Anda di halaman 1dari 12

RENCANA PELAKSANAAN

PEMBELAJARAN (RPP)KELAS V
TEMA 5 E K O S I S T E M
SUB TEMA 2 HUBUNGAN ANTAR MAHKLUK HIDUP DALAM
SUATU Ekosistem.
PEMBELAJARAN 1

Nama : Leni Kamelia Bara, S.Pd.

No. UKG : 201503169647

NIM : 1201223073

PENDIDIKAN PROFESI GURU DALAM JABATAN


(PPGDJ) KATEGORI 1 UNIVERSITAS NEGERI
GORONTALO TAHUN 2023
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SD Negeri 7 Kapala Pitu


Kelas/Semester : V (Lima) / 1 (Satu)
Tema 5 : Ekosistem
Sub Tema 2
: Hubungan Antar Mahkluk Hidup
Dalam Satu Ekosistem
Pembelajaran ke :1
Alokasi Waktu : 1 x pertemuan (2 x 35 menit)
Muatan Pembelajaran : Bahasa Indonesia, IPA

A. KOMPETENSI INTI

KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang


dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli,
dan bertanggung jawab dalam berinteraksi dengan keluarga,
teman, guru, dan tetangga, dan negara.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif pada tingkat dasar dengan cara mengamati,
menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-
benda-benda yang dijumpainya dirumah, disekolah, dan tempat
bermain.
KI 4 : Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif. dalam
bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam karya estetis,
dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan tindakan yang
mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap
perkembangannya.
B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN
KOMPETENSI
Muatan Bahasa Indonesia

No. Kompetensi Indikator


3.7 Menguraikan konsep- 3.7.1 Menjelaskan pengertian pokok pikiran.
konsep yang saling (C2).
berkaitan pada teks
nonfiksi.
Menemukan pokok pikiran serta
informasi penting dalam bacaan. (C4)

4.7 Menyajikan konsep-konsep 4.7.3 Membuat pertanyaan-pertanyaan


yang saling berkaitan pada teks sehubungan dengan bacaan . (P6)
nonfiksi ke dalam tulisan
dengan bahasa sendiri

Muatan IPA

No. Kompetensi Indikator


3.5 Menganalisi hubungan antar 3.5.1 Menentukan peran makhluk
komponen ekosistem dan hidup dalam satu rantai
jaring-jaring makanan di makanan. (C3)
lingkungan sekitar. 3.5.2 Merinci Komponen- komponen
pada rantai makanan pada
ekosistem. (C4).
4.5 Membuat karya tentang konsep 4.5.4 Membuat Papan rantai
jaring-jaring makanan dalam makanan tentang salah satu
suatu ekosistem. ekosistem tertentu dengan
cermat dan Lengkap dengan
keterangannya. (P6)

TUJUAN PEMBELAJARAN
Bahasa Indonesia
1. Dengan mencermati teks non fiksi yang disajikan melalui power point, peserta didik
mampu menemukan pokok pikiran pada bacaan serta informasi yang penting dalam
bacaan dengan tepat.
2. Setelah membaca teks non fiksi melalui power point, peserta didik mampu membuat
pertanyaan-pertanyaan sehubungan dengan bacaan tentang rantai makanan dengan tepat
IPA
1. Dengan mengamati gambar yang ditampilkan melalui power point, peserta didik dapat
menentukan peran setiap makhluk hidup dalam satu rantai makanan dengan tepat.
2. Setelah mengamati gambar tentang rantai makanan di lingkungan sekitar melalui power
point, peserta didik mampu merinci komponen- komponen pada rantai makanan pada
ekosistem dengan tepat.
3. Setelah mengamati gambar tentang rantai makanan dalam suatu ekosistem melalui power
point, peserta didik mampu membuat Papan rantai makanan pada ekosistem lengkap
dengan keterangannya dengan detail.
4. Dengan mengamati video tentang rantai makanan dalam suatu ekosistem yang ditayangkan
melalui power point, peserta didik mampu mengkomunikasikan hasil laporan rantai
makanan dalam ekosistem dengan benar.
C. PENERAPAN PENDIDIKAN KARAKTER
1. Religius
2. Nasionalis
3. Tanggung jawab
4. Teliti
5. Percaya diri
6. Kerjasama

D. MATERI
1. Bahasa Indonesia: Pikiran pokok
2. IPA : Rantai makanan

E. MODEL/PENDEKATAN/METODE PEMBELAJARAN
1. Model : Project Based Learning (PJBL)
Sintak PJBL : 1. Pengenalan masalah
2. Mendesain perencanaan kegiatan
3. Menyusun jadwal pembuatan
4. Memonitoring pelaksanaan kegiatan
5. Menguji hasil
6. Evaluasi dan refleksi
2. Pendekatan : Saintifik
Langkah-langkah : 1. Mengamati (Observing)
2. Menanya (Questioning)
3. Mengumpulkan informasi / mencoba (Experimenting)
4. Menalar / mengasosiasi (Associating)
5. Mengkomunikasikan (Communicating)
3. Metode : Cer am ah , Diskusi, tanya jawab, dan penugasan

F. MEDIA
1. Laptop dan LCD
2. Pengeras suara/speaker
3. Papan rantai makanan
4. Slide PPT
5. Teks bacaan

G. SUMBER BELAJAR
1. Buku Guru : Ekosistem kelas V (Buku Tematik Terpadu Kurikulum
2013. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.,
2017 )
2. Buku Siswa : Ekosistem kelas V (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013.
Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan., 2017 )
3. Youtube : Video animasi rantai makanan.
4. Internet
H. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu

Kegiatan 1. Guru membuka pelajaran dengan mengucapkan salam 10


Pendahuluan 2. Guru menanyakan tentang kabar dan kesehatan peserta menit
didik serta mengingatkan agar selalu menjaga
kesehatan, rajin beribadah dan selalu mematuhi
protokol kesehatan. (kemandirian)
3. Guru mengecek kehadiran dan kerapihan Peserta didik
(Integritas)
4. Guru meminta salah satu Peserta didik untuk
memimpin doa (Religius)
5. Setelah berdoa, Peserta didik menyanyikan lagu
Nasional (Bangun Pemudi Pemuda) . (Nasionalisme)
6. Sebagai kegiatan apersepsi, guru mengaitkan materi
pembelajaran sebelumnya dengan materi yang akan
dipelajari hari ini, juga mengaitakan dengan
pengalaman peserta didik.
7. Guru menginformasikan tema yang akan diajarkan
yaitu tentang Tema 5 ” Ekosistem” Sub tema 2
”Hubungan antar makhluk hidup dalam ekosistem”
pembelajaran 1.
8. Guru menginformasikan tujuan pembelajararan dan
kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

Kegiatan Inti Sintak Model Projeck Based Learning 50 menit


Tahap 1 : Pengenalan Masalah

1. Guru menampilkan gambar hewan langka tentang


rantai makanan di lingkungan sekitar dalam bentuk
power point.

2. Peserta didik mengamati gambar yang


ditampilkan oleh guru

3. Peserta didik dan guru melakukan tanya jawab


tentang gambar yang diamati peserta didik.
- Hewan apa sajakah yang ada pada gambar tersebut ?
- Mengapa hewan-hewan tersebut menjadi langka di
Indonesia?
(Menanya, Communication )
4. Tepuk Konsentrasi

5. Dari jawaban peserta didik, kemudian guru


mengarahkan peserta didik membaca teks tentang
Rantai makanan.

6. Peserta didik dan guru melakukan tanya jawab


tentang teks bacaan yang telah dibaca oleh peserta
didik. (Menanya, Communication ).

7. Setelah itu, guru menjelaskan tentang pikiran pokok


dalam teks bacaan.

8. Peserta didik diminta menentukan pokok pikiran


sebuah paragraf yang terdapat dalam buku masing-
masing peserta didik dan membuat pertanyaan
berdasarkan teks bacaan. (HOTS)

9. Peserta didik mengamati materi yang ditampilkan


tentang contoh rantai makanan.

10. Dari pemaparan materi tersebut, guru kembali


melakukan tanya jawab tentang rantai makanan.
(Menanya, Communication ).

11. Setelah itu, Peserta didik kembali diminta untuk


mengamati video yang ditayangkan di power point
tentang Rantai Makanan .

12. Peserta didik dan guru melakukan tanya jawab


tentang video rantai makanan yang telah
diamati peserta didik. (Menanya, Communication
).

13. Peserta didik mengamati materi yang


dipaparkan melalui power point tentang
contoh-contoh rantai makanan.

14. Peserta didik diajak untuk menyanyikan lagu Rantai


makanan.

15. Peserta didik mengamati gambar rantai makanan


suatu ekosistem melalui power point. (Mengamati)

16. Setelah peserta didik memahami tentang rantai


makanan, dan cara menentukan pikiran pokok
suatu paragraf, serta cara membuat pertanyaan
berdasarkan teks, guru memberikan
penugasan kepada peserta didik untuk
membuat papan rantai makanan dan mengisi
LKPD.
Tahap II : Membuat desain proyek

17. Peserta didik dibagi beberapa kelompok sesuai


dengan jumlah peserta didik yang hadir.

18. Guru memfasilitasi setiap kelompok untuk


menentukan ketua kelompoknya.

19. Guru bersama peserta didik melakukan kesepakatan


aturan main dalam proses penyelesaian proyek, yaitu
tentang waktu penyelesaian proyek.

Tahap III : Penyusunan Jadwal Kegiatan

20. Guru menampilkan LKPD yang akan diisi oleh


setiap kelompok

21. Guru menjelaskan kepada Peserta didik


tentang cara-cara yang akan dilakukan peserta
didik dalam membuat papan rantai makanan.

22. Peserta didik menyiapkan alat/bahan yang


akan digunakan dalam membuat papan rantai
makanan. diantaranya adalah sebagai berikut :

a) Sterofom

b) Gunting

c) Lem

d) Lidi

e) Gambar-gambar mahkluk hidup

23. Guru membagikan LKPD kepada setiap


kelompok untuk diisi sesuai dengan hasil
diskusi tiap kelompok.

24. Melalui perwakilan kelompok, setiap


kelompok diminta untuk memilihd salah satu
Jenis ekosistem yang akan mereka buatkan
papan rantai makanan.

25. Setiap kelompok membuat papan rantai


makanan dari bahan-bahan yang telah
disiapkan dan gambar yang telah dipilih
masing-masing perwakilan kelompok tadi serta
menentukan keterangan pada gambar rantai
makanan tersebut dengan lengkap.
Tahap IV : Monitoring kemajuan proyek

26. Peserta didik membuat Papan rantai makanan


bersama dengan kelompoknya. (Collaboration,
Tanggung jawab, teliti)
27. Guru memastikan peserta didik melakukan
pembuatan proyek sesuai dengan langkah-
langkah pada LKPD. (Teliti)

28. Peserta didik memanfaatkan diskusi kelompok untuk


menyelesaikan LKPD yang diberikan guru.

29. Guru memonitoring kegiatan kelompok


menggunakan rubrik penilaian.
Penyusunan laporan dan presentasi

30. Peserta didik menyajikan hasil LKPD dan papan


rantai makanan yang sudah dibuat di depan kelas
secara bergantian.

31. Peserta didik menjawab pertanyaan yang diberikan


guru dan teman yang lain yang berkaitan dengan
rantai makanan dan ide pokok pikiran.

32. Peserta didik mengumpulkan hasil jawabannya dari


LKPD yang sudah dikerjakan dan dipresentasikan
kepada guru.

Tahap IV : Evaluasi dan refleksi

33. Peserta didik melakukan evaluasi pembelajaran

34. Guru mengapresiasi dan memberikan reword berupa


pujian sebagai penguatan kepada peserta didik atau
kelompok yang sudah melakukan presentasi dan
memberikan tanggapan

35. Guru memeriksa LKPD peserta didik.

36. Guru memberikan umpan balik dan konfirmasi


terhadap hasil kerja peserta didik dan kelompoknya
Penutup 1. Peserta didik mengerjakan soal evaluasi untuk 10
mengukur tingkat keberhasilan dan kompetensi yang Menit
telah dicapai.
2. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi dan
membuat kesimpulan dari kegiatan belajar yang telah
dilaksanakan hari ini. (communicating)
3. Peserta didik diberikan kesempatan
berbicara/bertanya dan menambahkan informasi dari
peserta didik lainnya. (communicating).
4. Guru memberikan tindak lanjut dengan memberikan
penugasan sebagai pengayaan dan menyampaikan
rencana pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.
5. Menyanyikan salah satu lagu Daerah Toraja yang
berjudul “Massikola” untuk menumbuhkan cinta
budaya lokalitas dan persatuan dan kesatuan.
6. Guru menutup pembelajaran dan meminta salah satu
peserta didik memimpin doa. (Religius)
I. PENILAIAN
Instrumen
No Aspek Muatan Pelajaran Teknik
Penilaian
1. Sikap IPA Non Tes Rubrik
Bahasa Indonesia (Observasi selama Lembar
kegiatan Penilaian
berlangsung)
2. Pengetahuan IPA Tes Tulis Soal tes
Bahasa Indonesia Kunci
Jawaban
3. Keterampilan IPA Proyek (Membuat Lembar
Bahasa Indonesia Papan rantai Penilaian
makanan)

Menentukan
pokok pikiran

Membuat kalimat
tanya

J. PENGAYAAN DAN REMIDIAL


1. Pengayaan
Membaca materi yang sama dari sumber belajar lain (internet/buku lain)
2. Remidial
a) Mengulangi Kembali materi yang sudah diajarkan dengan
membaca Kembali bahan ajar yang diberikan
b) Mengerjakan Latihan yang ada di dalam bahan ajar.

K. Catatan Refleksi Pembelajaran

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Kelas

Dina Bara, S.Pd Leni Kamelia Bara, S.Pd.


NIP. 197806202007012010

Anda mungkin juga menyukai