Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
M.K : Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam SD Kls Tinggi
DOSEN : Fonny Katili , S.Pd, M.Pd

Oleh

FRINLIE JOSUA ARINA

18105288

6D

UNIVERSITAS NEGERI MANADO

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN

PROGRAM STUDI PGSD

2020/2021
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

MODEL WEBBED (jaring laba-laba)

Nama Sekolah : SD NEGERI AMPRENG

Bidang Studi : Matematika, Bahasa Indonesia, IPA

Materi pokok : Gerhana matahari

Alokasi waktu : 4 x 35 Menit

Kelas/semester : VI (Enam) / II (Dua)

A. STANDAR KOMPETENSI :

1). IPA :

 Memahami matahari sebagai pusat tata surya dan interaksi bumi dalam tata surya

2). Bahasa Indonesia :

 Memahami teks dengan membaca intensif dan membaca sekilas

3). Matematika :

 Melakukan operasi hitung bilangan bulat dalam pemecahan masalah

B. KOMPETENSI DASAR (KD) :

1) IPA :

 Menjelaskan terjadinya gerhana matahari

2). Bahasa Indonesia :


 Mendeskripsikan isi buku dan teknik penyajian suatu laporan hasil
pengamatan/kunjungan.

3). Matematika :

 Menggunakan sifat-sifat operasi hitung .

Indicator :

a. Menjelaskan konsep gerhana matahari.


b. Menjelaskan macam_macam gerhana matahari.
c. Menjelaskan proses terjadinya gerhana matarai

C. TAHAP PERENCANAAN

1. Tujuan pembelajaran

IPA :

 Siswa mampu menjelaskan prosesterjadinya gerhana bulan dan matahari.


 Siswa dapat membedakan antara gerhana bulan dengan gerhana matahari
 Siswa mampu mendemontrasikan terjadinya gerak bumi dan bulan

BAHASA INDONESIA :

 Siswa mampu membuat laporan tentang isi buku yang dibaca

MATEMATIKA :

 Siswa mampu menghitung gerak bumi dan bulan.

2. Rencana Kegiatan

 Menyiapkan buku pelajaran


 Benyiapkan alat peraga berupa gambar-gambar tentang gerhana matahari dan bulan
 Menyiapkan LKS
 Membagi siswa menjadi beberapa kelompok (heterogen)
 Diskusi LKS tiap kelompok
 Masing-masing kelompok menyiapkan hasil diskusi
Materi pembelajaran

1. Bahasa Indonesia
a). membuat daftar pertanyaan wawancara tentang gerhana matahari.
b). mencermati buku
2. IPA
a). proses terjadinya gerhana matahari
b). jenis-jenis gerhana matahari
3. Matematika
a). oprasi hitung ( menghitung jarak bumi ke bulan dan jarak matahari ke bumi)

D. METODE DAN MODEL PEMBELAJARAN :

 Pendekatan : saintifik
 Metode : ceramah, diskusi, Tanya , jawab dan penugasan

E. MEDIA/ALAT DAN SUMBER BELAJAR :

Alat :

 gambar gerhana matahari


 gambar macam- macam gerhana matahari

sumber belajar :

 buku sains, bahasa Indonesia, dan matematika SDS relevan kelas VI

F. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN :

Kegiatan Deskripsi Alokasi


waktu
Pendahulua 1. kelas di buka dengan salam, menanyakan kabar, dan
n mengecek kehadiran siswa.
2. Guru mengajak semua siswa untuk berdiri dan meminta
salah satu siswa untuk memimpin Doa di depan. 10 menit
3. Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa

Kegiatan inti 1. Sebagai kegiatan pembuka, siswa di minta menyanyikan


lagu “pelangi-pelangi”.
2. Setelah itu guru menyuruh siswa memperhatikan gambar
tata surya.

3. Guru menyampaikan materi hari ini tentang gerhana


matahari

4. Guru mengkomunikasikan apa itu gerhana matahari 20 menit

5. Mengkomunikasikan garis besar terjadinya gerhana


matahari.

6. Guru menunjukan video pristiwa terjadinya gerhana


matahari dan jenis-jenis gerhana matahari Dan siswa di
minta memperhatikan sekaligus menyimak video
pembelajaran tersebut.

7. Guru menjelaskan kembali terjadinya gerhana matahari,


dan jarak matahari dan bulan ke bumi,

8. Guru memberitahu jenis-jenis gerhana matahari.


Guru meminta siswa untuk menggambar skema gernaha
matahari.
Penutup 1. Guru memberikan penugasan kepada siswa untuk di
kerjakan di rumah.
2. Guru memberikan 2 butir soal kepada siswa.
3. Guru mengajak siswa berdoa untuk mengakhiri kegiatan 10 menit
pembelajaran.
4. Guru membangun motivasi siswa untuk terus
mengembangkan sikap hidup bersih sebagai wujud
kecintaan kita kepada Tuhan, bahwa kebersihan adalah
sebagian dari iman.

KETERANGAN :

BAHASA INDONESIA :

 Mencermati buku
 Membuat lapran tertulis tentang apa yang di amati melalui video pembelajaran
 Melaporkan secara lisan materi yang di amati

IPA : Materi pokok


 Proses terjadinya gerhana
 Jenis-jenis gerhana matahari

Matematika : Materi pokok

 Opersi hitung ( menghitung jarak bulan kebumi dan jarak matahari ke bumi)

G. EVALUASI

Ranah Psikomotor

Indikator

Sikap saat
Kesungguhan dalam mendengarkan
mengikuti pelajaran penjelasan Sikap saat berdiskusi
Nama
No. Siswa BS B C K BS B C K BS B C K

Keterangan :

BS : Baik Sekali C : Cukup

B : Baik k : Kurang

Evaluasi Hasil

Soal

1. Gambarlah sketsa gerhana matahari dan warnai


2. Sebutkan dan jelaskan akibat melihat langsung gernaha matahari

NOMOR SKOR
SOAL
1 50
2 50
JUMLAH 100
Mengetahui,

Kepala Sekolah Guru kelas 5,

…………………………… …………………………

NIP : NIP :

Anda mungkin juga menyukai