Anda di halaman 1dari 1

A11.

Sistem Kemasyarakatan Suku Sasak


a. Tujuan :
1. Mengenal sistem masyarakat suku sasak
b. Waktu : 3 JP ( 3 x 40 Menit)
c. Kegiatan :
1) Persiapan
Guru menyiapkan bahan materi pembelajaran yang berkaitan dengan sistem
kemasyarakatan suku sasak
2) Pelaksanaan :
a. Guru memulai projek ini dengan menanyakan kepada peserta didik apa
yang mereka tahu dan pahami tentang sistem kekerabatan yang ada di
Indonesia, dengan memberikan pertanyaan pemantik seperti :
1. Pernahkan kalian mendengar istilah purwangse, jajar karang atau bulu
ketujur ?
b. Peserta didik membuat ringkasan materi tentang sistem kemasyarakatan
suku sasak. Bentuk ringkasan dibebaskan kepada setiap peserta didik.
c. Peserta didik bermain teka-teki silang tentang istilah-istilah dalam sistem
masyarakat dan kekerabatan suku sasak pada lembar kerja peserta didik
secara berkelompok.
d. Peserta didik mendiskuikan pertanyaan “Berdasarkan pengalaman belajar
hari ini, apa yang sudah kalian ketahui tentang sistem kekerabatan dan
masyarakat suku sasak ?”
e. Guru menfasilitasi peserta didik untuk menyimpulkan pembelajaran
f. Peserta didik berefleksi dengan menjawab pertayaan:
1. Apa yang kalian rasakan ketika mempelajari materi ini ?
2. Apa yang sudah baik dalam pelaksanaan pembelajaran hari ini ?
3. Apa yang perlu ditingkatkan dari pembelajaran hari ini ?
4. Apa yang akan kalian lakukan setelah memahami tetang materi ini ?

Anda mungkin juga menyukai