Anda di halaman 1dari 7

PAPER

STATIC VAR GENERATOR

Disusun oleh:

Malik Fajar

Nama : Malik Fajar

NIM:3204211408

Dosen pembimbing:

Adam.MT

JURUSAN TEKNIK ELEKTRO PROGRAM


STUDI D4 TEKNIK LISTRIK POLITEKNIK
NEGERI BENGKALIS TAHUN AJARAN
2023/2024
i
DAFTAR ISI

Halaman judul................................................................................................i

Daftar isi.........................................................................................................ii

BAB I
PENDAHULUAN.........................................................................................1

1.1 Latar Belakang.........................................................................................1

BAB II
PEMBAHASAN........................................................................................................2
2.1 Pengertian Static Var Generator (SVG)......................................................2

2.2 Cara Kerja Static Var Generator (SVG.......................................................2

2.3 Manfaat Static Var Generator (SVG)..........................................................2

2.4 Static Var Generator (SVG) solusi Ideal untuk berbagai Aplikasi...............2

2.5 keuntungan penggunaan Static Var Generator (SVG)................................3

BAB III
PENUTUP................................................................................................................4

3.1 Kesimpulan..................................................................................................4

DAFTAR PUSTAKA................................................................................................5

ii
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Suatu sistem yang baik harus memiliki tegangan yang tidak melebihi
toleransi serta rugi rugi daya kecil.batas suatu toleransi harus di peroleh
untuk suatu nilai tegangan ±5% dari nilai nominalnya.Nilai tegangan
yang konstan akan mengoptimalkan unjuk kerja dari peralatan listrik
yang di gunakan oleh konsumen.Rugi-rugi daya kecil yang masih
memenuhi batas toleransi daya listrik dapat mengurangi kerugian-
kerugian yang terjadi.

Pada jaringan distribusi tenaga listrik,aliran daya reaktif dan daya


aktif merupakan parameter yang sangat penting dalam menstbilisasikan
tegangan.Sewaktu waktu sistem membutuhkan daya reaktif kapasitif
pada saat beban induktif terlalu besar.dalam menjada tegangan agar
tidak mengalami penurunan,sumber utama daya reaktif imi berasal dari
generator,kemudian apabila generator sudah tidak mampu mensuplai
daya reaktif,maka di butuhkan sumber daya reaktif yang lain agar dapat
membangkitkan maupun menyerap daya daya reaktif pada sistem
distribusi.

Pada umumnya gardu-gardu yang berada jauh dari pembangkit


mengalami penurunan tegangan yang cukup besar sehingga di perlukan
suatu sistem kompensasi daya reaktif yang dapat mengikuti perubahan
tegangan tersebut.salah satu cara untuk menstabilkan tegangan dan rugi
-rugi daya adalah dengan mwnwmpatkan Static Var Generato (SVG)
dengan lokasi dan rating yang optimal.

1
BAB II

PEMBAHASAN

2.1 Pengertian Static Var Generator (SVG)

Static Var Generator adalah perangkat yang menggunakan teknologi


invenrter untuk menghasilkan daya reaktif. Daya reaktif adalah jenis daya yang
tidak di gunakan untuk melakukan kerja,tetapi dapat menyebabkan kerugian dan
gangguan pada sistem kelistrikan.SVG dapat di gunakan untuk mengkompensasi
daya reaktif,yang dapapt meningkatkan efisien istem kelistrikan,mengurangi biaya
energi,dan meningkatkan kualitas daya.

2.2 Cara Kerja Static Var Generator (SVG)

Static var generator bekerja dengan menambahkan daya reaktif ke sistem


kelistrikan.Daya reaktif yang di tambahkan oleh SVG akan mengimbangi daya
reaktif yang di butuhkan oleh beban.Hal ini akan menyebabkan faktor daya
meningkat,efisiensi sistem kelistrikan daya meningkat,biaya energi berkurang,dan
kualitas daya meningkat.

2.3 Manfaat Static Var Generator (SVG)

Static Var Generator (SVG) memiliki beberapa manfaat sebagai berikut :

 Meningkatkan faktor daya : Faktor daya adalah ukuran seberapa efisien


peralatan listrik menggunakan daya.

 Menyeimbangkan arus : Arus yang tidak seimbang dapat menyebabkan


panas berlebih dan masalah kendalaan.

 Mengatur tegangan : Tegangan yang tidak stabil dapat menyebabkan


masalah pada peralatan listrik.

2.4 Static Var Generator (SVG) solusi Ideal untuk berbagai Aplikasi

 Industri : Pabrik dan vasilitas industri sering menggunakan peralatan listrik


yang besar,yang dapat menyebabkan masalah faktor daya,arus tidak
seimbang dan tegangan yang tidak stabil SVG dapat membantu mengatasi
masalah ini.

2
 Komersial : Gedung perkantoran,pusat pembelanjaan dan properti
komersial lainnya juga sering menggunakan peralatan listrik yang besar
.SVG dapat membantu meningkatkan faktor daya,arus tidak
seimbang,dan tegangn yang tidak seimbang pada gedung gedung ini.

 Jaringan Listrik : Jaringan listrik dapat menggunakan SVG untuk


membantu mengatur tegangan dan meningkan kinerja jaringan.

2.5 keuntungan penggunaan Static Var Generator (SVG)

Teknologi ini memungkinkan masa pakai peralatan yang lebih


lama,kendalaan proses yang lebih tinggi,peningkatan kapasitas dan stabilitas sistem
tenaga listrik,serta pengurangan kehilangan energi,sehingga memenuhi satndar
kualitas daya dan peraturan jaringan listrik yang paling menuntut.

3
BAB III

PENUTUP

3.1 Kesimpulan

Static Var Generator adalah perangkat yang menggunakan teknologi


invenrter untuk menghasilkan daya reaktif. Daya reaktif adalah jenis daya yang
tidak di gunakan untuk melakukan kerja,tetapi dapat menyebabkan kerugian dan
gangguan pada sistem kelistrikan.dalam pengaplikasiannya SVG merupakan
komponen yang penting dalam menjaga kestabilan tegangan maupun arus serta
meningkatkan kualias kerja sesuai standar.

4
DAFTAR PUSTAKA

 Aji akbar firdaus,R.S.(2013).Studi pengaruh penggunaan TCSC dan SVG


tehadap biaya operasi tahunan di sistem jawa bali 500 KV.jurnal teknik
pomits.

 Syarifil Anwar H.S. (2014).Optimasi penempatan SVG untuk


memperbaiki profil tegangan dengan menggunakan algoritma
genetika.Jurnal elektro.

 Liliana,S.(2014)Penempatan SVG pada jaringan distribusi dengan


ETAP.Jurnal sains.

Anda mungkin juga menyukai