Anda di halaman 1dari 1

PETUNJUK PENGISIAN REGISTER SIP FORMAT 3B (PENCATATAN BALITA)

1. Kolom 1 (Nomor) : Tulis Nomor Urut Pendaftaran


2. Kolom 2 (Anak Ke) : Tulis Balita Merupakan Anak Keberapa
3. Kolom 3 (Tanggal Lahir) : Tulis Tanggal, Bulan dan Tahun Lahir Balita
4. Kolom 4 (L/P) : Tulis Jenis Kelamin Anak dengan Huruf L bila Laki-laki dan P bila Perempuan

5. Kolom 5 (Nomor KK) : Tulis Nomor Kartu Keluarga


6. Kolom 6 (NIK) : Tulis Nomor Induk Keluarga Balita
7. Kolom 7 (Nama Anak) : Tulis Nama Balita

8. Kolom 8 (Berat Badan Lahir) : Tulis Berat Badan Lahir Anak (gram)
9. Kolom 9 (Tinggi Badan Lahir) : Tulis Tinggi Badan Lahir Anak (cm)
10. Kolom 10 (Buku KIA) : Tulis Keterangan Memiliki Buku KIA

11. Kolom 11 (IMD) : Tulis Keterangan Melakukan Inisiasi Menyusu Dini


12. Kolom 12 (Nama Ibu) : Tulis Nama Ibu

13. Kolom 13 (NIK Ibu) : Tulis Nomor Induk Keluarga Ibu


14. Kolom 14 (Nama Ayah) : Tulis Nama Ayah

15. Kolom 15 (NIK Ayah) : Tulis Nomor Induk Ayah

16. Kolom 16-29 (Penimbangan dan Pengukuran) : Tulis hasil penimbangan anak setiap bulan dalam (kg) pada kotak atas
dan rambu gizi sesuai hasil penimbangan pada kotak bawah
Rambu gizi :
─ N : Grafik berat badan mengikuti garis pertumbuhan atau grafik berat badan
memotong garis pertumbuhan diatasnya atau kenaikan berat badan sama
dengan/lebih dari kenaikan berat minimal (KBM)
─T : Grafik berat badan mendatar atau memotong garis pertumbuhan dibawahnya
atau kenaikan berat badan kurang dari kenaikan berat minimal (KBM)
─ O : Bila ditimbang bulan ini, tetapi tidak ditimbang bulan lalu
─ B : Bila balita baru pertama kali hadir di penimbangan bulan ini
( ∆ ) : Bila berat badan balita berada dibawah garis merah (BGM)
Pada Kolom 18 dan 25 diisi dengan hasil pengukuran tinggi badan dalam satuan cm

17. Kolom 30 - 34 (pelayanan yang diberikan) : Tulis tanggal pemberian Sirup Besi, Kapsul Vitamin A, PMT Pemulihan dan Oralit
18. Kolom 35 (keterangan) : Tulis hal-hal yang perlu diinformasikan dan tidak tersedia tempat dalam format laporan

NB. Pada bagian bawah tulis jumlah S.K.D.N dst setiap bulan

Anda mungkin juga menyukai