Anda di halaman 1dari 21

SATUAN PEMBELAJARAN

(webbed)

Mata Pelajaran : 1. Bahasa Indonesia


2. IPA
Tema : 5 (Ekosistem)
Sub tema : Komponen Ekosistem
Kelas/ Semester :V/I
Alokasi Waktu : (3 x 35 menit) 1 x Pertemuan

1. Kompetensi Inti
a. Mata Pelajaran Bahasa Indonesia :
1) Menunjukkan ketrampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif dan Komunikatif.
b. Mata Pelajaran IPA :
2) Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda benda yang dijumpainya di rumah, sekolah.

2. Kompetensi Dasar dan Indikator


Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia
No Kompetensi Dasar Indikator
3.7 Menguraikan konsep-konsep yang 3.7.1 Menemukan pokok pikiran dalam bacaan
salingberkaitan pada teks nonfiksi. secara tepat. (C4)

4.7 Menyajikan konsep-konsep yang 4.7.1 Membuat pertanyaan-pertanyaan


saling berkaitan pada teks nonfiksi ke sehubungan dengan bacaan secara
dalam tulisan dengan bahasa sendiri. tepat.(C6)

Mata Pelajaran: IPA


No Kompetensi Dasar Indikator

3.5 Menganalisis hubungan antar 3.5.1 Mengelompokan


komponen ekosistem dan jaring- hubungan antar komponen ekosistem
jaring makanan dan jarring-jaring makanan di
lingkungan (C4-HOTS)
3.5.2 Menganalisis hubungan
antarkomponen ekosistemdan jarring-
jaring makanan di lingkungan

sekitar (C4-HOTS)
4.5 Membuat karya tentang konsep jarring
4.5.1 Membuat gambar jarring-jaring
jaring makanan dalam suatu ekosistem
makanan pada sebuah ekosistem (P2)
n di lingkungan sekitar.

3. Tujuan Pembelajaran
a. Setelah berdiskusi (C ) peserta didik (A) mampu menemukan ciri teks non fiksi
(B)dengan tepat (D) (C4-HOTS)
b. Setelah menganalisis (C) peserta didik (A) mampu menemukan pokok pikiran
padateks non fiksi(B) dengan tepat (D) (C4-HOTS)
c. Setelah membaca teks (C ) peserta didik (A) m;ampu mengelompokan
hubunganantarkomponen ekosistem dan jarring-jaring makanan di
lingkungan sekitar (B) dengan tepat (D) (C4-HOTS)
d. Setelah berdiskusi (C) peserta didik (A) mampu menganalisis hubungan
antarkomponen ekosistem dan jarring-jaring makanan di lingkungan
sekitar (B)dengan tepat (D) (C4-HOTS)
e. Setelah berdiskusi (C) peserta didik (A) mampu membuat gambar
jarring- jaringmakanan pada sebuah ekosistem (B) dengan benar (D) (P2)

4. Materi
a) Faktual (mengingat)
1) Contoh video teks non fiksi
2) Contoh gambar jarring-jaring makanan
3) Contoh video jarring-jaring makanan
b) Konseptual (memahami)
1) Materi tentang teks non fiksi
2) Materi tengtang jarring-jaring makanan pada sebuah ekosistem
c) Procedural (menerapkan, menganalisis, mengevaluasi)
1) Menganalisis hubungan antar komponen ekosistem pada jarring-
jaring makanan
2) Menganalisiskonsep-konsep teks non fiksi
d) Metakognitif (menciptakan)
1) Membandingkan teks fiksi dan teks non fiksi
2) Membuat gambar jarring-jaring makanan
5. Media dan Sumber Belajar
1. Media
a. Laptop dan LCD
b. Buku Tema , Print gambar
2. Sumbe
r
Belajar
a. Diana Puspa Karitas.2017.Buku Guru Kelas 5 Tema 5 Ekosistem.Jakarta.
Kemendikbud
b. Diana Siswa Karitas.2017.Buku Guru Kelas 5 Tema 5 Ekosistem.Jakarta.
Kemendikbud
c. Bahan ajar yang di buat oleh pendidik
d. Video teks non fiksi https://www.youtube.com/watch?v=ua0tHhG1FKg
e. Video Jaring-jaring makanan https://www.youtube.com/watch?v=pKpWvj3QVe0
f. Video lagu Garuda Indonesia
https://www.youtube.com/watch?v=ERgLTcsF
Woc

6. Pendekatan dan Metode Pembelajaran


Model Pembelajaran : Problem based learning
Pendekatan Pembelajaran : Saintific Learning, PAKEM
Metode Pembelajaran : Diskusi, Penugasan, tanya jawab, ceramah
Strategi : Induktif (membantu mengembangkan
ketrampilan berfikir)

7. Kegiatan Pembelajaran

Alokasi
Tahapan Kegiatan Uraian Kegiatan waktu
PENDAHULUAN 1. Kelas dibuka dengan memulai salam, menanyakan 10
kabardan mengecek kehadiran siswa
menit
2. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah
seorang siswa. Siswa yang diminta memimpin do’a
adalah siswa sesuai absen. (Menanamkan sikap
keadilan ).
3. Siswa diingatkan untuk selalu mengutamakan sikap
disiplin setiapsaat dan menfaatnya bagi tercapainya
cita-cita.(Persuasi)
4. Menyanyikan lagu Garuda Pancasila atau lagu
nasional lainnya. Guru memberikan penguatan
tentang pentingnya menanamkan semangat
Nasionalisme.(Apersepsi)
5. Pembiasaan membaca/ menulis/ mendengarkan/
berbicara selama 15-20 menit materi non pelajaran
seperti tokoh dunia, kesehatan, kebersihan,
makanan/minuman sehat , cerita inspirasi dan
motivasi(Motivasi)
6. Sebelum membacakan buku, guru menjelaskan
tujuan kegiatan literasi dan mengajak siswa
mendiskusikan pertanyaan-pertanyaanberikut:
a. Apa yang tergambar pada sampul buku.
b. Apa judul buku
c. Kira-kira ini menceritakan tentang apa
d. Pernahkan kamu membaca judul buku seperti ini

INTI Mengamati 80 Menit


1. Peserta didik mengamati video yang di tayangkan
guru (tentang ekosistem)
Menanya
1. Peserta disik bertanya jawabdengan guru tentang
video
2. Peserta disik bertanya jawabdengan guru tentang
video
3. Peserta didik di kelompokan dalam kelompok
diskusi
Mengumpulkan informasi Menalar
1. Peserta didik berdiskusi untuk menemukan ide
pokok pikiran pada teks non fiksi tentang
Pentingnya Menjaga Keseimbangan Ekosistem.

Mengomunikasikan
1. Peserta didik setiap kelompokmempresentasikan
hasil analisis
2. Siswa mendapat apresiasi dariguru

Mengamati
1. Peserta didik mmbaca teks non fiksi jenis makanan
hewan
Menanya
1. Peserta didik bertanya tentangmateri pada teks
kepada guru
2. Peserta didik berkumpul membentuk kelompok

Mengumpulak informasimenalar
1. Peserta didik berdiskusi dalam kelompok untuk
menganalisis hubungan jarring-jaring makanan
pada ekosistem sekitar
2. Peserta didik menyelesaikan LKPD dan
mempresentasikanhasil diskusi
3. Kelompok peserta didik berdiskusi kembali untuk
membuat jarring-jaring
4. Peserta didik menjawab pertanyaan yang di
tayangkan pada slide power point dengan
menggunakan media Class Point

Mengomunikasikan
1. Peserta didik menyelesaikan LKPD dan
dikumpulkan pada guru
2. Peserta didik mendapat penguatan dan masukan
terhadap tugas peserta didik yang telah
dipresentasikan
3. Peserta didik Mengerjakansoal evaluasi
4. Peserta didik dengan bimbingan guru
menarik kesimpulan tentang hal yangtelah
dipelajari
PENUTUP 1. Peserta didik dan guru melakukan refleksi atas 10 menit
pembelajaran yang telahberlangsung
a) Apa saja yang telah dipahami peserta didik?
b) Apa saja yang belum dipahami peserta didik?
c) Bagaimana perasaan selama pembelajaran?

2. Peserta didik diberikan remedial/pengayaan

3. Peserta didik diberikan tindak lanjut tentang


pembelajaran pada pertemuan berikutnya

Peserta didik dan guru berdoa bersama dipimpin


seorang siswa (religius)

8. Penilaian
A. Teknik, jenis, bentuk
1) Teknik : Test
2) Jenis : Tertulis
3) Bentuk : Essay
B. Instrumen Penilaian
1) Soal Essay
Soal Evaluasi Tema 5 Sub Tema
2 Pembelajaran 1
Nama : ……………………………………
Nomer absen : ……………………………………

Ayo, kerjakan soal-soal di bawah ini dengan

tepat! Bacalah teks berikut untuk menjawab soal

nomer 1,2 Berang-berang cakar kecil (Aonyx

cinereus)

Berang-berang cakar kecil (Aonyx cinereus) merupakan spesies berang-berang asli


Sumatra. Hewan tersebut dapat dijumpai di danau, sungai, laham basah maupun hutan
mangrove. Berang-berang jenis ini juga hidup di Pulau Jawa, Kalimantan, Filipina,
Malaysia, Tiongkok hingga India. Aonyx cinereus memiliki warna bulu coklat dengan
warna abu-abu pada bagian leher.
Berang-berang kecil Sumatra juga memiliki kepala kecil. Selain itu, berang-berang
tersebut memiliki kaki pendek dengan kuku yang pendek, serta ekor yang pipih.
Berang-berang ini menyukai aliran sungai yang memiliki banyak vegetasi, seperti
rumput serta pasir. Mereka akan membuat sarang di dalam lubang-lubang di tepi
sungai. Pada umumnya mereka hidup secara berkelompok dengan anggota berjumlah
1. Temukan pokok pikiran pada teks paragraph pertama!
Jawab :
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
2. Temukan pokok pikiran pada paragraph ke
dua ! Jawab :
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
Perhatikan gambar berikut untuk mengerjakan soal no 3,4

3. Sebutkan komponen abiotik pada gambar ekosistem di atas adalah di atas!Jawab


:
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
4. Sebutkan komponen biotik pada gambar ekosistem di atas adalah di atas!Jawab
:
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………

Perhatikan gambar berikut untuk mengerjakan soal no 5

5. Berdasarkan gambar di atas makhluh hidup apa yang merupakan produsen


dan makhluk hidup apa yang merupakan konsumen?
Jawab :
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
Kunci jawaban
1. Berang-berang cakar kecil (Aonyx cinereus)
2. Berang-berang kecil Sumatra
3. Air, Tanah, Udara
4. Hewan : Ikan, Kura-kura, Rusa, dllTumbuhan : pohon, rumput, dll
5. Kebijakan guru

PEDOMAN PENILAIAN
NILAI = Skor yg diperoleh ÷ Skor maksimal x 100

PEDOMAN PENILAIAN

Jawaban Benar nilai 2

Jawaban ada unsur benar nilai 1

Jawaban salah nilai 0

9. Lampiran
a. Video saat mengajar saya lampirkan di email
b. Foto (terlampir)
PETA KONSEP

3.5 Menganalisis hubungan antar komponen ekosistem dan jaring-jaring makanan di lingkungan sekitar.
4.5 Membuat karya tentang konsep jaring-jaringmakanan dalam suatu ekosistem

IPA

EKOSISTEM

BAHASA

3.7 Menguraikan konsep-konsep yang saling berkaitan pada teks nonfiksi.


4.7
Menyajikan konsep-konsep yang saling berkaitan pada teks nonfiksi ke dalam
tulisan dengan bahasa sendiri.
LEMBAR REFLEKSI
SETELAH MELAKUKAN
PEMBELAJARAN

A. Refleksi Komponen
1. Apakah kegiatan membuka pelajaran yang saya lakukan dapat mengarahkan dan mempersiapkan
siswa me ngikuti pelajaran dengan baik ?
Kegiatan membuka pelajaran yang saya lakukan sudah dapat mengarahkan dan mempersiapka
n siswa mengikuti pelajaran dengan baik
2. Bagaimana tanggapan siswa terhadap materi/bahan ajar yang saya sajikan sesuai dengan yang
diharapk an? (Apakah materi terlalu tinggi, terlalu rendah, atau sudah sesuai dengan
kemampuan awal siswa?
Siswa menanggapi materi yang saya sajikan sesuai dengan harapan karena sesuai
dengan kemampuan awal siswa. Walaupun di awal harus di ulang beberapa kali penyampaian is
tilah asing bagi mereka yang kognitif nya rendah
3. Bagaimana respons siswa terhadap media pembelajaran yang digunakan? ( Apakah
media sesuai dan mempermudah siswa menguasai kompetensi/materi yang diajarkan ?
Respons siswa terhadap media pembelajaran yang saya gunakan telah mempermudah siswa men
guasai kompetensi/materi yang saya ajarkan
4. Bagaimana tanggapan siswa terhadap kegiatan belajar yang telah saya rancang ?
Tanggapan siswa sangat antusias terhadap kegiatan belajar yang telah saya
rancang dalam Rencana Pelaks anaan Pembelajaran ( RPP ) dibuktikan dengan
partisipasi siswa dalam mengikuti pembelajaran
5. Bagaimana tanggapan siswa terhadap metode/teknik pembelajaran yang saya gunakan ?
Metode ceramah,diskusi kelompok, dan saya padukan dengan metode tanya
jawab mendapatkan tanggapan yang positif dari siswa
6. Bagaimana tanggapan siswa terhadap pengelolaan kelas ( perlakuan saya terhadap siswa, cara saya me
ngatasi masalah, memotivasi siswa ) yang saya lakukan ?
Saya berkesimpulan bahwa secara garis besar telah baik dengan terciptanya
suasana kelasyang kondusif
7. Apakah siswa dapat menangkap penjelasan/instruksi yang saya berikan dengan
baik ? Sebagian besar siswa dapat menangkap penjelasan/instruksi yang saya
berikan dengan baik
8. Bagaimanakah tanggapan siswa terhadap latihan atau penilaian yang saya berikan ?
Penilaian yang saya berikan mampu dikerjakan dengan baik oleh 90% siswa
9. Apakah kegiatan menutup pelajaran yang saya gunakan sudah dapat meningkatkan pemahaman siswa t
erhadap meteri pelajaran yang saya sampaikan ?
Kegiatan penutup dengan mengerjakan soal latihan dan menarik kesimpulan dari pembelajaran
yang telah dilakukan sudah dapat meningkatkan kemampuan pemahaman siswa

B. Refleksi Menyeluruh
1. Apakah rencana pembelajaran yang saya susun dapat berjalan sebagaimana mestinya
Rencana pembelajaran yang telah saya susun berjalan sebagaimana mestinya hanya saja
sa ya sedikit kurang manajemen waktu
2. Apakah kelemahan-kelemahan saya dalam menyusun dan melakukan pembelajaran?
Kelemahan saya ad alah dalam penggunaan waktu yang ternyata kurang, sebab ada
bebera pa siswa yang kurang memahami pembelajaran dan saya harus mengulang supaya
seluruh anak menjadi paham.
3. Apa saja penyebab kelemahan saya tersebut dan bagaimana memperbaikinya ke depan
 Karena ada anak yang belum paham di beberapa materi sehingga saya terlalu fokus
kep ada 1 anak tersebut yang menyebablan lupa waktu.
4. Apakah kekuatan saya atau hal-hal baik yang telah saya capai dalam merancang dn
melaksana kan pembelajaran ?
 Tanya jawab yang saya jadikan metode ternyata mendapat tanggapan yang antusias
dar i siswa
 Menginterpretasikan/menerjemahkan istilah sulit kedalam kegiatan aktivitas sehari – h
ari.
5. Hal - hal unik ( positif atau negatif ) apa yang terjadi dalam pembelajaran yang saya lakukan ?
Ada 1 anak pandai namun ketika di ajar tidak pernah mendengar dan selalu membuat keg
aduhan dengan cara mengajak teman bercerita tetapi ketika di beri pertanyaan selalu bias
menjawa

Anda mungkin juga menyukai