Anda di halaman 1dari 9

PENCEMARAN LINGKUNGAN (TUGAS FISIKA)

OLEH:
1.R.GEMA AIDIL DWI PUTRA(24)
2.SATRIA PUTRA(30)
3.MUH.BARI ALDIANSYAH(21)
PENGERTIAN PENCEMARAN
Apakah yang di maksud
dengan pencemaran
LINGKUNGAN
lingkungan?
Berdasarkan undang-undang Lingkungan Hidup No. 32 tahun 2009,
Pencemaran Lingkungan Adalah Masuk Atau Di Masukannya mahkluk
Hidup,Zat,Energy,Dana tau komponen lain ke dalam lingkungan hidup
Oleh kegiatan kegiatan manusia sehingga melampaui baku mutu
Lingkungan hidup yang telah di terapkan.
Jenis-Jenis pencemaran
1.PENCEMARAN UDARA

Pencemaran udara adalah masuk dan bercampurnya unsur-unsur berbahaya


ke dalam atmosfer, sehingga memunculkan polusi udara.
DAMPAK:
memicu terjadinya gangguan pernapasan, seperti asma,
ISPA, dan kanker paru-paru.

SUMBER:
Pembakaran sampah, pembakaran pada kegiatan
rumah tangga, kendaraan bermotor, dan kegiatan
industri. Polutan yang dihasilkan antara lain asap,
debu, grit (pasir halus), dan gas (CO dan NO). Proses
peleburan; Semisal proses peleburan baja, pembuatan
soda, semen, keramik, aspal.
2.PENCEMARAN AIR

Pencemaran air adalah masuk atau dimasukkannya makhluk


hidup, zat, energi dan atau komponen lain ke dalam air
oleh kegiatan manusia, sehinga kualitas air turun sampai ke
tingkat tertentu yang menyebabkan air tidak dapat
berfungsi sesuai dengan peruntukannya (PP no 82 thn 2001)

SUMBER

Industri, rumah tangga Pencemaran air memiliki dampak yang merugikan


(pemukiman) dan pertanian DAMPAK pada lingkungan, kesehatan, dan kehidupan biota
Limbah industry, limbah domestic air.
3.PENCEMARAN TANAH
Pencemaran tanah adalah keadaan di mana bahan kimia buatan manusia
masuk dan merubah lingkungan tanah alami.Pencemaran tanah dengan
konsentrasi yang cukup tinggi dapat menimbulkan dampak negatif tidak hanya
bagi lingkungan namun juga manusia itu sendiri.

PENYEBAB:
Ada dua faktor yang menyebabkan
mengapa tanah mengalami pencemaran.
Pertama, yang diakibatkan oleh manusia
itu sendiri dan bisa juga alam menjadi
penyebabnya.

DAMPAK:
Mengurangi tingkat kesuburan dan
struktur tanah dan tentu saja akan
berdampak langsung terhadap
perkembangan tanaman yang akhirnya
akan mengurangi jumlah produksi.
4.PENCEMARAN CAHAYA
Adalah dampak buruk akibat cahaya buatan manusia. Polusi cahaya biasanya
berarti intensitas cahayanya terlalu besar.

PENYEBAB:
•Light Trespass, yaitu cahaya yang bersumber dari lampu di luar rumah yang
berlebihan dan mengenai rumah kita, sehingga menghalangi jarak pandang, dan
menyebabkan sulit tidur serta kurangnya kualitas tidur.
•Glare atau silau yang disebabkan oleh pendaran cahaya akan membuat
penglihatan tidak nyaman.

DAMPAK:
•Penempatan cahaya yang salah, atau terlalu banyak cahaya terbukti
berdampak buruk bagi kesehatan dan menurunkan kualitas hidup.dan manusia
membutuhkan pola cahaya yang teratur di siang hari dan gelap di malam hari.
•Sebagian besar kehidupan hewan berfungsi pada sistem diurnal atau nokturnal
yang tidak sinkron ketika ada polusi cahaya.Kondisi ini dapat menempatkan
seluruh spesies dalam bahaya.
DAMPAK PENCEMARAN LINGKUNGAN
Pencemaran lingkungan yang terjadi tanpa disadari akan menimbulkan
ketidakseimbangan lingkungan atau ekosistem yang ada. Sebab pencemaran
akan merusak kedaan yang mulanya baik menjadi tidak baik. Ketika terjadi
pencemaran akan banyak yang terganggu, bukan hanya manusia namun hewan
dan juga tumbuhan.
Pencemaran lingkungan sangat berpengaruh terhadap flora dan fauna. Ketika
polutan sudah masuk ke dalam lingkungan hidup, maka akan mematikan
beberapa jenis flora dan fauna yang telah hidup.
Pencemaran lingkungan akan menimbulkan terjadinya pengurangan kesuburan
tanah. Penurunan ini karena penggunaan isektisida yang berlebihan. Ketika
penggunaan insektisida ini berlebihan, maka hal ini akan mencemari tanah
CARA MENANGGULANGI PENCEMARAN
LINGKUNGAN
Manusia haruslah menjaga lingkungan agar ramah. Lingkungan yang sudah di
rusak akan mengakibatkan beberapa dampak buruk bagi manusia. Buktinya
sudah banyak terjadi di Indonesia. Banyak bencana alam yang disebabkan
oleh rusaknya lingkungan.
Untuk mengurangi Dampak Kerusakan Lingkungan harus dimulai sejak dini.
Penanaman sikap menjaga dan merawat lingkungan ditanamkan mulai dari
anak-anak sebagai generai bangsa.
Banyak Cara Mengatasi Dampak Kerusakan Lingkungan Hidup yang biasa anda
lakukan. Untuk menaggulangi tentunya berbeda dengan pencgahan. Karena
sudaha terjadi maka harus di tanggulangi.

Anda mungkin juga menyukai