Anda di halaman 1dari 2

Nama : M Akbar Hidayatullah (2040220138)

Departemen : Teknik Elektro Otomasi


Mata Kuliah : Kewarganegaraan
Pengajar : Bu Niken Prasetyawati

TUGAS PERORANGAN PERTEMUAN 1

1. Mengapa Pendidikan Kewarganegaraan penting bagi suatu Negara dan Warganegara?

2. Dapatkah anda memberikan contoh permasalahan yang timbul karena negara tidak
melakukan pendidikan kewarganegaraan

3. Menurut anda bagaimana cara yang tepat untuk menanamkan rasa cinta tanah air, negara
dan bangsa , sehingga semua warganegara tetap cinta kepada tanah air, negara dan bangsa
dan rela berkorban demi negara.

4. Menurut pandangan anda cara penyampaian materi Kewarganegaraan yang menarik


sehingga mahasiswa menjadi tertarik dan proses belajar mengajar menjadi lebih lancar dan
menyenangkan?

5. Tantangan apa yang anda hadapi untuk menjadi warganegara yang baik?

JAWABAN :

1. - Mengenal lebih dalam sistem yang sedang dijalankan dalam suatu negara

- Bisa mengetahui potensi atau keunggulan negara dan masyarakatnya

- Mengajak mahasiswa untuk memiliki rasa cinta tanah air

- Mencegah mahasiswa supaya tidak terpengaruh dampak buruk perkembangan zaman

2. - Mengikuti gaya hidup dari negara lain, karena kurangnya pengenalan figure dan
kebudayaan negara yang bisa dijadikan sebagai contoh

- Muncul tindakan kriminalitas, karena terpengaruh dampak buruk perkembangan zaman

- Kurang cakap dalam menunjukan keunggulan negara kepada masyarakat asing

3. - Memberikan pengajaran tentang kewarganegaraan sejak usia dini

- Menjadi contoh yang baik dalam mewujudkan cinta tanah air

- Mengenalkan masyarakat dengan sejarah dan keunggulan suatu negara


4. - Menjalani komunikasi dua arah, dosen dan mahasiswa aktif berinteraksi dalam
pembahasan materi

- Selalu memberi contoh dalam setiap materi yang dibahas, baik berupa data ataupun video

- Berkunjung ke tempat-tempat sejarah atau tempat lokal yang khas dalam suatu daerah

5. Di usia muda yang dikenal masih dalam proses pencarian jati diri, Tentunya lingkungan
dan Pendidikan sangat berpengaruh dalam pembentukan karakter seseorang. Di lingkungan
yang kurang baik, seseorang yang melakukan kebaikan sering dianggap aneh. Seperti
menolong orang yang belum dikenal, seringkali sikap waspada yang berlebihan membuat
rasa simpati sesorang berkurang.

Semakin banyak tempat yang lebih menyenangkan untuk dikunjungi seperti wisata
kuliner,
pameran produk, konser musik, dan tempat hiburan dibandingkan tempat – tempat lokal
bersejarah yang kuno dan terkesan monoton seperti museum. Mungkin akan lebih menarik
apabila dikelola dengan baik mengikuti perkembangan zaman.

Anda mungkin juga menyukai