?

Ortu anak(nanda) :
Boleh sus, oh hiya ini tujuannya untuk apa yah sus?

Leader (Icha) :
Terap bermain ini adalah Tindakan seperti konseling antara anak dan perawat tetapi
menggunakan permaianan nah diharapkan anak mampu melatih dan mengembangkan daya
penglihatan dan daya pendengarannya terhadap benda begitu ibu

Ortu anak (nanda) :


Ohh begitu, baiklah sus lakukan yang terbaik saja

Leader (Icha) :
Kalua begitu ibu dan anak ibu bisa menuju ke ruangan terapi bermain yah ibu
[anak dan ibu menuju ke ruang terapi bermain]

Leader (icha) :
Halo ade babas

Bayi (sobirin) :
[hanya memberikan reaksi tersenyum]

fasilitator (nadia) :
Ade dah makan belum, nah sekarang kita main game yuk, ade ini Namanya kencringan
[sambil membuyikan kencringan kearah kanan dan kiri agar bayi dapat merangsang atau
menoleh bunyi itu berasal, menjauhan kencringan agar bayi dapat mengkak atau tidak dan
mengambil benda tsb]

[permainan antara perawat nadia selsai]

Leader (Icha) :
Allhamdulillah bapak ibu permainan terapi bermain pada anak ibu sudah selesai. Mari kita
dengarkan secara Bersama apa yang akan disampaikan oleh obserber

Ortu anak (nande) :


Allhamdillah oke baik sus

Observer (tsabita) :
Setelah saya mengamati anak ibu, saya dapat menyimpulkan bahwa 1. Anak ibu dapat
mencari sumber bunyi dan menoleh/menggerakkan badan
2. Anak ibu dapat melihat permainan yang diberikan

Leader (Icha) :
Allhamdulillah, hasil nya sesuai dengan tumbuh kembang anak diusia 6 bulan, bagamaimana
perasaan ibu setelah mengetahui hasilnya?

Ortu anak (nanda) :


Allhamdulillah sus saya merasa lega, kalua begitu berhubung terapi bermian pada anak saya
sudah selesai, saya izin pamit terimakasih suster suster

Anda mungkin juga menyukai