Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI SKI PENILAIAN AKHIR SEMESTER GASAL

TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : Sejarah Kebudayaan Islam Kelas : VII


Jumlah soal : 40 Pilihan ganda 5 Essay Semester : Gasal

NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR No. BOBOT BENTUK


SOAL SOAL
3.1. Memahami misi Rasulullah 1. Siswa mengidentifikasi awal mula munculnya penyimpangan dalam kepercayaan masyarakat Arab sebelum kedatangan Islam. 1 Mudah PG
SAW. sebagai rahmat bagi alam 2. Siswa mencocokkan kesesuaian misi dakwah Nabi dengan tradisi dan praktek jahiliyah pada masyarakat Arab pra Islam. 2 Sedang PG
semesta, pembawa kedamaian, 3. Siswa mengemukakan suatu Ibroh dari misi dakwah Nabi terhadap kondisi masyarakat Arab masa pra-Islam yang mengalami 3 Sulit PG
kesejahteraan, dan kemajuan perbudakan.
masyarakat
3.2. Memahami strategi dakwah 1. Disajikan data, siswa mengurutkan wahyu yang menunjukkan perintah dakwah Nabi Muhammad di Makkah. 4 Mudah PG
Rasulullah SAW. di Mekah 2. Siswa membedakan kondisi umat Islam antara sebelum masuk Islamnya Umar dengan setelah beliau masuk Islam. 5 Sedang PG
3. Siswa mencucokkan kesesuaian strategi dakwah Nabi Muhammad SAW dengan tantangan dakwah yang dihadapi di masyarakat 6 Sulit PG
Quroisy saat itu.
4. Siswa menemukan ibrah dari strategi dakwah Nabi Muhammad SAW melakukan perjanjian-perjanjian (Baiatul Aqobah) 7 Sedang PG
sebelum beliau hijrah ke Yasrib.
3.3. Mengidentifikasi strategi 1. Siswa mengidentifikasi suku-suku yang tinggal di Yasrib 8 Mudah PG
dakwah Rasulullah SAW. di 2. Disajikan data, siswa menggambarkan hubungan sosial antar suku yang tinggal di Yasrib sebelum kedatangan Islam. 9 Sedang PG
Madinah. 3. Siswa menemukan alasan suku Aus dan Khozroj lebih mudah untuk menerima Islam bahkan meminta kedatangan Nabi 10 Sedang PG
Muhammad SAW ke Yasrib.
4. Siswa memilah sebab-sebab yang memunculkan terjadinya konflik dan permusuhan antar suku di Madinah. 11 Sulit PG
5. Siswa mengidentifikasi cara-cara Nabi Muhammad SAW mengembangkan Islam di Madinah sebelum kedatangannya ke sana. 12 Mudah PG
6. Disajikan data, siswa mengurutkan kronologi hijrah Nabi Muhammad SAW dan para sahabatnya ke Yasrib 42 Sulit Essay
7. Siswa mengemukakan maksud Nabi Muhammad SAW mendirikan masjid Quba’ 13 Sedang PG
8. Siswa menentukan langkah dakwah mula-mula Nabi Muhammad SAW setelah tiba di Madinah, agar umat Islam bisa 14 Mudah PG
menjalankan ibadah dengan tenang.
9. Disajikan data, Siswa merinci manfaat yang bisa didapatkan umat Islam dengan dibangunnya masjid Nabawi. 15 Sulit PG
10. Siswa menemukan pola dakwah Nabi Muhammad SAW untuk menciptakan perdamaian antar suku dan agama di Madinah. 16 Mudah PG
11. Siswa menyusun tujuan-tujuan dakwah Nabi Muhammad SAW menyusun piagam Madinah 17 Sedang PG
12. Siswa merumuskan tiga prioritas dakwah Nabi Muhammad SAW untuk membangun suatu masyarakat yang damai, rukun dan 43 Sedang Essay
kuat di Madinah
13. Siswa menentukan usaha militer Nabi Muhammad SAW mempertahankan kota Madinah dari kaum kafir Quroisy. 18 Sedang PG
14. Disajikan data, siswa menyimpulkan tujuan Nabi Muhammad mempertahankan Islam di Madinah melalui Perang Badar. 19 Sulit PG
15. Disajikan data, siswa mengidentifikasi hal-hal yang terkait dengan terjadinya perang Uhud. 20 Sedang PG
16. Siswa merinci sebab-sebab kegagalan Nabi dalam perang Uhud. 21 Sedang PG
17. Siswa menentukan sebab-sebab kemenangan Nabi Muhammad SAW dan umat Islam dalam mempertahankan kota Madinah 22 Sedang PG
dalam perang Khondak.
18. Siswa merumuskan ibroh dari semangat Nabi Muhammad SAW dalam perisiwa “Baiatur Ridwan” 23 Sedang PG
19. Siswa memperkirakan keuntungan-keuntungan yang diperoleh umat Islam dari strategi Nabi Muhammad SAW menempuh 44 Sulit Essay
upaya damai dalam perjanjian Hudaibiyah.
20. Siswa mengidentifikasi bentuk penghianatan kaum Quroisy terhadap perjanjian Hudaibiyah 24 Sedang PG
21. Disajikan data, siswa menentukan strategi damai yang ditempuh Nabi Muhammad SAW dalam menaklukan kota Makkah. 25 Sedang PG
22. Siswa menyimpulkan kemenangan umat Islam yang diperoleh dalam peristiwa Fathul Makkah sebagaimana wahyu Allah dalam 26 Mudah PG
surat an-Nasr.
23. Disajikan data, siswa mengidentifikasi peristiwa-peristiwa yang terjadi di Haji Wada’ 27 Sedang PG
24. Siswa menentukan semangat yang harus dikembangkan umat Islam dari peristiwa Haji Wada’. 28 Sulit PG
25. Siswa menandai berakhirnya tugas Kenabian Nabi Muhammad SAW. 29 Mudah PG
3.4. Memahami sejarah Rasulullah 1. Siswa menjelaskan landasan atau dasar persaudaraan yang dipakai kaum Anshor membantu saudaranya dari kaum Muhajirin 30 Mudah PG
SAW. dalam membangun Makkah.
masyarakat melalui kegiatan 2. Ditampilkan data, siswa menentukan langkah yang dtempuh Nabi Muhammad SAW menolong sahabat-sahabatnya dari 31 Sedang PG
ekonomi dan perdagangan Muhajirin yang miskin.
3. Siswa menganalisa bentuk-bentuk pertolongan ekonomi yang diberikan kaum Anshor kepada kaum Muhajirin 32 Sedang PG
4. Siswa merinci kondisi atau faktor ekonomi Madinah pra-Islam, yang setelah kedatangan Islam bisa menopang umat Islam 41 Sulit Essay
membangun ekonomi perdagangan dan pertanian.
5. Siswa mengemukakan kegiatan ekonomi yang dikembangkan oleh Shahabat Nabi bernama Abdurrahman bin Auf di Madinah 33 Mudah PG
6. Siswa menentukan kepandaian atau keahlian ekonomi yang diberikan kaum Muhajirin kepada kaum Anshor 34 Sedang PG
7. Siswa menentukan langkah Rasulullah mengembangkan perdagangan di Madinah yang sebelumnya dikuasai oleh kaum Yahudi 35 Sulit PG
8. Siswa menentukan jalinan persaudaraan antara sahabat Nabi yang berkecukupan dengan sahabat yang mengalami kemiskinan 36 Sedang PG
di Madinah.
9. Siswa mendeteksi kegiatan ekonomi yang dilakukan kaum Muhajirin, yang tidak mempunyai modal dan pengalaman 37 Sulit PG
perdagangan.
10. Siswa mengidentifikasi ibrah dari kesediaan dan kesungguhan kaum Muhajirin menjadi petani di lahan-lahan pertanian kaum 38 Sedang PG
Anshor.
11. Siswa menegaskan maksud Nabi Muhammad SAW mempersaudarakan kaum Muhajirin dengan kaum Anshor dalam 39 Sulit PG
membangun kegiatan ekonomi dan perdagangan di antara mereka.
12. Siswa menegaskan bentuk-bentuk anjuran atau motivasi Nabi Muhammad SAW kepada kaum Anshor dan kaum Muhajirin 45 Sulilt Essay
untuk membangun persaudaraan dalam bidang ekonomi.
13. Siswa menentukan salah satu isi khutbah yang disampaikan Nabi Muhammad SAW dalam khutbah wada’ terkait dengan 40 Mudah PG
kegiatan ekonomi dan perdagangan secara jujur dan adil.

Jepara, 26 Oktober 2021


Penulis Kisi-kisi Kelas 7

M. Fida Busyro Karim

Anda mungkin juga menyukai