Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR PEMANTAUAN PROYEK

Lembar interaksi pada buku kelompok untuk tugas proyek peserta didik adalah sebagai
berikut:
Nama :
Kelas :
Tempat :
Sedangkan lembar konsultasi dan pelaporan setiap tahap pelaksanaan proyek sebagai berikut.
No. Hari,Tanggal Nama Siswa Yang Keterangan Tempat Paraf
Hadir Wali/Guru

Paraf guru Orang tua

(………………….) (………………….)
Jenis Kegiatan : Penugasan Proyek
Judul Kegiatan : Penerapan Hukum Kekekalan Momentum pada Derek Hidrolik

LEMBAR KERJA PROYEK PESERTA DIDIK MAPEL FISIKA


POKOK BAHASAN ……………….

Kelas : XI MIPA 2
Kelompok :
Ketua :-
Anggota : 1. Cheisya Estri Amalia
2. Franciska Dona Eka Puspita
3. Intan Aklakul Korimah
4. Naiara Aulya Erly

i. Tujuan pelaksanaan tugas proyek


Misal :Tujuan pelaksanaan tugas proyek adalah melalui penugasan proyek
peserta didik dapat memperoleh pemahaman yang lebih mengenai
penerapan desain hukum kekekalan momentum dan memperoleh
pembelajaran yang bermakna.
ii. Proyek
a. Rancang dan buatlah alat sederhana yang menerapkan hukum
kekekalan momentum
b. Setiap peserta didik secara individu menuliskan ide dan
menggambarkan desain alat sederhana yang akan dibuat dan dituliskan
pada buku kelompok yang akan diparaf guru.
c. Dengan memalui diskusi kelompok, peserta didik menentukan tahap
pelaksanaan proyek dengan menentukan alat, bahan, dan langkah kerja.
Menuliskan tahap pelaksanaan proyek pada buku kelompok kemudian
dilaporkan pada guru untuk diparaf.
d. Merancang dan menentukan waktu menyelesaikan tugas proyek untuk
tahap pelaporan, dan presentasi produk atau hasil tugas proyek.
e. Data dan dokumen foto ditempel pada buku kelompok sebagai bukti
fisik proses pengerjaan proyek.
f. Presentasi hasil proyek didepan kelas untuk memperoleh aspirasi dan
penilaian dari teman sekelas dan guru.
A. Judul Proyek : Cara Membuat Derek Hidrolik
B. Latar Belakang :

C. Perumusan Masalah

D. Tujuan
1.
2.
3.
4.
E. Hipotesis

F. Alat dan Bahan

Anda mungkin juga menyukai