Anda di halaman 1dari 6

Add your first

thoughts here

HAKIKAT DEMOKRASI
Add your first
thoughts here

Hakikat demokrasi terletak pada upaya


menempatkan kekuasaan politik tertinggi pada
rakyat.
ifesting ~
n
ing ~ ma

man

AFSASHI RATU DAVILIA


ifest
st

e ng
~ manif

This presentation is optimized for whiteboard use


Dalam buku berjudul Bahan Ajar
Demokrasi oleh Dwi Sulisworo dkk,
hakikat demokrasi adalah pemerintah
dari rakyat, pemerintah oleh rakyat,
dan pemerintah untuk rakyat.
hal tersebut mengandung pengertian sebagai berikut:
1. Pemerintahan dari rakyat
(government of the people)
Pemerintahan dari rakyat berhubungan dengan pemerintahan
yang sah dan diakui di mata rakyat. Pemerintahan yang diakui
merupakan pemerintahan yang telah mendapat pengakuan dan
dukungan dari rakyat. Hal tersebut sangat penting bagi
pemerintah karena akan membantu menjalankan roda
festing ~
ni
birokrasi dan program- programnya.
ing ~ ma

man
ifest
st

e ng
~ manif
2. Pemerintahan oleh rakyat
(government by the people) ni
festing ~

ing ~ ma

man
ifest
st

i
e ng
~ manif

Pemerintahan oleh rakyat artinya pemerintahan


menjalankan kekuasaan atas nama rakyat bukan
karena dorongan sendiri. Pengawasan dilakukan oleh
rakyat bisa dilakukan secara langsung oleh rakyat. Atau
bisa juga dilakukan secara tidak langsung melalui DPR.
festing ~
ni
ing ~ ma
3. Pemerintahan untuk rakyat
man
ifest
(government for the people)
st

i
e ng
~ manif

Kekuasaan yang diberikan oleh rakyat


kepada pemerintah harus dijalankan untuk
kepentingan rakyat. Pemerintah wajib
menjamin adanya kebebasan seluas-
luasnya.

Anda mungkin juga menyukai