Anda di halaman 1dari 156

Sharing

Happiness

www.rumahzakat.org
Laporan Tahunan 2015
Annual Report 2015

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 3


DAFTAR ISI
TABLE OF CONTENT

2 DAFTAR ISI/ TABLE OF CONTENT

4 PROFIL LEMBAGA/ INSTITUTION PROFILE


6 Legal Formal/ Formal legal
8 Milestone/ Milestone
11 Visi Misi/ Vision Mision
11 Brand Value/ Brand Value
12 Penghargaan dan Sertifikasi/ Awards And Certification
13 Struktur Organisasi/ Organizational Structure

14 PRODUK DAN LAYANAN/ PRODUCT AND SERVICE


Senyum Juara
16 Sekolah Juara/ Juara School
16 Beasiswa Juara/ Juara Scholarship
16 Gizi sang Juara/ Nutrition For Champion
Senyum Sehat
17 Bantuan Kesehatan/ Health Assistance
17 Ambulance Gratis/ Free Ambulance
17 Mobil Klinik Keliling/ Mobile Clinic Car
18 Khitanan Massal/ Mass Circumcission
18 Klinik Pratama RBG/ RBG Primary Clinic (Free Maternal Clinic)
18 Layanan Bersalin Gratis/ Free Maternity Service
19 Siaga Sehat/ Healthy Standby
19 Siaga Gizi Balita/ Nutrition For Toodler
19 Siaga Posyandu/ Posyandu Standby
19 Operasi Katarak Gratis/ Free Catarac Surgery
20 Papsmear Gratis/ Free Papsmear Test
Senyum Mandiri
21 Bantuan Wirausaha/ Entrepreneurial Assistance
21 Gaduh Sapi Dan Domba/ Owning A Sheep And Cow
21 Fatenning Domba/ Sheep Fattening
22 Fatenning Sapi/ Cow Fattening
Senyum Lestari
23 Berbagi Air Kehidupan/ Water Sharing For Life
23 Waterwell/ Waterwell
23 Reklamasi Mangrove/ Mangrove Reclamation
Senyum Ramadhan
24 Berbagi Buka Puasa / Ifthar Package
24 Kado Lebaran Yatim/ Eid Gift For Orphans
24 Bingkisan Lebaran Keluarga/ Eid Gift For The Needy
25 Syiar Qur’an/ Syiar Qur’an
Superqurban
27 Superqurban/ Superquran

28 PERISTIWA PENTING/ LANDMARK

38 JARINGAN KANTOR/ OFFICE NETWORK


39 Kantor Cabang / Branch Offices
40 Sekolah Juara/ Sekolah Juara (School)
41 Rumah Bersalin Sehat Keluarga/ Maternity Clinic ( Klinik Pratama)

4 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


DAFTAR ISI | TABLE OF CONTENT

41 Balai Bina Mandiri/ Balai Bina Mandiri

42 LAPORAN MANAGEMENT/ MANAGEMENT REPORT


44 Laporan CEO / CEO’S Report
46 Profil Direksi/ Director Profiles
48 Laporan Dewan Pembina/ Board of Trustees Report

50 ANALISIS DAN PEMBAHASAN MANAJEMEN


ATAS KINERJA LEMBAGA/ MANAGEMENT DISCUSSION &
ANALYSIS INSTITUTION PERFORMANCE
52 Tinjauan Operasi/ Overview of Operations
52 Penghimpunan Donasi/ Fund Collecting
54 Penyaluran Donasi/ Distribution Of Donation
55 Segmen Donatur/ Segment Of Donator
55 Inovasi Layanan/ Innovation In Service
56 Mozaik Pemberdayaan/ Mozaik Of Empowerment

64 PENCAPAIAN PER PROGRAM/ ACHIEVEMENTS PER


PROGRAM
66 Senyum Juara
82 Senyum Sehat
90 Senyum Mandiri
95 Senyum Lestari
101 Ramadhan
103 Superqurban

108 SUMBER DAYA MANUSIA/ HUMAN RESOURCES


110 Sumber Daya Manusia/ Development Of Human Resources
110 Perkembangan Jumlah SDM/ The Growth Of Number Of Human Resources
112 Sumber Daya Relawan/ Volunteer Resources
113 Pengembangan Amil/ Amil Development

118 TATA KELOLA LEMBAGA/ GOVERNANCE OF INSTITUTION


118 Komitmen Terhadap Tata Kelola / Commitment To Governance
118 Pelaksanaan Tata Kelola/ Implementation Of The Governance
119 Audit Internal/ Internal audit
119 Kewenangan IAD/ Authorities of IAD
120 Tanggung Jawab/ Responsibility of IAD
121 Whistleblowing System/ Whistleblowing System
122 Kode Etik/ Code of Ethics
123 Akses Informasi Lembaga/ Institution information access

126 KERJASAMA CSR 2015/ CSR COOPERATION 2015

MITRA LEMBAGA/ PARTNER AGENCIES

149 LEMBAR PENGESAHAN/ VALIDITY SHEET


150 LAPORAN KEUANGAN/ FINANCIAL STATEMENT

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 5


6 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015
PROFIL LEMBAGA | INSTITUTION PROFILE

PROFIL LEMBAGA
INSTITUTION PROFILE

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 7


PROFIL LEMBAGA | INSTITUTION PROFILE

Legal Formal
Formal legal

LEGAL FORMAL FORMAL LEGAL

RZ adalah Lembaga Amil Zakat Nasional yang telah RZ is a national amil zakah institution that has
memiliki legitimasi melalui aspek legal formal sebagai legitimacy through formal legal aspects as follows:
berikut:

• Akta Pendirian : • Deed of Establishment :


Notaris Dr. Wiratno Ahmadi, SH No, 31 tanggal Notary Dr. Wiranto Ahmadi, SH No. 31 Date: July 12,
12 Juli 2001, tentang Pendirian Yayasan Dompet 2001
Sosial Ummul Quro.
• Akta Perubahan : • Notary Irma Rachmawati, SH. No. 17 Date: October
Notaris Irma Rachmawati, SH. No. 17 Tanggal 25, 2005
25 Oktober 2005, tentang Perubahan Struktur
Yayasan Rumah Zakat Indonesia.
• Keputusan Menkumham RI tanggal 25 Juli 2006 • Decree of Minister of Justice and Human Rights
No. C-1490.HT.01.02.TH 2006 No. C-1490.HT.01.02. 2006, Date : July 25, 2006
• Akta Perubahan : • Notary Zulhijah Arni, S.H., M.Kn. No. 02 Date:
Notaris Zulhijah Arni, S.H., M.Kn. No. 02 Tanggal December 21 2011
21 Desember 2011, tentang Pernyataan Keputusan
Rapat Dewan Pembina Yayasan Rumah Zakat
Indonesia.

8 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PROFIL LEMBAGA | INSTITUTION PROFILE

• Keputusan Menkumham RI tanggal 26 Januari 2012 • Decree of Minister of Justice and Human Rights
No. AHU-AH.01.06 – 33. No. AHU-AH.01.06 – 33.date : January 26, 2012
• LKS Nasional : • National Social Welfare Institution :
Keputusan Menteri Sosial RI No. 107/HUK/2014 Decree of the Minister of Social Affairs No. 107 /
tentang pengakuan Yayasan Rumah Zakat HUK / 2014 on the recognition of Yayasan Rumah
Indonesia sebagai Lembaga Kesejahteraan Sosial Zakat Indonesia as the National Social Welfare
Nasional Institution
• LAZ skala Nasional : • National LAZ (Amil Zakat Institution) :
- Keputusan Menteri Agama RI No.42 Tahun - Decree of the Minister of Religious Affairs
2007 tentang Pengukuhan Yayasan Rumah No. 42 of 2007 on legalization of Yayasan
Zakat Indonesia sebagai Lembaga Amil Zakat Rumah Zakat Indonesia as National Amil Zakah
Skala Nasional. Institution.
- Keputusan Menteri Agama RI No. 421 Tahun - Decree of the Minister of Religious Affairs No.
2015 tentang Pemberian Izin kepada Yayasan 421 2015 on the Granting Permission to Yayasan
Rumah Zakat Indonesia sebagai Lembaga Amil Rumah Zakat Indonesia as National Amil Zakah
Zakat Skala Nasional. Institution.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 9


PROFIL LEMBAGA | INSTITUTION PROFILE

Milestone

1998 1999 2000 2001 2002 2003 2004 2005 2006 2007

RJP I RJP II

Peletakan fondasi dasar Meningkatkan pelayanan


Laz melalui pembangunan zakat melalui pertumbuhan
kepercayaan masyarakat lembaga yang terpadu

Foundation building of islamic Improving service of


Charity organization through zakat through intergarted
society trust development organization development

RJPL I

10 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PROFIL LEMBAGA | INSTITUTION PROFILE

RJPL II

RJP III RJP IV

Pertumbuhan terpadu menuju LAZ profesional yang menjadi


LAZ yang sehat, kuat, dinamis model pemberdayaan dana
dan kredibel filantropi Islam di dunia

An integrated development Professional Islamic Charity


to a healthy, strong, dinamic Organization yhay becomes a
and credible Islamic Charity world class Islamic Philantrophy
Organization fund empowerment model

2008 2009 2010 2011 2012 2013 2014 2015 2016 2017

* RJP = Rencana Jangka Pendek | Short Term Corporate Planing


* RJPL = Rencana Jangka Panjang Lembaga | Long Term Corporate Planing

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 11


PROFIL LEMBAGA | INSTITUTION PROFILE

Melanjutkan gerakan BIG Smile Indonesia, pada Continuing movement of BIG Smile Indonesia in 2012
tahun 2015 RZ mengusung gerakan Sharing and in 2015 launched Sharing happiness movement,
Happiness, yaitu kampanye dan gerakan berbagi which is a campaign and movement of sharing
untuk menyebarkan kebahagiaan melalui perbaikan through improvement of community social condition
kondisi sosial kemasyarakatan dimana pun RZ berada. wherever RZ located. The commitment and sharing
Komitmen dan ajakan berbagi ini dirangkum menjadi movement are summarized into three main values,
tiga nilai utama, yaitu : namely:

Sharing

S
Memfasilitasi berbagai
kemudahan untuk meningkatkan
semangat dan komitmen untuk
berbagi

Facilitate various conveniences


to improve spirit and
commitment to share

H SP
Happiness Social Progress
Memprioritaskan kebahagiaan Berupaya memberikan
stakeholder lembaga dalam kontribusi indeks pembangunan
seluruh bisnis proses melalui beragam program
pemberdayaan
Prioritize stakeholder happiness
on all business process Working to provide a
contribution to index
development through various
empowerment program

12 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PROFIL LEMBAGA | INSTITUTION PROFILE

Visi dan Misi


Vision and Mission

VISI VISION
Lembaga filantropi internasional berbasis International philanthropy organization based on the
pemberdayaan yang profesional professional empowerment

MISI
1. Berperan aktif dalam membangun jaringan MISSION
filantropi internasional 1. To actively participate in building international
2. Memfasilitasi kemandirian masyarakat philanthropy network
3. Mengoptimalkan seluruh aspek sumber daya 2. To facilitate society independence
melalui keunggulan insani 3. To optimize all related aspect of resources through
human excellence

Brand Value
Brand Value

BRAND VALUE BRAND VALUE


1. Trusted 1. Trusted
Menjalankan usaha dengan profesional, transparan To run the business professionally, transparently
dan terpercaya and reliably
2. Progressive 2. Progressive
Senantiasa berani melakukan inovasi dan edukasi To bravely innovative and educate in order to gain
untuk memperoleh manfaat yang lebih more benefits
3. Humanitarian 3. Humanitarian
Memfasilitasi segala upaya humanitarian dengan To facilitate every humanitarian action sincerely
tulus secara universal kepada seluruh umat and universally for the sake of humankind
manusia

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 13


PROFIL LEMBAGA | INSTITUTION PROFILE

Penghargaan dan Sertifikasi


Awards and Certifications

Penghargaan dari BNPB dalam program Masker RZ is the only zakah institution awarded by BNPB on
Indonesia Masker Indonesia program.

Penghargaan dari Kementrian Koordinator Bidang Winning an award from the Coordinating Minister of
Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Republik Human Development and Culture of the Republic of
Indonesia dalam EKSPEDISI BHAKTI KESRA Indonesia in EKSPEDISI BHAKTI KESRA NUSANTARA
NUSANTARA V 2015. V 2015.

14 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PROFIL LEMBAGA | INSTITUTION PROFILE

Struktur Organisasi
Organizational Structure

Chief
Executive Officer

Chief Chief Chief Marketing &


Operating Officer Program Officer Fundraising Officer

Customer
Relationship Corporate
Division Secretary

Internal Audit

Berikut adalah struktur manajemen RZ RZ’s management structure

Dewan Pembina : Board of Trustees :


Yayan Somantri Yayan Somantri

Dewan Pengurus Syariah : Sharia Executive Board :


DR. KH Ma’ruf Amin (Ketua Dewan Syariah) DR. KH Ma’ruf Amin (Ketua Dewan Syariah)
H. Kardita Kintabuwana, Lc, M.A (Anggota Dewan Syariah) H. Kardita Kintabuwana, Lc, M.A (Anggota Dewan Syariah)
Mustafa Jaman, LC. M. Fil. I (Anggota Dewan Syariah) Mustafa Jaman, LC. M. Fil. I (Anggota Dewan Syariah)

Dewan Pengurus : Executive Board :


Nur Efendi (Chief Executive Officer) Nur Efendi (Chief Executive Officer)
Asep Nurdin (Chief Marketing & Fundraising Officer) Asep Nurdin (Chief Marketing & Fundraising Officer)
R. Herry Hermawan (Chief Operating Officer) R. Herry Hermawan (Chief Operating Officer)
Heny Widiastuti (Chief Program Officer) Heny Widiastuti (Chief Program Officer)

Referensi Syariah : Sharia Reference :


Dr. Setiawan Budi Utomo, Lc, MM Dr. Setiawan Budi Utomo, Lc, MM

Konsultan Marketing : Marketing consultant :


AM. Adhy Trisnanto AM. Adhy Trisnanto

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 15


16 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015
PRODUK DAN LAYANAN | PRODUCT AND SERVICE

PRODUK DAN
LAYANAN
PRODUCT AND SERVICE

RZ berupaya berkontribusi melalui


empat bidang program : Senyum
Juara, Senyum Sehat, Senyum Mandiri,
Senyum Lestari dan program Seasonal :
Senyum Ramadhan dan Superqurban

RZ works to contribute through four


kinds of programs : Senyum Juara,
Senyum Sehat, Senyum Mandiri,
Senyum Lestari and also in seasonal
program : Senyum Ramadhan and
Superqurban

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 17


PRODUK DAN LAYANAN | PRODUCT AND SERVICE

Senyum Juara

Beasiswa Juara
Program pemberian beasiswa untuk siswa Sekolah
Juara binaan RZ.

Juara Scholarship
The program to provide scholarship for student of
Sekolah Juara under RZ guidance.

Sekolah Juara
Program pendirian sekolah untuk memberikan
pendidikan gratis dan berkualitas bagi masyarakat
yang membutuhkan. Aktivitas sekolah dirancang
sesuai dengan standar pemerintah dan pendekatan
pembelajaran dengan konsep multiple intelligences.
Sistem ini memungkinkan para siswa untuk menggali
beragam potensi agar menjadi insan mandiri
dengan mental juara yang menjadi pondasi long life Gizi Sang Juara
motivation. Program pemberian makanan sehat untuk siswa
Sekolah Juara binaan RZ.
Juara School
Program to establish free school ‘sekolah juara’ to Nutrition for champion
provide free and quality education for the needy. A program to provide healthy extra food for student
School activities are arranged in accordance with of Sekolah Juara under RZ guidance.
government standard and learning approach using
multiple inelegancies concept thus enabling students
to explore various potential so that they can be
independent with champion mental that becomes
long life motivation.

18 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PRODUK DAN LAYANAN | PRODUCT AND SERVICE

Senyum Sehat

Bantuan Kesehatan Ambulance Gratis


Merupakan program penyaluran bantuan langsung, Program pengadaan fasilitas ambulance yang
yaitu pemberian dana tunai kepada penerima manfaat memberikan layanan pengantaran pasien/jenazah
untuk memenuhi kebutuhan biaya kesehatan. secara gratis bagi masyarakat yang membutuhkan.

Health Assistance Free Ambulance


Is a program of direct assistance in a form of cash A program to provide ambulance facility which gives
which is channeled to beneficiary to fulfill medical service to escort patient and deliver dead body, free
cost need. of charge for needy people.

Mobil Klinik Keliling Mobile Clinic Car


Program pelayanan kesehatan menggunakan armada A health care program using a specialized vehicle that
khusus yang melayani masyarakat di daerah binaan engage to serve the community in RZ’s target area
secara mobile sesuai dengan prioritas kebutuhan in a mobile according to the health needs priority in
kesehatan di masing-masing daerah, melalui each region through primitive, preventive and curative
pendekatan secara promotif, preventif dan kuratif. approach.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 19


PRODUK DAN LAYANAN | PRODUCT AND SERVICE

Khitanan Masal
Program layanan khitan bagi masyarakat yang
membutuhkan.

Mass Circumcission
circumcision service program for needy people.

Klinik Pratama RBG


Program pengadaan fasilitas kesehatan gratis
berupa klinik Pratama. Berfungsi memberikan
layanan kesehatan tingkat dasar bagi masyarakat
kurang mampu, yang mengkhususkan pelayanan
pada bidang kebidanan. Program ini merupakan
Layanan Bersalin Gratis penyesuaian dari Program Rumah Bersalin Sehat
Program layanan kesehatan bagi ibu hamil meliputi Keluarga.
pemeriksaan kehamilan, pemeriksaan USG, dan
persalinan. Program ini dapat dilakukan dalam fasilitas RBG Primary clinic (Free Maternal Clinic)
klinik yang dikelola RZ, maupun kerja sama dengan A program to provide health facility in a form
bidan praktek yang berada di sekitar wilayah binaan of primary clinic. Its function is to provide basic
RZ. level health services for the poor with specialized
services in the field of obstetrics. The program is
Free Maternity Service an adjustment of Healthy family maternity clinic
Health care program for pregnant women include Program.
pregnancy check, ultrasound, and delivery. This
program can be done in RZ’s clinic, as well as
cooperating with practice midwives who are around
RZ‘s target area.

20 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PRODUK DAN LAYANAN | PRODUCT AND SERVICE

Siaga Sehat Siaga Posyandu


Program layanan kesehatan berupa penyuluhan Merupakan rangkaian program yang dilaksanakan
kesehatan, pemeriksaan hingga pengobatan gratis dengan tujuan untuk mengembalikan dan
bagi warga kurang mampu. meningkatkan fungsi dan kinerja posyandu untuk
meningkatkan derajat kesehatan ibu dan anak.
Siaga Sehat
Health service program in a form of health Posyandu Standby
consultation, medical checkup and free treatment Is a series of programs implemented with the aim to
service for underprivileged people. restore and improve the function and performance
of Posyandu (Maternal & Child Health Centre) to
improve the health of mothers and children.

Siaga Gizi Balita


Program perbaikan gizi balita yang terindikasi Bawah
Garis Merah (BGM) dalam Kartu Menuju Sehat (KMS). Operasi Katarak Gratis
Program layanan operasi katarak gratis bagi
Nutrition For Toodler masyarakat yang membutuhkan dan kurang mampu.
Nutrition improvement program for Toddler under red
line weight status in KMS card. Free Catarac Surgery
Free cataract surgery service program for
underprivileged and needy people.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 21


PRODUK DAN LAYANAN | PRODUCT AND SERVICE

Papsmear Gratis Free Papsmear Test


Program layanan pemeriksaan kanker serviks, Cervix cancer screening services program, using
menggunakan teknik papsmear secara gratis bagi the technique of pap smear for underprivileged and
wanita yang membutuhkan atau kurang mampu. needy woman, the service is free of charge.

22 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PRODUK DAN LAYANAN | PRODUCT AND SERVICE

Senyum Mandiri

Gaduh Sapi dan Domba


Merupakan pola pemberdayaan ekonomi masyarakat
di bidang ternak melalui pemberian bantuan modal
usaha berupa hewan ternak dengan skema breeding
(pembibitan).

Owning a Sheep and Cow


Community economic empowerment in livestock
by providing business capital assistance in a form of
livestock animal with breeding scheme.

Bantuan Wirausaha
• Program pemberdayaan ekonomi berbasis
usaha kecil dan mikro binaan RZ, dalam bentuk
pengadaan modal dan/atau infrastruktur serta
sarana penunjang aktivitas usaha yang telah
dimilikinya.
• Bantuan sarana usaha dan modal yang diberikan,
berdasarkan hasil assessment kebutuhan calon
penerima manfaat program bantuan ekonomi.

Entrepreneurial Assistance
Fatenning Domba
• Economic empowerment program based on small
Merupakan pola pemberdayaan ekonomi masyarakat
and micro enterprise under RZ guidance, in a form
di bidang ternak melalui pemberian bantuan modal
of capital procurement and/or infrastructure and
usaha berupa hewan ternak dengan skema fattening
facility to support business activity that has been
(penggemukan) dalam sistem koloni di kandang milik
owned.
RZ.
• Business facility and capital assistance given based
on assessment result of target beneficiary of
Sheep Fattening
economic assistance.
Community economic empowerment in livestock
by providing business capital assistance in a form
of livestock animal with fattening scheme by using
colony system in RZ’s cote.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 23


PRODUK DAN LAYANAN | PRODUCT AND SERVICE

Fatenning Sapi Cow Fattening


Merupakan pola pemberdayaan ekonomi masyarakat Community economic empowerment in livestock
di bidang ternak melalui pemberian bantuan modal by providing business capital assistance in a form
usaha berupa hewan ternak dengan skema fattening of livestock animal with fattening scheme by using
(penggemukan) dalam sistem koloni di kandang milik colony system in RZ’s cote.
RZ.

24 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PRODUK DAN LAYANAN | PRODUCT AND SERVICE

Senyum Lestari

Berbagi Air Kehidupan Waterwell


Program layanan pendistribusian air bersih bagi Program pengadaan sarana air bersih dan
masyarakat di daerah bencana atau wilayah rawan sanitasi publik di wilayah ICD sebagai penunjang
kekeringan. implementasi perilaku hidup bersih di tempat tinggal
warga.
Water Sharing for Life
Clean Water distribution program for community in Waterwell
disaster area or drought prone area. A program to provide clean water facility and public
sanitation in ICD area as a support to implement
clean lifestyle in communities’ residence

Reklamasi Mangrove Mangrove Reclamation


Program pelestarian lingkungan dari mulai A program to preserve the environment in a form
pembibitan, penanaman, serta perawatan pohon di of mangrove reclamation. Starting from seeding,
area hutan mangrove. planning and maintaining the trees in mangrove forest
area.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 25


PRODUK DAN LAYANAN | PRODUCT AND SERVICE

Senyum Ramadhan

Berbagi Buka Puasa Bingkisan Lebaran Keluarga


Paket makanan lengkap untuk berbuka puasa yang Bingkisan berupa perlengkapan ibadah dan bahan
didistribusikan di wilayah ICD (Integrated Community pokok bagi keluarga kurang mampu dan masyarakat
Development) dan Non ICD yang terdiri dari member dengan profesi termarjinalkan (veteran, penjaga pintu
pemberdayaan RZ dan/atau masyarakat yang perlintasan kereta api, dll)
membutuhkan secara umum.

Ifthar Package Eid Gift for The Needy


Complete meal package for ifthar which is distributed A gift consisted of paraphernalia of praying and
in ICD (Integrated Community Development) or foodstuff for the needy, underprivileged family and
Non ICD Areas which consist of RZ’s empowerment those with marginalized profession.
members and/ needy people in general.

Kado Lebaran Yatim Eid Gift for Orphans


Paket kado lebaran yang diperuntukkan bagi anak- Eid gift for orphans and underprivileged children.
anak yatim dan kurang mampu.

26 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PRODUK DAN LAYANAN | PRODUCT AND SERVICE

Syiar Qur’an Syiar Qur’an


Paket pendistribusian Al Quran dan paket iqro yang Distribution of Al Quran and Iqro packet which
didistribusikan di wilayah ICD (Integrated Community are distributed in ICD (Integrated Community
Development) dan Non ICD, terutama wilayah rawan Development) and Non ICD area, especially in the
aqidah. area that prone to aqeedah silting.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 27


PRODUK DAN LAYANAN | PRODUCT AND SERVICE

28 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PRODUK DAN LAYANAN | PRODUCT AND SERVICE

Superqurban

Superqurban Superqurban
Superqurban adalah salah satu produk inovasi RZ Superqurban is an optimalization of qurbani based
dalam program optimalisasi pelaksanaan ibadah on sharia by processing qurbani’s meat to become
qurban dengan mengolah dan mengemas daging corned. Superqurban product is initiated to answer
qurban menjadi kornet. Produk Superqurban mampu the distribution problem of qurbani meat into
menjawab permasalahan pendistribusian daging remote areas and outermost islands in Indonesia.
qurban sampai ke daerah-daerah pelosok Corned product could last until 3 years thus it can be
dan terdepan di nusantara. Kornet yang tahan hingga distributed along year and it is effective for nutritional
3 tahun, dapat didistribusikan sepanjang tahun, dan guidance and maintaining aqeedah.
efektif untuk pembinaan gizi dan aqidah.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 29


PERISTIWA
PENTING
LANDMARK

30 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PERISTIWA PENTING | LANDMARK

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 31


PERISTIWA PENTING | LANDMARK

Januari 2015
January 2015

Di Januari 2015 RZ membantu In 2015 RZ helped to distribute


menyalurkan paket logistik ke lokasi logistic packet to flood site in
banjir di Pesisir Selatan, Sumatera pesisir selatan. There were 300
Barat. Sebanyak 300 KK di families from some areas in pesisir
beberapa wilayah di Pesisir Selatan selatan evacuated.
mengungsi.

Dalam upaya memberikan Working to continue giving


layanan dan bantuan bagi yang services and assistances to needy
membutuhkan, Januari 2015 Bank people, in January 2015 DKI Bank in
DKI bekerja sama dengan RZ cooperation with RZ provided free
sediakan ambulance gratis untuk ambulance for Jakarta’s citizens.
warga Jakarta.

Launching RBG (Rumah Bersalin RBG (free maternity clinic) branch


Gratis) Cabang Semarang yang Semarang launching was carried
digelar Kamis, 15 Januari 2015 out on Thursday January 15, 2015.
memberi dampak positif bagi It brings positive effect for the
masyarakat sekitar. around community.

Februari 2015
February 2015

Di Hari Kanker Anak Internasional On international childhood cancer


yang jatuh pada tanggal 15 Februari day that falls on February 15, 2015
2015, RZ, Lotte Group, Martha Tilaar RZ, Lotte Group, Martha Tilaar
Group, D’EYEKO, dan Yayasan Group, D’EYEKO, dan Yayasan
Kasih Anak Kanker Indonesia Kasih Children Kanker Indonesia
(YKAKI) menggelar aksi sosial yang (YKAKI) staged a social action with
bertajuk “Hair For Love”. the theme “Hair For Love”.

32 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PERISTIWA PENTING | LANDMARK

Pameran Pemberdayaan RZ tahun 2014, Tema Ayo RZ’s Empowerment exhibition in 2014 with a theme
Berbagi, Berdayakan Indonesia. Pameran Hasil of let’s share, empower Indonesia. Empowerment
Pemberdayaan bersama RZ 2014 dari 4 sektor. product exhibition with RZ in 2014 consist of 4
Pendidikan : Pekan berbagi bersama siswa sekolah juara, sector:
Ekonomi : Booth untuk Display hasil pemberdayaan Education: Sharing week with Students of Sekolah
ekonomi, misalkan makanan, baju, dll, Juara, Economy: Display booth of economic
Kesehatan : Booth Kebun Gizi Lingkungan : Daur Ulang empowerment product, consist of food, clothes, etc,
sampah. Ada kegiatan membuat karya dari sampah. Health: Nutrient Garden Booth, Environment:
#Sharing bersama manajemen RZ mengenai capaian Trash recycling, and activity to make a craft from
2014 dan target pemberdayaan RZ di tahun 2015 trash. #Sharing with RZ management about 2014’s
- Pemaparan dari CEO achievement and RZ Empowerment target in 2015
- Testimoni endorser mengenai kegiatan berbagi (Hendi - CEO’s Explanation
Setiono - Owner Baba Rafi) - Testimony from endorser about sharing activity
#Lokasi di SD Juara Jakarta Selatan (Hendi Setiono - Owner of Baba Rafi)
#Location: SD Juara Jakarta Selatan

RZ Gelar Aksi Berbagi 1000 Located at Car Free Day in Jalan


Jilbab di Car Free Day, Jl. Siliwangi Cirebon, RZ staged 1000
Siliwangi Cirebon. Sejumlah Jilbab (veil) sharing action. 100
100 Anak Juara binaan children of Anak Juara under RZ
RZ Cirebon pun dilibatkan Cirebon guidance involved to enliven
untuk meriahkan acara yang the event that was planned two
bertujuan untuk mengedukasi months ago with aim to educate
masyarakat terkait kampanye public related to “kampanye sehat
sehat berjilbab. berjilbab” (jilbab campaign)

Maret 2015
March 2015

RZ menghadiri The Third UN The Third UN World Conference on


World Conference on Disaster Disaster Risk Reduction (WCDRR)
Risk Reduction (WCDRR) yang that was carried out in Sendai City,
diselenggarakan di Sendai City, Miyagi Prefecture, Japan on 14-18
Miyagi Perfecture, Jepang pada March 2015. This is the 10th annual
tanggal 14-18 Maret 2015. Ini activity organized by the United
merupakan kegiatan 10 tahunan Nations and followed by many
yang diselenggarakan oleh PBB dan countries especially those with
diikuti oleh banyak negara terutama a large enough disaster risk. The
yang memiliki resiko bencana goal is to create an international
cukup besar. Tujuannya untuk strategy in the context of disaster
membuat strategi internasional risk reduction.
dalam rangka pengurangan resiko
bencana.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 33


PERISTIWA PENTING | LANDMARK

April 2015
April 2015

Salah satu upaya RZ dalam One of RZ efforts in creating a


menciptakan lingkungan bersih clean environment and economic
dan perbaikan ekonomi masyarakat improvement of society is by
adalah dengan digulirkannya implementing “Trash Bank”
program “ Bank Sampah”.

Asian African NGO Summit 2015(Penyelenggara RZ), Asian African NGO Summit 2015 (Organized by RZ),
Menghasilkan deklarasi Asian African NGO Summit Generate declaration of Asian African NGO Summit
yang berisi rekomendasi untuk kepala negara di Asia that contains recommendations to the head of state
dan Afrika dalam mengentaskan kemiskinan. Dihadiri in Asia and Africa to alleviate poverty, attended by 155
oleh 155 NGO Asia dan Afrika, pembukaan oleh NGO Asia and Africa, the opening was attended by
Walikota Bandung Ridwan Kamil dan Gubernur Jawa the Mayor of Bandung Ridwan Kamil and West Java
Barat Ahmad Heryawan. Governor Ahmad Heryawan

Mei 2015
May 2015

RZ mengirimkan bantuan untuk RZ send aid to Rohingya Refugees


790 orang pengungsi Rohingya in Pangkalan Susu and Langsa
di posko pengungsian Pangkalan refugee camp, Langkat district,
Susu, Kab Langkat dan 97 orang East Aceh. A total of 790 refugees
pengungsi di Posko Langsa, Aceh in Langsa, East Aceh and 97
Timur. Bantuan yang diberikan refugees in Pangkalan Susu,
berupa pelayanan kesehatan gratis, Langkat district. They got aid
bantuan logistic, layanan pangkas from RZ ranging from free health
rambut dan keramas massal. services, logistical support, haircut
and the most exciting was the mass
shampooing.

34 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PERISTIWA PENTING | LANDMARK

Kunjungan Presiden Direktur A visit of President Director of


LotteMart Indonesia Mr.Juk Yang Lotte Mart Indonesia Mr. Juk Yang
Yoon ke RZ Pusat dan RBG Yoon to RZ’s head quarter and RBG
Bandung.Kunjungan tersebut Bandung. The visit was welcomed
diterima langsung oleh CEO RZ, directly by the RZ’s CEO, Nur
Nur Efendi. Tujuan dari kunjungan Efendi. The purpose of the visit of
petinggi di LotteMart Indonesia LotteMart’s official was for friendly
tersebut adalah untuk silaturahim visit and attended the presentation
dan presentasi kebun gizi. about nutrient garden.

Launching Bantuan Wirausaha Entrepreneurial Assistance


dari BJB Syariah, dihadiri oleh Launching from BJB Sharia,
Dadan Arus Cahyadi selaku BM attended by Dadan Arus Cahyadi
RZ Bandung dan Cimahi, Manager as BM of RZ Bandung and Cimahi,
Area Jabar BJB Syariah, Bagian West Java BJB Syariah Area
CSR dan BM BJB Syariah. Manager, CSR and BM of BJB
Sharia.

Launching Bantuan Operasional Launching of Operational Aid for


Klinik Pratama RBG RZ dari Bank RZ’s RBG Primary Clinic of Bank
Muamalat. Dihadiri oleh COO Muamalat, attended by RZ’s COO
RZ, R. Herry Hermawan, Direktur R. Herry Hermawan, Director of
Kepatuhan dan Manajemen Resiko Compliance and Risk Management
Bank Muamalat, BM Muamalat of Bank Muamalat, BM Muamalat
Bandung, Dago, Ujung Berung. Bandung, Dago, and Ujung Berung.

Juni 2015
June 2015

Dalam rangka menyambut, mengisi In order to welcome, fill and enliven


dan menyemarakan Ramadhan Ramadan 1436 H, RZ conducted a
1436 H, RZ melakukan serangkaian series of activities during Ramadan
program kegiatan di sejumlah kota in several cities in Indonesia. The
di Indonesia. Program tersebut Ramadan activities include tarhib
diantaranya tarhib Ramadhan dan Ramadan and ifthar together with
Buka Bersama anak asuh dan siswa foster children and Juara students
juara RZ. of RZ.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 35


PERISTIWA PENTING | LANDMARK

Dalam rangka mengapresiasi prestasi siswa kelas VI In order to appreciate the achievements of six
SD, Sekolah Juara Bandung & Jakarta mengadakan graders, Sekolah Juara Bandung and Jakarta held
kegiatan wisuda Gabungan Sekolah Juara RZ di RZ’s Sekolah Juara combined graduation ceremony
Rumah Walikota Bandung (Pendopo) pada Senin 16 participated by 7 schools of sekolah juara and 177
Juni 2015 Jam 07.00 - 12,10 WIB. Kegiatan ini diikuti graduates on Monday, June 16, 2015. This event
oleh 7 sekolah juara dan 177 wisudawan. Acara ini was held in the House of the mayor of Bandung
dihadiri oleh CEO RZ (Rumah Zakat) Nur Efendi (Pendopo) and lasted from 7:00 a.m. to 12:10 p.m.
dan Chief Program Officer RZ, Heny Widiastuti. The event were attended by the CEO of RZ (Rumah
Selain itu Perwakilan Walikota Dr. Elih Sudiapermana, Zakat) Nur Efendi and Chief Program Officer, Heny
M.Pd., serta Staf Ahli Gubernur bidang Ekonomi dan Widiastuti. Additionally Representative of Mayor,
Keuangan Hj. Eni Heriyani juga turut memberikan Dr. Elih Sudiapermana, M.Pd, and the Governor
dukungan dengan mengisi pada saat stadium Advisor of Economics and Finance Hj. Eni Heriyani
general. also provide support to deliver remark in the general
stadium.

Dalam rangka menyemarakkan In order to enliven the spirit of


semangat Ramadan 1436 Ramadan 1436 H, RZ Bandung
Hijriyah, RZ Kota Bandung organized ifthar event with 500
menyelenggarakan acara buka Children of Anak juara And juara
puasa bersama 500 anak dan Students of RZ The activity was
siswa juara RZ. Kegiatan yang held at Masjid Trans Studio Mall,
digelar di Masjid Trans Studio Jalan Gatot Subroto Bandung on
Mall Jalan Gatot Subroto Kota Friday june 19, 2015. The event was
Bandung, Jumat (19/06), dihadiri attended by Vice Governor of West
Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Java Deddy Mizwar, Representative
Mizwar, perwakilan YPT Telkom, of YPT Telkom, CEO of Keke Retail
CEO Keke Busana dan Chief Retail Clothing And Chief Fundraising
Fundraising Officer Rumah Zakat Officer of RZ Bandung Mr. Asep
Kota Bandung Asep Nurdin. Nurdin.

Bahagia Berbagi Senyum Sharing happiness in Senyum


Ramadhan bersama LotteMart, Ramadan program together
bertempat di Lotte Supermarket with LotteMart, held at Lotte
BEC (Bandung Electonic Center), Supermarket BEC (Bandung
Electronic Center),

36 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PERISTIWA PENTING | LANDMARK

Juli 2015
July 2015

PT. Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk kembali PT. Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk joined
bekerjasama dengan Rumah Zakat (RZ) hands again with Rumah Zakat (RZ) in establishing
mendirikan Posko Mudik Sehat PGN di 4 kota pada Posko Mudik Sehat PGN (hometown journey to
tanggal 14 s/d 21 Juli 2015. Keempat Posko tersebut celebrate eid-ul fitr Stopover) in 4 cities from 14
tersebar di Lampung Selatan, Cirebon, Semarang to 21 of July 2015. The stopovers were located in
dan Surabaya. Beberapa Fasilitas yang diberikan south Lampung, Cirebon, Semarang and Surabaya.
secara gratis, antara lain Layanan Kesehatan, Pijat, Several services that were given for free are health
ruang laktasi, ruang istirahat, food and drink, internet service, massage service, lactation room, resting
dan wifi, charger telepon, hiburan, kidzone dan mini room, food & drink, internet & wifi, charging spot,
library.” entertainments, kids zone and mini library.

Agustus 2015
August 2015

Dalam rangka mensyukuri In order to be grateful for 17 years


17 tahun bersinergi together to empower the people of
memberdayakan masyarakat Indonesia, RZ (Rumah Zakat) held
Indonesia, RZ (Rumah Zakat) BIG Thanks, Sharing happiness with
mengadakan acara BIG Thanks, Orphans Dhuafa in Edelweiss Ballroom
Bahagia Berbagi bersama Yatim of Pos Indonesia on Saturday August
Dhuafa di Ballroom Edelweiss 15, 2015. RZ invited 400 orphans
Gedung Pos Indonesia, Sabtu and dhuafa who become the target
(15/8). RZ mengundang 400 communities, and also donators.
penerima manfaat yatim Besides providing entertainment, RZ
serta dhuafa yang menjadi together with Danamon Bank grant
masyarakat binaan, serta para Umrah prize for two excel foster
donatur. Acara BIG Thanks, children. The Event, Sharing happines
Bahagia Berbagi bersama Yatim with orphans Dhuafa was enlivened by
Dhuafa ini dimeriahkan oleh musicians Opick, Donna Sigit, as well
musisi Opick, Donna Sigit, serta as Sikalung group.
grup Sikalung.
September 2015
September 2015

Lotte Mart untuk keempat kalinya Lotte Mart in cooperation with


menyediakan sarana pembayaran Rumah Zakat (RZ) for the fourth
hewan qurban Idul Adha melalui times provided facility of payment
program Superqurban pada seluruh of Eid al-Adha Qurbani worship
kasir di 13 store retail di seluruh through SuperQurban program on
Indonesia, bekerja sama dengan the entire 13 cashiers in retail stores
Rumah Zakat (RZ), dan daging throughout Indonesia, , and the
kurban akan disalurkan Lotte meat would be distributed by Lotte
Mart di dalam negeri hingga ke Mart in the country up to foreign
mancanegara. countries.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 37


PERISTIWA PENTING | LANDMARK

Oktober 2015
October 2015

Launching kantor RZ Tangerang, RZ Tangerang office launching


dihadiri oleh Bagian Kesra Pemkota attended by Bagian Kesra Pemkota
Tangerang, bertempat di Ruko Tangerang, located at Ruko Victoria
Victoria Park Park

November 2015
November 2015

Launching Pelatihan Baca Tulis Al Launching Read-and write Quran


Quran Braille BJB Syariah kerja Braille BJB sharia training in
sama dengan RZ, bertempat di cooperation with RZ, located in
ITMI (Ikatan Tuna Netra Muslim ITMI (Blind Muslim Association of
Indonesia) Cimahi. Sebanyak 16 Indonesia) Cimahi. There were 16
orang menjadi peserta. trainee attended this activity.

Desember 2015
Desember 2015

RZ (Rumah Zakat) cabang Aceh RZ (Rumah Zakat) Aceh branch in


bekerja sama dengan Pemerintah collaboration with Government of
Kota Banda Aceh memperingati Banda Aceh commemorated 87th
hari ibu yang ke-87 di Taman Sari. mother’s day at Taman Sari. The
Kegiatan diselenggarakan untuk event was organized to improve
meningkatkan kesadaran peran awareness of the role of women
para wanita terutama sebagai primarily as mothers with the
ibu dalam kehidupan dengan theme “Mother, How I Love You”.
mengambil tema “Ibu, Betapa This event was attended by the
Aku Mencintaimu”. Acara ini Mayor of Banda Aceh, Hj Illiza
dihadiri Walikota Banda Aceh, Sa’aduddin Djamal, while giving a
Hj Illiza Sa’aduddin Djamal, speech at the opening ceremony.
sekaligus memberi sambutan saat Illiza said that women have a good
membuka acara. Illiza menyebutkan role in development today, such
perempuan memiliki peran baik as the role of the existence of
dalam pembangunan dewasa ini, women’s centers in some parts of
seperti peran dari keberadaan Banda Aceh. RZ also invited Neno
Balee Inong di sejumlah wilayah Warisman, Indonesian artist who
Banda Aceh. RZ juga mengundang is now the inspiration of female
Neno Warisman, artis Indonesia figure. On the occasion, Neno
yang kini menjadi tokoh inspirator explained the role and function of
perempuan. Dalam kesempatan the mother in the family, especially
tersebut, Neno memaparkan when educate their children.
mengenai peran dan fungsi ibu
di dalam keluarga terutama saat
mendidik anak-anaknya.

38 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PERISTIWA PENTING | LANDMARK

Launching Waterwell Lotte Launching Waterwell Lotte


Foundation di Kelurahan Bintaro Foundation di Kelurahan Bintaro
Selatan. Dihadiri CEO LMI Mr.Juk Selatan. Dihadiri CEO LMI Mr.Juk
Yang Yoon, Lotte Foundation Yang Yoon, Lotte Foundation
MR.Bek & MR.Kim, serta Nur Efendi, MR.Bek & MR.Kim, serta Nur Efendi,
CEO RZ. CEO RZ.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 39


JARINGAN KANTOR DAN
PEMBERDAYAAN
OFFICE NETWORK & EMPOWERMENT

Aceh
Ruko Jl. Teuku Imeum Lueng Bata No. 5/16
Gp. Lamseupeung Kec. Leung Bata Pontianak
Simpang Surabaya (0651) 33727 Jl. Irian No. 35 Kel. Akcaya
Kec. Pontianak Selatan
Medan (0561) 736 809
Jl. Setiabudi No. 32D, Kel. Tanjungrejo
Kec. Medan-Sungal, Medan (dekat titi bobrok)
(061) 822 7435

Pekanbaru
Jl. Tuanku Tambusai No. 34 D
Kel. Jadirejo, Kec. Sukajadi
(0761) 44447

Batam
Komp. Lotus Garden Blok A No.8
Kel. Teluk Tering, Kec. Batam Kota
(0778) 468 024

Padang
Jl. Pemuda No. 26 B
Kel. Olo Ladang
Cirebon
Kec. Padang Barat
Jl. Stasiun Kejaksan No. 12 B
(0751) 840 393
/Fax. (0231) 243 502
Yogyakarta
Semarang Jl. Veteran No. 9
Jl. Dr. Sutomo No. 53 Kel. Mujamuju,
Bandar Lampung
Semarang Kec. Umbulharjo
Jl. Jend Sudirman No. 59
(024) 4000 2569 /Fax. (0274) 377 671
Kel. Enggal Kec. Tanjung
Karang Timur, Bandar Lampung
(0721) 255 813 Palembang
Jl. Basuki Rahmat No. 2
Kel. Ario Kemuning,
Kec. Kemuning, Kota Palembang
(Simpang Polda - Samping Indomaret) Jakarta - Bintaro
(0811) 788 5100 Jl. Mandar Raya Blok DD 12
No. 29 Bintaro Jaya Sektor 3A
(021) 7372211
Cilegon Jakarta - DJP
Jl. Letjend. R. Suprapto No. 25G Masjid Salahuddin Jl. Jend.
(0254) 385 443 Gatot Subroto Kav. 40-42,
Tangerang Jaksel (0822) 1279 7686
Ruko Victoria Park Jl. Imam Bonjol Jakarta – Harsono
Blok A2 No. 19A Tanggerang, Banten Jl. Harsono RM No. 15A Kel. Ragunan
(021) 5579 8130 Kec. Pasar Minggu, Jaksel
/Fax. (021) 7884 2287
Jakarta – Kebayoran Baru
Jl. Wijaya 1 No. 22 Kel. Petogogan
Kec. Kebayoran Baru Jaksel
/Fax. (021) 723 4039
Jakarta – Pondok Indah
Jl. Radio Dalam Raya No. 47 B
Pondok Indah /Fax. (021) 739 6908
Jakarta – Matraman
Rukan Mitra Matraman, Jl. Matraman Raya
No. 148 Blok A1 No. 5 Jaktim
(021) 8591 8020 Fax. (021) 8591 8021
Jakarta – Srengseng
Jl. Srengseng Raya No. 98 A Kembangan
Jakbar /Fax. 021-5858 023

40 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


JARINGAN KANTOR DAN PEMBERDAYAAN | OFFICE NETWORK AND EMPOWERMENT

Kantor Cabang
Branch Offices

Balikpapan
Jl. Ruhui Rahayu Blok F1 No.5A
Kel. Gunung Bahagia Ring Road
Kec. Balikpapan Selatan
(0542) 876112

Samarinda
Jl. Sawo, Komplek Vorvo No. 14 A
(0541) 200478

Banjarmasin
Jl. Sultan Adam, samping komp.
Arrahim 1, Ruko No. 1 RT.33 Kel.
Sungai Miai - Banjarmasin Utara
0851 0168 2546

Jayapura
Jl. Perumnas 1 No. 25
Kel. Waena, Kec. Heram
(0967) 571 692

Makassar
Jl. Sunu No. 32 B
(0411) 433 387

Surabaya
Jl. Manyar No. 53 Surabaya
(031) 599 2273

Kediri
Solo Jl. Kartini No. 10 Kel. Pocanan,
Jl. Kali Larangan No. 39 Kec. Kota (0354) 696233/ 0851 0560 4700
Kel. Jayengan, Kec. Serengan
Surakarta (0271) 645 291
Malang
Bandung – Antapani Ruko Istana, Jl. WR. Supratman
Bekasi
Jl. Terusan Jakarta No.7 C3 Kav. 19 (0341) 351 932
Jl. Dewi Sartika No. 94 RT 05/07
(022) 710 1314
Margahayu Bekasi Timur
(021) 8839 7001 Bandung – Dago
Bogor Jl. Ir. Juanda No. 139
Jl. Pandawa Raya Blok A2 No. 12 (022) 253 4102
Kel. Bantarjati Kec. Bogor Utara Bandung – Turangga
(0251) 837 8945 Jl. Turangga No. 33
Depok (022) 731 7400
Jl, Tole Iskandar, Ruko Griya Fax. (022) 733 2451
Depok Asri Blok B1 No. 2C Cimahi
(021) 7782 4992 Jl. Gedung Empat No. E.3
Gatot Subroto - Cimahi
022 - 7072 3062

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 41


JARINGAN KANTOR DAN PEMBERDAYAAN | OFFICE NETWORK AND EMPOWERMENT

Sekolah Juara
Sekolah Juara (School)

Kota/ City Alamat/ Adress Phone Number

SD Juara Bandung Jl. Terusan Katamso Jl. Sukarajin I Cikutra – Bandung 022-70870832

SMP Juara Bandung Komplek Taman Cipadung Indah RT/RW.01 Kel. 022-7831044
Cipadung Kidul Kec.Panyileukan kode pos 40614

SD Juara Cimahi Jl. Rorojonggrang II Melong Asih Cimahi Selatan, Kota 022-87786597
Cimahi

SD Juara Jakarta Barat Jl. Kemanggisan Pulo RT/RW 15/09. No.93 kel. 021–53665165
Palmerah Kec. Palmerah Jakbar Kode Pos 11489

SD Juara Jakarta Selatan Jl. Joe Kebagusan dalam 1 Rt 4 rw 7 No 4 kebagusan 021-7821119


Pasar Minggu Jakarta selatan 12520

SD Juara Cakung Jl. Buaran Rt 06/Rw.13 Rawabadung, Kel. Jatinegara, 021-46823218


Kec. Cakung -Jakarta Timur

SD Juara Jakarta Utara Jl. Swasembada Timur XIII No. 45, Kel. Kebon Bawang 021-430 7837
Kec. Tanjung Priok, Jakarta Utara

SD Juara Yogyakarta Jl. Gayam No 09 Kel. Baciro Kec. Gondokusuman- 0274-565849


Yogyakarta

SD Juara Surabaya Jl. Semampir Selatan IIA/96 Surabaya 315952654

SD Juara Semarang Jl. Singa Utara Rt 06/Rw 04, Kel. Kalicari, Kel. 024-6708707
Pedurungan, Kota semarang - Jawa Tengah

SD Juara Medan Jl. Sei Bekala No 2, Kel Babura, Kec Medan Baru- 061-4528025
Medan (gedung baru)

SD Juara Pekanbaru Jl. Warta Sari No.9 Kompleks Masjid Baitul Makmur 0761-41756
Tangkerang Selatan - Pekanbaru

SMP Juara Pekanbaru Jl. Legasari, Tangkerang Selatan '0761-7866146

SMK Juara Subang Desa Manyeti Kec. Kalijati Kabupaten Subang 81314996125

SD Juara Cilegon Jl. Imam Bonjol Link. Sambirata Rt.05/03 Cibeber Kota (0254) 8484204
Cilegon

42 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


JARINGAN KANTOR DAN PEMBERDAYAAN | OFFICE NETWORK AND EMPOWERMENT

Rumah Bersalin Sehat Keluarga (Klinik Pratama)


Maternity Clinic (Klinik Pratama)

Kota/ City Alamat/ Adress Phone Number

Bandung Jl Turangga Ni 63 Bandung 022-7316444

Medan Jl SetiaBudi No 46 Medan Selayang - Medan 061-8214957

Pekanbaru Jl Nenas No 11 Kel. Jadirejo Kec. Sukajadi - Pekanbaru 0761-37022

Semarang Jl Sompok Lama No 70 Semarang 024-8440505/


024-70952540

Surabaya Jl Sidosermo II Kav. 321 Surabaya 031-8491298

Yogyakarta Jl. Parangtritis KM 10 Dusun Rendeng kulon, Gabusan, 0274-6462632


Sewon, Bantul, Yogyakarta

Jakarta Jl. Mulya Jaya No. 9 RT 011 RW 008 Kel. Cipinang 021-2982 7920
Muara Kec. Jatinegara Jakarta Timur

Balai Bina Mandiri


Balai Bina Mandiri

Nama ICD
Kota/ City Name of ICD Alamat/ Adress

Bandung BBM Lengkong Jl. Turangga Timur no.21 RT.04 RW.09 Kel. Lingkar Selatan,
Kec. Lengkong

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 43


LAPORAN
MANAJEMEN
MANAGEMENT REPORT

44 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


LAPORAN MANAJEMEN | MANAGEMENT REPORT

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 45


LAPORAN MANAJEMEN | MANAGEMENT REPORT

LAPORAN CEO
CEO Report

Assalamualaikum wr. wb. Assalamualaikum wr. wb.

Bapak/Ibu yang dirahmati Allah SWT Mr / Ms blessed by Allah

Tiada keutamaan melainkan diawali dengan There is no virtue but give praise and gratitude to
mengucap rasa puji serta syukur kehadirat Allah Allah SWT, who always bestows gifts and blessings to
SWT, yang senantiasa melimpahkan karunia dan us . Prayers and greetings may always devote to our
rahmatnya kepada kita semua. Shalawat serta messenger, the Prophet Muhammad PBUH that have
salam semoga selalu kita curahkan kepada rasul been a role model how we become fully human in
kita, Nabi Muhammad SAW yang telah memberikan accordance with our role as a human.
suritauladan bagi kita untuk menjadi manusia
seutuhnya sesuai peran diciptakannya manusia.

Tahun 2015 sudah terlewati, dan diawal tahun 2016 2015 had passed, and in beginning of 2016 allow
ini perkenankan kami untuk menyampaikan laporan us to submit an accountability report on donations
pertanggungjawaban atas fungsi pengelolaan donasi management function mandated to RZ. In this
yang diamanahkan kepada RZ. Dalam laporan accountability report, we review some aspects of
pertanggungjawaban ini, kami ulas beberapa aspek management ranging from donation receipt growth,
pengelolaan mulai dari pertumbuhan penerimaan organizational governance, program distribution,
donasi, tata kelola organisasi, program penyaluran, awards and certifications, as well as partnerships.
penghargaan dan sertifikasi, serta kemitraan.

Alhamdulillah pada tahun 2015, RZ dipercaya untuk Alhamdulillah in 2015, RZ trusted to manage the
mengelola donasi sebanyak Rp. 223.464.826.355,- donation as much as . 223.464.826.355 IDR increased
mengalami kenaikan sebesar 13% dari nilai donasi by 13% from donations was managed in 2014. The
yang dikelola tahun 2014. Dana tersebut terhimpun funds are collected from 184 777 donators, both
dari 184.777 donatur, baik perorangan, komunitas individuals, communities and corporations. Along
maupun korporasi. Seiring dengan peningkatan with the increase in the number of collection and
jumlah penghimpunan dan efektivitas penyaluran, distribution efectivity, it managed to increase the
hal tersebut berhasil meningkatkan Jumlah Penerima number of beneficiaries by 70% from 2014, namely
Layanan Manfaat sebesar 70 % dari tahun 2014, yakni 4.487.524 people.
4.487.524 Orang.

Dalam hal menjaga amanah, RZ senantiasa berupaya In keeping mandate, RZ strives to maintain good
menjaga tata kelola dengan baik. Sejak tahun 2005 governance. From 2005 until 2015, the financial
sampai dengan tahun 2015, laporan keuangan RZ statements RZ always received the title unqualified
selalu mendapat predikat Wajar Tanpa Pengecualian. opinion. In the program distribution RZ obtain
Dalam program penyaluran RZ memperoleh sertifikasi ISO 9001: 2008 cetification for Provision of Zakah
ISO 9001:2008 untuk kategori Provision of Zakat Distribution. Earned numerous awards in 2015
Distribution. Berbagai penghargaan diperoleh including award from Coordinating Minister for
RZ ditahun 2015 diantaranya penghargaan dari Human Development and Culture of the Republic of
Kementrian Koordinator Bidang Pembangunan Indonesia in Bhakti KESRA Nusantara V expedition
Manusia dan Kebudayaan Republik Indonesia in 2015, RZ is the only zakah institution awarded by
dalam EKSPEDISI BHAKTI KESRA NUSANTARA BNPB in Indonesia Mask program, and various other
V 2015, menjadi satu satunya lembaga zakat yang awards.
mendapatkan penghargaan dari BNPB dalam
program MaskerIndonesia, dan berbagai penghargaan
lainnya.

46 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


LAPORAN MANAJEMEN | MANAGEMENT REPORT

Terima kasih kepada Bapak/Ibu donatur atas donasi On behalf of our board of directors wishes to thank
yang diamanahkan kepada RZ di tahun 2015 lalu, and appreciate all amils and RZ volunteers who
semoga setiap harta yang dikeluarkan dinilai sebagai have devoted all his ability to run the operations of
ibadah dan dilipatgandakan rezekinya oleh Allah this institution. Of course, success and achievement
SWT. Dan kami berharap ditahun 2016 ini kami dapat in 2015 was not merely the work of a group within
menjadi mitra Bapak/Ibu kembali dalam pengelolaan the organization RZ, but rather is the result of all
dan penyaluran dana zakat, infak, shodaqoh dan dana components and included partner.As well as, we
kemanusiaan lainnya, sehingga semakin banyak orang would like to thank Mr / Ms donators on donations
yang dapat kami berdayakan. Atas nama direksi kami mandated to RZ in 2015 , hopefully any property
juga mengucapkan terima kasih dan penghargaan incurred rated as worship and awarded multiplied
yang sebesar-besarnya kepada seluruh amil dan sustenance by Allah SWT. And we hope that in the
relawan RZ yang telah mencurahkan segenap 2016 we can be your patner again in the management
kemampuannya untuk menjalankan roda operasional and disbursement of zakat, donation, shadaqah and
lembaga ini. other humanitarian funds, so more people can be
empowered.

Wa alaikumsalam wr. wb. Wa alaikumsalam wr. wb.

Atas Nama Direksi


On behalf of director

Nur Efendi
Chief Executive Office

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 47


LAPORAN MANAJEMEN | MANAGEMENT REPORT

PROFIL DIREKSI
Director Profiles

Nur Efendi Asep Nurdin


Chief Executive Officer Chief Marketing and Fundraising Officer

Sebelum terpilih sebagai CEO RZ, ia menjabat Ia merupakan direktur termuda di jajaran Direksi
sebagai Chief Operating Officer. Pria kelahiran Kudus, RZ. Pria kelahiran Bandung, 14 Agustus 1982 ini
6 Maret 1981 ini meraih gelar sarjana Sosial Islam meraih gelar Sarjana Pendidikan Agama Islam
Institut Agama Islam Negri (IAIN) Walisongo tahun dari Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati
2005. Bergabung dengan RZ sejak 2006, Nur Efendi Bandung tahun 2010. Mengawali karir di RZ pada
telah mendapatkan penugasan di berbagai tempat Desember 2004 sebagai Direct Selling di Divisi
antara lain ZIS Consultant di Cabang Semarang KIK (Kotak Infak Kemanusiaan), kemudian malang
(2006), Branch Manager Cabang Surabaya (2007), melintang di dunia fundraising sebagai Divisi ZIS
Head of Region Jawa Tengah, Jawa Timur & DI Consultant (2005), Kepala Cabang Pasteur (2005),
Yogyakarta (2007), Chief Operating Officer (2009), Kepala Cabang Bogor (2007), Network Development
Chief Fundraising Officer (2010), Chief Retail Manager (2010), selang 3 bulan kemudian diangkat
Fundraising Officer (2010), Chief Program Officer menjadi Head of Region Jakarta Raya Barat (2010),
(2010), Chief Fundraising Officer (2011), dan Chief Head of Region Jawa Barat (November 2010), Group
Executive Officer (2012 - 2016). Head Fundraising Area III (Juli 2011), Chief Retail
Fundraising Officer RZ (September 2011), Chief
Before being RZ CEO, he was Chief Operating Marketing & Fundraising Officer (2012 – 2015), Chief
Officer. The men who was born in Kudus, March Marketing Officer (2016).
6, 1981 earned Islamic Social degree from Institut
Agama Islam Negri (IAIN) Walisongo in 2005. He He is the youngest director in the Board of RZ’s
has been joining RZ since 2006, Nur Efendi was Director. The men who was born in Bandung, August
getting assignments at various places including ZIS 14, 1982 is a bachelor of Universitas Islam Negeri
Consultant in Semarang Branch (2006), Branch Sunan Gunung Djati Bandung in 2010. He started his
Manager of RZ Surabaya (2007), Head of Region career at RZ in December 2004 as a Direct Selling
Central Java, East Java and Yogyakarta (2007), Division KIK (Infak Box for Humanity), then he come
Chief Operating Officer (2009), Chief Fundraising and go at will in fundraising division as ZIS Division
Officer (2010), Chief Retail Fundraising Officer (2010), Consultant (2005), Branch manager of Pasteur
Chief Program Officer (2010) Chief Fundraising branch (2005), Branch manager of Bogor Branch
Officer (2011), and since 2012 to 2016 he is the Chief (2007), Network Development Manager (2010), 3
Executive Officer of RZ. months later was appointed as Head of Jakarta
Raya Barat Region (2010), Head of West Java Region
(November 2010 ), Group Head of Fundraising Area
III (July 2011), RZ Chief Retail Officer Fundraising
(September 2011), Chief Marketing & Fundraising
Officer (2012-2015), Chief Marketing Officer (2016).

48 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


LAPORAN MANAJEMEN | MANAGEMENT REPORT

R. Herry Hermawan Heny Widiastuti


Chief Operating Officer Chief Program Officer

Sebelum menjabat sebagai Chief Operating Officer Bunda Heny, begitu panggilan akrabnya, adalah
RZ, ia adalah profesional didalam bidang perbankan generasi pertama pengelola RZ. Pertama bergabung
sebagai Credit & Relationship Manager di PT Bank di RZ menjabat sebagai Kepala Koordinator Relawan.
Duta pada tahun 1989. Pria kelahiran Bandung, 16 Wanita kelahiran Sukabumi, 22 Juni 1973 ini meraih
September 1964 ini meraih gelar Sarjana Hukum gelar sarjana pendidikan bahasa Perancis, dari
darUniversitas Padjajaran. Sebelum bergabung Universitas Negeri Jakarta (1999). Bergabung dengan
dengan RZ di tahun 2011, Herry pernah menjabat RZ sejak 1999. Heny Widiastuti sebelumnya telah
sebagai Presiden Direktur PT Masyarakat Sanama mendapatkan penugasan di berbagai tempat, antara
Indonesia Direktur PT Insan Mulia Investama lain Kepala Divisi Pendidikan di Jakarta (2002),
(2009), Direktur KJKS Mozaik (2010). Sementara Branch Manager Tangerang (2006), Education
pengabdiannya di RZ dimulakan melalui penugasan Development Division Head (2007), dan kemudian
sebagai Chief Fundraising Officer (2011), Chief di tahun 2011 diangkat menjadi Chief Program Officer
Program & Operating Officer (2011 - 2013), Chief sampai dengan sekarang.
Operating Officer (2013 – 2016).
Bunda Heny, familiarly called, is the first generation of
Before being RZ Chief Operating Officer , he was RZ board. first joined RZ served as Chief Coordinator
a professional in the field of banking as a Credit & of Volunteers. The Women who born in Sukabumi,
Relationship Manager at PT Bank Duta in 1989. The June 22, 1973 have a bachelor degree in French
Men who was born in Bandung, 16 September 1964 education, from Jakarta State University (1999). she
earned a law degree from Padjadjaran university. has been Joining RZ since 1999. Heny Widiastuti
Before joining RZ in 2011, Herry was director of PT previously have received assignments in various
Masyarakat Sanama Indonesia, Director of PT Insan places, such as Head of the Education Division in
Mulia Investama (2009), Director of KJKS Mozaik Jakarta (2002), Branch Manager of RZ Tangerang
(2010). While his service to RZ commenced through (2006), Education Development Division Head
the assignment as Chief Fundraising Officer (2011), (2007), and then in 2011 was appointed as Chief
Program & Chief Operating Officer (2011-2013), Chief program Officer until now.
Operating Officer (2013-2016).

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 49


LAPORAN MANAJEMEN | MANAGEMENT REPORT

LAPORAN DEWAN PEMBINA


Board of Trustees Report

Yayan Somantri
Dewan Pembina | Board of Trustees

Assalamualaikum wr. wb. Assalamualaikum wr. wb.

Puji dan syukur hanyalah bagi Allah SWT, yang Praise and gratitude to Allah SWT, which has
memberi kelimpahan nikmat yang tak terhitung provided an abundance and inestimable of blessing ,
nilainya, yang maha pengampun lagi maha infinitely forgiving, an the Most Merciful. Blessings and
penyayang. Shalawat serta salam semoga terlimpah greetings hopefully adressed to Prophet Muhammad
kepada Nabi Muhammad SAW yang dengan PBUH that with his struggle has brought mankind
perjuangannya telah membawa umat manusia dari from jahilliyah toward light of Islam.
zaman jahilliyah kepada zaman yang penuh dengan
cahaya Islam.

Kami haturkan terima kasih yang sebesar-besarnya We extend deepest gratitude to RZ donators , for the
kepada para donatur RZ, atas kepercayaannya trust to channel Zakah, Infak, Sadaqah, CSR and other
menyalurkan dana Zakat, Infak, Shodaqoh, CSR humanitarian funds through RZ. We are constantly
serta dana kemanusiaan lainnya melalui RZ. Kami working to improve services in the areas of colection
senantiasa berupaya untuk terus meningkatkan by opening the ease of donation channel. In the field
pelayanan, dalam bidang penghimpunan. Dalam of management we shall record with reference to
bidang pengelolaan kami melakukan pencatatan Zakah FAS so that financial management that we
dengan mengacu kepada PSAK Zakat agar do can be immediately understood by the public.
pengelolaan keuangan yang kami lakukan dapat And in the field of distribution we do a planning and
serta merta difahami oleh masyarakat. Dan dalam assessment at the beginning so that the distribution
bidang penyaluran kami melakukan perencanaan dan is right on the target, focused and sharia-compliant.
assessment diawal agar penyaluran tepat sasaran,
terarah dan sesuai syariah.

Kami juga menghaturkan banyak terima kasih We also deliver many thanks to the directors of RZ
kepada para direksi RZ beserta jajarannya yang telah and staffs who have devoted themselves to benefit
mengabdikan dirinya untuk kemaslahatan ummat the community in the running of the organization.
dalam menjalankan lembaga ini. Kami terus belajar We continue to learn and continue to conduct
dan senantiasa melakukan evaluasi agar dalam evaluation so that the management and distribution
pengelolaan dana dan penyalurannya bisa lebih baik of funds could be better, both target accuracy and in
lagi, baik secara ketepatan sasaran dan sesuai dengan accordance with sharia rules, as well as can manage it
kaidah syar’i, serta bisa mengelolanya sehingga so that it brings positive impact to beneficiaries.
berdampak positif kepada masyarakat penerima
manfaat.

50 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


LAPORAN MANAJEMEN | MANAGEMENT REPORT

Laporan tahunan ini kami susun sebagai pertanggung The annual report is structured as our accountability
jawaban kami atas penghimpunan, pengelolaan on the collection, management and distribution
dan penyaluran donasi para donator, kami berharap of donations from donators, we hope that many
semakin banyak penerima manfaat yang dapat kami beneficiaries can be empowered by the help from Mr.
berdayakan dari uluran tangan Bapak/Ibu donatur RZ / Ms donators in 2015.
di tahun 2016 ini.

Wassalaikumsalam wr. wb. Wassalaikumsalam wr. wb.

Dewan Pembina
Board of Trustees

Yayan Somantri

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 51


52 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015
ANALISIS DAN PEMBAHASAN MANAJEMEN ATAS KINERJA LEMBAGA
ANALYSIS & MANAGEMENT DISCUSSION TOWARD THE PERFORMANCE OF INSTITUTION

ANALISIS DAN
PEMBAHASAN
MANAJEMEN
ATAS KINERJA
LEMBAGA
ANALYSIS & MANAGEMENT
DISCUSSION TOWARD
THE PERFORMANCE OF
INSTITUTION

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 53


ANALISIS DAN PEMBAHASAN MANAJEMEN ATAS KINERJA LEMBAGA
ANALYSIS & MANAGEMENT DISCUSSION TOWARD THE PERFORMANCE OF INSTITUTION

TINJAUAN OPERASI
Review of Operation

PENGHIMPUNAN DONASI FUND COLLECTING


RZ adalah lembaga swadaya masyarakat yang RZ is a non-governmental organization that focuses
berfokus pada pengelolaan zakat, infaq, shodaqoh on the management of zakah, infaq, sadaqah and
dan wakaf secara profesional dengan menitikberatkan waqf professionally with emphasis on education,
pada program pendidikan, kesehatan, pembinaan health, community development and economic
komunitas, dan pemberdayaan ekonomi sebagai empowerment programs as distribution of excellence
penyaluran program unggulan. program.

Melalui bangunan kepercayaan dari masyarakat, By building the trust of the public, in 2015 RZ is
pada tahun 2015 RZ diamanahkan untuk mengelola mandated to manage ZISWAF fund as many as.
dana ZISWAF sebesar Rp. 223.464.826.355,-. 223.464.826.355 IDR. The collection of donations
Penghimpunan donasi ini meningkat jika were higher when compared to 2014 which amounted
dibandingkan tahun 2014 yang berjumlah to 198 331 737 316, IDR- or an increase of 13%.
Rp198.331.737.316,- atau mengalami peningkatan Following collection of donations in the last 5 years:
sebesar 13%.
Berikut penghimpunan donasi dalam 5 tahun terakhir:

223,464,826,355

198,331,737,316
186,570,489,158
177,810,761,563

145,871,342,558

2011 2012 2013 2014 2015

RZ menerima titipan donasi untuk zakat, infaq, RZ received donations of zakah, infaq, Sadaqah and
shadaqah dan wakaf. Jenis donasi terbesar yang waqf. The types of donations received in 2015 that is
diterima pada tahun 2015 yaitu zakat dengan zakah with a composition of 44% of the total raised
komposisi sebesar 44% dari total dana yang funds and then followed by infaq / sadaqah receipt
diperoleh. Kemudian disusul oleh penerimaan pada in the amount of 20% of total fund and operational
pos dana infaq/sedekah tidak terikat yang mencapai funds which reached 1% of total receipt. Here is
20% dari total dana dan dana operasional yang itemized composition of RZ donation receipt in 2015:
mencapai 1% dari total penerimaan. Berikut adalah
komposisi per pos dana penerimaan donasi RZ pada
tahun 2015 :

54 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


ANALISIS DAN PEMBAHASAN MANAJEMEN ATAS KINERJA LEMBAGA
ANALYSIS & MANAGEMENT DISCUSSION TOWARD THE PERFORMANCE OF INSTITUTION

Penerimaan Dana Per Pos | Per Post Revenue

Zakat | Zakah Infaq/ Shadaqah

Pendidikan | Education Qurban | Qurbani Ramadhan | Ramadan

Kesehatan | Health Insidental | Incidental Operational

ICD SIGI Lain-lain | Other

Keterangan : Description:
Lain-lain mencangkup Kemandirian, Fidyah, Dana Kebajikan, Others cover Independence, fidyah, Benevolent Fund, environment,
lingkungan, Kepemudaan, Noncash Infaq Terikat. Youth, Non cash Infaq Bound.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 55


ANALISIS DAN PEMBAHASAN MANAJEMEN ATAS KINERJA LEMBAGA
ANALYSIS & MANAGEMENT DISCUSSION TOWARD THE PERFORMANCE OF INSTITUTION

PENYALURAN DONASI DISTRIBUTION OF DONATION


Donasi yang diterima RZ disalurkan dalam empat Donations received by RZ transmitted in four kinds
rumpun program pemberdayaan yaitu Senyum Juara, of empowerment programs such as Senyum Juara,
Senyum Mandiri, Senyum Sehat dan Senyum Lestari. Senyum Mandiri, Senyum Sehat dan Senyum Lestari.
Berikut distribusi donasi yang disalurkan Rumah Here is distribution of donations was channeled by
Zakat selama tahun 2015: Rumah Zakat during 2015:

Penyaluran Donasi Per Program | Distribution of Donations Per Program

Penyaluran lainnya Kesehatan Pendidikan


Other Distribution Health Education

20% 15% 20%

Pemberdayaan Ekonomi Lingkungan


Economic Empowerment Environment

Keterangan :
Penyaluran lainnya meliputi
22% penyaluran Zakat Muqayyad, 5%
Infaq terakadkan, operasional
penyaluran wakaf, fidyah,
kebajikan, dan aqiqah.

Decription :

ICD Other distribution cover Superqurban


Muqayyad Zakah, bounded
infaq, distribution operational
cost, waqf distribution cost,
fidyah, virtue distribution, and
aqiqah.

6% 3%

Ramadhan Kepemudaan Siaga Bencana


Ramadan Youth program Disaster Preparedness

4% 3% 2%

56 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


ANALISIS DAN PEMBAHASAN MANAJEMEN ATAS KINERJA LEMBAGA
ANALYSIS & MANAGEMENT DISCUSSION TOWARD THE PERFORMANCE OF INSTITUTION

SEGMEN DONATUR SEGMENT OF DONATOR


Adanya peningkatan pada jumlah penghimpunan An increase in the number of donations collection is
donasi merupakan bagian dari kepercayaan donatur part of the trust of donators and the public. This is
dan masyarakat. Hal ini terlihat dari jumlah donatur evident from the number of donators increase from
yang semakin meningkat dari tahun ke tahunnya. year to year.

184,117

156,858

136,908
120,655

99,284

2011 2012 2013 2014 2015

Jumlah Donatur RZ | Total RZ Donator

INOVASI LAYANAN INNOVATION IN SERVICE


RZ meyakini bahwa dalam pencapaian misi RZ believes that in achieving the mission of building
membangun jaringan filantropi internasional a network of international philanthropy takes a
diperlukan sebuah usaha kreatif namun efektif dan creative effort yet effective and efficient. Amid the
efisien. Di tengah perkembangan teknologi yang rapid technological developments, the institution
begitu pesat, lembaga mengambil kesempatan took the occasion as an opportunity to share with
tersebut sebagai sebuah peluang untuk berbagi others. In 2015, a variety of innovative services that
dengan sesama. Pada tahun 2015, beragam inovasi have been initiated since the previous year began to
layanan yang telah dirintis sejak tahun sebelumnya be strengthened. Such as payment through the menu
mulai diperkuat. Seperti pembayaran melalui menu di at the ATM, mobile banking, internet banking, credit
ATM, mobile banking, internet banking, kartu kredit, cards, paypal, and e-payment.
paypal, dan e-payment.

Selain itu juga RZ memberikan WPS (Web Personal Also, RZ provided WPS (Web Personal Service) which
Service) yang dibuat khusus untuk donatur dalam specially made to be used for donators to review
mengakses laporan dari RZ secara personal. WPS ini their donation reports and distribution from RZ.
berisi history transaksi donasi, laporan RZ dan segala This web contain the donation transactions history,
bentuk update yang berhubungan dengan RZ. WPS reports from RZ and all kind of update information
ini dapat diakses secara personal 1x24 jam di concerning RZ. This web can be access personally 1 x
www.care.rumahzakat.org. 24 hours at www.care.rumahzakat.org
.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 57


ANALISIS DAN PEMBAHASAN MANAJEMEN ATAS KINERJA LEMBAGA
ANALYSIS & MANAGEMENT DISCUSSION TOWARD THE PERFORMANCE OF INSTITUTION

MOZAIK PEMBERDAYAAN MOZAIK OF EMPOWERMENT

Konsep pemberdayaan RZ RZ Empowerment Concept


RZ melalui optimalisasi zakat,infak, shadaqah, serta RZ through the optimization of zakat, infaq, sadaqah,
sumber filantropi lainnya mengajak masyarakat untuk as well as other philanthropic sources invites the
bergabung dalam gerakan BIG SMILE Indonesia public to join the BIG SMILE Indonesia movement
yang merupakan lanjutan dari Merangkai Senyum which is a continuation of Merangkai Senyum
Indonesia yang telah dimulai sejak tahun 2010 - Indonesia, which began in 2010 until now through
sekarang melalui program-program pemberdayaan integrated development programs.
terpadu.

BIG : Berbagi Itu Gaya. RZ sebagai mitra masyarakat BIG: ‘Berbagi itu gaya’ – Sharing is cool. RZ as
dalam berbagi berupaya menjembatani setiap sinergi community partners in sharing attempt to bridge any
dilakukan secara menyenangkan sehingga menjadi synergies which is done happily so that it becomes
bagian gaya hidup baru yang lebih bermakna. part of a new lifestyle that is more meaningful.
Tujuan gerakan ini adalah membangkitkan partisipasi The purpose of this movement is to raise public
masyarakat untuk dapat memberdayakan potensi diri participation in order to empower the potential of
dan lingkungannya secara mandiri. Empat rumpun themselves and their environment independently.
program pemberdayaan yang dikembangkan RZ Four kind empowerment programs developed by RZ
antara lain Senyum Sehat, Senyum Juara, Senyum are Senyum Sehat, Senyum Juara, Senyum Mandiri,
Mandiri, dan Senyum Lestari. Semua program dan Senyum Lestari. All programs are implemented
diimplementasikan melalui pemberdayaan berbasis through an integrated area-based empowerment or
wilayah terpadu atau Integrated Community Integrated Community Development (ICD) area. That
Development (ICD). Pendekatan inilah yang menjadi is the approach into the concept of RZ empowerment
konsep pemberdayaan RZ sehingga selaras dengan in order to comply with the Millennium Development
Tujuan Pembangunan Millenium atau Millenium Goals (MDGs).
Development Goals (MDGs).

Memberantas kemiskinan dan kelaparan ekstrem


Eradicate extreme poverty and hunger

Mewujudkan kendidikan kasar untuk semua


Achieve universal primary education

Mendorong kesetaraan gender dan pemberdayaan perempuan


Promote gender equality and empower women

Menurunkan angka kematian anak


Reduce child mortality

Meningkatkan kesehatan ibu


Improve maternal health

Memerangi HIV dan AIDS, malaria serta penyakit lainnya


Combat HIV/ AIDS, malaria and other diseases

Memastikan kelestarian lingkungan


Ensure enviromental sustainability

Membangun kemitraan global untuk pembangunan


Global partnership for development

COMBAT HIV/AIDS,
PROMOTE GENDER IMPROVE MATERNAL MALARIA AND ENSURE ENVIROMENTAL GLOBAL PARTNERSHIP
ERADICATE EXTREME ACHIEVE UNIVERSAL
EQUALITY AND REDUCE CHILD MORTALITY HEALTH OTHER DISEASES SUSTAINABILITY FOR DEVELOPMENT
POVERTY AND HUNGER PRIMARY EDUCATION
EMPOWER WOMEN

58 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


ANALISIS DAN PEMBAHASAN MANAJEMEN ATAS KINERJA LEMBAGA
ANALYSIS & MANAGEMENT DISCUSSION TOWARD THE PERFORMANCE OF INSTITUTION

Infrastuktur Pemberdayaan Infrastructure of Empowerment


Ikut berperan aktif dalam pemberdayaan diantaranya Take an active role in empowering by facilitating the
adalah ikut memfasilitasi kemandirian masyarakat independence of the community itself. Over the past
itu sendiri. Selama 17 tahun RZ telah membangun 17 years RZ has built infrastructure empowerment as
infrastuktur pemberdayaan sebagai implementasi the implementation of the rolled out programs. These
program-program yang digulirkan. Keberadaan facilities are the contribution of donators and all those
sarana tersebut merupakan kontribusi donatur dan who had collaborated with RZ.
seluruh pihak yang telah ikut bekerjasama dengan RZ.

RZ berupaya untuk dapat melengkapi dan RZ endeavors to support and improve the
memperbaiki infrastuktur pemberdayaan di seluruh infrastructure of empowerment in all cities in
kota di Indonesia.Agar manfaat dari dana filantrophi Indonesia. In order to gain benefit from Philanthropy
itu sendiri dapat menjadi solusi bagi pemenuhan funds that can be a solution for meeting the needs
kebutuhan masyarakat. Oleh karenanya kami of the community, we therefore urge all parties
mengajak kepada seluruh pihak untuk berkontribusi to contribute to the program through a series of
dalam program kebaikan ini melalui rangkaian programs of BIG smile Indonesia. Until the end of
program BIG smile Indonesia.Hingga akhir 2015, 2015, the distribution of infrastructure programs have
sebaran infrastruktur program telah hadir di 158 kota/ been present in 158 cities / regencies.
Kabupaten.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 59


ANALISIS DAN PEMBAHASAN MANAJEMEN ATAS KINERJA LEMBAGA
ANALYSIS & MANAGEMENT DISCUSSION TOWARD THE PERFORMANCE OF INSTITUTION

Kantor Cabang RZ/ RZ Brach Office Sekolah Juara Ambulan/ Ambulance

Kantor Cabang RZ/


Kota/ City Kota/ City Sekolah Juara Kota/ City Ambulan/ Ambulance
RZ Brach Office

Cilegon 1 Cilegon 1 Cilegon 1


Jakarta 1 Jakarta 4 Jakarta 9
Jakarta Barat 1 Semarang 1 Tangerang 2
Jakarta selatan 4 Surabaya 1 Malang 1
Jakarta Timur 1 Yogyakarta 1 Kediri 1
Tangerang 1 Bandung 2 Kota Solo 1
Malang 1 Cimahi 1 Semarang 3
Kediri 1 Subang 1 Surabaya 2
Semarang 1 Medan 1 Yogyakarta 3
Solo 1 Pekanbaru 2 Bandung 3
Surabaya 1 Total/ Total 15 Bekasi 1
Yogyakarta 1 Bogor 2
Bandung 3 Cimahi 2
Bekasi 1 Mobil Juara/ Juara Car Cirebon 1
Bogor 1 Balikpapan 1
Kota/ City Mobil Juara/ Juara Car
Cimahi 1 Banjarmasin 1
Cirebon 1 Jakarta 1 Jayapura 1
Depok 1 Kota Solo 1 Makassar 1
Balikpapan 1 Makassar 1 Pontianak 2
Banjarmasin 1 Samarinda 1
Total/ Total 3
Jayapura 1 Aceh 1
Makassar 1 Bandar Lampung 1
Pontianak 1 Monik (Mobile clinic car) Batam 2
Samarinda 1 Medan 3
Monik
Aceh 1 Kota/ City Padang 1
(Mobile clinic car)
Bandar Lampung 1 Palembang 1
Jakarta 2
Batam 1 Pekanbaru 2
Tangerang 2
Medan 1 Total/ Total 50
Surabaya 2
Padang 1
Yogyakarta 2
Palembang 1
Bandung 2
Pekanbaru 1 BBM (Balai Bina Mandiri)/ BBM
Banjarmasin 1
Total/ Total 36 Jayapura 1 Kota/ City BBM
Makassar 1
Bandung 1
Pontianak 1
Klinik Pratama/ Primary Clinic
Bandar Lampung 2 Total/ Total 1
Klinik Pratama/
Kota/ City Medan 2
Primary Clinic
Palembang 2
Jakarta 1
Total/ Total 20
Semarang 1
Surabaya 1
Yogyakarta 1
Bandung 1
Medan 1
Pekanbaru 1

Total/ Total 7

60 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


ANALISIS DAN PEMBAHASAN MANAJEMEN ATAS KINERJA LEMBAGA
ANALYSIS & MANAGEMENT DISCUSSION TOWARD THE PERFORMANCE OF INSTITUTION

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 61


ANALISIS DAN PEMBAHASAN MANAJEMEN ATAS KINERJA LEMBAGA
ANALYSIS & MANAGEMENT DISCUSSION TOWARD THE PERFORMANCE OF INSTITUTION

Penerima Layanan Manfaat Program Beneficiary of Services Program


Selama 17 tahun melayani masyarakat, RZ telah During 17 years of serving the community, RZ has
memberikan pelayanan kepada 13.394.181 penerima been providing services to 13.394.181 beneficiaries
layanan manfaat (PLM). Pada tahun 2015 sendiri, of services and benefits (PLM). In 2015 a total
sebanyak 4.487.524 PLM telah terlayani.Besarnya of 4.487.524 PLM has been served. The amount
meningkat 70% dibandingkan tahun 2014. increased by 70% compared to 2014. This increase
Peningkatan ini tidak lepas karena dukungan para can not be separated from the support of donators
donatur dan juga masyarakat melalui donasi yang and communities through donations deposited.
dititipkan.

Jumlah Penerima Layanan Manfaat/ Total Of beneficiaries of services and benefits


Tahun/ Years
Senyum Sehat Senyum Juara Senyum Mandiri Senyum Lestari TOTAL Growth
2003 9,129 2,506 227 674 12,536 -
2004 14,692 4,115 363 702 19,872 59%
2005 19,100 5,715 472 913 26,200 32%

2006 24,829 9,782 613 1,186 36,410 39%


2007 86,759 18,712 43 71 105,585 190%
2008 149,033 25,101 41,112 42,613 257,859 144%
2009 197,089 28,095 58,745 15,821 299,750 16%
2010 241,172 277,004 57,698 77,755 653,629 118%
2011 329,381 228,859 214,409 65,931 838,580 28%
2012 537,875 642,009 336,107 26,356 1,542,347 84%
2013 862,945 747,076 350,575 515,096 2,475,692 61%
2014 1,112,193 504,456 450,868 570,680 2,638,197 7%
2015 1.874.976 804.444 569,316 1,238,788 4,487,524 70%

AKUMULASI/
5.459.173 3.297.874 2,080,548 2,556,586 13.394.181
ACCUMULATION

Besarnya jumlah PLM pada setiap program The large number of PLM on each program depends
bergantung pada jumlah kontribusi dana yang masuk on the amount of the contribution of funds for the
untuk program tersebut. PLM terbanyak pada tahun program. Most PLM In 2015 is Senyum Sehat program,
2015 adalah program Senyum Sehat, disusul dengan followed by Senyum Lestari , senyum Juara and
PLM program Senyum Lestari, Senyum Juara dan Senyum Mandiri. Here is the composition of PLM in
Senyum Mandiri. Berikut adalah komposisi PLM four kind of RZ programs during the last 5 years:
empat rumpun senyum RZ selama 5 tahun terakhir:

62 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


ANALISIS DAN PEMBAHASAN MANAJEMEN ATAS KINERJA LEMBAGA
ANALISIS
ANALYSIS DAN PEMBAHASAN
& MANAGEMENT MANAJEMEN
DISCUSSION TOWARD ATAS KINERJA
THE PERFORMANCE LEMBAGA
OF INSTITUTION

Penerima Layanan Manfaat tahun 2015 untuk setiap The beneficiaries of services and benefits in 2015 for
senyum adalah sebagai berikut: each program, as follow :

Rumpun Program/
Jenis Program/ Type of Program Satuan/ Unit Total 2015
Kind of Program

SENYUM SEHAT 1.874.976


Layanan Bersalin Gratis/ Free Maternity clinic orang/ person 23.286
Klinik Umum/ Primary clinic orang/ person 61,687
Khitanan Massal/ Mass Circumcision orang/ person 2,311
Operasi Katarak Gratis/ Free cataract surgery orang/ person 0
Senyum Sehat

Bantuan Kesehatan/ Health Assistance orang/ person 260


Layanan Pengantaran Ambulans/ Ambulance: escort and 22,684
orang/ person
delivery service
Siaga Sehat/ Healthy Standby (Health care service) orang/ person 1,470,310
Siaga Gizi Balita/ Nutrition for Toddler orang/ person 4,358
Siaga Posyandu/ Posyandu Standby (Maternal & Child 231,758
orang/ person
Health Centre)
UKS/ School Health Unit orang/ person 58,322
SENYUM JUARA 804.444
Senyum Juara

Beasiswa Ceria/ Ceria Scholarship anak/ children 210,098


Beasiswa Juara/ Juara Scholarship anak/ children 14,720
Sekolah Juara/ Sekolah Juara anak/ children 414.805
Gizi Sang Juara/ Nutrition For the Champion anak/ children 24,724
Bantuan Bebas Pendidikan/ Free Education Assistance anak/ children 140,097
SENYUM MANDIRI 569,316
Senyum Mandiri

Bantuan Wirausaha/ Entrepreneurial assistance orang/ person 95,612


Pembinaan Masyarakat/ Community Coaching orang/ person 416,862
Bantuan Ekonomi Lainnya/ Others economic assistance orang/ person 39,255
Gaduh Sapi & Domba/ Owning Sheep and Cow orang/ person 17,587
SENYUM LESTARI 1,118,430
Water Well/ Water Well orang/ person 0
Senyum Lestari

Kampung Berseri (Bersih, Sehat, dan Asri)/ Kampung 54,427


orang/ person
Berseri (Clean, Healthy and beautiful)
Superqurban/ Superqurban orang/ person 130,231
Relawan Inspirasi/ Inspiring Volunteer orang/ person 583,444
Siaga Bencana/ Disaster preparedness orang/ person 298,112
Program Lainnya/ Other Program orang/ person 52,216
SENYUM RAMADHAN 120,358
Senyum Ramadhan

Berbagi Buka Puasa/ Ifthar paket/ packet 93,600


Kado Lebaran Yatim/ Eid gift for Orphan paket/ packet 9,381
Bingkisan Lebaran Keluarga/ Eid Gift for the needy paket/ packet 4,713
Syiar Qur'an/ Syiar Qur’an paket/ packet 6,021
Zakat Fitrah/ Zakah Fitrah orang/ person 6,643

TOTAL 4.487.524

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 63


64 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015
PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

PENCAPAIAN PROGRAM
PER SENYUM
ACHIEVEMENTS
PER PROGRAM

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 65


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

SENYUM JUARA

SEKOLAH JUARA SEKOLAH JUARA


Sekolah Juara merupakan sarana pendidikan yang Sekolah Juara is an educational means to help
membantu anak-anak dari kalangan keluarga children from poor families or underprivileged to
kurang mampu atau pra sejahtera untuk terus dapat continue their education, so that hopefully with the
bersekolah, sehingga diharapkan keberadaan program existence of this program can be a solution to reduce
ini bisa menjadi salah satu solusi untuk mengurangi dropout rates in Indonesia.
angka putus sekolah di Indonesia.

Metode Pembelajaran Learning Method


Proses Kegiatan Belajar Mengajar Sekolah mengacu Teaching Learning Process refers to the Indonesian
pada Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Government Regulation No. 19, Year: 2005 on
Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional National Education Standards, Chapter IV, Article
Pendidikan, BAB IV pasal 19-24. Kegiatan Belajar 19-24. Teaching and Learning Activities are designed
Mengajar dirancang dengan beragam aktivitas yang with a variety of fun activities, in light with the
menyenangkan, sesuai minat dan bakat anak baik interests and talents of children both indoors and
indoor maupun outdoor. Untuk memfasilitasi hal outdoors. To facilitate that, sekolah juara also
tersebut, Sekolah Juara juga melengkapi aktivitas complement a variety of learning activities with
belajar dengan beragam ekstrakurikuler. various extracurricular.

Ekstrakurikuler sendiri secara khusus artinya Extracurricular specifically means the student
adalah kegiatan yang dilakukan siswa dan siswa activities that are carried out outside school hours.
sekolah di luar jam belajar kurikulum standar. Extracurricular activities intended for students to
Kegiatan ekstrakurikuler ditujukan agar siswa develop personality, talents and abilities in various
dapat mengembangkan kepribadian, bakat dan fields outside of academics. Benefits of these
kemampuannya di berbagai bidang diluar akademik. activities are to facilitate the channeling of hobbies,
Manfaat kegiatan ini untuk wadah penyaluran hobi, interests, and talents of the students in a positive way
minat, dan bakat para siswa secara positif yang so that it can improve their skills, creativity, spirit of
dapat mengasah kemampuan, daya kreativitas, jiwa sportsmanship, and developing self-confidence.
sportivitas, dan meningkatkan rasa percaya diri.

66 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Diantara program ekstrakurikuler yang dilaksanakan the extracurricular programs covers:


adalah:
1. Pramuka 1. Scout
2. Pencak Silat 2. Pencak Silat (martial art)
3. Futsal 3. Futsal (football)
4. Multimedia 4. Multimedia
5. Jurnalistik Juara 5. Juara Journalism
6. English Club 6. English Club
7. Seni Gambar 7. Drawing Art
8. Perkusi 8. Percussion
9. Drama 9. Drama
10. Seni Suara 10. Vocal
11. Cooking Class 11. Cooking Class
12. Dll 12. Etc.

Sebagai sekolah inlusif, kami berkomitmen As an inclusive school, we are committed to produce
menghasilkan para lulusan yang memiliki kompetensi graduates who have the competence of :
lulusan :
1. Memiliki karakter cerdas, kreatif dan mandiri 1. Smart, creative and independent
2. Melaksanakan ibadah dengan benar, tanggung 2. Implement worship properly, responsible and full of
jawab dan penuh kesadaran awareness
3. Memiliki perilaku yang santun dan mulia 3. Have manners and noble behavior
4. Memiliki budaya hidup bersih dan sehat 4. Have a clean and healthy living culture
5. Memiliki kompetensi dan kemampuan akademik 5. Have the competence and ability of good acade
yang baik

Fasilitas Facilities
Fasilitas gratis yang diberikan Sekolah Juara kepada Free facilities granted to beneficiaries of sekolah
penerima manfaat meliputi : juara :
• Biaya pendidikan • Cost of education
• Seragam • Uniforms
• Buku pelajaran (dipinjamkan) • Textbooks (loaned)
• Kegiatan field trip • Field trip
• Kegiatan ekstrakurikuler • Extracurricular activities
• Parenting school • Parenting school
• Home visit • Home visit

Perkembangan Sekolah School Development


Sekolah Juara hadir dalamtiga jenjang pendidikan Sekolah Juara present in three levels of formal
formal yaitu SD Juara, SMP Juara, dan SMK Juara. education include SD Juara (elementary), SMP Juara
Secara akumulasi sampai akhir tahun 2015, RZ telah (Junior high) and SMK Juara (Vocational senior high).
mendirikan 15 sekolah juara yang tersebar di 10 kota In the accumulated until the end of 2015, RZ has
di Indonesia. established 15 Sekolah Juara spread across 10 cities in
Indonesia.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 67


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Berikut perkembangan pembangunan Sekolah Juara The development of Sekolah Juara establishment until
sampai tahun 2015 : 2015, as follow:

Jumlah/
Tahun/ Year Sekolah Juara
Total
2007 1 SD Juara Bandung
2008 4 SD Juara Cimahi, SD Juara Jakarta Selatan, SD Juara Jakarta Pusat, SD Juara Pekanbaru
2009 3 SD Juara Medan, SD Juara Yogyakarta, SD Juara Surabaya
2010 3 SD Juara Jakarta Timur, SD Juara Semarang, SMP Juara Bandung
2011 1 SD Juara Jakarta Utara
2012 1 SMP Juara Pekanbaru
2013 1 SMK Peternakan Subang
2014 1 SD Juara Cilegon

Seiring berjalannya waktu dan meningkatnya Over the time the trust of public is increasing, more
kepercayaan masyarakat, kini semakin banyak and more children in Indonesia can continue their
anak-anak Indonesia yang terbantu kelangsungan education through Sekolah Juara Program. The
pendidikannya melalui program Sekolah Juara. number of beneficiaries of this program is increasing
Jumlah penerima manfaat program ini semakin from year to year. This is inseparable from the
bertambah dari tahun ketahun. Hal ini tidak lepas dari trust and support of donators who care about the
kepercayaan dan dukungan para donatur yang peduli advancement of education in Indonesia. Here the
terhadap kemajuan pendidikan di Indonesia. Berikut number of students of elementary school until senior
jumlah siswa sekolah juara jenjang SD - SMK : high school:

Akhir Juni 2015/ End ofJune 2015 Akhir Desember 2015/ End of December 2015
Sekolah Juara Laki-Laki/ Perempuan/ Laki-Laki/ Perempuan/
TOTAL TOTAL
Male Female Male Female
SDJ Bandung 73 77 150 77 71 148

SDJ Cimahi 82 65 147 80 68 148


SDJ Jakarta Barat 68 42 110 67 50 117
SDJ Pekanbaru 66 78 144 68 77 145
SDJ Jakarta Selatan 69 63 132 72 62 134
SDJ Medan 80 68 148 78 70 148
SDJ Surabaya 57 62 119 50 50 100
SDJ Yogyakarta 70 77 147 64 83 147
SDJ Jakarta Timur 70 72 142 70 73 143
SDJ Semarang 77 63 140 74 64 138
SDJ Jakarta Utara 76 67 143 82 60 142
SMP Juara Bandung 74 73 147 78 69 147
SMP Juara Pekanbaru 70 73 143 71 73 144
SMK Juara Peternakan Subang 42 0 42 66 0 66

SDJ Cilegon 11 10 21 21 24 45

Total 985 890 1,875 1018 894 1,912

68 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Perkembangan Jumlah Siswa Sekolah Juara


Growth of the number of students of Sekolah Juara

1.770 1.912
1.882
1.625

1.339

855

2010 2011 2012 2013 2014 2015

Komposisi Jenis Kelamin Siswa Juara Tahun Ajaran 2015


Composition Gender of students of Sekolah Juara 2015

53% 47%

Laki-laki Perempuan
Male Female

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 69


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

BEASISWA CERIA CERIA SCHOLARSHIP


Beasiswa Ceria merupakan program yang digagas Ceria Scholarship is a program that was initiated
sejak 2003 dengan nama awal Kembalikan Senyum in 2003 with the first name Kembalikan Senyum
Anak Bangsa (KSAB) dan seiring masa implementasi Anak Bangsa (KSAB) and in line with program
program ditahun 2010 kami merubah nama menjadi implementation in 2010 we change the name of
Beasiswa Ceria.Pemberian beasiswa dalam program the program to Ceria Scholarship . Provision of
ini disertai kegiatan pembinaan berkala untuk siswa scholarship is accompanied with periodic mentoring
SD, SMP dan SMA dari keluarga kurang mampu. activities for elementary, junior and high school
Intervensi program untuk setiap anak asuh adalah students from underprivileged families. program
minimal 1 tahun. participation for each foster child is at least 1 year.

Diakhir tahun 2015 rekap penerima manfaat program At the end of 2015 the acumulation of Ceria
Beasiswa Ceria berada diangka 210.098 anak yang Scholarship program beneficiaries are 210 098
tersebar di 30 kota dan Kabupaten di Indonesia, children in 30 cities and regencies in Indonesia, during
selama 6 tahun terakhir jumlah penerima manfaat the last 6 years the number of beneficiaries of the
program ini mengalami kecenderungan penambahan. program is increasing.

490.658

428.596

310.526

210.098

129.496
92.729

2010 2011 2012 2013 2014 2015

Perkembangan Jumlah Siswa Sekolah Juara | Beneficiaries of services and benefits


Ceria Scholarship program

70 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

BEASISWA JUARA JUARA SCHOLARSHIP


Layanan lembaga dengan Penerima Manfaat siswa- Institutional service in which the beneficiaries is
siswa yang bersekolah di Sekolah Juara ini, selama the students who go to sekolah Juara, In 2015 RZ
2015 telah memberikan total layanan sebanyak 11.310 has been giving 11.310 services that received by 267
layanan yang turut dirasakan sebanyak 267 siswa. students

Berikut Jumlah sebaran PM Layanan Beasiswa Juara The following is total distribution of Beneficiaries of
per akhir Desember 2015 : services and benefits per December 2015 :

Akhir Desember 2015/ End of December 2015


Sekolah Juara
Laki-Laki/ Male Perempuan/ Female TOTAL
SDJ Bandung 19 11 30
SDJ Cimahi 16 8 24
SDJ Jakarta Barat 7 6 13
SDJ Pekanbaru 21 20 41
SDJ Jakarta Selatan 11 10 21
SDJ Medan 6 8 14
SDJ Surabaya 2 6 8
SDJ Yogyakarta 8 7 15
SDJ Jakarta Timur 5 5 10
SDJ Semarang 8 13 21
SDJ Jakarta Utara 0 3 3
SMP Juara Bandung 9 6 15
SMP Juara Pekanbaru 12 12 24
SMK Juara Peternakan Subang 4 0 4
SDJ Cilegon 10 14 24

Total 138 129 267

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 71


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Gizi Sang Juara Gizi Sang Juara


Program pemberian makanan sehat untuk siswa The Program aims to provide healthy food for
Sekolah Juara binaan RZ. Program ini bertujuan untuk students of sekolah juara under RZ guidance.
meningkatkan ketahanan fisik siswa sebagai bagian The program aims to increase students’ physical
dari upaya perbaikan gizi dan kesehatan sehingga endurance as part of efforts to improve nutrition
dapat mendorong minat dan kemampuan belajar and health in order to encourage interest and
siswa untuk meningkatkan prestasi. Secara khusus, learning ability of students to improve achievement.
program ini bertujuan untuk meningkatkan perilaku Specifically, the program aims to increase healthy
sehat dan kebiasaan makan sehat, meningkatkan behaviors and healthy eating habits, improve the
kesehatan anak, serta meningkatkan peran serta health of children, as well as increasing community
masyarakat dalam pendidikan, kesehatan dan gizi. participation in education, health and nutrition.

Selama Tahun 2015, program yang memberikan In 2015, programs that provide services such as
layanan berupa makanan tambahan (PMT) dan suplementary food (PMT) and the provision of
pemberian pendidikan makanan sehat dan bergizi healthy and nutritious food that is intended for
yang diperuntukan bagi siswa-siswa yang bersekolah students of sekolah juara, has done as much as
di Sekolah Juara ini, telah terlaksana sebanyak 292 292 times in seven Sekolah Juara, with the number
kali di tujuh Sekolah Juara, dengan jumlah penerima of beneficiaries as much as 21 836. Here is the
layanan manfaat sebanyak 21.836. Berikut ini development of beneficiaries from year to year;
perkembangan penerima layanan manfaat dari tahun
ke tahun;
21.836
19.781

9.840

4.092
548
0

2010 2011 2012 2013 2014 2015

Penerima Layanan Manfaat Program Gizi Sang Juara | Beneficiaries of services and benefits
Nutrition for the camphion

72 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

BANTUAN BEBAS PENDIDIKAN EDUCATION FREE ASSISTANCE


Program Bantuan Bebas Pendidikan ini merupakan This education free assistance program excludes the
program-program di luar program reguler terdiri dari regular program. It consisted of Juara laboratory,
Laboratorium Juara, Pusat pengembangan Potensi child potential development center. (P3A), Juara Car,
Anak (P3A), Mobil Juara, dan Bantuan Pendidikan and other Educational Assistance. During 2015 the
lainnya. Selama tahun 2015, penerima layanan beneficiaries of this program is 140 097 children.
manfaat bantuan bebas pendidikan ini sebanyak
140.097 anak.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 73


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

PRESTASI ACHIEVEMENT
Para siswa Juara dan Anak Juara di tahun 2015, Juara Students and anak Juara, in 2015, every month
setiapbulannya dapat menorehkan prestasi-prestasi sucessfully brought a lot of achievements from
dari tingkat kecamatan hingga Internasional dengan district level up to the International level in various
bidang-bidang yang diikuti seperti akademik, fields such as academics, sports, arts, religion, and
olahraga, seni, agama, dan lain-lain. others.

Tercatat per tahun 2015 kelulusan UN siswa Sekolah It is recorded that per 2015 graduation of Sekolah
Juara berada diangka 100% dengan total kelulusan Juara in national exam is 100% with a total of 341
341anak dengan komposisi 246 siswa jenjang students with the composition of graduates is 246
SD dan 95 siswa jenjang SMP. Selain itu dibawah elementary school students and 95 junior high
bimbingan dan pendampingan guru parasiswa telah school students. Additionally under the guidance and
membukukan sebanyak 452 prestasi Siswa Juara dan mentoring from teachers, students of sekolah Juara
362 prestasi Anak Juara dari berbagai sepanjang have recorded 452 achievements and anak Juara have
tahun 2015. recorded 362 achievements throughout 2015.

Jenis/ Bidang/
Skala Prestasi
Nama Siswa/ Name of Nama Event Lomba/ Prestasi/ Field of
Lokasi/ Location (Tingkat)/ Level of
Student Name of competition Achievement competition
competition
Prestasi
Fotografi/
Afis Rafsanzani ARESTA 10 Husnul Khotimah Nasional/ National Juara I/ 1st Winner
Photography
Faisal Tanjung ARESTA 10 Husnul Khotimah Nasional/ National Favorit Short movie
Gifa Fauzi ARESTA 10 Husnul Khotimah Nasional/ National Favorit Short movie
Fauzan Assydiqi ARESTA 10 Husnul Khotimah Nasional/ National Favorit Short movie
Ata Winata ARESTA 10 Husnul Khotimah Nasional/ National Favorit Short movie
Ilyas Mustakim ARESTA 10 Husnul Khotimah Nasional/ National Favorit Short movie
Rifki ARESTA 10 Husnul Khotimah Nasional/ National Favorit Short movie
Pajar ARESTA 10 Husnul Khotimah Nasional/ National Favorit Short movie
Anton Revsiana ARESTA 10 Husnul Khotimah Nasional/ National Favorit Short movie
Anom ARESTA 10 Husnul Khotimah Nasional/ National Favorit Short movie
Kejuaraan Silat Perisai Juara 1 Kelas A
Aqila Micha Diri CUP VIII Antar Tasikmalaya Provinsi/ Province Putri/ 1st Winner of Olahraga/ Sport
Pelajar Se-Pulau Jawa class A female
Kejuaraan Silat Perisai Juara 3 Kelas E
Syafitri Anggraini Diri CUP VIII Antar Tasikmalaya Provinsi/ Province Putri/ 3rd Winner Olahraga/ Sport
Pelajar Se-Pulau Jawa class E female

74 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Jenis/ Bidang/
Skala Prestasi
Nama Siswa/ Name of Nama Event Lomba/ Prestasi/ Field of
Lokasi/ Location (Tingkat)/ Level of
Student Name of competition Achievement competition
competition
Prestasi
Kejuaraan Silat Perisai Juara 3 Kelas A
Muhammad Abdan
Diri CUP VIII Antar Tasikmalaya Provinsi/ Province Putra/ 3rd Winner Olahraga/ Sport
Rabbani
Pelajar Se-Pulau Jawa class A Male
Juara 1 Deklamasi
Olympiyade Matematika Puisi Matematika/
Nazmi Yasfina Universitas Riau Provinsi/ Province Seni/ Art
15 UR 1st Winner Deklamasi
Puisi Matematika
Seni Mading/
Fahmi yurando Lomba Mading 3D Universitas Riau Provinsi/ Province Juara 1/ 1st Winner
Bulletin board
Seni Mading/
Selawe Lomba Mading 3D Universitas Riau Provinsi/ Province Juara 1/ 1st Winner
Bulletin board
Seni Mading/
Mela Lomba Mading 3D Universitas Riau Provinsi/ Province Juara 1/ 1st Winner
Bulletin board
Seni Mading/
Siska Indriyani Lomba Mading 3D Universitas Riau Provinsi/ Province Juara 1/ 1st Winner
Bulletin board
Seni Lukis/ Art
Alvis Johanda Lomba Komik Universitas Riau Provinsi/ Province Juara 4/ 4th Winner
Lukis
Lomba Mata
Harapan 3/ 3rd Pelajaran
Difa Fathan Azima Fun n' Science Nurul Jannah Provinsi/ Province consolation prize Matematika/
winner Math subject
competititon
Juara
Xavier Umar IBF, Istora Harapan 1/ 1st
Story Telling Provinsi/ Province Bahasa/ Language
Perdanakusumah Senayan consolation prize
winner
Borneo Archery
Febriyanti Amalia Samarinda Nasional/ National Juara 3/ 3rd Winner Olahraga/ Sport
Championship
Rumah Quran,
Cerdas Cermat
Ihya Fair Rumah Quran Kota Bambu
Wahidah Kurniawati Provinsi/ Province Juara 1/ 1st Winner AlQuran/ AlQuran
2015 Utara Jakarta
Trivia
Barat
Rumah Quran,
Cerdas Cermat
Ihya Fair Rumah Quran Kota Bambu
Aulia Nazua Provinsi/ Province Juara 1/ 1st Winner AlQuran/ AlQuran
2015 Utara Jakarta
Trivia
Barat
Rumah Quran,
Cerdas Cermat
Ihya Fair Rumah Quran Kota Bambu
Muhammad Faqih Zain Provinsi/ Province Juara 1/ 1st Winner AlQuran/ AlQuran
2015 Utara Jakarta
Trivia
Barat
Rumah Quran,
Ihya Fair Rumah Quran Kota Bambu
Syarifatul Akmaliyah Provinsi/ Province Juara 1/ 1st Winner Tahfidz
2015 Utara Jakarta
Barat
Rumah Quran,
Ihya Fair Rumah Quran Kota Bambu
M. Fahri Provinsi/ Province Juara 3/ 3rd Winner Tahfidz
2015 Utara Jakarta
Barat
Juara I Bina
Dambar Donor
SMPN 34
Lisda Sri Mulyana AMARA3 Jabar-DKI-Banten Darah/ 1st Winner PMR
Bandung
of Bina Dambar
Donor Darah

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 75


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Jenis/ Bidang/
Skala Prestasi
Nama Siswa/ Name of Nama Event Lomba/ Prestasi/ Field of
Lokasi/ Location (Tingkat)/ Level of
Student Name of competition Achievement competition
competition
Prestasi
Juara 3 Bina
Presentasi
SMPN 34 Kesehatan
Andre Fitriyadi AMARA3 Jabar-DKI-Banten PMR
Bandung Remaja/ 3rd Winner
Bina Presentasi
Kesehatan Remaja
SMAN 1 Tanjung Juara 1 DORAS/ 1st
Lisda Sri Mulyana TANSAR 2nd 2015 Jawa Barat Poster
sari Winner DORAS
SMAN 1 Tanjung Juara 2 DORAS/ 2nd
Afifah Hasna Mujahidah TANSAR 2nd 2015 Jawa Barat Poster
sari Winner DORAS
Juara
Universitas Islam Harapan 1/ 1st Akademik/
Debby Maulina Lomba Bulan Bahasa Provinsi/ Province
Riau consolation prize Academic
winner
Juara
Universitas Islam Harapan 1/ 1st Akademik/
Debby Maulina Lomba Bulan Bahasa Provinsi/ Province
Riau consolation prize Academic
winner
Padepokan
Ilham Sudrajat Kejurnas Pencak Silat Pencak Silat TMII Tk Nasional Juara 3/ 3rd Winner
Jakarta
Juara 2 (medali
Padepokan
Qois Sabar Amrullah Kejurnas Pencak Silat Nasional/ National perak)/ 2nd Winner Keterampilan/ Skill
Pencak Silat TMII
(Silver medal)
2 (medali perak)/
Padepokan Juara 2 (medali
Abdan Rabbani Kejurnas Pencak Silat Nasional/ National Keterampilan/ Skill
Pencak Silat TMII perak)/ 2nd Winner
(Silver medal)
3 (medali
Padepokan
Aqila Micha Kejurnas Pencak Silat Nasional/ National perunggu)/ 3rd Keterampilan/ Skill
Pencak Silat TMII
Winner (bronze)
3 (medali
Padepokan
Noor Hanifah Kejurnas Pencak Silat Nasional/ National perunggu)/ 3rd Keterampilan/ Skill
Pencak Silat TMII
Winner (bronze)
Gugur di tahap
penyisihan/ Failed
Team P3A Bola Kejuaraan Danone - Nasional/ National Olahraga/ Sport
in the preliminary
stages
Masuk Babak
Istora Gelora
Islamic Book Fair 14th, Grandfinal/
Vizal Alfianto Bung Karno, Nasional/ National Seni/ Art
1436H/2015 Managed to get in
Senayan Jakarta
grandfinal stages
Masuk Babak
Istora Gelora
Islamic Book Fair 14th, Grandfinal/
Dewa Andikaa Bung Karno, Nasional/ National Seni/ Art
1436H/2016 Managed to get in
Senayan Jakarta
grandfinal stages
Masuk Babak
Istora Gelora
Islamic Book Fair 14th, Grandfinal/
Baruzi Bung Karno, Nasional/ National Seni/ Art
1436H/2017 Managed to get in
Senayan Jakarta
grandfinal stages
Masuk Babak
Istora Gelora
Islamic Book Fair 14th, Grandfinal/
Rudi Pratama Bung Karno, Nasional/ National Seni/ Art
1436H/2018 Managed to get in
Senayan Jakarta
grandfinal stages
Masuk Babak
Istora Gelora
Islamic Book Fair 14th, Grandfinal/
M. Adi Kuerni Bung Karno, Nasional/ National Seni/ Art
1436H/2019 Managed to get in
Senayan Jakarta
grandfinal stages

76 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Jenis/ Bidang/
Skala Prestasi
Nama Siswa/ Name of Nama Event Lomba/ Prestasi/ Field of
Lokasi/ Location (Tingkat)/ Level of
Student Name of competition Achievement competition
competition
Prestasi
Istora Gelora
Islamic Book Fair 14th,
Vizal Alfianto Bung Karno, Nasional/ National Juara 1/ 1st Winner Seni/ Art
1436H/2015
Senayan Jakarta
Istora Gelora
Islamic Book Fair 14th,
Dewa Andikaa Bung Karno, Nasional/ National Juara 1/ 1st Winner Seni/ Art
1436H/2016
Senayan Jakarta
Istora Gelora
Islamic Book Fair 14th,
Baruzi Bung Karno, Nasional/ National Juara 1/ 1st Winner Seni/ Art
1436H/2017
Senayan Jakarta
Istora Gelora
Islamic Book Fair 14th,
Rudi Pratama Bung Karno, Nasional/ National Juara 1/ 1st Winner Seni/ Art
1436H/2018
Senayan Jakarta
Istora Gelora
Islamic Book Fair 14th,
M. Adi Kuerni Bung Karno, Nasional/ National Juara 1/ 1st Winner Seni/ Art
1436H/2019
Senayan Jakarta
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Wardah Annabila N. THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Aliyudin Tri Anggara THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Maulana Noor Hamzah THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
M.Zufar Farhat F. THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Aditya Putra Ramadhani THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Sarah Rofi'Atussholihah THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
JJuara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Ainun Mey Sinta THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Rohimah Ramadhani Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Riski Gym. Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Putri Melida Sari THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Rindiani Safitri THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 77


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Jenis/ Bidang/
Skala Prestasi
Nama Siswa/ Name of Nama Event Lomba/ Prestasi/ Field of
Lokasi/ Location (Tingkat)/ Level of
Student Name of competition Achievement competition
competition
Prestasi
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Dessi Fitri Kartika THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Dita Wulandari THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Muhammad Behrudin THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Salfarah Asfisia THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Rizal Angga Tri Juniant0 THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Oktavia Mayangsari THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Mursyid Ahmad Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Dzakwan Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Fiqi M.Risky Ramadhani THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Lomba Musik Etnis Juara
M.Syaifullah Sahamsyah THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur Harapan 1
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Afinda Nur Kho'Ifah THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Yusli Budi Kurniawan THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Danial Jabbaril Aziz THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
M.Erwan Sucipto THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Juara
Lomba Musik Etnis Harapan 1/ 1st
Muhammad Arip THR Surabaya Provinsi/ Province Seni/ Art
Angklung Jawa Timur consolation prize
winner
Seleksi Tilawatil Qur'an
Gedung Bale Asri Belum berhasil di
XIV & Festival Islamic
Vizal Alfianto Pusdai Jabar - Provinsi/ Province babak Final/ Failed Seni/ Art
Center Se-Jawa Barat
Bandung in Grandfinal
2015

78 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Jenis/ Bidang/
Skala Prestasi
Nama Siswa/ Name of Nama Event Lomba/ Prestasi/ Field of
Lokasi/ Location (Tingkat)/ Level of
Student Name of competition Achievement competition
competition
Prestasi
Seleksi Tilawatil Qur'an
Gedung Bale Asri Belum berhasil di
XIV & Festival Islamic
Dewa Andikaa Pusdai Jabar - Provinsi/ Province babak Final/ Failed Seni/ Art
Center Se-Jawa Barat
Bandung in Grandfinal
2016
Seleksi Tilawatil Qur'an
Gedung Bale Asri Belum berhasil di
XIV & Festival Islamic
Muhamad Baruzi Pusdai Jabar - Provinsi/ Province babak Final/ Failed Seni/ Art
Center Se-Jawa Barat
Bandung in Grandfinal
2017
Seleksi Tilawatil Qur'an
Gedung Bale Asri Belum berhasil di
XIV & Festival Islamic
Rudi Pratama Pusdai Jabar - Provinsi/ Province babak Final/ Failed Seni/ Art
Center Se-Jawa Barat
Bandung in Grandfinal
2018
Seleksi Tilawatil Qur'an
Gedung Bale Asri Belum berhasil di
XIV & Festival Islamic
Muhammad Kurniadi Pusdai Jabar - Provinsi/ Province babak Final/ Failed Seni/ Art
Center Se-Jawa Barat
Bandung in Grandfinal
2019
terpilih sebagai
Perwakilan Kab.
Padang pariaman
untuk Olimpiade
Matematika Tingkat
Sumbar Bulan Juni
2015/
Dinas Pendidikan Akademik/
Afriliani OSN Provinsi/ Province selected as District
Kota Padang Academic
Representative.
Padang Pariaman,
West Sumatera
for the Olympic
Mathematics in
June 2015

Kompetisi Artikel Pajak


tingkat Mahasiswase Kampus
Jupriman Sumatera Barat oleh Universitas Provinsi/ Province Juara 3/ 3rd Winner Lainnya/ Others
Kanwil DJP Sumtera Andalas
Barat & jambi
Safira Tiara Afrida Panahan Provinsi/ Province Olahraga/ Sport
delegasi dari
Yasir Robbani FSLDKN 27 Pontianak Nasional/ National malang/ Delegation Lainnya/ Others
from malang
Lanna MTQ Nasional UI Nasional/ National Al-Qur'an
Akademik/
Syarifratul Azillah Olimpiade Matematika Surabaya Nasional/ National Juara 2/ 2nd Winner
Academic
Akademik/
Dzikrul Hakim Cerdas Cermat - Provinsi/ Province Juara 1/ 1st Winner
Academic
Akademik/
M.Murtadha M.Murtadha Ramadhan UI Depok Provinsi/ Province Juara 2/ 2nd Winner
Academic
Duta Bahasa Putra Hotel Marbella Akademik/
Salman Alfarisi Provinsi/ Province Juara 2/ 2nd Winner
Tingkat Provinsi Anyer Academic
Akademik/
Dzikrul Hakim Cerdas Cermat - Provinsi/ Province Juara 1/ 1st Winner
Academic
SLB Negeri 1
Adnan Widodo PENTAS PAI Provinsi/ Province Juara 2/ 2nd Winner Al-Qur'an
Bantul
Lanna MTQ Nasional UI Nasional/ National Al-Qur'an
Akademik/
Syarifratul Azillah Olimpiade Matematika Surabaya Nasional/ National
Academic

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 79


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Jenis/ Bidang/
Skala Prestasi
Nama Siswa/ Name of Nama Event Lomba/ Prestasi/ Field of
Lokasi/ Location (Tingkat)/ Level of
Student Name of competition Achievement competition
competition
Prestasi
Akademik/
Dzikrul Hakim Cerdas Cermat - Provinsi/ Province Juara 2/ 2nd Winner
Academic
Akademik/
M.Murtadha M.Murtadha Ramadhan UI Depok Provinsi/ Province Juara 1/ 1st Winner
Academic
Duta Bahasa Putra Hotel Marbella Akademik/
Salman Alfarisi Provinsi/ Province Juara 2/ 2nd Winner
Tingkat Provinsi Anyer Academic
Akademik/
Dzikrul Hakim Cerdas Cermat - Provinsi/ Province Juara 2/ 2nd Winner
Academic
SLB Negeri 1
Adnan Widodo PENTAS PAI Provinsi/ Province Juara 1/ 1st Winner Al-Qur'an
Bantul
Akademik/
Dzikrul Hakim Cerdas Cermat - Provinsi/ Province Juara 2/ 2nd Winner
Academic
Beladiri
Mar'ahtussholiha Provinsi/ Province Tapak suci/ Martial Olahraga/ Sport
Art
# Juara 1 Putra
Budaya IMBASADI
# Juara 1 Makalah
pekan ilmiah
Event IMBASADI (Ikatan
IMBASADI/ # 1st
Mahasiswa Bahasa UNNES,
Achmad Aprelio Adha Nasional/ National Winner of Putra Seni/ Art
dan Sastra Daerah se- Semarang
Budaya IMBASADI
Indonesia)
# 1st Winner of
Makalah pekan
ilmiah IMBASADI

Gemastik (Pagelaran Juara 2 Lomba


Mahasiswa Nasional Filem Animasi/
Universitas Gaja
Resiari Putri Batami dibidang Teknologi Nasional/ National 2nd Winner of Seni/ Art
Mada
Informasi dan Animation film
Komunikasi) competition
Juara 1 Tahfidz
Lomba Tahfidz Quran
Quran (5 Juz)/ 1st
Dian Putri Ningsih Tingakt SMA Se Prov Kampus STAIPIQ Provinsi/ Province Al-Qur'an
Winner of Tahfidz
SUMBAR
Quran (5 Juz)
Juara 1 Tahfidz
Lomba Tahfidz Quran
Quran (5 Juz)/ 1st
Dian Putri Ningsih Tingakt SMA Se Prov Kampus STAIPIQ Provinsi/ Province Al-Qur'an
Winner of Tahfidz
SUMBAR
Quran (5 Juz)
Lomba Debat Siswa Se
Eva Afriyanti Provinsi/ Province Juara 1/ 1st Winner Lainnya/ Others
sumatera barat
Juara III Judo
tingkat Propinsi
Pertandingan Judo BP Dikjur Jl
Jawah Tanggah/
Mutiara Monabillah Tingkat Propinsi Jawa Brotojoyo Provinsi/ Province Olahraga/ Sport
3rd Winner Judo
Tengah Semarang
central jave provice
level

80 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 81


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

SENYUM SEHAT

LAYANAN BERSALIN GRATIS LAYANAN BERSALIN GRATIS


Program layanan kesehatan bagi ibu hamil meliputi Health care programs for pregnant women include
pemeriksaan kehamilan, pemeriksaan USG, dan antenatal care, ultrasound, and delivery. This program
persalinan. Program ini dapat dilakukan dalam fasilitas can be carried out Rumah Zakat’s clinic, as well as
klinik yang dikelola Rumah Zakat, maupun kerjasama cooperation with midwives who are around RZ target
dengan bidan praktek yang berada di sekitar wilayah area . With the aim to improve healthcare quality
binaan Rumah Zakat. Dengan tujuanmemperbaiki and health services accessibility of empowerment
kualitas kesehatan dan aksesibilitas layanan kesehatan member in RZ target area . With the services
member pemberdayaan di wilayah binaan. Dengan provided include antenatal care and delivery services.
layanan yang diberikan meliputi pemeriksaan
kehamilan dan layanan persalinan.

Cabang/ Branch PLM LBG/ LBG Beneficiaries

SURABAYA 223
SEMARANG 154
MEDAN 112

BANDUNG 105
PEKANBARU 85
JOGJA 77
PALEMBANG 17
PONTIANAK 14
CIREBON 8
CIMAHI 5
KEDIRI 5
MALANG 4
JAKBAR 3
CILEGON 2

Sepanjang tahun 2015, Penerima Layanan Kesehatan In 2015, Beneficiaries of Mom and baby health care
Ibu dan Anak yaitu sebanyak 23.286 Penerima service are 23.286 beneficiaries
Layanan Manfaat.

82 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

KHITANAN MASSAL MASS CIRCUMCISION


Khitanan Massal merupakan program layanan khitan Mass circumcision is circumcision services program
bagi masyarakat kurang mampu di wilayah ICD for the underprivileged in ICD area (Integrated
(Integrated Community Development) binaan RZ Community Development) under RZ guidance who
yang membutuhkan layanan khitan.Program khitanan need circumcission service. The program is open an
ini membuka akses layanan khitan secara gratis. access to free circumcission service. The services
Layanan yang diberikan berupa: provided includes:
- Pemeriksaan kesehatan - Health checks
- Layanan khitan - Circumcision Service
- Pemberian obat - Medication
- Pemberian uang suka - Pocket money
- Pemberian Bingkisan - Gifts

Program khitan adalah program regular yang circumcision program is a regular program which
berlangsung setiap tahun. Selama tahun 2015 RZ takes place every year. During 2015 RZ has served
telah melayani 1.458 khitan. Program khitan pada 1,458 circumcisions. Circumcision program this year
tahun ini meningkat apabila dibandingkan dengan increased compared to 2014.
tahun 2014.

3.472
3.069
2.819

1.509 1.458
2.870

2010 2011 2012 2013 2014 2015

Penerima Layanan Manfaat Program Khitanan Massal | Beneficiaries of services and benefits
Mass cicumcision Program

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 83


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

BANTUAN KESEHATAN HEALTH ASSISTANCE


Merupakan program penyaluran bantuan langsung, Direct aid that is distributed to the beneficiary in
yaitu dana yang disalurkan kepada penerima manfaat the form of cash money for health cost. Here is the
dalam bentuk tunai untuk memenuhi kebutuhan biaya distribution of beneficiaries, Medical Assistance
kesehatan. Program ini bertujuan meringankan beban program throughout 2015 has been awarded to 216
masyarakat kurang mampu untuk memenuhi biaya beneficiaries in the various regions in Indonesia.
kesehatan. Berikut adalah sebaran jumlah penerima
manfaat program Bantuan Kesehatan sepanjang
tahun 2015 telah diberikan kepada 216 penerima
manfaat di berbagai wilayah di Indonesia.

Setiap tahun RZ mengeluarkan bantuan kesehatan Every year RZ distributed medical assistance to
kepada masyarakat yang membutuhkan. Penerima people in need. The beneficiaries of this program
manfaat program ini dari tahun 2014 senantiasa from 2014 constantly increasing. Here is The chart of
meningkat. Berikut ini grafik perkembangan Penerima Medical Assistance beneficiaries in 2015;
Layanan Manfaat Bantuan Kesehatan;

485

373

214 216

166

27

2010 2011 2012 2013 2014 2015

Penerima Layanan Manfaat Program Bantuan Kesehatan


Beneficiaries of Services and Benefits of Health Assistance

84 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

AMBULANCE GRATIS Free Ambulance Services


Program pengadaan fasilitas ambulance yang A program to provide ambulance facility which gives
memberikan layanan pengantaran pasien/jenazah service to escort patient and deliver dead body,
secara gratis bagi masyarakat yang membutuhkan. free of charge for needy people. Free Ambulance
Program Ambulance Gratis ini diharapkan dapat program is expected to ease the burden of the needy
meringankan beban warga tidak mampu dengan by providing access to health services with a focus on
memberikan akses layanan kesehatan dengan fokus escorting patient and delivering dead body.
pengantaran pasien dan/atau jenazah.

Selama tahun 2015, Ambulance RZ telah melayani During 2015, RZ has served 22.684 Ambulance
22,684 pengantaran atau rata-rata sebanyak 1.890 delivery or an average of 1,890 deliveries that have
pengantaran telah dilakukan di setiap bulannya been conducted in each month during 2015. The
selama tahun 2015. Berikut ini grafik perkembangan following chart Free Ambulance Service development
Layanan Ambulance Gratis dari tahun ke tahun; from year to year;

22.684
20.799

18.216
16.932
14.969
14.376

2010 2011 2012 2013 2014 2015

Penerima Layanan Manfaat Program Ambulance Gratis


Beneficiaries of Services and Benefits Free Amabulance Program

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 85


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

PROGRAM PROMOTIF KESEHATAN HEALTH PROMOTION PROGRAM AND CURATIVE


DAN KURATIF ICD ICD
Merupakan Program-program kesehatan RZ di luar Health programs from RZ exclude the regular
program reguler. Program ini melibatkan mitra-mitra program. this program involves partners in health or
kesehatan ataupun pihak-pihak terkait dan mencakup related parties and includes all circles from children,
semua kalangan mulai dari anak-anak, dewasa, hingga adults, to the elderly. Promotive and curative health
lansia. Program promotif kesehatan dan kuratif ICD programs ICD includes Healthy Standby (Siaga
meliputi Siaga Sehat, Siaga Posyandu, Siaga Gizi Sehat), IHC Preparedness , Nutrition for toodler and
Balita dan Unit Kesehatan Sekolah. Sepanjang tahun School Health Unit. Throughout 2015, this program
2015, program ini telah dirasakan oleh 1.764.748 has been perceived by 1,764,748 beneficiaries.
penerima layanan manfaat.

SIAGA SEHAT SIAGA SEHAT


Program layanan kesehatan berupa penyuluhan Health care programs such as health education, free
kesehatan, pemeriksaan hingga pengobatan gratis medical examination for the needy. This program aims
bagi warga kurang mampu. Program ini bertujuan to improve public health in the target area by giving
meningkatkan derajat kesehatan masyarakat health care with Promotive, preventive and curative
di wilayah binaan dengan pendekatan layanan approach.
kesehatan yang bersifat promotif, preventif, maupun
kuratif.

86 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Dalam menjalankan aktivitasnya, program Siaga Sehat In carrying out its activities, the program provides
menyediakan beberapa layananberupa pemeriksaan services such as medical examination, treatment,
kesehatan, pengobatan, pemberian makanan supplementary feeding (PMT), and medical
tambahan (PMT), dan penyuluhan kesehatan.Berikut education. Here is the program distribution for each
sebaran program Siaga Sehat untuk setiap cabang: branch: Healthy standby program from year to year
Program Siaga Sehat dari tahun ke tahun mengalami has increased.
peningkatan.

Pada tahun 2015 RZ telah melayani 1.470.310 In 2015, RZ has served 1.470. 310 beneficiaries spread
penerima layanan manfaat yang tersebar di berbagai over shared regions in Indonesia. The developments
wilayah di Indonesia. Berikut perkembangan penerima of beneficiaries of this program from year to year, as
layanan manfaat Siaga Sehat dari tahun ke tahun : follow:

1.470.310

790.335

572.163

332.985

188.714
122.812

2010 2011 2012 2013 2014 2015

Penerima Layanan Manfaat Program Siaga Sehat | Beneficiaries of services and benefits
Health standby Program

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 87


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

SIAGA GIZI BALITA SIAGA GIZI BALITA


Siaga Gizi Balita merupakan program perbaikan gizi Nutrition for Toddler is a program of Nutrition
balita yang terindikasi BGM (Bawah Garis Merah) improvement program for Toddler under red line
dalam Kartu Menuju Sehat (KMS). Balita yang weight status in KMS card. Toddlers who are the
menjadi penerima manfaat dalam Program Siaga Gizi beneficiaries of the Program obtain services such as
mendapatkan layanan berupa pendampingan gizi, nutrition counseling, health check and monitoring of
pemeriksaan kesehatan dan pemantauan gizi serta nutrition and supplementary feeding.
pemberian makanan tambahan.

Selama tahun 2015 telah dilakukan program Siaga Gizi In 2015 has been conducted Nutrition for Toddler
Balita dengan 4,358 penerima layanan manfaat yang program to 4.358 Toddler scattered in several
tersebar di beberapa wilayah di Indonesia. regions in Indonesia.

7.244
6.988

4.358

3.467

1.988

685

2010 2011 2012 2013 2014 2015

Penerima Layanan Manfaat Program Siaga Gizi Balita | Beneficiaries of services and benefits Nutrition for
Toddler Program

88 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

SIAGA POSYANDU NUTRITION FOR TOODLER


Siaga Posyandu dilaksanakan dengan tujuan untuk Is a series of programs implemented with the aim to
mengembalikan dan meningkatkan fungsi dan kinerja restore and improve the function and performance
Posyandu untuk meningkatkan derajat kesehatan ibu of Posyandu (Maternal & Child Health Centre) to
dan anak. Siaga Posyandu bertujuan mewujudkan improve the health of mothers and children.
kemandirian Posyandu dengan meningkatkan
pengelolaan, peningkatan kualitas dan keterampilan
sumberdaya.

Selama tahun 2015 telah dilakukan program Siaga Gizi In 2015 posyandu Preparedness program has been
Posyandu kepada231,758 penerima layanan manfaat conducted to 231,758 beneficiaries in 30 cities in
yang tersebar di 30 kota di Indonesia. Berikut ini Indonesia. Here is the growth of beneficiaries from
perkembangan Penerima Layanan Manfaat Siaga year to year;
Posyandu dari tahun ke tahun;

231.758

123.067

96.666

42.821

11.603
0

2010 2011 2012 2013 2014 2015

Penerima Layanan Manfaat Program Siaga Posyandu | Beneficiaries of services and benefits Posyandu
Preparedness

Unit Kesehatan Sekolah (UKS) School Health Unit (UKS)


Unit Kesehatan Sekolah (UKS) merupakan program School Health Unit (UKS) is a Health program that
Siaga Sehat yang mencakup segmentasi anak-anak includes segmentation of school children with
sekolah dengan nama Unit Kesehatan Sekolah. the name of the School Health Unit. The program
Program ini meliputi pemeriksaan kesehatan, included health screening, health education, provision
penyuluhan kesehatan, pemberian perlengkapan of School Health Unit equipment and supplementary
UKS dan pemberian makanan tambahan. Penerima feeding. Beneficiaries in 2015 is 58 322 Beneficiaries
Layanan Manfaat UKS selama tahun 2015 ini sebanyak of services and benefits from 30 cities in Indonesia.
58.322 penerima layanan dari 30 Kota di Indonesia.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 89


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

SENYUM MANDIRI

BANTUAN WIRAUSAHA Entrepeneurial Assistance


Program pemberdayaan ekonomi berbasis usaha Economic empowerment program based on small
kecil dan mikro binaan RZ, dalam bentuk pengadaan and micro enterprises under RZ guidance, in a form
modal dan/atau infrastruktur serta sarana penunjang of capital procurement and/or infrastructure and
aktivitas usaha yang telah dimilikinya.Bantuan sarana facility to support business activity that has been
usaha dan modal yang diberikan, berdasarkan hasil owned. Business facility and capital assistance given
assessment kebutuhan calon penerima manfaat based on assessment result of target beneficiary of
program bantuan ekonomi. Tujuan program ini yaitu economic assistance.
untuk meningkatkan kapasitas dan kompetensi
penerima manfaat dalam melakukan aktivitas
ekonomi usaha serta meningkatkan omset produksi
dan kualitas hasil produksi penerima manfaat.

Untuk mengikuti program Bantuan Wirausaha, The aims of this program are Increase the production
penerima manfaat juga harus berkomitmen turnover and improve quality of production. To
untuk mengikuti pembinaan dan pendampingan. join this program beneficiaries have to commite
Pendamping melakukan kunjungan kepada penerima to participate in mentoring and coaching activity.
manfaat binaanya dalam setiap pekan untuk The facilitator carry out weekly visit to conduct
melakukan proses pembinaan dan pendampingan. coaching and mentoring to the beneficiaries. The
Dalam Rekap PLM dari program Bantuan Wirausaha data of beneficiaries of service and benefit (PLM)
yang dilakukan dalam pemberdayaan akumulasi of entrepreneurial assistance in accumulation
dari Januari-Desember 2015, dapat dilihat dari tabel empowerment from Januari – December 2015 is as
sebagai berikut : follow:

No Program Bantuan Wirausaha/ Program Bantuan Wirausaha PLM

1 Pembinaan Masyarakat/ Community Empowerment 416,862


2 Pelatihan Ketrampilan/ Skill Training 7,761
3 Sarana Usaha Mandiri/ Independent Business Facility 1,397
4 Pemberian Modal Usaha (KUKMI)/ Provision of Business Capita (KUKMI) 1,391
5 Pendampingan Bisnis/ Business Mentoring 60,118
6 Pendampingan GMP/ GMP Coaching 18,022

90 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

7 Penguatan Produk/ Product Reinforcement 4,057


8 Penguatan Legalitas/ Legality Reinforcement 900
9 Penguatan Jaringan/ Network Reinforcement 1,966

Total/ Total 512,474

Dengan upaya-upaya diatas, kami berharap adanya With those efforts, we hope for increments, not only
peningkatan, tidak hanya secara kapasitas produksi in production capacities but also in the mind-set of
dan keuntungan usaha, namun peningkatan pada each member of how entrepreneurship are. So that
mindset tentang wirausaha. Sehingga manfaat akan this program benefit can simultaneously gained by
program ini akan terus berkesinambungan disaat para each member even after they have succeed.
member telah mencapai kesuksesan.

PEMBINAAN MASYARAKAT COMMUNITY EMPOWERMENT


Pembinaan Masyarakat masih menjadi layanan Community Empowerment is still a service that
yang memberikan manfaat terbanyak dibandingkan provides the most benefits compared to other
layanan program lainnya. Kegiatan pmbinaan ini programs. Mentoring activity is oriented towards
berorientasi pada pendidikan dan penguatan nilai education and strengthening spiritual values to
spiritual untuk masyarakat di wilayah binaan. Sampai people in the target area. As in the end of 2015,
dengan akhir tahun 2015, total penerima layanan total Beneficiaries of services and benefits of this
manfaat Program Pembinaan Masyarakat sebanyak program are 416 862 spread throughout the branch in
416.862 yang tersebar diseluruh cabang di Indonesia. Indonesia.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 91


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

GADUH DOMBA DAN SAPI OWNING A SHEEP AND COW

Pada tahun 2015 ini, Rumah Zakat (RZ) melakukan In 2015, Rumah Zakat (RZ) carried out distribution
penyaluran bantuan melalui program Kampung assistance with Kampung Bibit Nusantara (Kabita)
Bibit Nusantara (Kabita) melalui Masyarakat Ternak program through Masyarakat Ternak Nusantara as a
Nusantara sebagai Implementator program. Adapun program implementer. The area became the center of
daerah yang menjadi pusat penyaluran program ini the distribution of this program is fifteen (15) districts,
berada dilima belas (15) kabupaten, yaitu sebelas namely eleven regions in West Java which consisted
daerah di Jawa Barat yang terdiri dari Kabupaten of Subang, Purwakarta, Tasikmalaya, Garut, Bandung
Subang, Purwakarta, Tasikmalaya, Garut, Kabupaten Regency, West Bandung (KBB), Cianjur, Sukabumi,
Bandung, Bandung Barat (KBB), Cianjur, Sukabumi, Sumedang, Majalengka , Pangandaran, and three
Sumedang, Majalengka, Pangandaran, dan tiga districts in Yogyakarta, namely Sleman, Gunung Kidul
kabupaten di Daerah Istimewa Yogyakarta, yaitu and Bantul, as well as the areas in Sumbawa.
kabupaten Sleman, Gunung Kidul dan Bantul, serta
satu daerah di wilayah Sumbawa.

Dengan wilayah penyebaran meliputi 47 Integrated With the spread of the region include 47 Integrated
Community Development (ICD).Rincian data sebaran Community Development (ICD). Details of the data
penerima manfaat (PM) dapat dilihat dari peta, tabel distribution of beneficiaries (PM) can be seen on
dan grafik di bawah ini. maps, tables and graphs below.

Menjangkau 11 Kabupaten di Wilayah Jawa Barat dan 3 Reaching 11 regencies in West Java and three districts in
Kabupaten di DI Yogyakarta, serta di Kabupaten Sumbawa Yogyakarta, as well as in Sumbawa

Jakarta Bekasi
Banten

Karawang

Indramayu

Subang
Bogor

Purwakarta
Cirebon

Majalengka
Sumedang

Bandung
Barat
Kuingan

Sukabumi
Bandung
Jawa Tengah

Cianjur

Garut

Tasikmalaya Ciamis
Peta Sebaran Wilayah Kabupaten Penyaluran Domba MTN 2015
Are Distribution Map of distribution of MTN sheeps in 2015

Ket/ Note :
Warna Kuning menunjukkan Kabupaten Sebaran domba tahun 2015/ Yellow circle shows the place where the sheep distributed in 2015

92 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Sebaran PM Berdasarkan Wilayah Kabupaten/ Beneficiaries distribution based on regencies

No. Nama Wilayah (Kabupaten/Kota)/ Region Name (Region/City) Jumlah PM/ Total of Beneficiaries

1 Subang 100
2 Purwakarta 30
3 Tasikmalaya 10
4 Garut 27
5 Kabupaten Bandung 7
6 Bandung Barat (KBB) 14
7 Cianjur 6
8 Sukabumi 15
9 Sumedang 20
10 Majalengka 10
11 Pangandaran 17
12 Sleman 8
13 Gunung Kidul 8
14 Bantul 5
15 Sumbawa 36

Total/ Total 313

Sebaran PM Gaduh Domba & Sapi Tahun 2015/


Beneficiaries distribution of Sheep & Cow Owning Program 2015

11% 3%
Sumbawa Tasikmalaya
32%
6%
Subang
Sumedang

5% 10%
Sukabumi Purwakarta

2%
Bantul

3%
Gn. Kidul

3%
Sleman

3% 2%
Majalengka Cianjur

5% 9%
Pangandaran
4% Garut
2%
Bandung
Barat Bandung

Grafik Sebaran PM Tahun 2015 Berdasarkan Kabupaten/Kota


Beneficiaries distribution in 2015 based on regency/city

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 93


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Lokasi Penyebaran Ternak Livestock distribution location


Lokasi penyebaran PM dan ternak untuk Location of beneficiaries and livestocks distribution
pemberdayaan menyebar di 15 Kabupaten dan 47 for empowerment that spread in 15 regency and 47
desa/ICD, antara lain yaitu : villages /ICD, as follow :

Wilayah Penyebaran Desa /ICD Binaan / Village/ ICD Distribution area


No.
Kabupaten/ Regency Integrated Community Development (ICD) / Desa/ Village
1 Subang Gandasoli, Palasari, Margasari, Jambelaer, Sindangsari, Sukamelang, Dawuan Kaler, Cisaat,
Sukamandi, Cipancar, Sukakerti, Cimanglid, Tambakan, Sanca, Cinta Mekar, Tambakmekar,
Cigadung, Mayang, Cibuluh, Mekarmukti, Bunihayu, Talagasari
2 Purwakarta Garokgek, Pusakamulya, Parakan Garokgek, Darangdan, Sirnamanah

3 Tasikmalaya Cipatujah
4 Garut Sukahati, Mekarmukti
5 Kabupaten Bandung Mekarsari
6 Bandung Barat (KBB) Mekarwangi, Rongga
7 Cianjur Sindangjaya
8 Sukabumi Cireunghas, Kerta angsana
9 Sumedang Mekarjaya, Sukajaya
10 Majalengka Cigaleuh, Muktisari
11 Pangandaran Padaherang, Karangmulya, Cibuluh
12 Sleman Turi
13 Gunung Kidul Semanu
14 Bantul Pajangan
15 Sumbawa Rhee

Sebaran ICD/Desa Binaan Progam Gaduh Domba & Sapi ditiap Kabupaten 2015 | Distribution of ICD/village in every regencies in 2015

94 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

SENYUM LESTARI

SENYUM LESTARI SENYUM LESTARI


Turut berkontribusi dalam melestarikan lingkungan Contribute in sustaining the environment as a legacy
hidup sebagai salah satu warisan untuk masa depan, for the future, through a program of pro healthy and
melalui program pro lingkungan sehat dan hijau. green environment . The type activities of Senyum
Jenis kegiatan Senyum Lestari yang dilakukan di Lestari conducted in 2015 in the form of Trash Bank
2015 berupa program Bank Sampah, Pilah sampah, program, trash sorting, Kampung Berseri (my green
Kampung Berseri (Kampungku Hijau), Urban Farming, village), Urban Farming, Masjid Renovation, tunable
Renovasi Masjid, Masjidku Merdu, dan Masjidku Bersih mosque, and Clean and Green mosque.
dan Hijau.

KAMPUNGKU HIJAU MY GREEN VILLAGE


Program pelestarian lingkungan berbasis Environmental conservation program based on the
pemberdayaan komunitas/rumah tangga, dengan empowerment of communities / households, with the
aplikasi program sebagai berikut: application program as follows:
a. Pelatihan Kader Lingkungan a. Environment Cadres Training
b. Pelatihan dan penyuluhan pengelolaan sampah b. Training and community-based waste management
berbasis masyarakat counseling
c. Kerja bakti c. Community service
d. Lomba kebersihan dan kelestarian lingkungan d. Competition of hygiene and environmental
e. Penyediaan sarana kebersihan rumah tangga dan sustainability
komunitas e. Provision of household and community hygiene

Tujuan program Kampungku Hijau diantaranya : My green village program objectives include :
1. Membersihkan lingkungan tempat tinggal warga 1. Cleaning neighborhood residents to be more
agar semakin kondusif dan menunjang kelestarian conducive and support the preservation of the
lingkungan dan kesehatan warga environment and health of citizens
2. Meningkatkan produktifitas warga dengan 2. Increasing productivity OF citizens by doing
melakukan aktivitas pengolahan sampah rumah Household trash management
tangga 3. PHBs (Clean and Healthy lifestyle) based on the
3. Meningkatkan aplikasi PHBS (Perilaku Hidup Bersih empowerment environment
dan Sehat) berbasis pemberdayaan lingkungan

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 95


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Total penerima layanan manfaat program Kampungku The total of Beneficiaries of services and benefits of
Hijau tahun 2015 adalah sebanyak 54.427 yang my green village program in 2015 is 54.427 spread
tersebar di seluruh cabang di Indonesia. over all branches in Indonesia.

No Regional/ Regional Cabang/ Branches Kampung Binaan/ Assisted village

1 Aceh Lieue
2 Medan sidorejo hilir
3 Sunggal
4 Padang Balai gadang
5 Andalas
6 Batam Mangsang
7 Pekanbaru Simpang Tiga
8 Tebing Tinggi Okura
9 Palembang Talang gubuk
10 Wonosari
11 Sumatera, Jawa Tengah, Jawa Lampung Sukaraja
12 Timur dan DIY (Area 1) Yogyakarta tegalpanggung
13 Sidokarto
14 Tamanan
15 Solo Kadipiro
16 Mojosongo
17 Semarang Plamongansari
18 Jomblang
19 Surabaya Simomulyo Baru
20 Margorejo
21 Kediri Bandar Kidul
22 Malang Sukun
23 Jaktim Cilincing
24 Jatinegara Kaum
25 Kayumanis
26 Jakbar Duri Kepa
27 Pejaten Timur
28 Rengas
29 Tangerang Selapajang Jaya
30 Cilegon Citangkil
31 Jakarta, banten, Kalimantan, Bekasi Margahayu
sulawesi dan Jawa Barat
32 Depok Mampang
(Area 2)
33 Bogor Curug
34 Cikarang Pasir Gombong
35 Balikpapan Manggar
36 Samarinda Sidodadi
37 Pontianak Banjar Serasan
38 Banjarmasin Sungai Miai
39 Makasar Rappokaling
40 Bandung Cicadas
41 Neglasari

96 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

42 Lingkar selatan
43 Manggahang
44 Cimahi Cibeureum
45 Sukamelang
46 Langensari
47 Cirebon Kesepuhan

Dari 47 ICD yang aktif, yang melaksanakan kegiatan From 47 active ICD, who carried out kampung berseri
Kampung berseri dengan program unggulan di program in every region in light with character and
masing-masing wilayah sesuai dengan karakter dan caondition of every village.
kondisi wilayah masing-masing.

SIAGA BENCANA DISASTER STANDBY


Merupakan program penanganan bencana dengan A disaster management program with several
beberapa kegiatan diantaranya mendirikan posko activities including establishing shelters as a center
sebagai sentra penyaluran bantuan bagi korban for the distribution of aid to disaster victims, a publict
bencana, dapur umum dan traumatic healing. Selama kitchen and traumatic healing. During 2015, RZ has
tahun 2015, RZ telah menyalurkan kepada 298.112 distributed to 298.112 beneficiaries for disaster victims.
penerima bantuan untuk korban bencana.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 97


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Dalam aksi kemanusiaan, atas partisipasi donatur, RZ In humanitarian action, on the participation of
menyalurkan kornet Superqurban yang bermanfaat donators, RZ distributes SuperQurban corned beef
sebagai pemenuhan kebutuhan masyarakat di daerah and mutton that are useful as the community needs
minus, rawan pangan dan bencana khususnya untuk in minus area, limited food and prone to disaster,
kebutuhan pengadaan pangan. Berikut adalah especially for the procurement of food. Here is the
bantuan Siaga Bencana sepanjang tahun 2015 : relief distributed for disaster throughout 2015:

Kategori Bencana 2015/ Disaster Category 2015

183.178

54.234

20.257
12.766 11.154
4.500 7.528
2.000 1.341 106 488 120

Banjir Erupsi Gempa Gunung Kabut KebakaranK Kekeringan LongsorP Pesawat Puting RefugeeT Tanah
Flood Sinabung Earthquake Meletus Asap Fire Drought Landslide Jatuh Beliung Pengungsi Longsor
Sinabung Volcanic Smoke Plane Crash Tornado Landslide
Eruption Eruption Fog

BULAN/ Month BENCANA/ Disaster Jenis Bencana/ Disaster PM(Jiwa)/ Beneficiaries

Evakuasi Air Asia/ Air Asia Evaciation Pesawat Jatuh 106

Banjir Kalbar/ Flood in Kalbar Banjir/ Flood 640

Banjir Tj. Pura/ Flood in Tj. Pura Banjir/ Flood 3,560


Banjir Pesisir Selatan/ Flood in Pesisir Selatan Banjir/ Flood 1,200
Januari
Puting Beliung Bandung Selatan/ Tornado in
Puting Beliung/ Tornado 320
Bandung Selatan
Banjir Pandeglang/ Flood in Pandeglang Banjir/ Flood 324
Banjir Bdg Selatan/ Flood in Bdg Selatan Banjir/ Flood 1,000
Tanah Longsor Kec. Mojo Kediri/ Landslide in
Tanah Longsor/ Landslide 120
Bdg Selatan
Puting Beliung Blitar/ Tornado in Blitar Puting Beliung/ Tornado 100
Februari Banjir Jombang/ Flood in Jombang Banjir/ Flood 250
Banjir Kalimantan Utara/ Flood in Kalimantan
Banjir/ Flood 220
Utara
Kebakaran Riau/ Fire in Riau Kebakaran Fire 10

98 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

BULAN/ Month BENCANA/ Disaster Jenis Bencana/ Disaster PM(Jiwa)/ Beneficiaries

Banjir Bondowoso/ Flood in Bondowoso Banjir/ Flood 550


Banjir Pasuruan/ Flood in Pasuruan Banjir / Flood 430
Banjir Jakarta Timur/ Flood in Jakarta Timur Banjir / Flood 5,400
Banjir Tangerang/ Flood in Tangerang Banjir / Flood 600
Kebakaran Cipinang/ Fire in Cipinang Kebakaran/ Fire 370
Kebakaran Tanah Abang/ Fire in Tanah Abang Kebakaran/ Fire 970
Kebakaran Penjaringan/ Fire in Penjaringan Kebakaran/ Fire 650
Maret Kebakaran Bogor/ Fire in Bogor Kebakaran/ Fire 550
Banjir Cirebon Timur/ Flood in Cirebon Timur Banjir/ Flood 460
Banjir Indramayu/ Flood in Indramayu Banjir/ Flood 865
Kebakaran Makasar/ Fire in Makasar Kebakaran/ Fire 692
Banjir Bojonegoro/ Flood in Bojonegoro Banjir/ Flood 450
Erupsi Sinabung/ Mount Sinabung Eruption Erupsi Sinabung/ Sinabung Eruption 4,500
Kebakaran Pekanbaru/ Fire in Pekanbaru Kebakaran/ Fire 10
Banjir Bandang Aceh Tengah/ Flood in
Banjir/ Flood 300
April Bandang Aceh Tengan
Banjir Solo/ Flood in Solo Banjir/ Floo 670
Banjir Yogyakarta/ Flood in Yogyakarta Banjir/ Flood 432
Banjir Grobogan/ Flood in Grobogan Banjir/ Flood 1,125
Kebakaran Makasar/ Fire in Makasar Kebakaran/ Fire 480
Gempa Nepal/ Earthquaqe in Nepal Gempa/ Earthquake 10,605
Kebakaran Ponpes Baitulsalam Bogor/ Fire in
Kebakaran/ Fire 100
Ponpe Baitusalam Bogor
Longsor Pengalengan/ Landslide in
Longsor/ Landslide 840
Mei Pengalengan
Kebakaran Ponpes Al Ihsan/ Fire inPonpes Al
Kebakaran/ Fire 250
Ihsan
Kebakaran Pemukiman Pasar Senen/ Fire in
Kebakaran/ Fire 873
Pemukiman Pasar Senen

Juni Pengungsi Rohingya Pengungsi/ Refugee 5,716

Aksi Peduli Pengungsi Rohingya Pengungsi/ Refugee 1,812


Juli
Berbagi Air Kehidupan Kekeringan/ Drought 5,800
Berbagi Air Kehidupan Kekeringan/ Drought 128,648
Agustus Kebakaran Ponpes Al Mutakin/ Fire in Ponpes
Kebakaran/ Fire 42
Al Mutakin
Berbagi Air Kehidupan Kekeringan/ Drought 35,400
Aksi Siaga Bencana Kebakaran Tambora Jakbar Kebakaran/ Fire 320
Aksi Siaga Bencana Kebakaran Matraman Kebakaran/ Fire 200
Aksi Siaga Bencana Kebakaran Jl. M. Toha
September Kebakaran/ Fire 150
Makasar
Aksi Siaga Bencana Peduli Pengungsi Palsetina Kebakaran/ Fire 2,310
Aksi Siaga Bencana Kebakaran Solok Sumbar Kebakaran/ Fire 255
Aksi Siaga bencana Kabut Asap Pekanbaru Kebakaran/ Fire 876
Masker Indonesia/ Fire in Riau Kabut Asap/ Smoke Fog 54,234
Kebakaran Lebak bulus/ Fire in Lebak Bulus Kebakaran/ Fire in 1,230
Kebakaran Sumbawa/ Fire in Sumbawa Kebakaran/ Fire in 8
Oktober Kebakaran Jakarta Timur/ Fire in East Jakarta Kebakaran/ Fire in 314
Kebakaran Makasar/ Fire in Makasar Kebakaran/ Fire in 515
Kebakaran Gunung Lawu/ Fire in Gunung Lawu Kebakaran/ Fire in 65
Berbagi Air Kehidupan Kekeringan/ Drought 350

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 99


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

BULAN/ Month BENCANA/ Disaster Jenis Bencana/ Disaster PM(Jiwa)/ Beneficiaries

Longsor Garut/ Landslide in Garut Longsor/ Landslide 70


Longsor Bogor/ Landslide in Bogor Longsor/ Landslide 327
November Gempa Halmahera/ Earthquaqe in Halmahera Gempa/ Earthquake 2,161
Kebakaran Bima/ Fire in Bima Kebakaran/ Fire 354
Berbagi Air Kehidupan Kekeringan/ Drought 12,320
Berbagi Air Kehidupan Kekeringan/ Drought 660
Banjir Pasaman/ Flood in Pasaman Banjir/ Flood 154
Banjir Pidie/ Flood in Pidie Banjir/ Flood 356
Desember Longsor Garut/ Landslide in Garut Longsor/ Landslide 104
Banjir Singkil/ Flood in Singkil Banjir/ Flood 1,271
Erupsi Bromo/ Mount Bromo Eruption Gunung Meletus/ Volcanic Eruption 2,000
Puting Beliung Sumedang/ Tornado Sumedang Puting Beliung/ Tornado 68

100 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

RAMADHAN

RAMADHAN RAMADAN

Keberkahan Untuk Indonesia Blessing for Indonesia


RZ melalui Program Berbagi Berkah Ramadan telah RZ through Ramadan Share Blessing (Berbagi Berkah
menghadirkan banyak senyuman bagi pada penerima Ramadan) Program has brought a lot of smiles to
manfaat di seluruh Nusantara. Dari tahun ke tahun, the beneficiaries throughout the country. From year
semakin banyak senyuman yang hadir sehingga to year, more and more smiles are present so as to
memberikan banyak keberkahan bagi Indonesia. provide a lot of blessing for Indonesia.
Di Tahun 2015, RZ telah mewujudkan senyuman dari In 2015, RZ has realized a smile of 120 358
120.358 penerima layanan manfaat yang tersebar di Beneficiaries of services and benefits that spread
seluruh nusantara Indonesia. across Indonesia.

“Mari wujudkan lebih banyak senyum di bulan “Let’s realize more smiles in Ramadan this year
Ramadhan tahun ini melalui program Berbagi Berkah through Ramadan Share Blessing (Berbagi Berkah
Ramadan. Ramadan hanya sebulan, jangan sampai Ramadan). Ramadan is just a month, don’t miss the
melewatkan berkahnya hingga tahun depan. Selama blessing until next year.
periode Ramadan 1436 H, tercatat 113.715 paket
produk Ramadan telah disalurkan.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 101


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Selama periode Ramadan 1436 H, tercatat 113.715 In Ramadan 1436 H, recorded 113.715 packages
paket produk Ramadan telah disalurkan. Berikut Ramadan product have been distributed. Here are
rincian penyaluran Paket Senyum Ramadhan 1436 : details of the distribution in Ramadhan 1436 :

BBP KLY BLK SQ


(Berbagi Buaka Puasa) (Kado Lebaran Yatim) (Bingkisan Lebaran Keluarga) (Superqurban)

93,600 9,381 4,713 6,021

December

November

October

September

August

July

June

May

April

March

February

January

102 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

SUPERQURBAN

SUPERQURBAN SUPERQURBAN
Superqurban adalah program optimalisasi Optimalization of qurbani based on sharia by
pelaksanaan ibadah qurban dengan mengolah dan processing qurbani’s meat to become corned. This
mengemas daging qurban menjadi kornet. Kegiatan activity has been initiated since 2000 RZ.
ini sudah dirintis RZ sejak tahun 2000. Superqurban product is initiated to answer the
Produk superqurban mampu menjawab permasalahan distribution problem of qurbani meat into remote
pendistribusian daging qurban sampai ke daerah- areas and outermost islands in Indonesia. Corned
daerah pelosok dan terdepan di Nusantara. Kornet product could last until 3 years thus it can be
yang tahan hingga 3 tahun, dapat didistribusikan distributed throughout the year. RZ has achieved
sepanjang tahun, dan efektif untuk pembinaan gizi many awards from Superqurban as the innovation
dan aqidah. Sehingga RZ banyak meraih penghargaan product in optimizing qurbani meat.
dari program Superqurban sebagai produk inovasi
optimalisasi daging hewan qurban.

Kelebihan Superqurban The Benefits of Superqurban


a. Sesuai Syariah, Hewan dipotong dalam kondisi a. Based on sharia, Slaughter in healthy condition on
sehat pada hari raya Idul Adha hingga hari tasyrik. Eid al-Adha until tasyrik day
b. Bentuk aktualisasi dari inspirasi Nabi Yusuf as b. Health guaranteed
dalam pengembangan ketahanan pangan nasional
c. Praktis, mudah dibawa, mudah dibuka, minim c. Practical, easy to carry, easy to open, low risk
resiko
d. Hewan Qurban dipelihara dalam peternakan d. The qurbani Animal maintained in modern
modern, lebih terjamin kesehatannya karena dalam farms, health guaranteed under supervision of a
pengawasan dokter hewan. veterinarian.
e. Tahan 3 tahun e. last until 3 years
f. Mutu daging No. 1 (semua daging diolah menjadi f. No. 1 Quality meats (all meat is processed into
kornet) corned)
g. Didistribusikan lebih terarah & terencana sepanjang g. Reach out remote areas in Indonesia
tahun
h. Distribusi menjangkau daerah pelosok Indonesia h. Empowering local farmer
i. Terbukti efektif bantu korban bencana i. An effective solution to help disaster victims
j. Memberdayakan masyarakat dan petani lokal j. Right Logistics for CSR
k Logistik tepat untuk CSR

Adapun tujuan dari program Superqurban ini adalah Superqurban program objectives are as follow:
sebagai berikut:
1. Mengurangi masalah gizi dan kelaparan 1. Reducing malnutrition and hunger problems
2. Meningkatkan pemenuhan kebutuhan masyarakat 2. Fulfilment of people’s need in minus area, food
di daerah minus, rawan pangan dan bencana insecurity and prone disaster, especially for the
khususnya untuk kebutuhan pengadaan pangan food procurement

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 103


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Produksi Superqurban Superqurban Production


Berikut adalah deskripsi tahapan program Kornet Here is program stage description of Superqurban
Superqurban: program:

Pengumpilan hewan qurban dilakukan dalam Maksimal 4 jam setelah dipotong, daging qurban
kandang-kandang yang terorganisir dan terjaga yang telah disortir dan dinyatakan siap dikornetkan
kebersihan dan kesehatannya. Dokter hewan dan tim melewati proses pembekuan. Setelah dibekukan pada
quality control melakukan monitoring secara berkala, suhu -40˚C, daging hewan beku dikirim ke pabrik
sehingga kualitas kesehatan hewan dapat terjaga untuk diolah menjadi kornet.
dengan baik hingga waktu penyembelihan.
Maximum, 4 hours after the animals are slaugtered,
The qurbani animals are put together in the cage the meat which has been sorted and otherwise ready
that are organized and guarateed clean and healthy. to be corned continue to freezing process in -4 c ,
veterinarians and a quality control team carry out frozen meat sent to the factory to be processed into
monitoring on a regular basis so that the quality corned beef and corned mutton
health of the animal can be maintained until the time
of slaughter

104 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Sampai di pabrik, daging diperiksa kembali Produksi Superqurban memang memerlukan


kualitasnya oleh tim khusus sebelum proses proses yang lebih panjang dari qurban biasa. Akan
kornetisasi. Proses selanjutnya adalah pematangan tetapi, keunggulannya adalah dapat memberikan
serta pencampuran bumbu. Proses akhir adalah kemanfaatan lebih luas dan lebih lama bahkan hingga
pemanasan dalam vakum untuk membunuh mikroba 3 tahun.
dan sterilisasi sehingga daging tahan hingga 3 tahun.
Superqurban production does require a long
At the factory, the quality of meats are re-examined process of regular sacrifices but the advantage is
by special teams before going to coned process. The SuperQurban can bring a wider and longer benefits
next process is the maturation and seasoning. The last up to 3 years
process is vacuum heating process to kill microbes
and sterilization so that the corned can last to 3 years

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 105


PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

Penyaluran Distribution
Setelah sebelumnya di tahun 2014 RZ ikut in 2014 RZ participated in the program, Bhakti Kesra
berpartisipasi di program Ekspedisi Bhakti Kesra Nusantara expedition which took place on June 6
Nusantara yang berlangsung pada tanggal 6-28 to 28, 2014, with the area of distribution to Eastern
Juni 2014, dengan wilayah penyaluran ke Indonesia Indonesia. In 2015 once again RZ participated in the
Timur. Di tahun 2015 RZ kembali berpartisipasi dalam program which was held on 1 to 29 September 2015
program tersebut yang dilaksanakan pada tanggal in North Muna Island, Wawonii Island, Banggai Island,
01-29 September 2015 di Pulau Muna Utara, Pulau Togean Island, 80,000 superqurban corned beef and
Wawonii, Pulau Banggai, Pulau Togean dengan jumlah mutton distributed to those area.
kornet yang tersalurkan sebanyak 80.000 kornet.

Jika digabung dengan penyaluran regular, maka total When combined with regular distribution, the total
kornet yang telah disalurkan selama tahun 2015 yaitu corned beef that has been distributed during 2015 are
257.697 kaleng kornet. Berikut sebaran penyaluran 257 697 cans of corned beef. Here is the distribution
Superqurban 2015 : of Superqurban in 2015:

Propinsi Riau
Propinsi NAD Aceh Riau Province Propinsi Kalimantan Barat
NAD province of Aceh West Kalimantan Province
Pekanbaru
Aceh Pontianak

Propinsi Sumatera Utara Propinsi Kep.Riau


North Sumatra Province Kep.Riau Province
Medan Batam
Asahan

Propinsi Sumatera Barat


West Sumatra Province
Padang

Propinsi Lampung Propinsi DKI Jakarta


Lampung Province DKI Jakarta
Jakarta Propinsi K
Bandar Lampung
South Ka
Banjarmasin

Propinsi Banten
Banten Province
Cilegon
Pandeglang

Propinsi Jawa Barat


West Java Province
Depok Propinsi Jawa Timur
Propinsi Jawa Tengah
Tangerang Central Java Province East Java Province
Bandung Surabaya
Solo
Garut Kediri
Yogyakarta
Depok semarang Jember
Cimahi Probolinggo
Boyolali
Bekasi Tulungagung
Demak
Cirebon Malang
Blitar
Sumedang Jombang
Cianjur
Bogor
ciamis
kuningan
Cianjur
Tasikmalaya
106 Majalengka
Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015
PENCAPAIAN PROGRAM PER SENYUM | ACHIEVEMENTS PER PROGRAM

257.697qurban
per in 2015
Paket bSau
n Packag
e
r
Superqu
o ut 2015
Through
Propinsi Kalimantan Timur
East Kalimantan Province

Samarinda
Balikpapan

Propinsi Maluku Utara


Propinsi Sulawesi Selatan North Maluku Province
South Sulawesi Province
Pulau Obi
Makassar
Tallo

Propinsi Papua
Papua Province
Jayapura

Kalimantan Selatan
alimantan Province

Propinsi Nusa Tenggara Barat Propinsi Sulawesi Tenggara


West Nusa Tenggara Southeast Sulawesi Province

Sumbawa Pulau Buton

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 107


SUMBER DAYA
MANUSIA
DEVELOPMENT OF
HUMAN RESOURCES

108 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


SUMBER DAYA MANUSIA | DEVELOPMENT OF HUMAN Resources

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 109


SUMBER DAYA MANUSIA | DEVELOPMENT OF HUMAN Resources

SUMBER DAYA MANUSIA DEVELOPMENT OF HUMAN RESOURCES


SDM merupakan aset penting bagi organisasi sebagai Human Resouce is an important asset to
human capital. Oleh sebab itu RZ membangun sistem organization as a human capital. Therefore RZ
pengelolaan SDM dengan menerapkan suatu sistem build HR management system by implementing a
standar yang digunakan untuk menjadikan amil standard system that is used to produce qualified
berkualitas dan kompeten melalui pengembangan and competent amil through comprehensive and
amil yang bersifat komprehensif dan terintegrasi. integrated development. Financial performance,
Pencapaiankinerja keuangan, operasional dan operational and distribution in 2015 has been
penyaluran tahun 2015 telah didukung oleh supported by the availability of adequate human
ketersediaan SDMyang memadai baik dari sisi resources in terms of quantity and quality. At the end
kuantitas maupun kualitas. Pada akhir tahun 2015, of 2015, the number of RZ amil is 348 people.
jumlah amil yangtergabung di RZ sebanyak 348
orang.

PERKEMBANGAN JUMLAH SDM THE GROWTH OF NUMBER OF HUMAN RESOURCES


Pada tahun 2015, jumlah amil terbanyak In 2015, the highest number of amil is in head office as
berkedudukan di head office sebanyak 142 amil, musch as 142 amils, followed by non-regional offices
disusul oleh kantor non Regional dengan 44 amil dan with 44 amils and West Java with 42 amils.
kantor wilayah Regional Jawa Barat dengan 42 orang
amil.

Kantor/ Office Jumlah/ Total Komposisi/ Composition

Head Office 142 41%


Non Regional 44 13%
Regional Jawa Barat 42 12%
Regional Sumatera 36 10%
Regional Jawa 33 9%
Regional Jakarta Banten 28 8%
Regional Indonesia Timur 23 7%

110 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


SUMBER DAYA MANUSIA | DEVELOPMENT OF HUMAN Resources

Dari jumlah amil RZ tahun 2015, sebanyak 41% From the total of RZ amils in 2015, as many as 41%
memiliki latar belakang pendidikan S1, disusul dengan have undergraduate degree, followed by Senior high
jenjang SMU dan Diploma. school and Diploma level.

Jenjang Pendidikan/ Level of Education Jumlah/ Total Komposisi/ Composition

SMP/ Junior high School 6 2%


SMU/ Senior High School 101 29%
Diploma/ Diploma 84 24%
S1/ Bachelor degree 143 41%
S2/ Master degree 2 1%
Lainnya/ Others 12 3%
Total 348

0%
S3 3%
1% Lainnya
Others 2%
S2
Master degree SMP
41 % Junior high School
29%
S1 SMU
Bachelor degree Senior high School

24%
Diploma
Diploma

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 111


SUMBER DAYA MANUSIA | DEVELOPMENT OF HUMAN Resources

SUMBER DAYA RELAWAN VOLUNTEERS


Selain atas kontribusi 348 orang amil yang Besides the contributions of 348 amils, the
bergabung, pencapaian kinerja 2016 juga atas performance in 2015 is also on the contributions of all
kontribusi seluruh pihak yang memberikan dukungan parties who provide support to institution, including
kepada lembaga, termasuk diantaranya 818 orang 818 volunteers spread across 36 cities in Indonesia:
relawan yang tersebar di 36 kota di seluruh Indonesia:

No Cabang/ Branch Jumlah Relawan/ Total Of Volunteers Komposisi/ Composition

1 Aceh 30 4%
2 Balikpapan 18 2%
3 Bandung 14 2%
4 Banjarmasin 45 6%
5 Batam 2 0%
6 Bekasi 34 4%
7 Bogor 21 3%
8 Cikarang 26 3%
9 Cilegon 23 3%
10 Cimahi 6 1%
11 Cirebon 13 2%
12 Depok 19 2%
13 Indramayu 11 1%
14 Jakbar 16 2%
15 Jaktim 13 2%
16 Jayapura 39 5%
17 Jember 56 7%
18 Kediri 21 3%
19 Lampung 26 3%
20 Lombok 0 0%
21 Makassar 34 4%
22 Malang 42 5%
23 Manado 6 1%
24 Medan 21 3%
25 Padang 28 3%
26 Palembang 21 3%
27 Pekanbaru 25 3%
28 Pontianak 18 2%
29 Samarinda 26 3%
30 Semarang 30 4%
31 Solo 46 6%
32 Sukabumi 10 1%
33 Sumbawa 1 0%
34 Surabaya 32 4%
35 Tangerang 19 2%
36 Yogya 26 3%

Jumlah/ Total 818 100%

112 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


SUMBER DAYA MANUSIA | DEVELOPMENT OF HUMAN Resources

PENGEMBANGAN AMIL AMIL DEVELOPMENT


Salah satu faktor kunci keberhasilan pencapaian visi One of the key factors of success in achieving RZ’s
dan misi RZ adalah kualitas sumber daya manusia. vision and mission is the quality of human resources.
Karenanya program pemenuhan dan pengembangan Therefore compliance programs and competency
kompetensi dibentuk sebagai wujud perhatian development established as a form of attention
lembaga dalam meningkatkan pelayanan kepada amil. institution in improving services to amils. The
Program tersebut berupa pelatihan dan pembinaan program in the form of training and coaching for both
baik bagi amil baru maupun amil lama agar diperoleh new amil and long serving amil in order to obtain
sumber daya manusia yang potensial, unggul, handal potential, superior, reliable amils that is in line with
dan sesuai dengan harapan RZ. RZ’s expectations.

RZ telah mengembangkan sistem Manajemen RZ has developed a Human Resource Management


Sumber Daya Manusia berbasis kompetensi dalam system based on competency in planning, recruiting
merencanakan, merekrut dan menyeleksi SDM.Dalam and selecting the human resouces. In training
perencanaan program pelatihan dan pengembangan program planning and development in 2015, RZ set
tahun 2015, RZ menetapkan target keikutsertaan amil a target that the amil participation in training is 24
dalam pelatihan yaitu 24 jam dalam 1 tahun atau 3 kali hours in 1-year or 3 times in 1 year if using working
dalam 1 tahun jika menggunakan jam kerja. Dari total hours , from the total of 348 amyl, amyl that amount
348 amil, jumlah amil yang telah mencapai target has reached the target as much as 67 amils or 19%.
pelatihannya sejumlah 67 amil atau 19%.

No Nama Training/ Name of the Training

1 CEO Talk
2 Certified Professional Human Resources Management
3 Creating Coaching Culture Workshop
4 Ekxellent Coaching Workshop
5 Excelent Sales Workshop Batsh 4
6 Excelent Sales Workshop Batsh 5
7 Excellent Coaching Workshop 1
8 Excellent Coaching Workshop 2
9 Excellent Coaching Workshop 3
10 Excellent Execution Workshop Batch 1
11 Excellent Execution Workshop Batch 10
12 Excellent Execution Workshop Batch 3
13 Excellent Execution Workshop Batch 4
14 Excellent Execution Workshop Batch 5
15 Excellent Execution Workshop Batch 6
16 Excellent Execution Workshop Batch 7
17 Excellent Execution Workshop Batch 9
18 Indonesia Future Leader
19 Lead Auditor Training
20 Making Indonesia WOW
21 Marketeers Dinner Seminar Februari 2015
22 Markplus Conference
23 Markplus Seminar "Media Sosial"/ Markplus Seminar “Media Sosial”
24 Orientasi Amil Baru/ Orientasi Amil Baru
25 Orientasi Pejuang Peradaban/ Orientasi Pejuang Peradaban
26 Pelatihan Public Speaking
27 Sales Cycle for Back Office Batch 1
28 Sales Cycle for Back Office Batch 2

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 113


SUMBER DAYA MANUSIA | DEVELOPMENT OF HUMAN Resources

No Nama Training/ Name of the Training

29 Sales Leader Club


30 Semiloka Pengelolaan dan Penulisan Jurnal Ilmiah/ Semiloka Pengelolaan dan Penulisan Jurnal Ilmiah
31 Seminar On Management
32 SHIFT LEADER FORUM BATCH 1
33 Tallent Mapping
34 Training CITRA 2.0 Batch 1
35 Training CITRA 2.0 Batch 10
36 Training CITRA 2.0 Batch 11
37 Training CITRA 2.0 Batch 12
38 Training CITRA 2.0 Batch 13
39 Training CITRA 2.0 Batch 18
40 Training CITRA 2.0 Batch 19
41 Training CITRA 2.0 Batch 2
42 Training CITRA 2.0 Batch 20
43 Training CITRA 2.0 Batch 24
44 Training CITRA 2.0 Batch 25
45 Training CITRA 2.0 Batch 26
46 Training CITRA 2.0 Batch 27
47 Training CITRA 2.0 Batch 28
48 Training CITRA 2.0 Batch 29
49 Training CITRA 2.0 Batch 3
50 Training CITRA 2.0 Batch 30
51 Training CITRA 2.0 Batch 31
52 Training CITRA 2.0 Batch 34
53 Training CITRA 2.0 Batch 35
54 Training CITRA 2.0 Batch 36
55 Training CITRA 2.0 Batch 4
56 Training CITRA 2.0 Batch 5
57 Training CITRA 2.0 Batch 6
58 Training CITRA 2.0 Batch 7
59 Training CITRA 2.0 Batch 8
60 Training CITRA 2.0 Batch 9
61 Training CITRA Batch 14
62 Training CITRA Batch 15
63 Training CITRA Batch 16
64 Training CITRA Batch 17
65 Training Digital Media Campaign
66 Training Fundrising FOZ
67 Training Penuilisn Proposal & Lobby Funding/ Training Penuilisn Proposal & Lobby Funding
68 Training Sales Cycle
69 Training Social Media
70 Training Strategic Qurban
71 Traininig Financial Wisdom Batch 1
72 Workshop Coaching @ Work Place
73 Workshop Copywriting For Media Social
74 Workshop Strategic Plan 2016 Direksi/ Workshop Strategic Plan 2016 Direksi
75 Workshop TDA "Marketing & Pengelolaan Tim"/ Workshop TDA “Marketing & Pengelolaan Tim”

114 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


SUMBER DAYA MANUSIA | DEVELOPMENT OF HUMAN Resources

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 115


TATA KELOLA LEMBAGA | GOVERNANCE OF INSTITUTIONS

TATA KELOLA
LEMBAGA
GOVERNANCE OF INSTITUTIONS

116 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


TATA KELOLA LEMBAGA | GOVERNANCE OF INSTITUTIONS

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 117


TATA KELOLA LEMBAGA | GOVERNANCE OF INSTITUTIONS

Komitmen terhadap tata kelola Commitment to governance


Sebagai lembaga zakat nasional, RZberkomitmen As a national zakah institutions, RZ committed to
meningkatkan standar pengelolaannya, terutama improve management standart, especially related
yang berkaitan dengan transparansi, akuntabilitas to transparency, accountability and responsibility.
dan pertanggungjawaban. Untuk itu lembaga For that RZ committed to continue to improve the
berkomitmen untuk terus memperbaiki penerapan application of good governance institutions for the
tata kelola lembaga yang baik demi keberlangsungan continuity of operations in the long term.
kegiatan operasi dalam jangka panjang.

Pelaksanaan tata kelola Implementation of the governance


Dewan Pengurus RZ adalah professional yang dipilih RZ’s board is a professional elected in Foundation
melalui Rapat Tahunan Yayasan. Direksi terdiri lima Annual Meeting . The Board of Directors consisted
anggota, satu diantaranya sebagai ketua yayasan, of five members, one of them as chairman of the
semua dipilih oleh Dewan Pengawas, Ketua Yayasan foundation, the board elected by Board of trustee,
dan Anggota. Chairman of the Foundation and members.

Dewan Syariah RZ berfungsi mengawasi kebijakan RZ Sharia Executive Board has function to monitor
yang dibuat oleh direksi. Dalam mengambil tindakan the policies made by the board of directors. In
tertentu, direksi perlu mendapatkan persetujuan taking certain actions, directors need to obtain
terlebih dahulu dari Dewan Syariah. Semua prior approval from the Sharia Executive Board.
pengambilan keputusan harus didasarkan pada All decisions must be based on Islamic law which
kaedah syariat Islam yang merupakan landasan is the basis for the application of zakat institutions
untuk penerapan tata kelola lembaga zakat. Selama governance. During 2015, RZ Board of Directors had
2015, Direksi RZ telah melakukan pertemuan dengan conducted a meeting with Sharia Executive Board.
Dewan Syariah.

Direksi RZ mengadakan rapat pekanan untuk RZ Directors held the weekly meeting to discuss
membahas kinerja operasional, kebijakan-kebijakan operational performance, new policies, including
baru termasuk perubahan terhadap kebijakan yang changes to the applicable policies and other
berlaku dan permasalahan penting lainnya dalam important issues in order to achieve the institution’s
upaya mencapai tujuan lembaga. Selama 2015, telah goals. During 2015, it has been done 47 times meeting
terlaksana 47 kali pertemuan dengan tingkat rata- with an average attendance rate of directors at the
rata kehadiran direksi dalam rapat tsb sebanyak 88% meeting is 88% of the total implementation of the
dari total pelaksanaan rapat. Untuk meningkatkan meeting. To improve the competence, the Board of
kompetensi, Direksi secara berkala mengikuti seminar, Directors regularly attend seminars, conferences,
konferensi, lokakarya yang diadakan oleh internal dan workshops conducted by internal and external
institusi eksternal. institutions.

118 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


TATA KELOLA LEMBAGA | GOVERNANCE OF INSTITUTIONS

Audit Internal Internal Audit


Internal Audit Department (IAD) merupakan bagian Internal Audit Department (IAD) is part of the SPI
dari unsur SPI (Sistem Pengendalian Internal) yaitu element (Internal Control System) in which is a third
sebagai third line of defense bertanggung jawab line of defense that responsible for the entire business
dalam melakukan pemeriksaan intern seluruh bisnis process of internal examination of the institution
proses lembaga melalui pendekatan yang sistematik through a systematic and orderly approach to
dan teratur untuk mengevaluasi dan meningkatkan evaluate and improve the effectiveness of internal
efektivitas internal control. control.

Untuk menjaga independensi dan obyektifitas To maintain independence and objectivity so as to


sehingga mampu mengungkapkan pandangan dan express the views and thoughts without distortion.
pemikirannya tanpa distorsi, struktur dan kedudukan The structure and position of IAD is under the board
IAD berada di bawah direksi dan bertanggungjawab of directors and is directly responsible to the CEO.
langsung terhadap CEO.

RZ memiliki SOP Internal Audit yang merupakan RZ has the Internal Audit SOP (standard operational
landasan dan panduan kerja dalam melakukan procedure) which is the foundation and guide the
kegiatan audit internal yang memuat tujuan, fungsi, work in conducting internal audit activities that
kedudukan, ruang lingkup, wewenang dan tanggung includes the purpose, function, position, scope,
jawab, kode etik serta aktivitas audit internal untuk authority and responsibility, codes of ethics and
mewujudkan sistem pengendalian intern yang efektif. internal audit activities for realizing an effective
internal control system.

Dalam menjalankan fungsinya IAD didukung oleh In exercising its functions are supported by two
dua orang personel yang terdiri atas 1 auditor leader people IAD personnel consisting of one auditor leader
dan 1 auditor. Pengembangan kompetensi auditor and one auditor. Auditor competence development
dilaksanakan antara lain melalui program sertifikasi will be carried out through international certification
internasional, pelatihan/training internal maupun programs, training / internal and external training with
eksternal dengan tujuan untuk meningkatkan efisiensi, the aim to improve the efficiency, effectiveness and
efektivitas dan kualitas hasil audit. Jumlah personel quality of the audit results. The number of personnel
yang telah mengikuti sertifikasi internasional di tahun who has participated international certification in
2015 adalah: 2015 is:

Sertifikasi/ Certification Jumlah/ Total

Lead Auditor (IRCA certified ISO 9001:2015) 1

Adapun pengembangan personel IAD yang dilakukan The development of IAD personnel committed in
di tahun 2015 yaitu, risk management, seminar anti 2015, namely, risk management, anti-fraud seminar,
fraud, MHMMD. MHMMD.

Kewenangan IAD Authorities of IAD


• Melaksanakan pengkajian ulang terhadap sistem • Implement re-examining of the internal control
pengendalian intern dalam semua aktivitas atau system in all activities or activities that exist within
kegiatan yang ada di dalam lembaga. the institution.
• Melakukan akses terhadap seluruh dokumen, • Have an access to all documents, records, personal
pencatatan, personal dan fisik serta informasi and physical as well as information on where
tempat atas objek pemeriksaan yang dilaksanakan objects examination conducted to obtain data
untuk mendapatkan data dan informasi yang and information related to the performance of its
berkaitan dengan pelaksanaan tugasnya. duties.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 119


TATA KELOLA LEMBAGA | GOVERNANCE OF INSTITUTIONS

• Menentukan ruang lingkup, metode, cara, tekni dan • Determine the scope, method, manner, technique
frekuensi audit. and frequency of audit.
• Menyampaikan laporan hasil pemeriksaan langsung • Submit the report directly to the top management.
kepada top management.

Tanggung Jawab IAD Responsibility of IAD


• Menyusun program kerja dan anggaran tahunan di • Arranging Work program and annual budgets in
bidiang internal audit lembaga. internal audit field of the institution.
• Mengidentifikasi permasalahn lembaga untuk • Identifying institution’s problem to be able to set
dapat menetapkan objek audit di seluruh unit an audit object in all units.
kerja. • Carrying out an audit of the objects that have
• Melakukan audit terhadap objek yang telah been set.
ditetapkan. • Assessing to determine the root cause for the
• Mengkaji untuk mengetahui akar permasalahan occurrence of digression.
atas terjadinya penyimpangan. • Reviewing and assess the adequacy and
• Mengkaji ulang dan menilai kecukupan serta effectiveness of internal control systems in all
efektivitas sistem pengendalian internal dalam activities and provide information to management
semua aktivita serta memberikan informasi kepada on the actual condition of the results of the
manajemen mengenai kondisi yang sebenarnya audit activities and provide suggestions for
dari hasil kegiatan audit serta memberikan saran improvements to the auditee.
perbaikan kepada auditee. • Helping the management to identify risks in
• Membantu manajemen untuk mengidentifikasi all activities and the problems encountered or
risiko dalams emua aktivitas dan masalah- may occur, as well as provide suggestions for
masalah yang dihadapi atau mungkin terjadi, serta improvements so that the risk can be minimized to
memberikan saran perbaikan sehingga risiko bisa a tolerable level.
diminimalkan ke tingkat yang dapat ditoleransi. • Coordinating with external auditors in the audit
• Berkoordinasi dengan auditor eksternal dalam activities to support the achievement of the
kegiatan audit untuk mendukung pencapaian objectives of the institution.
tujuan lembaga. • Developing work procedures or audit procedures.
• Menyusun pedoma kerja atau prosedur audit. • Monitoring the corrective actions taken by the
• Memantau tindakan perbaikan yang dilakukan oleh auditee is based on audit findings.
auditee berdasarkan hasil temuan audit. • Incidentaly make reports to the CEO and WMM
• Membuat laporan secara incidental kepada CEO on audit findings which could disturb the smooth
dan WMM atas temuan audit yang diperkirakan operation of the institution.
dapat mengganggu kelangsungan kegiatan
lembaga.

Sebagai respon atas strategi dan ekspektasi In response to the strategies and expectations of
manajemen, IAD telah menetapkan prioritas risiko management, IAD has set a priority risks that become
yang menjadi fokus utama dalam pelaksanaan audit the primary focus of the audit in 2015. This is in
tahun 2015. Hal ini sejalan dengan pendekatan risk line with the risk based audit approach is applied,
based audit yang diterapkan, yaitu untuk memastikan which is to ensure the effectiveness of controls, risk
efektivitas pengendalian, pengelolaan risiko atas risiko management, risk assessed in the high category.
yang dinilai dalam kategori high.

Dua risiko utama yang menjadi fokus audit di tahun Two main risks that are the focus of the audit in 2015,
2015 yaitu, fraud dan reputasi. Berdasarkan risiko- namely, fraud and reputation. Based on these risks
risiko tersebut kemudian disusun audit plan 2015 and then prepared the audit plan 2015 to cover area
untuk meng-cover area/bidang yang terekspose exposed to such risks. In addition IAD also conducts
oleh risiko tersebut. Selain itu IAD juga melakukan audits to monitor the potential operational risk
kegiatan audit untuk memantau potensi terjadinya compliance and the implementation of policies that
risiko kepatuhan dan operasional atas pelaksanaan have been set.

120 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


TATA KELOLA LEMBAGA | GOVERNANCE OF INSTITUTIONS

kebijakan yang telah ditetapkan lembaga.

Beberapa indikator risiko yang menjadi fokus utama There are some risk indicators become main focus
akan dipantau melalui mekanisme continuous will be monitored through continuous auditing
auditing sehingga deteksi atas indikasi penyimpangan mechanism so that the detection of indication
dapat diketahui lebih dini. Deteksi atas penyimpangan digression can be found early. The detection of
tersebut dapat diketahui dengan memanfaatkan such digression can be determined by using risk
indikator risiko yang melebihi toleransi yang indicators that exceed specified tolerances. Results of
ditetapkan. Hasil dari continuous auditing akan continuous auditing will be submitted to the relevant
disampaikan kepada unit terkait untuk segera unit for immediate correction, meanwhile if it requires
dilakukan koreksi, sementara itu jika memerlukan further evaluation can be performed on site and
evaluasi lebih jauh maka dapat dilakukan on site dan surprised audit by internal audit.
surprised audit oleh internal audit.

Selain melakukan audit internal, di tahun 2015 IAD In addition to the internal audit, in 2015 IAD is also
juga berkoordinasi dengan auditor eksternal atas carried out a coordination with the external auditors
kegiatan audit yang dilakukan oleh auditor eksternal on audit activities performed by the external
sebagai bentuk pemantauan terhadap kesesuaian auditor as a form of business process monitoring of
bisnis proses lembaga. institution suitability.

Whistleblowing System Whistleblowing System


Sejalan dengan prinsip transparansi, khususnya In line with the principle of transparency, in particular
nilai integrity, yang terkait dengan pelanggaran the value of integrity, related to offenses committed
yang dilakukan oleh Amil termasuk Manajemen RZ, by Amil including RZ Management, so it is necessarry
maka Lembaga memandang perlu dibangunnya to build a complaint system of alleged violations,
suatu sistem pengaduan dugaan pelanggaran, yang which is usually called the Whistleblowing System
biasanya disebut dengan Whistleblowing System (WBS) that allows for all parties, both internal and
(WBS) yang memungkinkan bagi seluruh pihak baik external to submit the report.
internal maupun eksternal untuk menyampaikan
laporannya tersebut.

WBS merupakan salah satu alat manajemen yang WBS is a management tool used to assist
digunakan untuk membantu penegakan etika bisnis enforcement of business ethics and work ethic in RZ.
dan etika kerja di RZ. Lembaga telah membangun RZ has built Whistleblowing System (WBS) web-
WBS berbasis web, sehingga memungkinkan based, allowing anyone to create and submit a report
setiap orang untuk membuat dan menyampaikan violations of fraud and other institutions form of
laporan pelanggaran kecurangan (fraud) dan bentuk ethical violations that occurred.
pelanggaran etika lembaga lainnya yang terjadi.

Untuk mendorong setiap orang mau dan berani To encourage everyone willing and courageous to
melaporkan suatu pelanggaran, lembaga menetapkan report a violation, RZ established a policy to keep
kebijakan untuk menjaga kerahasian identitas secret the identity of the complainant and continue to
pelapor dan tetap menerima dan menindaklanjuti receive and follow up on anonymous reports as well
laporan anonim serta kebijakan untuk memberikan as policies to provide protection for whistleblowers
perlindungan bagi pelapor dari tindakan balasan from reprisal reported. Handling of complaint
terlapor. Penanganan informasi pengaduan melalui information will be followed up through the WBS 1x24
WBS akan ditindaklanjuti 1x24 jam oleh tim Audit hours by the Internal Audit team.
Internal.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 121


TATA KELOLA LEMBAGA | GOVERNANCE OF INSTITUTIONS

Kode Etik Code of Ethics


Dalam menjalankan profesinya, RZ menerapkan In carrying out its profession, RZ applies the
prinsip profesionalitas. Sebagaimana yang tertera principles of professionalism. As stated in the work
dalam budaya kerja. Bekerja profesional meliputi: culture. Working professionals included:

a. Menjaga nama baik lembaga a. Maintain the good name of the institution
b. Melaksanakan tugas dengan sebaik-baiknya dan b. Carry out the duties as well as possible and with
dengan penuh kesadaran serta tanggung jawab full awareness and responsibility
c. Bekerja dengan jujur, tertib, cermat, disiplin, dan c. Working honestly, orderly, meticulous, disciplined,
bersemangat untuk kepentingan lembaga and eager for the benefit of the institution
d. Memelihara kesehatan jasmani dan rohani d. Maintain physical and spiritual health
e. Berinisiatif untuk meningkatkan kompetensi e. Initiatives to improve the competence (quality of
(kualitas pengetahuan, kemampuan, keterampilan, knowledge, ability, skill, and mastery of the task)
dan penguasaan tugas) f. Promoting integrity and professionalism and do
f. Mengedepankan integritas dan profesionalitas not bring personal issues into the work that can be
serta tidak membawa masalah pribadi ke dalam detrimental to organizations and individuals
urusan pekerjaan yang dapat merugikan lembaga
dan pribadi

Karyawan seringkali dihadapkan pada situasi yang Employees are often faced with a situation that
menimbulkan pertentangan kepentingan (conflict of creates a conflict of interest.In that case, the code of
interest). Dalam situasi demikan, kode etik diperlukan ethics are needed as a guide for Amils to determine
sebagai pedoman bagi amil untuk menentukan sikap the most worth taking attitude. Amil’s code of ethicts
yang paling layak diambil. Kode Etik Amil merupakan are rules of institution for the regulation of attitudes
aturan lembaga atas pengaturan sikap atau nilai- or values related to good and correct behavior in
nilai yang berkaitan dengan perilaku yang baik dan practice and institution as a whole.
benar dalam tata laksana kerja amil lembaga secara
keseluruhan.

Keberhasilan pelaksanaan kode etik tidak hanya The successful implementation of the code of ethicts
bergantung pada unit kerja yang berwenang do not only depend on the work unit charged with
mengawasi pelaksanaan kode etik, tetapi juga supervising the implementation of the code of
ditentukan oleh faktor-faktor seperti pengawasan dan conduct, but also determined by factors such as
keteladanan atasan serta tanggung jawab seluruh surpervision and exemplary of superiors as well as
karyawan. Karyawan diharapkan memiliki inisiatif the responsibility of all employees. Employees are
untuk menjaga agar kode etik dipatuhi dengan saling expected to have the initiative to keep the code of
mengingatkan sesama karyawan, berkonsultasi ethicts is adhered by reminding it to each others,
dengan atasan, atau melaporkan pelanggaran kode consult with superiors, or report violations of the
etik di lingkungan kerja. Untuk penegakan kode etik, code of ethics in the workplace. For the enforcement
lembaga membentuk personnel committee. of the code of ethics, RZ formed a personnel
committee.

Akses Informasi Lembaga Institution information access


Hingga akhir 2015, RZ telah memiliki 51 kantor Until the end of 2015, RZ has had 51 representative
jaringan representative yang terdapat di 39 kota network offices located in 39 major cities in
besar di Indonesia, lembaga memberikan kemudahan Indonesia, RZ will provide service to people who
pelayanan bagi masyarakat yang ingin langsung want to directly communicate with the officer at
berkomunikasi dengan petugas di Cabang. Seiring the Branch office. Along with the development of
dengan perkembangan teknologi informasi RZ juga information technology, RZ also establish a means of
membangun sarana komunikasi seperti facebook, communication such as facebook, twitter, email, sms,
twitter, email, sms, telpon dan live chat untuk phone and live chat to facilitate service.
mempermudah pelayanan.

122 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


TATA KELOLA LEMBAGA | GOVERNANCE OF INSTITUTIONS

Keterbukaan informasi yang terjadi pada era ini juga Disclosure of information that occurs in this era also
menjadi akses bagi lembaga sebagai sarana untuk be access for the institution as a means to inform
memberikan informasi implementasi pemberdayaan the implementation of empowerment through social
melalui social media (twitter, facebook) secara media (twitter, facebook). Until the end of 2015 the
update. Hingga akhir 2015 jumlah follower twitter number of RZ’s twitter followers has reached 126
RZ telah mencapai 126.137follower, jumlah follower 137 followers, RZ instagram followers has reached 17
instagram RZ telah mencapai 17.373 followerdan 373 followers and Facebook has reached 426 427
fanspageFacebook telah mencapai 426.427like.Selain fanspage like. In addition to marketing tools, social
sarana pemasaran, media sosial juga digunakan untuk media is also used for two-way communication
menjalin komunikasi dua arah antara masyarakat between the community and the institution.
dengan lembaga.

Dalam rangka transparansi laporan, RZ melakukan In the framework of the transparency report, RZ
update informasi secara harian dan berkala. Untuk update the information daily and periodic. For
informasi yang di update harian, para stakeholder bisa information on daily updates, stakeholders can see
melihatnya di website www.rumahzakat.org, twitter, it in www.rumahzakat.org, twitter, instagram and
instagram dan facebook. Sementara untuk informasi facebook. As for the information that is updated
yang di update secara berkala, lembaga menerbitkan regularly, RZ also publishes RZ Magz, the monthly
RZ Magz, yaitu majalah bulanan yang terbit 1 bulan magazine published one month and given to
sekali dan diberikan kepada donatur yang berdonasi donators who donate through branch offices.
melalui kantor cabang.

Berikut adalah media centre resmi RZ ; The following is RZ official media centre;
Call Centre : 08041001000 Call Centre : 08041001000
SMS Centre : 081573001555 SMS Centre : 081573001555
Email Centre : welcome@rumahzakat.org Email Centre : welcome@rumahzakat.org
Website : rumahzakat.org Website : rumahzakat.org
Twitter : @rumahzakat Twitter : @rumahzakat
Facebook : Rumah Zakat Facebook : Rumah Zakat
Instagram : @rumahzakat Instagram : @rumahzakat
Whatsapp : 081573001555 Whatsapp : 081573001555
BBM : 5d4f850c BBM : 5d4f850c

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 123


124 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015
KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

KERJASAMA 2015
COOPERATION IN 2015

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 125


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

MOBIL KLINIK KELILING MOBILE CLINIC CAR


Program Mobil Klinik Keliling mampu memfasilitasi Mobile clinic car program is able to facilitate the
masyarakat miskin dan kurang mampu dalam poor and underprivilledg people in accessing health
menjangkau layanan kesehatan serta miningkatkan services as well as improving community’s health level
taraf kesehatan masyarakat serta memudahkan and enable them to get free health care, including
mereka mendapatkan layanan kesehatan gratis, health screening, treatment, supplementary feeding,
diantaranya pemeriksaan kesehatan, pengobatan, health counseling, ultrasound and clean and healthy
pemberian makanan tambahan, penyuluhan lifestyle education for the community.
kesehatan, pemeriksaan USG dan bina PHBS bagi
masyarakat.

Program Mobil Klinik Keliling telah bersinergi dengan: Mobile clinic car program has synergy with:
Adira Insurance Syariah di implementasikan Adira Insurance Sharia implemented with a name of
dengan nama program mobil klinik keliling Adira Adira’s mobile clinic car program which operates in
beroperasional di tempat wilayah binaan RZ, yaitu RZ’s target area, such as West Jakarta, Tangerang,
daerah Jakarta Barat, Tangerang, Bogor dan Bekasi Bogor and Bekasi, total number of Beneficiaries of
total jumlah Penerima Manfaat layanan ini sudah these services has reached as many as 15 177 people.
mencapai sebanyak 15.177 Orang.

Tower Bersama Group, yang beroperasi didaerah Tower Bersama Group, the Mobile clinic car operates
Mobil Klinik Sehat Keliling Sumbagut, Jateng, Solo, in Sumbagut, Central Java, Solo, Malang / Kediri, West
Malang/Kediri, Jabar dan Palembang. Mobil Klinik Java and Palembang. Indosat Center’s Mobile clinic
Keliling Indosat Pusat, PT (corp) dilaksanakan di 4 car, PT (corp) operates in four cities by the number of
kota dengan jumlah aksi dilakukan di 7 titik yaitu actions carried out in seven points, namely West Java,
Jabar, Makassar, Yogyakarta dan Jayapura. Makassar, Yogyakarta and Jayapura.

AMBULANCE AMBULANCE
Program ini berjalan dengan adanya pengadaan The program is run by providing a vehicle, escorting
armada, pengantaran pasien dan pengantaran patient and delivering dead body. Implementation
jenazah. Pelaksanaan pelayanan pengantaran gratis of the free delivery service in accordance with
sesuai dengan spesifikasi kebutuhannya, pengantaran specifications of needs, timely delivery, free
tepat waktu, pelayanan ambulance gratis yang ambulance with good quality service, and delivery is
berkualitas, dan pengantaran dilakukan dengan done safely.
selamat.

Program Ambulance telah bersinergi dengan : Ambulance Program has synergy with:
Adira Insurance Syariah, Implementasi layanan mobil Adira Insurance Sharia, Implementation of ADIRA’s
ambulance ADIRA ini berupa layanan pengantaran ambulance services in the form of escorting patient
jenazah, pasien, siaga sehat dan lain-lain. Jumlah and delivering dead body, healthy service action and
penerima manfaat selama periode Maret – September others. The number of beneficiaries during the period
2015 sebanyak 263 orang. Selama periode Maret- of March to September, 2015 are 263 people and from
September 2015 jumlah pengantaran mencapai March to September 2015 are 263 Delivery. So that
263 Pengantaran. Sehingga rata-rata setiap bulan the average monthly deliveries reached 44 times or
mencapai 44 pengantaran atau 88% tingkat 88% level of productivity.
produktivitasnya.

ZIS Rohis Lintas Arta, Program Ambulance gratis ZIS Rohis Lintas Arta, free Ambulance Program
diimplementasikan didaerah Tanggerang dan implemented in the area of Tangerang and East
Jakarta Timur. Program Ambulance gratis DKM AHM Jakarta. DKM AHM’s Free Ambulance Program
diimplementasikan didaerah Jakarta Timur. implemented in East Jakarta area.

126 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

MOBIL PERPUSTAKAAN KELILING MOBILE LIBRARY CAR


Mobil Perpustakaan Keliling merupakan Program Mobile library car is a program to provide learning
pengadaan media pembelajaran berupa kendaraan media in the form of vehicle (car) designed for mobile
mobil yang didesain untuk mobile dan bisa and able to bring attractive learning athmosphere,
menghadirkan nuansa pembelajaran yang atraktif, consisting of books, audio-visual equipment, and
terdiri dari buku, audio visual, serta Komputer yang computers which are connected to the Internet. The
terhubung ke internet sasarannya adalah Masyarakat target of this program is the needy and society which
yang benar-benar minim fasilitas dan membutuhkan, has really minimal facilities, including from street
diantaranya dari kalangan anak jalanan, PAUD, TPA, children, ECE (early childhood education), TPA (al-
Panti Sosial, Rumah Singgah, dan untuk SD negeri quran education center), Social Institutions, Shelter,
bisa dilakukan dengan pertimbangan yang benar- and for public school that really need this facility.
benar membutuhkan.

Perum LPPNPI AirNav Indonesia bersinergi dengan Perum LPPNPI AirNav Indonesia together with RZ in
RZ dalam program ini. yang beroperasi di Tangerang this program. operates in Tangerang and the Greater
dan Jabodetabek pada bulan Februari 2016-Januari Jakarta in February -January 2017.
2017.

BANTUAN PENDIDIKAN EDUCATION ASISTANCE


Program CSR pendidikan ini merupakan kegiatan CSR education program is a program of activities
yang mendukung program pemerintah mengurangi that support the government to reduce the dropout
angka putus sekolah bagi anak usia sekolah dengan rate for school-age children in elementary, junior high,
jejang SD, SMP, SMA dan menjamin kelangsungan high school level as well as ensure the continuity of
pendidikan anak. children’s education.

Kami bersinergi dalam implementasi program We work together in the implementation of


pendidikan melalui pemberian bantuan beasiswa, educational programs through the provision of
pengelolaan Sekolah Juara RZ, pembangunan scholarships, management of RZ’s juara school, the
infrastruktur sekolah, penyediaan sarana prasarana construction of school infrastructure, provision of
sekolah. school medium.

Di tahun 2015 RZ bekerjasama dengan Adira In 2015, RZ in cooperation with Adira Insurance
Insurance Syariah, Penerima Manfaat Beasiswa Adira Sharia, Adira Scholarship Beneficiaries are 100
sebanyak 100 Anak dari jenjang SD-SMA. Yang terdiri Children from elementary-high school level.
dari SD sebanyak 40 anak, SMP 30anak dan SMA Consisting of 40 children from elementary school,
30 anak. Para Penerima Manfaat program ini adalah 30 children from junior high school and 30 children
Anak-anak tukang kuli panggul, tukang becak yang from senior high school. Beneficiaries of this program
ada di Stasiun Tugu Yogyakarta dengan usia sekolah are children of porters, rickshaw driver in Yogyakarta
jenjang SD, SMP dan SMA. Program beasiswa ini Tugu Station with elementary, junior high and high
berlangsung dengan pemberian beasiswa, pemberian school school-age. The scholarship program is
biaya transport anak, pembinaan dan vocational accompanied with scholarships, transportation fees,
training, parenting school atau pembinaan orang tua coaching and vocational training, parenting school
dan pemberian asuransi kesehatan anak selama 12 or parents coaching and the provision of children’s
bulan. health insurance for 12 months.

Islamic Development Bank (OIC Alliance) Jumlah Islamic Development Bank (OIC Alliance), Number
penerima manfaat dari Kafel YTM 007 sebanyak 550 of beneficiaries of Kafel YTM 007 are 550 children,
anak, Kafel YTM 009 sebanyak 250 anak, Hasene Kafel YTM 009 are 250 children, and Hasene are 295
sebanyak 295 anak. Total anak yang mendapat children. Total of children who received OIC special
beasiswa khusus OIC adalah sebanyak 1.095 anak scholarships are 1,095 orphans.
yatim.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 127


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

RASBI Bank Indonesia bersinergi dengan RZ dalam RASBI Bank Indonesia together with RZ in
Pembiayaan Operasional SD Juara Jakarta Barat, Jl. Financing Operational of SD Juara West Jakarta, Jl.
Kemanggisan Pulo, Palmerah, Jakarta Barat. Dengan Kemanggisan Pulo, Palmerah, West Jakarta. With the
jumlah Penerima Manfaat 117 siswa SD. number of Beneficiaries are 117 elementary students.

Program peduli pendidikan persembahan PT Care for education program by PT Gramedia, in the
Gramedia, dalam bentuk renovasi perpustakaan yang form of a library renovation that includes the addition
meliputi penambahan/peremajaan sarana prasarana / renovation of infrastructures of the library. Library
perpustakaan. Program Renovasi Perpusttakaan ini renovation program provides benefits for society and
memberikan manfaat bagi masyarakat maupun siswa students that become the library visitors.
yang menjadi pengunjung perpustakaan tersebut. ZIS Rohis Lintas Arta Synergized with RZ in “Free
ZIS Rohis Lintas Arta Bersinergi dengan RZ dalam assistance for Sekolah Juara” for Juara Elementary
Bantuan Bebas Sekolah Juara untuk Sekolah SD Juara School in East Jakarta.
Jakarta Timur.

DKM AHM bersinergi dengan RZ dalam program DKM AHM synergized with RZ in the scholarship
beasiswa bagi anak-anak kurang mampu didaerah program for underprivileged children in East Jakarta.
Jakarta Timur.

Majelis Ta’lim Telkomsel (MTT) bersinergi dengan RZ Majelis Ta’lim Telkomsel (MTT) RZ together with the
dalam program beasiswa khusus. Penerima manfaat special scholarship program. The beneficiaries of
dari program ini sebanyak 457 orang yang berada this program as many as 457 people were located in
didaerah Sumbagut, Sumbagteng, Sumbagsel, Sumbagut, Sumbagteng, Sumbagsel, the greater of
Jabodetabek, Jabar, Jateng &DIY, Jatim, Sulawesi. jakarta, West Java, Central Java and Yogyakarta, Java,
PT. Paragon Technology and Innovation bersinergi Sulawesi. PT. Paragon Technology and Innovation in
dengan RZ dalam Operasional dan Branding Kelas SD synergy with RZ for Operational assistance and Class
Juara Jakarta Selatan, Untuk penerima manfaat di SD Branding of SD Juara South Jakarta, There are 134
Juara ini sebanyak 134 siswa. students in SD Juara south Jakarta.

SUPERQURBAN SUPERQURBAN
Ibadah Qurban memiliki makna yaitu menjadi bentuk Qurbani is a form of obedience to Allah SWT that
ketaatan kepada Allah SWT disertai dengan niat yang is accompanied by a sincere intention to be worth
ikhlas sehingga bernilai Ibadah. Ibadah Qurban juga worship. Qurbani also provide empowerment value
memberikan nilai manfaat pemberdayaan kepada benefits to the community not only in Idul Qurban
masyarakat secara berkelanjutan bukan hanya but also sustainable, through SuperQurban program,
terbatas saat Hari Raya Idul Qurban saja, melalui qurbani provide value and empowerment benefits
program Superqurban menjadikan ibadah qurban more widely and in a longer time for the community.
mempunyai nilai manfaat dan pemberdayaan lebih
luas dan dalam waktu lebih lama bagi masyarakat.

Pada tahun 2015/1436 H, ACC bersinergi dalam In the year 2015/1436 H, ACC together with RZ in
program Superqurban sebanyak 27 ekor Sapi SuperQurban program by participating with 27 Ox or
atau setara dengan 9.450 kaleng kornet. Kornet as same as 9,450 cans of corned beef. SuperQurban
Superqurban didistribusikan oleh RZ ke ke 59 Kantor Corned distributed by RZ to 59 ACC offices
ACC di seluruh Indonesia. Distribusi dilakukan sejak throughout Indonesia. Distribution is done from
bulan Agustus 2015 sampai September 2015. Proses August 2015 through September 2015. The corned
distribusi kornet dilakukan dengan pengantaran distribution process performed by direct delivery
langsung ke kantor ACC untuk lokasi kantor yang to the ACC office to office where RZ service point
terdapat kantor layanan RZ, dan untuk daerah diluar located, and to areas outside RZ service points’ reach
jangkaun kantor layanan RZ distribusi dilakukan distribution is done through courier.
melalui jasa ekspedisi. Program Superqurban 27 ekor
Sapi menghasilkan 9.450 kaleng kornet.

128 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

RAMADHAN RAMADAN
Bulan Ramadhan merupakan bulan yang istimewa Ramadan is a special month for Muslims around
bagi umat Islam yang beriman di seluruh penjuru the world. In this holy month, the value of worship
dunia. Dibulan suci ini, nilai ibadah mendapat imbalan has been rewarded a thousand fold compared to
seribu kali lipat dibandingkan dengan bulan lainnya. other months. There are many programs organized
Ada banyak program yang diselenggarakan oleh by mosques and social institutions, one of which is
masjid maupun lembaga social, salah satunya yaitu Quran and sajadah spreasing. The purpose of this
tebar qur’an dan sajadah. Tujuan dari program ini program is to share with others who are less able to
adalah berbagi dengan sesama yang kurang mampu provide paraphernalia for worship..
dengan memberikan perlengkapan ibadah. In 2015 RZ synergized with the BPJS kesehatan
Pada tahun 2015 RZ bersinergi dengan BPJS in Senyum Ramadan program 1436 H. Quran and
kesehatan dalam program senyum ramadhan 1436 H. sajadah successfully distributed to BPJS offices in 11
Qur’an dan Sajadah berhasil didistribusikan ke kantor cities in Indonesia as many as 158 Pack of sajadah and
BPJS di 11 Kota di Indonesia sebanyak 158 Paket 1,836 Qur’an.
Sajadah dan 1.836 Al Qur’an.
RZ also synergized with PT Gramedia in Ramadan
RZ juga bersinergi dengan PT Gramedia dalam program, 250 Ifthar packages (BBP) at Gramedia
program Ramadhan, 250 paket Berbagi Buka Puasa Matraman and 200 Ifthar Package in Gramedia
(BBP) di Gramedia Matraman dan 200 Paket BBP di Depok.
Gramedia Depok.

Majelis Ta’lim Telkomsel (MTT) bersinergi dengan RZ Majelis Ta’lim Telkomsel (MTT) in synergy with RZ in
dalam program Ramadhan tahun 1436 Hijriyah, BBP Ramadan program in 1436 Hijri, 6250 ifthar packages,
sebanyak 6250 paket, BLK sebanyak 230 paket dan BLK many as 230 packages and 330 packages of
KLY sebanyak 330 paket yang disalurkan didaerah KLY channeled to Sumbagut area, Sumbagteng,
Sumbagut, Sumbagteng, Sumbagsel, Jabodetabek, Sumbagsel, Jabodetabek, West Java, Central Java
Jabar, Jateng & DIY, Jatim, Kalimantan, Sulawesi, Bali and Yogyakarta, Java , Kalimantan, Sulawesi, Bali
Nusra, Papua. Nusra, Papua.

Bulan Ramadhan 1435 H, kegiatan Berbagi Buka Ramadan 1435 H, Ifthar event with 1,000 Orphans
Puasa Bersama 1.000 Anak Yatim dan Dhuafa PT and Dhuafa PT SRIBOGA FLOUR MILL held in five
SRIBOGA FLOUR MILL diselenggarakan di 5 kota major cities in Indonesia, namely Jakarta, Bandung,
besar di Indonesia yaitu Jakarta, Bandung, Semarang, Semarang, Yogyakarta, and Surabaya, with the
Yogyakarta, dan Surabaya dengan jumlah penerima number of beneficiaries as many as 5015 children.
manfaat sebanyak 5.015 anak.

KHITANAN MASSAL MASS CIRCUMCISION


Merupakan program layanan khitan gratis bagi anak- Is a program of free circumcision service for needy
anak yang membutuhkan. Dalam program ini RZ children. In this program RZ synergized with Majelis
bersinergi dengan Majelis Ta’lim Telkomsel (MTT), Ta’lim Telkomsel (MTT), Beneficiaries of this mass
Penerima Manfaat dari program layanan Khitanan circumcision program services are 134 children from
Massal ini sebanyak 134 orang didaerah Sumbagsel Sumbagsel and East Java region.
dan Jatim.

Perum LPPNPI AirNav Indonesia Khitanan Massal Perum LPPNPI AirNav Indonesia, AirNav Indonesia
AirNav Indonesia dilaksanakan di Masjid Kantor Pusat Mass Circumcision held at Headquarters Masjid of
AiNav Indonesia Jl. IR. Juanda, Kelurahan Karang AiNav Indonesia Jl. IR. Juanda, Karang Anyar Village,
Anyar, Kecamatan Neglasari, kota Tangerang pada Neglasari subdistrict, Tangerang on December 23,
tanggal 23 Desember 2015, penerima manfaat dari 2015, the beneficiaries of this program amounted to
program ini sebesar 161 orang. 161 people.

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 129


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

WATER WELL
Program pengadaan sarana air bersih dan sanitasi WATER WELL
publik di wilayah ICD atau wilayah dengan komunitas A program to provide clean water and public
masyarakat yang memiliki keterbatasan akses sanitation in ICD or regions with communities that
terhadap sarana air bersih. Program ini merupakan have limited access to clean water facilities. This
penunjang implementasi perilaku hidup bersih di program is supporting the implementation of clean
lokasi implementasi. Program ini bertujuan untuk and healthy lifestyle on-site implementation. The
menyediakan fasilitas dan sanitasi air bersih serta program aims to provide clean water and sanitation
meningkatkan taraf kesehatan masyarakat. facilities as well as improve public health.

Dalam implementasi program ini RZ bekerjasama


dengan Perum LPPNPI AirNav Indonesia. WaterWell RZ in cooperation with Perum LPPNPI AirNav
dibangun di 5 lokasi. Indonesia implemented this program. Waterwell built
in five locations.
LOTTE MART INDONESIA (SHOPPING CHARITY)
Lotte mart bersinergi dengan RZ dalam program LOTTE MART INDONESIA (SHOPPING CHARITY)
shopping charity, Hasil dari shopping charity Lotte mart together with RZ in charity shopping
disalurkan ke dalam beberapa program yaitu, program, results from charity shopping channeled
program bantuan infrastruktur, bantuan pendidikan into some programs, namely, infrastructure support
dan kesehatan. Program ini ditujukan untuk warga programs, education and health assistance. The
kurang mampu yaitu warga yang kurang memiliki program is intended for poor people, namely people
akses pendidikan dan kesehatan serta tidak memiliki who lack access to education and health, and does
fasilitas MCK yang memadai karena latar sosial not have adequate toilet facilities for middle to
ekonomi yang menengah ke bawah. bottom socio-economic background.

Jumlah Penerima Manfaat : Number of Beneficiaries:

Jumlah PM/ Total of


Program/ Program
Beneficiaries

Renovasi Toilet dan Dapur/ Toilet and Kitchen 13 Store : Jakbar, Tangerang. Jaksel, Jakpus, Jakut,
700 KK/ Family
Remodeling Medan, Solo, Makasaar, Bandung, Bekasi
SIaga Banjir/ Flood Alert Jakarta dan Tangerang
Beasiswa Ceria/ Ceria Scholarship 390 siswa/ Students
Ambulance Gratis/ Free Ambulance 13 Store : Jakbar, Tangerang. Jaksel, Jakpus, Jakut, 2.494 pengantaran/ Delivery
Siaga Sehat Store/ Healthy Standby Store Medan, Solo, Makasaar, Bandung, Bekasi 1.883 orang/ People
Ramadhan/ Ramadhan 1.300 orang/ People
Siaga Sehat Asap/ Healthy Standby Smoke Kalimantan Selatan/ South Kalimantan 323 orang/ People

130 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

PUBLIKASI MEDIA MEDIA PUBLICATION

Media/ Media Tanggal/ Date Konten/ Content Link/ Berita/ News

http://radaronline.co.id/2015/12/01/rz-dan-korps-marinir-tanam-450-bibit-
Radar Online 01/12/15 Hijaukan Indonesia
mangrove/
http://www.republika.co.id/berita/Sport/arena-Sport/15/12/02/nyq5m0336-
Prestasi Siswa
Republika Online 03/12/15 siswa-dari-sd-binaan-rumah-zakat-jadi-yang-terbaik-di-kejuaraan-National-
Juara
memanah
http://swa.co.id/business-strategy/management/nama-lotte-mart-meroket-ini-
SWA Online 05/12/15 LotteMart Meroket
rahasianya
https://www.chanelmuslim.com/pernik/pasca-kabut-asap-rumah-zakat-tanam-
Channel Muslim 10/12/15 Hijaukan Indonesia
6276-bibit-pohon-di-23-kota-di-indonesia/14722/
http://radaronline.co.id/2015/12/07/pasca-bencana-asap-rz-tanam-1000-
Radar Online 11/12/15 Hijaukan Indonesia
pohon-di-pekanbaru/
Pikiran Rakyat Aksi Peduli http://www.pikiran-rakyat.com/National/2015/12/16/353909/rz-bantu-korban-
16/12/15
Online Bencana Flood in-di-aceh-singkil?utm_source=twitterfeed&utm_medium=twitter
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/bandung-raya/2015/12/15/353773/rwi-adakan-
16/12/15 Desa Qur'an
Online desa-quran-di-11-titik
Suara Merdeka 16/12/15 Zakat http://berita.suaramerdeka.com/smcetak/zakat-dikembangkan-lebih-produktif/
Pikiran Rakyat Aksi Peduli http://www.pikiran-rakyat.com/National/2015/12/16/353909/rz-bantu-korban-
17/12/15
Online Bencana Flood in-di-aceh-singkil
http://radaronline.co.id/2015/12/20/jelang-liburan-sekolah-rz-bekasi-gelar-
Radar Online 21/12/15 Mass Circumcission
sunatan-massal
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/bandung-raya/2015/12/21/354387/rz-bagikan-
21/12/15 Pekan Berbagi
Online 150-nasi-untuk-tuna-wisma-pengamen-dan-lansia
http://www.tribunnews.com/tribunners/2015/12/21/rumah-zakat-bagikan-150-
Tribun News 21/12/15 Pekan Berbagi
nasi-bungkus
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/National/2015/12/22/354521/rz-peringati-hari-
22/12/15 Hari Ibu
Online ibu-bersama-neno-warisman
http://www.rri.co.id/post/berita/230087/daerah/peringati_hari_ibu_neno_
RRI 22/12/15 Hari Ibu
warisman_semangati_wanita_aceh.html
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/info-haji/2015/12/23/354642/kurniawan-anak-
23/12/15 Umroh Anak Juara
Online tukang-sapu-dapat-umrah-gratis
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/National/2015/12/29/355302/rz-salurkan-510-
29/12/15 Superqurban
Online superqurban-di-kampung-nelayan
http://khazanah.republika.co.id/berita/dunia-islam/wakaf/15/12/29/o04gq0319-
Republika Online 30/12/15 Superqurban
rz-salurkan-510-superqurban-di-kampung-nelayan
http://khazanah.republika.co.id/berita/dunia-islam/wakaf/16/01/01/o09wkv319-
Republika Online 31/12/15 Beasiswa PLN
lazis-pln-luncurkan-beasiswa-untuk-smp-juara
Prestasi Siswa http://www.republika.co.id/berita/pendidikan/eduaction/15/11/02/nx6ke0351-
Republika Online 02/11/15
Juara sd-juara-cimahi-borong-10-piala-lomba-akidah
CNN Prestasi Siswa
03/11/15 http://id.cnninterNational.co/sd-juara-cimahi-borong-10-piala-lomba-akidah/
InterNational Juara
http://radaronline.co.id/2015/10/31/resi-1st Winner-lomba-film-animasi-
Radar Online 03/11/15 Prestasi Anak Juara
National/
Kegiatan Siswa http://radaronline.co.id/2015/11/04/kementerian-lingkungan-hidup-kunjungi-sd-
Radar Online 04/11/15
Juara juara-bandung/
Berbagi Air http://khazanah.republika.co.id/berita/dunia-islam/wakaf/15/10/19/nwgtt6313-
Republika Online 06/11/15
Kehidupan rumah-zakat-bantu-warga-boyolali-penuhi-kebutuhan-air-bersih
Aktivitas Siswa http://radaronline.co.id/2015/11/06/smp-juara-pekanbaru-laksanakan-
Radar Online 06/11/15
Juara pemeriksaan-rutin-kesehatan-siswa/
Prestasi Siswa http://radaronline.co.id/2015/11/06/sd-juara-pekanbaru-raih-5-gelar-di-lomba-
Radar Online 09/11/15
Juara puisi-pesta-rakyat/
http://www.republika.co.id/berita/dunia-islam/islam-nusantara/15/11/10/
Republika Online 12/11/15 Kerjasama Mitra
nxlp1h384-optimalkan-penyaluran-zakat-lazis-pln-gandeng-lembaga-filantropi

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 131


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

Media/ Media Tanggal/ Date Konten/ Content Link/ Berita/ News

http://radaronline.co.id/2015/12/01/rz-dan-korps-marinir-tanam-450-bibit-
Radar Online 01/12/15 Hijaukan Indonesia
mangrove/
http://www.republika.co.id/berita/Sport/arena-Sport/15/12/02/nyq5m0336-
Prestasi Siswa
Republika Online 03/12/15 siswa-dari-sd-binaan-rumah-zakat-jadi-yang-terbaik-di-kejuaraan-National-
Juara
memanah
http://swa.co.id/business-strategy/management/nama-lotte-mart-meroket-ini-
SWA Online 05/12/15 LotteMart Meroket
rahasianya
https://www.chanelmuslim.com/pernik/pasca-kabut-asap-rumah-zakat-tanam-
Channel Muslim 10/12/15 Hijaukan Indonesia
6276-bibit-pohon-di-23-kota-di-indonesia/14722/
http://radaronline.co.id/2015/12/07/pasca-bencana-asap-rz-tanam-1000-
Radar Online 11/12/15 Hijaukan Indonesia
pohon-di-pekanbaru/
Pikiran Rakyat Aksi Peduli http://www.pikiran-rakyat.com/National/2015/12/16/353909/rz-bantu-korban-
16/12/15
Online Bencana Flood in-di-aceh-singkil?utm_source=twitterfeed&utm_medium=twitter
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/bandung-raya/2015/12/15/353773/rwi-adakan-
16/12/15 Desa Qur'an
Online desa-quran-di-11-titik
Suara Merdeka 16/12/15 Zakat http://berita.suaramerdeka.com/smcetak/zakat-dikembangkan-lebih-produktif/
Pikiran Rakyat Aksi Peduli http://www.pikiran-rakyat.com/National/2015/12/16/353909/rz-bantu-korban-
17/12/15
Online Bencana Flood in-di-aceh-singkil
http://radaronline.co.id/2015/12/20/jelang-liburan-sekolah-rz-bekasi-gelar-
Radar Online 21/12/15 Mass Circumcission
sunatan-massal
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/bandung-raya/2015/12/21/354387/rz-bagikan-
21/12/15 Pekan Berbagi
Online 150-nasi-untuk-tuna-wisma-pengamen-dan-lansia
http://www.tribunnews.com/tribunners/2015/12/21/rumah-zakat-bagikan-150-
Tribun News 21/12/15 Pekan Berbagi
nasi-bungkus
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/National/2015/12/22/354521/rz-peringati-hari-
22/12/15 Hari Ibu
Online ibu-bersama-neno-warisman
http://www.rri.co.id/post/berita/230087/daerah/peringati_hari_ibu_neno_
RRI 22/12/15 Hari Ibu
warisman_semangati_wanita_aceh.html
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/info-haji/2015/12/23/354642/kurniawan-anak-
23/12/15 Umroh Anak Juara
Online tukang-sapu-dapat-umrah-gratis
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/National/2015/12/29/355302/rz-salurkan-510-
29/12/15 Superqurban
Online superqurban-di-kampung-nelayan
http://khazanah.republika.co.id/berita/dunia-islam/wakaf/15/12/29/o04gq0319-
Republika Online 30/12/15 Superqurban
rz-salurkan-510-superqurban-di-kampung-nelayan
http://khazanah.republika.co.id/berita/dunia-islam/wakaf/16/01/01/o09wkv319-
Republika Online 31/12/15 Beasiswa PLN
lazis-pln-luncurkan-beasiswa-untuk-smp-juara
Prestasi Siswa http://www.republika.co.id/berita/pendidikan/eduaction/15/11/02/nx6ke0351-
Republika Online 02/11/15
Juara sd-juara-cimahi-borong-10-piala-lomba-akidah
CNN Prestasi Siswa
03/11/15 http://id.cnninterNational.co/sd-juara-cimahi-borong-10-piala-lomba-akidah/
InterNational Juara
http://radaronline.co.id/2015/10/31/resi-1st Winner-lomba-film-animasi-
Radar Online 03/11/15 Prestasi Anak Juara
National/
Kegiatan Siswa http://radaronline.co.id/2015/11/04/kementerian-lingkungan-hidup-kunjungi-sd-
Radar Online 04/11/15
Juara juara-bandung/
Berbagi Air http://khazanah.republika.co.id/berita/dunia-islam/wakaf/15/10/19/nwgtt6313-
Republika Online 06/11/15
Kehidupan rumah-zakat-bantu-warga-boyolali-penuhi-kebutuhan-air-bersih
Aktivitas Siswa http://radaronline.co.id/2015/11/06/smp-juara-pekanbaru-laksanakan-
Radar Online 06/11/15
Juara pemeriksaan-rutin-kesehatan-siswa/
Prestasi Siswa http://radaronline.co.id/2015/11/06/sd-juara-pekanbaru-raih-5-gelar-di-lomba-
Radar Online 09/11/15
Juara puisi-pesta-rakyat/
http://www.republika.co.id/berita/dunia-islam/islam-nusantara/15/11/10/
Republika Online 12/11/15 Kerjasama Mitra
nxlp1h384-optimalkan-penyaluran-zakat-lazis-pln-gandeng-lembaga-filantropi
http://video.metrotvnews.com/play/2015/11/14/450786/hujan-tak-hapus-jejak-
Metrotvnews 17/11/15 MaskerINdonesia
mereka-yang-bekerja-di-balik-kabu

132 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

Media/ Media Tanggal/ Date Konten/ Content Link/ Berita/ News

Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/jawa-barat/2015/11/17/350231/relawan-rz-bantu-


18/11/15 Flood in Bogor
Online korban-Flood in-bogor
Radar Online 18/11/15 Flood in Bogor http://radaronline.co.id/2015/11/18/relawan-rz-bantu-korban-Flood in-bogor/
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/foto/2015/11/19/350465/siswa-sd-juara-
19/11/15 Hari Anak
Online peringati-hari-anak-sedunia
Berbagi Air http://radaronline.co.id/2015/11/19/rz-salurkan-24-000-liter-air-bersih-di-
Radar Online 19/11/23
Kehidupan majalengka/
http://radaronline.co.id/2015/11/19/dari-sumbawa-ke-ntt-relawan-rz-bantu-
Radar Online 19/11/27 Gempa Alor
korban-gempa/
Pikiran Rakyat Kegiatan Siswa http://www.pikiran-rakyat.com/pendidikan/2015/11/19/350519/sd-juara-
20/11/15
Online Juara bandung-peringati-hari-hak-asasi-anak-sedunia
Kegiatan Siswa http://radaronline.co.id/2015/11/20/sd-juara-bandung-peringati-hari-hak-asasi-
Radar Online 20/11/15
Juara anak-sedunia/
Kegiatan Siswa http://www.galamedianews.com/peristiwa-5/55080/gelar-aksi-solidaritas-
Galamedia News 20/11/15
Juara peringatan-hari-anak-sedunia.html
Radar Online 23/11/15 HijaukanINdonesia http://radaronline.co.id/2015/11/23/rz-tanam-500-mangrove-di-untia-makassar/
http://m.republika.co.id/berita/National/daerah/15/11/22/ny7ki7384-peringati-
Republika Online 23/11/15 HijaukanINdonesia
hari-pohon-rumah-zakat-tanam-700-pohon-di-alunalun-malang
Palestine Solidarity http://foto.detik.com/readfoto/2015/11/23/112411/3077792/157/1/aksi-dukungan-
Detik 23/11/15
Day untuk-warga-palestina-di-cfd
Palestine Solidarity
Inilah.com 23/11/15 http://foto.inilah.com/read/detail/79795/palestine-solidarity-day
Day
Palestine Solidarity
Oke Zone 23/11/15 http://foto.okezone.com/view/2015/11/22/1/22089/palestine-solidarity-day
Day
Palestine Solidarity
Republika Online 23/11/15 http://www.rmol.co/read/2015/11/23/225517/1/Palestine-Solidarity-Day-
Day
Kegiatan Siswa http://radaronline.co.id/2015/11/23/smp-juara-pekanbaru-laksanakan-lomba-
Radar Online 24/11/15
Juara bbs-2015/
http://www.republika.co.id/berita/National/daerah/15/11/25/nycxs4284-rz-
Republika Online 25/11/15 Kampung Lukis
berdayakan-warga-melalui-kampung-lukis
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/jawa-barat/2015/11/26/351393/rz-beri-rumah-
26/11/15 Ibu Wiwin
Online kontrakan-untuk-driver-gojek-yang-bawa-anak
Radar Online 26/11/16 Kampung Lukis http://radaronline.co.id/tag/rz-berdayakan-warga-melalui-kampung-lukis/
http://m.okezone.com/read/2015/11/26/338/1256184/driver-go-jek-
Oke Zone 26/11/20 Ibu Wiwin
penggendong-bayi-dapat-bantuan-rumah-kontrakan
http://news.metrotvnews.com/read/2015/11/27/195201/pengemudi-go-jek-
Metrotvnews 27/11/15 Ibu Wiwin
pembawa-anak-terima-bantuan-dari-luar-
http://news.metrotvnews.com/read/2015/11/27/195215/wiwin-janji-tak-bawa-
Metrotvnews 27/11/15 Ibu Wiwin
balita-lagi-saat-ngojek
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/olah-raga/2015/11/26/351397/tim-takraw-sd-
27/11/15 Ibu Wiwin
Online juara-cimahi-bawa-pulang-2-piala
Palestine Solidarity http://m.antaranews.com/berita/532154/palestine-solidarity-day-2015-
Antara News 30/11/15
Day berlangsung-meriah
Palestine Solidarity http://m.antaranews.com/berita/532159/opick-lelang-syal-bantu-korban-
Antara News 30/11/15
Day palestina
Palestine Solidarity http://m.jpnn.com/read/2015/11/29/341582/Melly-Goeslaw-Bersama-Musisi-
JPPN 30/11/15
Day Menyemarakkan-%E2%80%98Deklarasi-Senayan-2015%E2%80%99-
Palestine Solidarity http://m.republika.co.id/berita/dunia-islam/islam-nusantara/15/11/29/
Republika Online 30/11/15
Day nykrx0301-dai-cilik-curi-hati-pengunjung-palestina-solidarity-day-2015
Palestine Solidarity
Metrotvnews 30/11/15 http://m.metrotvnews.com/read/2015/11/29/455570
Day
Palestine Solidarity http://m.republika.co.id/berita/dunia-islam/islam-nusantara/15/11/29/
Republika Online 30/11/15
Day nykrps328-syal-ustaz-bachtiar-nasir-laku-rp-100-juta
Palestine Solidarity http://m.republika.co.id/berita/dunia-islam/islam-nusantara/15/11/29/
Republika Online 30/11/15
Day nyk6m2382-kang-abik-lelang-novel-ayatayat-cinta-2-untuk-donasi-palestina

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 133


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

Media/ Media Tanggal/ Date Konten/ Content Link/ Berita/ News

Palestine Solidarity http://m.republika.co.id/berita/senggang/blitz/15/11/29/nykq5m328-kang-abik-


Republika Online 30/11/15
Day lelang-novel-aac2-untuk-palestina
Palestine Solidarity http://www.republika.co.id/berita/dunia-islam/islam-nusantara/15/11/29/
Republika Online 30/11/15
Day nykrk2301-rumah-zakat-adakan-cek-kesehatan-gratis-di-psd-2015
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/bandung-raya/2015/11/30/351857/rz-latih-30-
30/11/15 Pelatihan Petani
Online petani-kurangi-resiko-perubahan-cuaca
http://radaronline.co.id/2015/11/30/rz-latih-30-petani-kurangi-resiko-
Radar Online 30/11/15 Pelatihan Petani
perubahan-cuaca/
http://www.republika.co.id/berita/dunia-islam/wakaf/15/09/30/nvh349319-
Republika Online 01/10/15 MaskerINdonesia
cegah-bahaya-ispa-rz-bagikan-2850-masker-di-palembang
http://radaronline.co.id/2015/10/01/krisis-pangan-1750-superqurban-disalurkan-
Radar Online 01/10/15 Superqurban
ke-gunung-kidul/
Pikiran Rakyat Aktivitas Sekolah http://www.pikiran-rakyat.com/pendidikan/2015/10/01/344472/membiasakan-
01/10/15
Online Juara sedekah-sd-juara-cimahi-adakan-infak-collector
Koran Sindo Prestasi Guru
01/10/15 http://www.koran-sindo.com/news.php?r=5&n=48&date=2015-10-01
Online Sekolah Juara
http://radaronline.co.id/2015/10/02/rz-dirikan-posko-siaga-bencana-kabut-
Radar Online 02/10/15 MaskerINdonesia
asap-di-pontianak/
Pikiran Rakyat 1000 Mangrove http://www.pikiran-rakyat.com/National/2015/10/05/344932/rz-bersama-pgn-
05/10/15
Online Bersama PGN tanam-10000-batang-mangrove
1000 Mangrove
Radar Online 05/10/15 http://radaronline.co.id/tag/rz-bersama-pgn-tanam-10-000-batang-mangrove/
Bersama PGN
http://radaronline.co.id/tag/siswa-smp-juara-pekanbaru-tetap-belajar-meski-
Radar Online 08/10/15 MaskerINdonesia
pakai-masker/
http://www.republika.co.id/berita/dunia-islam/wakaf/15/10/09/nvxvq7346-rz-
Republika Online 09/10/15 MaskerINdonesia
dirikan-posko-siaga-kabut-asap-di-enam-kota
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/National/2015/10/09/345503/bersama-agmm-
09/10/15 MaskerINdonesia
Online rz-padamkan-api-di-gunung-merbabu
Koran Republika 09/10/15 MaskerINdonesia PGN dan RZ Tanam 10 Ribu Mangrove, Republika Edisi 09 Oktober 2015
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/National/2015/10/12/345820/belum-pernah-
12/10/15 MaskerINdonesia
Online dapat-bantuan-rz-bagikan-n95-ke-palangkaraya
http://www.republika.co.id/berita/National/daerah/15/10/12/nw3b1t351-banyak-
Republika Online 13/10/15 MaskerINdonesia
sekolah-libur-rz-hadirkan-homeschooling
CNN
13/10/15 MaskerINdonesia http://id.cnninterNational.co/banyak-sekolah-libur-rz-hadirkan-homeschooling/
InterNational
http://www.republika.co.id/berita/National/daerah/15/10/13/nw55x6351-
Republika Online 13/10/15 Mobile Masjid
bobotoh-serbu-mobile-masjid-di-stadion-jalak-harupat
https://www.voa-islam.com/read/silaturahim/2015/10/14/39815/bobotoh-
VoA Islam 13/10/15 Mobile Masjid
persib-serbu-mobile-masjid-di-stadion-jalak-harupat/
Pikiran Rakyat Kegiatan Siswa http://www.pikiran-rakyat.com/foto/2015/10/15/346088/siswa-sd-juara-
15/10/15
Online Juara tampilkan-aksi-teatrikal
Kegiatan Siswa Aksi Teatrikal Peringatan Hak Asasi Binatang SD Juara Bandung, Inilah Koran
Inilah Koran 16/10/15
Juara edisi 16 Oktober 2015
Koran Pikiran Kegiatan Siswa
16/10/15 Hari Hak Asasi Binatang, Pikiran Rakyat Edisi 16 Oktober 2015
Rakyat Juara
http://radaronline.co.id/2015/10/16/rz-turunkan-relawan-padamkan-api-di-
Radar Online 19/10/15 MaskerINdonesia
palangkaraya/
Pikiran Rakyat Berbagi Air http://www.pikiran-rakyat.com/National/2015/10/19/346587/rz-salurkan-
19/10/15
Online Kehidupan 39000-liter-air-bersih-untuk-2270-jiwa
Pikiran Rakyat Kegiatan Siswa http://www.pikiran-rakyat.com/pendidikan/2015/10/20/346707/smp-juara-
20/10/15
Online Juara pekanbaru-peringati-han-di-tengah-kabut-asap
Pekan Berbagi http://radaronline.co.id/2015/10/19/73-pemuda-berbagi-senyum-bersama-anak-
Radar Online 20/10/15
Senyum juara-rz/
Kegiatan Siswa http://radaronline.co.id/2015/10/20/smp-juara-pekanbaru-peringati-han-
Radar Online 21/10/15
Juara ditengah-kabut-asap/

134 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

Media/ Media Tanggal/ Date Konten/ Content Link/ Berita/ News

Pikiran Rakyat Berbagi Air http://www.pikiran-rakyat.com/bandung-raya/2015/10/23/347154/rz-salurkan-


23/10/15
Online Kehidupan 1730572-liter-air-bersih-di-10-kota
http://citizen6.liputan6.com/read/2347638/aksi-masker-indonesia-rz-salurkan-
Liputan 6 26/10/15 MaskerINdonesia
78953-masker-di-13-kota
Kegiatan Siswa http://www.republika.co.id/berita/National/daerah/15/10/26/nwt765351-smp-
Republika Online 26/10/15
Juara juara-pekanbaru-gelar-wisuda-tahfidz-quran
Berbagi Air http://radaronline.co.id/2015/10/26/rz-salurkan-1-730-572-liter-air-bersih-di-10-
Radar Online 26/10/15
Kehidupan kota/
http://www.republika.co.id/berita/National/umum/15/10/28/nwwxgz384-
Republika Online 28/10/15 MaskerINdonesia
rumah-zakat-gelar-shalat-istisqo-serentak-di-28-kota
http://www.republika.co.id/berita/inpicture/National-inpicture/15/10/28/
Republika Online 28/10/15 MaskerINdonesia
nwx3u8283-rz-gelar-shalat-istisqa-serentak-di-28-kota
Radar Online 29/10/15 MaskerINdonesia http://radaronline.co.id/2015/10/28/rz-gelar-sholat-istisqo-serentak-di-28-kota/
Radar Online 01/09/15 Penyaluran Nepal http://radaronline.co.id/2015/09/01/rz-kembali-kirimkan-2-relawan-ke-nepal/
Superqurban untuk http://citizen6.liputan6.com/read/2306946/rz-salurkan-80000-kornet-ke-4-
Liputan 6 02/09/15
Bhakesra pulau-terpencil-di-sulawesi
Superqurban untuk http://radaronline.co.id/2015/09/01/rz-salurkan-80-000-kornet-superqurban-
Radar Online 02/09/15
Bhakesra dalam-ekspedisi-bhakesra-2015/
Ekspedisi http://radaronline.co.id/2015/09/02/rz-tebar-1000-kornet-superqurban-untuk-
Radar Online 02/09/15
Superqurban wilayah-kekeringan/
Fire in Hutan http://www.republika.co.id/berita/National/daerah/15/09/03/nu3ek4351-hutan-
Republika Online 03/09/15
Rimbo rimbo-terbakar-relawan-rz-bantu-padamkan-api
Fire in Hutan http://National.republika.co.id/berita/National/daerah/15/09/03/nu3ek4351-
Republika Online 04/09/15
Rimbo hutan-rimbo-terbakar-relawan-rz-bantu-padamkan-api
Ekspedisi Bhakti http://radaronline.co.id/tag/walikota-makassar-jamu-tim-ekspedisi-bhakesra-
Radar Online 05/09/15
Kesra rz/
Ekspedisi Bhakti http://radaronline.co.id/2015/09/07/20-000-superqurban-disalurkan-ke-pulau-
Radar Online 07/09/15
Kesra muna/
Press Conference http://berita2bahasa.com/mb2b/berita/01/31399-lotte-mart-gandeng-rumah-
Berita 2 Bahasa 09/09/15
LotteMart zakat-layani-superqurban-idul-adha
Press Conference http://m.republika.co.id/berita/dunia-islam/wakaf/15/09/08/nud6r7346-
Republika Online 09/09/15
LotteMart lottemart-salurkan-dana-shopping-charityvia-rumah-zakat
Press Conference http://m.republika.co.id/berita/dunia-islam/wakaf/15/09/07/nub29m313-rz-
Republika Online 09/09/15
LotteMart target-kurban-10-ribu-kambing-dan-1300-sapi
http://radaronline.co.id/2015/09/09/jelang-idul-adha-rz-pekanbaru-gelar-
Radar Online 09/09/15 Superqurban
sosialisasi-superqurban/
Kegiatan Siswa http://radaronline.co.id/2015/09/09/peringati-haornas-siswa-sd-juara-coba-
Radar Online 09/09/15
Juara Sport-baru/
Press Conference http://www.republika.co.id/berita/dunia-islam/islam-nusantara/15/09/09/
Republika Online 10/09/15
LotteMart nueueq301-rumah-zakat-pangkas-praktik-negatif-distribusi-daging-kurban
Press Conference http://m.republika.co.id/berita/dunia-islam/islam-nusantara/15/09/07/
Republika Online 10/09/15
LotteMart nuawxo313-salurkan-daging-kurban-sampai-ke-pelosok
Press Conference http://m.republika.co.id/berita/dunia-islam/islam-nusantara/15/09/09/
Republika Online 10/09/15
LotteMart nueda4346-daging-kurban-kalengan-sudahkah-penuhi-hukum-fardhu-ain
Press Conference
SWA Online 10/09/15 http://swa.co.id/corporate/csr/rumah-zakat-dan-lotte-mart-kuatkan-kemitraan
LotteMart
Ekspedisi Bhakti http://news.detik.com/read/2015/09/07/000000/3012413/727/tim-ekspedisi-
Detik News 11/09/15
Kesra bhakesra-beri-bantuan-di-muna---sulawesi-tenggara
Ekspedisi Bhakti http://news.detik.com/read/2015/09/07/000000/3010640/727/ekspedisi-
Detik News 11/09/15
Kesra bhakesra-2015-kunjungi-warga-di-empat-pulau-terpencil-indonesia
Ekspedisi Bhakti http://news.detik.com/read/2015/09/10/000000/3015825/727/tim-bhakesra-
Detik News 11/09/15
Kesra sapa-pulau-wawonii-bumi-seribu-air-terjun
Ekspedisi Bhakti http://news.detik.com/read/2015/09/10/000000/3014674/727/setelah-muna-
Detik News 11/09/15
Kesra giliran-masyarakat-pulau-wawonii-yang-dikunjungi-bhakesra

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 135


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

Media/ Media Tanggal/ Date Konten/ Content Link/ Berita/ News

Ekspedisi Bhakti http://m.detik.com/news/advertorial-news-block/3014674/setelah-muna-


Detik News 11/09/15
Kesra giliran-masyarakat-pulau-wawonii-yang-dikunjungi-bhakesra
Ekspedisi Bhakti http://m.detik.com/news/advertorial-news-block/3015825/tim-bhakesra-sapa-
Detik News 11/09/15
Kesra pulau-wawonii-bumi-seribu-air-terjun
Ekspedisi Bhakti http://m.detik.com/news/advertorial-news-block/3010640/ekspedisi-bhakesra-
Detik News 11/09/15
Kesra 2015-kunjungi-warga-di-empat-pulau-terpencil-indonesia
Fire in Hutan http://National.republika.co.id/berita/National/daerah/15/09/03/nu3ek4351-
Republika Online 14/09/15
Rimbo hutan-rimbo-terbakar-relawan-rz-bantu-padamkan-api
Fire in Hutan http://citizen6.liputan6.com/read/2317077/relawan-rz-bantu-padamkan-sisa-
Liputan 6 14/09/15
Rimbo bara-api-hutan-rimbo
http://teknologi.news.viva.co.id/news/read/673658-situs-belanja-online-ini-
Viva News 15/09/15 Superqurban
sediakan-program-kurban
http://www.republika.co.id/berita/National/daerah/15/09/15/nupe9a351-asap-
Republika Online 15/09/15 Melawan Asap
pontianak-makin-tebal-rz-bagikan-600-masker
http://m.liputan6.com/citizen6/read/2317839/asap-semakin-tebal-di-pontianak-
Liputan 6 15/09/15 Melawan Asap
relawan-bagikan-600-masker
http://www.cnninterNational.co/situs-belanja-online-ini-sediakan-program-
CNN Indonesia 15/09/15 Superqurban
kurban/
http://berita-National-aktual.blogspot.co.id/2015/09/situs-belanja-online-ini-
Berita National 15/09/15 Superqurban
sediakan.html
http://radaronline.co.id/2015/09/21/rz-bagikan-2750-masker-ke-berbagai-
Radar Online 21/09/15 Melawan Asap
sekolah-di-pekanbaru/
Berbagi Air http://jatim.metrotvnews.com/read/2015/09/22/433639/tak-ada-bantuan-
MetroTV News 22/09/15
Kehidupan pemkab-warga-bangkalan-berebut-air-dari-lsm
http://kabarbisnis.com/read/2824154/rumah-zakat-target-salurkan-668-000-
Kabar Bisnis 22/09/15 Superqurban
superqurban
Kegiatan Siswa http://radaronline.co.id/2015/09/22/lisda-siswa-smp-bandung-1st Winner-
Radar Online 22/09/15
Juara lomba-doras/
Qurban Untuk
Radar Online 25/09/15 http://radaronline.co.id/2015/09/25/rz-sembelih-3500-kambing-dan-1300-sapi/
Perbatasan Turki
http://khazanah.republika.co.id/berita/dunia-islam/wakaf/15/09/30/nvh349319-
Republika Online 30/09/15 Melawan Asap
cegah-bahaya-ispa-rz-bagikan-2850-masker-di-palembang
http://radaronline.co.id/2015/09/30/anak-juara-rz-ikuti-kontes-angklung-se-
Radar Online 30/09/15 Prestasi Anak Juara
asia-tenggara/
Berbagi Air http://radaronline.co.id/2015/08/05/rz-salurkan-105-000-liter-air-bersih-untuk-
Radar Online 05/08/15
Kehidupan warga-gunung-kidul/
Berbagi Air http://radaronline.co.id/tag/rz-salurkan-105-000-liter-air-bersih-untuk-warga-
Radar Online 05/08/15
Kehidupan gunung-kidul/
Berbagi Air http://radaronline.co.id/2015/08/06/rz-bantu-korban-sinabung-sediakan-
Radar Online 06/08/15
Kehidupan sarana-air-bersih/
http://radaronline.co.id/2015/08/08/rz-beri-bantuan-modal-untuk-sarno-
Radar Online 10/08/15 Tolikara
korban-pembakaran-tolikara/
Kabut Asap http://radaronline.co.id/2015/08/10/akibat-kabut-asap-rz-bagikan-5000-
Radar Online 11/08/15
Pekanbaru masker-di-pekanbaru/
Berbagi Air http://www.republika.co.id/berita/National/daerah/15/08/04/nsjlyi335-
Republika Online 12/08/15
Kehidupan kekeringan-buat-petani-panen-dini
Berbagi Air http://www.republika.co.id/berita/National/umum/15/08/11/nsx72h361-rumah-
Republika Online 12/08/15
Kehidupan zakat-salurkan-40-ribu-liter-air-bersih-di-semarang
Berbagi Air http://National.republika.co.id/berita/National/daerah/15/08/12/nsy2t9349-rz-
Republika Online 12/08/15
Kehidupan salurkan-40-ribu-liter-air-bersih-di-semarang
Radar Online 14/08/15 Prestasi Anak Juara http://radaronline.co.id/2015/08/14/putri-adinda-anak-juara-rz-penuh-prestasi/
http://citizen6.liputan6.com/read/2295241/17-tahun-pemberdayaan-rz-berbagi-
Liputan 6 15/08/15 Big Thanks
bahagia-bersama-400-yatim
http://www.republika.co.id/berita/National/daerah/15/08/17/nt7hnt351-rz-big-
Republika Online 15/08/15 Big Thanks
thanks-bersama-400-yatim-dhuafa

136 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

Media/ Media Tanggal/ Date Konten/ Content Link/ Berita/ News

http://radaronline.co.id/2015/08/17/17-tahun-pemberdayaan-rz-berbagi-
Radar Online 15/08/15 Big Thanks
bersama-400-yatim-dhuafa/
http://radaronline.co.id/2015/08/18/opick-bahagiakan-yatim-dhuafa-di-milad-
Radar Online 18/08/15 Big Thanks
rz/
http://radaronline.co.id/tag/relawan-rz-salurkan-seragam-sekolah-dan-buku-di-
Radar Online 19/08/15 Hari Kemerdekaan
tnbt/
http://National.republika.co.id/berita/National/daerah/15/08/19/ntbdds351-rz-
Republika Online 20/08/15 Hari Kemerdekaan
bantu-seragam-sekolah-dan-buku-di-tnbt
Berbagi Air
Radar Online 20/08/15 http://radaronline.co.id/tag/rz-salurkan-486-450-liter-air-bersih-di-4-Province/
Kehidupan
Berbagi Air http://radaronline.co.id/2015/08/24/atasi-kekeringan-rz-salurkan-35-000-liter-
Radar Online 25/08/15
Kehidupan air-bersih-untuk-warga-sukamiskin/
Berbagi Air http://citizen6.liputan6.com/read/2302457/kekeringan-rz-salurkan-811772-liter-
Liputan 6 27/08/15
Kehidupan air-bersih-di-4-Province
Berbagi Air http://health.liputan6.com/read/2302658/rumah-zakat-salurkan-811772-liter-
Liputan 6 27/08/15
Kehidupan air-bersih-di-4-Province
Berbagi Air http://m.liputan6.com/citizen6/read/2302457/kekeringan-rz-salurkan-811772-
Liputan 6 27/08/15
Kehidupan liter-air-bersih-di-4-Province
http://khazanah.republika.co.id/berita/dunia-islam/wakaf/15/08/26/ntoqml346-
Republika Online 27/08/15 Tolikara
masjid-tolikara-masih-perlu-dibantu
http://National.republika.co.id/berita/National/daerah/15/08/27/ntq8tv351-rz-
Republika Online 27/08/15 Tolikara
bantuan-bahan-bangunan-untuk-masjid-tolikara
http://radaronline.co.id/2015/08/28/puan-maharani-lepas-9-relawan-rz-di-
Radar Online 28/08/15 Bhakti Kesra
ekspedisi-bhakti-kesra-2015/
http://radaronline.co.id/2015/08/25/rz-bagikan-450-paket-nasi-kepada-warga-
Radar Online 27/08/15 Kampung Pulo
kp-pulo-jatinegara/
Pembinaan Anak http://khazanah.republika.co.id/berita/dunia-islam/wakaf/15/08/28/nts73v351-
Republika Online 28/08/15
Juara rz-bersama-oki-bina-123-anak-yatim-di-aceh-jaya
Aksi Peduli http://radaronline.co.id/2015/06/30/ambulance-rz-bantu-evakuasi-korban-
Radar Online 01/07/15
Hercules hercules/
http://www.dakwatuna.com/2015/06/30/71040/rz-bantu-evakuasi-korban-
Aksi Peduli jatuhnya-pesawat-hercules-di-medan/?utm_source=feedburner&utm_
Dakwatuna 01/07/15
Hercules medium=feed&utm_campaign=Feed%3A+dakwatunacom+%28dakwatuna.
com%29
Penyaluran http://www.dakwatuna.com/2015/07/02/71114/709-paket-syiar-quran-
Dakwatuna 02/07/15
Ramadhan tersalurkan-hingga-ke-pelosok/#axzz3eiSYozeg
Penyaluran http://radaronline.co.id/2015/07/02/709-paket-syiar-quran-tersalurkan-hingga-
Radar Online 02/07/15
Ramadhan ke-pelosok/
Penyaluran
Radar Online 03/07/15 http://radaronline.co.id/2015/07/02/singgih-distribusikan-paket-pakai-gerobak/
Ramadhan
Penyaluran http://radaronline.co.id/2015/07/02/709-paket-syiar-quran-tersalurkan-hingga-
Radar Online 03/07/15
Ramadhan ke-pelosok/
Koran Pikiran RZ Luncurkan Aplikasi Zakat di Smartphone, Koran Pikiran Rakyat, edisi 06 Juli
06/07/15 Kemudahan Donasi
Rakyat 2015
http://radaronline.co.id/2015/07/07/hari-yatim-sedunia-oki-santuni-anak-asuh-
Radar Online 07/07/15 Hari Yatim Sedunia
rz/
Penyaluran http://www.dakwatuna.com/2015/07/05/71268/gramedia-gandeng-rumah-
Dakwatuna 08/07/15
Ramadhan zakat-gelar-buka-puasa-bersama-200-anak-yatim-dan-dhuafa/
Penyaluran http://www.dakwatuna.com/2015/07/08/71450/300-anak-asuh-rz-ikuti-
Dakwatuna 08/07/15
Ramadhan pesantren-ramadhan-juara/#axzz3fJqSZyzL
Pikiran Rakyat http://www.pikiran-rakyat.com/showbiz/2015/07/09/334156/donna-agustiani-
10/07/15 Prestasi Anak Juara
Online ramaikan-industri-musik-indonesia
http://www.dakwatuna.com/2015/07/07/71406/peringati-hari-yatim-sedunia-
Dakwatuna 10/07/15 Hari Yatim Sedunia
oki-santuni-anak-asuh-rz/

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 137


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

Media/ Media Tanggal/ Date Konten/ Content Link/ Berita/ News

http://m.republika.co.id/berita/dunia-islam/wakaf/15/07/09/nr7wr0-rumah-
Republika Online 10/07/15 Kemudahan Donasi
zakat-luncurkan-aplikasi-zakat-di-smartphone
Penyaluran http://radaronline.co.id/2015/07/10/rz-salurkan-100-paket-buka-puasa-di-
Radar Online 10/07/15
Ramadhan papua/
Penyaluran http://m.liputan6.com/citizen6/read/2273003/bersama-rohis-lintas-arta-rz-
Liputan 6 14/07/15
Ramadhan salurkan-100-bingkisan-lebaran
Penyaluran http://www.republika.co.id/berita/National/daerah/15/07/14/nrgliv-bersama-
Republika Online 14/07/15
Ramadhan rohis-lintas-arta-salurkan-100-bingkisan-lebaran
Penyaluran http://kabar.kompas.my.id/index/citizen6/read/2273003/bersama-rohis-lintas-
Kabar Kompas 14/07/15
Ramadhan arta-rz-salurkan-100-bingkisan-lebaran
Penyaluran http://news.okezone.my.id/index/citizen6/read/2273003/bersama-rohis-lintas-
News Okezone 14/07/15
Ramadhan arta-rz-salurkan-100-bingkisan-lebaran
Penyaluran http://www.dakwatuna.com/2015/07/15/71725/rohis-lintas-arta-salurkan-100-
Dakwatuna 14/07/15
Ramadhan bingkisan-lebaran/#axzz3hAzuJGYv
http://www.beritasatu.com/National/291286-satu-unit-mobile-masjid-hadir-di-
Berita Satu 15/07/15 Mobile Masjid
jalur-nagreg.html
http://www.republika.co.id/berita/ramadhan/info-mudik/15/07/15/nrih8f-
Republika Online 15/07/15 Mobile Masjid
mobile-masjid-hadir-di-jalur-nagrek
http://ramadhan.antaranews.com/berita/507147/mobile-masjid-jawaban-saat-
Antara News 15/07/15 Mobile Masjid
sulit-salat-sewaktu-mudik
Penyaluran http://www.dakwatuna.com/2015/07/15/71721/peringati-hari-anak-National-rz-
Dakwatuna 15/07/15
Ramadhan kediri-bagikan-ribuan-paket-takjil/#axzz3fw9uYMKs
http://pasarmodal.inilah.com/read/detail/2222375/pgn-gandeng-rz-sediakan-
Inilah.com 15/07/15 Posko Mudik
posko-mudik-sehat-4-kota
http://radaronline.co.id/2015/07/15/pgn-dan-rz-sediakan-posko-mudik-di-4-
Radar Online 15/07/15 Posko Mudik
kota-2/
http://info.rcti.web.id/index/citizen6/read/2083461/posko-mudik-sehat-targeti-
Info RCTI 15/07/15 Posko Mudik
4000-orang-di-4-kota
http://palingaktual.com/1891916/pgn-dan-rumah-zakat-buka-posko-mudik/
Paling Aktual 15/07/15 Posko Mudik
read/
http://ramadan.liputan6.com/read/2082278/pgn-dan-rz-sediakan-posko-
Liputan 6 15/07/15 Posko Mudik
mudik-sehat-di-4-kota
http://www.dakwatuna.com/2015/07/25/72048/ini-pesan-dari-khutbah-shalat-
Dakwatuna 25/07/15 Damai Tolikara
jumat-pertama-setelah-insiden-tolikara/#axzz3hAzuJGYv
Radar Online 27/07/15 Hari Anak National http://radaronline.co.id/2015/07/28/anak-juara-rz-meriahkan-han-2015/
http://www.dakwatuna.com/2015/07/27/72225/anak-juara-rz-meriahkan-hari-
Dakwatuna 27/07/15 Hari Anak National
anak-National-2015/#axzz3hAzuJGYv
http://www.republika.co.id/berita/National/umum/15/07/28/ns6yxc352-rz-
Republika Online 28/07/15 Damai Tolikara
kirimkan-bantuan-misi-kemanusiaan-ke-tolikara
http://www.dakwatuna.com/2015/07/28/72300/rz-kirimkan-bantuan-misi-
Dakwatuna 28/07/15 Damai Tolikara
kemanusiaan-ke-tolikara/#axzz3hAzuJGYv
Penyaluran
Jabar News 01/07/15 http://jabarnews.com/?p=7541
Ramadhan
Penyaluran http://mediasionline.com/news/singgih-distribusikan-paket-buka-puasa-
Mediasi Online 02/07/15
Ramadhan menggunakan-gerobak/
Penyaluran http://mediasionline.com/news/709-paket-syiar-quran-tersalurkan-hingga-ke-
Mediasi Online 02/07/15
Ramadhan pelosok/
Penyaluran
Publikanews 03/07/15 http://www.publikanews.com/2015/07/rumah-zakat-17-tahun-bersinergi.html
Ramadhan
http://www.dikonews.com/2015/07/02/182737-putri-anak-juara-banjarmasin-
Dikonews 03/07/15 Prestasi Anak Juara
jadi-dai-cilik
Penyaluran http://www.publikanews.com/2015/07/alhamdulillah-rz-telah-salurkan-43441.
Publikanews 03/07/15
Ramadhan html#sthash.MNbC5ozv.uxfs&st_refDomain=t.co&st_refQuery=/oFizvgcJAG
http://jakartakita.com/2015/07/04/wow-kini-bayar-zakat-infak-dan-shadaqah-
Jakarta Kita 04/07/15 Kemudahan Donasi
bisa-lewat-aplikasi-z-mobile/z-mobile-rumah-zakat/

138 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

Media/ Media Tanggal/ Date Konten/ Content Link/ Berita/ News

Mediasi Online 04/07/15 Kemudahan Donasi http://mediasionline.com/news/rz-luncurkan-aplikasi-zakat-di-smartphone/


http://www.dikonews.com/2015/07/03/182822-rz-luncurkan-aplikasi-zakat-di-
Dikonews 04/07/15 Kemudahan Donasi
smartphone
http://cikalnews.com/read/23951/03/7/2015/rz-luncurkan-aplikasi-zakat-di-
CikalNews 04/07/15 Kemudahan Donasi
smartphone
Penyaluran http://metropolitan.id/2015/07/sambut-ramadan-dengan-berbagi-bersama-
Metropolitan 04/07/15
Ramadhan ratusan-anak-yatim/
Koran Sumatera RZ Berikan Layanan Ambulance Gratis di Koran Sumatera Ekspress, edisi 04
04/07/15 Ambulance Gratis
Ekspresss Juli 2015
Koran Radar Penyaluran
04/07/15 Kemeriahan Berbagi Di Desa Kedungboto Limbangan
Semarang Ramadhan
Koran Radar Penyaluran
03/07/15 Santri TPQ Mesjid Al-Hikmah Hadirkan Kemeriahan
Semarang Ramadhan
Koran Sumut Penyaluran
02/07/15 RZ dan Sumut Pos Berbagi 57 Paket Nasi Kotak dan Tajil
Pos Ramadhan
Koran Kaltim Penyaluran
02/07/15 Rumah Zakat Gelar Pesantren Juara
Pos Ramadhan
Penyaluran http://www.media-release.info/organisasi/rz-distribusikan-61-kado-lebaran-
Media Release 06/07/15
Ramadhan untuk-anak-anak-rohingya/
Koran Serambi Penyaluran
06/07/15 Anak Yatim Ikut Kemah Alquran, Koran Serambi Komunitas, edisi 06 Juli 2015
Komunitas Ramadhan
Penyaluran http://www.dikonews.com/2015/07/06/183070-rz-distribusikan-61-kado-
Dikonews 07/07/15
Ramadhan lebaran-untuk-anak-anak-rohingya
Penyaluran http://www.bekasimedia.com/anak-pengungsi-rohingya-dapatkan-kado-
Bekasi Media 07/07/15
Ramadhan lebaran/
http://www.dikonews.com/2015/07/07/183162-peringati-hari-yatim-sedunia-oki-
Dikonews 07/07/15 Hari Yatim Sedunia
santuni-anak-asuh-rz
Penyaluran http://www.dikonews.com/2015/07/09/183357-relawan-rz-bagikan-3000-takjil-
Dikonews 09/07/15
Ramadhan gratis
http://www.publikanews.com/2015/07/hari-yatim-sedunia-oki-santuni-ratusan.
Publikanews 10/07/15 Hari Yatim Sedunia
html?m=1
Koran Radar Penyaluran Anak Juara Solo diundang bukber dan menerima santunan dari Aston Hotel
10/07/15
Solo Ramadhan Solo, Koran Radar Solo Edisi 10 Juli 2014
Koran Penyaluran Buka Bersama dan Beri Santunan Anak Juara di Aston Hotel, Koran Joglosemar
10/07/15
Joglosemar Ramadhan Edisi 10 Juli 2015
Koran Radar
10/07/15 Kemudahan Donasi RZ Permudah Layanan Muzaki, Koran Radar Cirebon, Edisi 10 Juli 2015
Cirebon
Penyaluran http://www.dikonews.com/2015/07/10/183407-rz-salurkan-100-paket-buka-
Dikonews 11/07/15
Ramadhan puasa-di-daerah-perbatasan-papua
Penyaluran http://www.radarsemarang.com/2015/06/29/salurkan-100-paket-berbagi-buka-
Radar Semarang 11/07/15
Ramadhan puasa.html
http://riauterkini.com/sosial.php?arr=94854&judul=Relawan%20RZ%20
Penyaluran
Riau Terkini 13/07/15 Pekanbaru%20dan%20FIM%20Bagikan%202.000%20Takjil%20Gratis%20di%20
Ramadhan
Perempatan%20Mal%20SKA
Indonesia Penyaluran http://indonesia.shafaqna.com/ID/ID/1027179-Bersama-Rohis-Lintas-Arta-
14/07/15
Shafaqna Ramadhan Salurkan-100-Bingkisan-Lebaran
Indonesia Penyaluran http://www.indonesiaheadlines.com/news/bersama-rohis-lintas-arta-salurkan-
14/07/15
Headlines Ramadhan 100-bingkisan-lebaran-5/
Indonesia http://indonesia.shafaqna.com/ID/ID/1037154-Satu-Unit-Mobile-Masjid-Hadir-
15/07/15 Mobile Masjid
Shafaqna di-Jalur-Nagreg
Indonesia http://ol.newhub.shafaqna.com/ID/1085536-Satu-Unit-Mobile-Masjid-Hadir-di-
15/07/15 Mobile Masjid
Shafaqna Jalur-Nagreg
Indonesia http://indonesia.shafaqna.com/ID/ID/1037635-PGN-Gandeng-RZ-Sediakan-
15/07/15 Posko Mudik
Shafaqna Posko-Mudik-Sehat-4-Kota
SPDI 15/07/15 Posko Mudik http://www.spdi.eu/pgn-dan-rumah-zakat-buka-posko-mudik/

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 139


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

Media/ Media Tanggal/ Date Konten/ Content Link/ Berita/ News

http://surabaya.bisnis.com/read/20140725/4/73367/pgn-dan-rumah-zakat-
Bisnis Surabaya 15/07/15 Posko Mudik
dirikan-posko-mudik
http://www.loveindonesia.co.id/news/en/news/detail/703681/pgn-gandeng-
Love Indonesia 15/07/15 Posko Mudik
rumah-zakat-mendirikan-posko-mudik-sehat-di-4-kota
http://www.lampungonline.com/2014/07/mudik-sehat-bersama-pgn-hadir-di-
Lampung Online 15/07/15 Posko Mudik
lampung.html
Indohub 15/07/15 Posko Mudik http://indohub.com/2015/07/16/pgn-dan-rumah-zakat-buka-posko-mudik/
Kabar Bisnis 15/07/15 Posko Mudik http://www.kabarbisnis.com/read/2849260
Pikiran Rakyat Penyaluran http://www.pikiran-rakyat.com/ramadan/2015/06/19/331710/rz-semarakkan-
19/06/15
Online Ramadhan ramadan-bersama-500-anak-asuh-dan-siswa-juara
Penyaluran
Jabar News 19/06/15 http://jabarnews.com/?p=7031
Ramadhan
Penyaluran http://www.dikonews.com/2015/06/19/181403-rz-semarakkan-ramadhan-
Dikonews 19/06/15
Ramadhan bersama-500-anak-asuh-dan-siswa-juara
Metro Semarang 20/06/15 Tanya Jawab RZ http://www.metrosemarang.com/pengertian-dan-landasan-hukum-zakat
Penyaluran http://radaronline.co.id/2015/06/20/rz-semarakkan-ramadhan-bersama-500-
Radar Online 20/06/15
Ramadhan anak-asuh/
Koran Pikiran Penyaluran
20/06/15 Lembaga Amil Zakat Tuntaskan Problem Sosial
Rakyat Ramadhan
Koran Sumut Penyaluran
20/06/15 RZ dan Sumut Pos Salurkan 100 Paket Berbuka Puasa Pada JPRMI
POS Ramadhan
Koran Sumut Penyaluran
21/06/15 RZ dan Sumut Pos Bagikan 90 Nasi Kotak dan Takjil di MAN 3 Medan
POS Ramadhan
Penyaluran
Inilah Koran.com 19/06/15 http://inilahkoran.com/?scr=03&ID=43708&selectLanguage=1
Ramadhan
Penyaluran http://www.publikanews.com/2015/06/rz-salurkan-100-paket-bbp-dan-10-syiar.
Publikanews 20/06/15
Ramadhan html?m=1
Penyaluran http://www.publikanews.com/2015/06/22-anak-yatim-gerogol-terima-kado.
Publikanews 22/06/15
Ramadhan html?m=1
Penyaluran
Koran Sumeks 22/06/15 RZ Palembang Memberikan Bantuan dan Bingkisan Kepada Paniti Asuhan
Ramadhan
http://m.liputan6.com/citizen6/read/2257504/pengungsi-rohingya-terima-800-
Penyaluran
Liputan 6.com 23/06/15 paket-berbuka-puasa?utm_campaign=BBMcitizen6&utm_medium=Post&utm_
Ramadhan
source=BBM
Penyaluran http://radaronline.co.id/2015/06/23/rz-bagikan-800-paket-untuk-pengungsi-
Radar Online 23/06/15
Ramadhan rohingya/
Penyaluran http://www.dakta.com/news/1693/rz-distribusikan-800-paket-berbuka-puasa-
Dakta 23/06/15
Ramadhan untuk-pengungsi-rohingya
Koran Sumut Penyaluran
24/06/15 RZ Bagikan 15 Paket Lebaran
POS Ramadhan
Koran Radar Penyaluran
24/06/15 Dana Zakat Rp120juta Berhasil Dihimpun
Cirebon Ramadhan
Penyaluran http://m.utusanriau.co/index.php?/detail/20/14729/rzn-pekanbaru-berbagi-
Utusan Riau 23/06/15
Ramadhan kebahagian-melalui-kado/2015-06-23
Penyaluran http://m.utusanriau.co/index.php?/detail/20/14728/warga-bukit-raya-terima-15-
Utusan Riau 23/06/15
Ramadhan paket-bingkisan-lebaran/2015-06-23
Penyaluran
Media Iyaa 23/06/15 http://media.iyaa.com/article/2015/06/3411068_8613.html
Ramadhan
Koran Pikiran Penyaluran Relawan RZ Mendistribusikan 800 paket Ifthar package untuk Pengungsi
23/06/15
Rakyat Ramadhan Rohingya
http://radaronline.co.id/2015/06/24/inayah-raih-medali-emas-di-lomba-pencak-
Radar Online 24/06/15 Prestasi Anak Juara
silat/
http://citizen6.liputan6.com/read/2258717/inayah-meski-tak-mampu-secara-
Liputan 6.com 24/06/15 Prestasi Anak Juara
ekonomi-tapi-berprestasi
Penyaluran http://www.dikonews.com/2015/06/25/182058-rz-salurkan-11447-paket-
Dikonews 25/06/15
Ramadhan berbuka-puasa-di-27-kota

140 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

Media/ Media Tanggal/ Date Konten/ Content Link/ Berita/ News

Penyaluran http://radaronline.co.id/2015/06/26/rz-salurkan-11447-paket-buka-puasa-di-27-
Radar Online 26/06/15
Ramadhan kota/
Penyaluran http://www.bekasimedia.com/rz-salurkan-11-447-paket-berbuka-puasa-di-27-
Bekasi Media 26/06/15
Ramadhan kota/
Penyaluran http://www.publikanews.com/2015/06/17-relawan-rz-bagikan-2000-takzil-di.
Publikanews 27/06/15
Ramadhan html#sthash.bEPf4YHN.uxfs&st_refDomain=t.co&st_refQuery=/f0LdVhEtbR
Penyaluran http://www.dakwatuna.com/2015/06/29/70909/rz-salurkan-paket-buka-puasa-
Dakwatuna 27/06/15
Ramadhan untuk-ikatan-tunanetra-indonesia/#axzz3eQhSJ2w3
Penyaluran http://www.dakta.com/news/1779/rz-salurkan-paket-buka-puasa-untuk-ikatan-
Dakta 27/06/15
Ramadhan tunanetra-indonesia
Penyaluran http://m.utusanriau.co/index.php?/detail/20/14853/senyum-ceria-dapat-kado-
Utusan Riau 27/06/15
Ramadhan lebaran-pada-pekan-kedua/2015-06-29
Koran Riau POS 28/06/15 Sekolah Juara Kamis Ceria Ala SD Juara
Koran Sumut Penyaluran
28/06/15 Berbagi Berkah Buka Puasa Bersama SD Juara dan Masyarakat
POS Ramadhan
Koran Radar Penyaluran
30/06/15 Indahnya Berbagi Senyum Ramadhan
Solo Ramadhan
Koran Radar Penyaluran
30/06/15 Event Berbagi Senyum Ramadhan Meriah
Solo Ramadhan
Tribun News Penyaluran http://jateng.tribunnews.com/2015/06/30/telkomsel-bagikan-8-ribu-paket-
30/06/15
Jateng Ramadhan pada-anak-yatim
Penyaluran http://metrosemarang.com/sambut-ramadan-telkomsel-sambangi-sd-juara-
Metro Semarang 30/06/15
Ramadhan semarang
Penyaluran
My Sharing 30/06/15 http://mysharing.co/rumah-zakat-salurkan-ribuan-paket-ramadhan/
Ramadhan

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 141


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

LOGO MITRA PARTNER LOGO

SUMATERA BARAT

KEPRI

Masjid Ukhuwah
Angkasa Pura
WILAYAH SUMATRA UTARA

Komunitas
Urunan Batam

MOR 3 SURALAYA
MARKETING OPERATION
REGIONAL III

PT. KUNANGO JANTAN MOR 1 MEDAN MOR 1 PEKANBARU

PT. Budi Asih


UMK 1
DKM AIRNAV INDONESIA

Pusmankon

PT MADANI

142 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

MITRA LEMBAGA PARTNER

No Donatur Program

Berbagi Buka Puasa, Infaq/Shadaqah, Qurban, Tabungan Qurban, Zakat


1 Majelis Talim Telkomsel Profesi/ Ifthar package, Infaq/Shadaqah, Qurban, Tabungan Qurban, Zakah of
Professsion
2 Islamic Development Bank (OIC Alliance) Beasiswa Khusus/ Special Scholarship
Infaq Khusus Ramadhan, Mobil Klinik, siaga pangan/ Infaq Ramadhan, Mobile
3 Perusahaan Gas Negara
clinic car, food preparedness
4 Tower Bersama Group Mobil Klinik/ Mobile clinic car
Insidental Kemanusiaan, Zakat Perdagangan, Zakat Profesi, Zakat Simpanan/
5 LAZ Sidogiri Incidental for humanitarian, Zakat of Commerce, Zakah of Profession, Zakat of
saving
AMARA, Baksos Siaga Sehat, Beasiswa ceria SD, EduCare Non Program, Infaq/
Shadaqah, Insidental Bencana Alam, Insidental Kemanusiaan, Khitanan Massal/
6 Pelanggan PT. LOTTE Mart Indonesia AMARA, community service: health action, Ceria scholaraship for elementary
students, EduCare Non Program, Infaq/Shadaqah, Insidental for disaster,
Insidental for humanitarian, mass circumcission
7 Rumah Sakit Al-Islam Kado Lebaran Yatim, Zakat Profesi/ Eid gift for orphans, Zakah of Profession
8 DKM Astra Honda Motor Zakat Profesi/ Zakah of Profession
Bantuan Bebas Siaga Sehat, Bantuan pembangunan infrastruktur, EcoCare Non
Program, EduCare Non Program, Infaq Khusus Ramadhan, Insidental Bencana
Alam, Mobil Klinik, Operasi atau layanan kesehatan secara umum/ Free
9 Indosat Pusat, PT (corp)
assistance for health standby, infrastruktur development assistance, EcoCare
Non Program, EduCare Non Program, Infaq special in Ramadhan, Incidental for
disaster, Mobile clinic car, Surgery or general health service
10 PT Herfinta ZAKAT/ ZAKAH
Pendampingan Sekolah, Zakat Perdagangan, Zakat Profesi/ School supervision,
11 PT. Paragon Technology and Innovation
Zakah of commerce, Zakah of profession
Operasi atau layanan kesehatan secara umum/ Surgery or general health
12 PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk SBU I
service
13 Yayasan Pendidikan TELKOM Zakat Simpanan/ Zakah of savings
Operasional Mobil perpustakaan keliling, waterwell 5 titik, siaga sehat 5 titik,
14 Perum LPPNPI ( AirNav Indonesia ) khitanan masal 162/ Operasional of mobile library car, waterwell in 5 sites,
Healthy sandby action in 5 sites, Mas cicumcission 162
Bantuan Bebas Sekolah Juara, Kado Lebaran Yatim/ Free assistance for
15 RASBI Bank Indonesia
Sekolah Juara, Eid gift for orphans
Bantuan Bebas Sekolah Juara, Bantuan Biaya Pendidikan, Bantuan Operasional
Layanan Pengantaran Jenazah, Beasiswa ceria mahasiswa, Beasiswa ceria
SD, Beasiswa ceria SMA, Beasiswa ceria SMP, Bingkisan Lebaran Keluarga,
Infaq Pengantaran Jenazah, Infaq/Shadaqah, Insidental Bencana Alam, Kado
Lebaran Yatim, Operasi atau layanan kesehatan secara umum, Pendampingan
16 ZIS ROHIS - Lintas Artha Masyarakat, Qurban/ Free assistance for Sekolah Juara, Educational fee
assistance, Operational assistance for delivering dead body, Ceria scholarship
for college student, elementary school, Senior high school, and juinior high
school students, Eid gift for the needy, Infaq/Shadaqah, Insidental for disater,
Eid gift for orphans, Surgery or general health service, Community assistance,
Qurbani
Bantuan Operasional Layanan Pengantaran Jenazah, Beasiswa ceria SD,
Beasiswa ceria SMA, Beasiswa ceria SMP, EduCare Non Program, Operasi atau
17 Asuransi Adira Dinamika Syariah layanan kesehatan secara umum, Qurban/ Operational assistance for delivering
dead body, Ceria scholarship for elementary school, Junior high school, ,
EduCare Non Program, Surgery or general health service, Qurbani
EcoCare Non Program, EduCare Non Program, Pendampingan Sekolah/
18 PT Pelabuhan Indonesia 2
EcoCare Non Program, EduCare Non Program, School assistance

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 143


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

No Donatur Program

Bantuan Bebas Sekolah Juara, Beasiswa Juara SD, Beasiswa juara SMP, Berbagi
Buka Puasa, Bingkisan Lebaran Keluarga, EduCare Non Program, Insidental
Bencana Alam, Kado Lebaran Yatim, Zakat Simpanan/ Free assistance for
19 PT. BPR Syariah Harta Insan Karimah Parahyangan
Sekolah Juara, elementary school, Junior high school, Ifthar package, Eid gift
for the needy, EduCare Non Program, Incidental for disaster, Eid gift for orphan,
Zakah of deposit
20 K-Link Care Foundation Zakat Perdagangan/ Zakah of commerce
Baksos Siaga Sehat, Infaq Qurban, Infaq/Shadaqah, Qurban/ Health action,
21 Astra Credit Companies (ACC)
Infaq Qurbani, Infaq/Shadaqah, Qurbani
22 PT. Pertamina (Persero) Siaga pangan/ Food preparadeness
23 PT SRIBOGA FLOUR MILL Produk Ramadhan/ Ramadhan Products
Berbagi Buka Puasa, Infaq Khusus Ramadhan, Infaq Qurban, Insidental
Bencana Alam, Kado Lebaran Yatim, Qurban/ Ifthar package, Eid gift for
24 Human Concern International (HCI)
orphans special Infaq in Ramadhan, Infaq Qurban, Incidental for disaster,
Qurbani
Bantuan Bebas Sekolah Juara, Beasiswa ceria SMP, Beasiswa Juara SD,
25 Baperohis Divre I Telkom Sumatera Beasiswa Khusus, ICD Center/ Free assistance for Sekolah Juara, Beasiswa ceria
SMP, Beasiswa Juara SD, Beasiswa Khusus, ICD Center
26 PT Hero Supermarket Tbk EduCare Non Program/ EduCare Non Program
27 Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Produk Ramadhan/ Produk Ramadhan
PT PERTAMINA MARKETING OPERATION REGION Bantuan Bebas Pendampingan MasyarakatEcoCare Non Program/ Free
28
III assistance for Sekolah Juara, community supervision, EcoCare Non Program
29 PT. Jakarta International Container Terminal Mobil Klinik/ Mobile clinic car
Bantuan Operasional Layanan Pengantaran Jenazah, EduCare Non Program,
Infaq/Shadaqah, Pendampingan Masyarakat/ Operational assistance for
30 CIMB NIAGA SYARIAH
delivering dead body, EduCare Non Program, Infaq/Shadaqah, community
supervision
ICD Center, Pembangunan Infrastruktur, Zakat Profesi/ ICD Center, Infrastruktur
31 SPIRITUAL PT. TIKI Jalur Nugraha Eka Kurir
development, Zakah for profession
32 PT. Ajinomoto Indonesia EduCare Non Program/ EduCare Non Program
33 Madinah Asia Foundation Zakat Profesi/ Zakah for profession
EcoCare Non ProgramSiaga gizi balita/ EcoCare Non Program, nutrition for
34 PT. Semen Indonesia (Persero) Tbk
toddler
Insidental Bencana AlamInsidental KemanusiaanZakat Profesi/ Incidental for
35 UPZ Al Khidmah Korpri BKN
disaster, Incidental for humanitarian Zakat of profession
36 PT. Bank DKI Mobil Klinik/ Mobile clinic car
37 LOTTE Foundation Pembangunan Sarana Air Bersih/ Water well facility
Bantuan Operasional Layanan Pengantaran Jenazah, Infaq/Shadaqah/
38 Bank CIMB Niaga Syariah (Bandung)
Operational assistance for delivering dead body, Infaq/Shadaqah
39 Jasindo Takaful Zakat Profesi/ Zakah of profession
40 Pelanggan PT. Gramedia Asri Media EduCare Non Program/ EduCare Non Program
Fidiyah, Infaq Khusus Ramadhan, Infaq/Shadaqah, Insidental Bencana Alam,
Insidental Kemanusiaan, Qurban, Zakat Fitrah, Zakat Profesi, Zakat Simpanan/
41 Majelis Talim Ulul Albab PT. Rekayasa Industri
Fidiyah, Special Infaq in Ramadhan, Infaq/Shadaqah, Incidental for disaster,
Incidental for disater, Qurban, Zakah Fitr, Zakat of Profession, Zakat of savings
42 Penjaminan Infrastruktur Indonesia, PT Infaq/Shadaqah, Zakat Profesi/ Infaq/Shadaqah, Zakah of Profession
43 BPRS HIK Cibitung Zakat Profesi/ Zakah of Profession
Beasiswa ceria mahasiswa, Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria SMA, Beasiswa
ceria SMP, Berbagi Buka Puasa, Bingkisan Lebaran Keluarga, Infaq Khusus
Ramadhan, Infaq/Shadaqah, Kado Lebaran Yatim, Syiar Quran/ Ceria
44 Mitra Ihsan Sejahtera
scholarship for college student, elementary school, Senior high school, and
juinior high school students,, Ifthar package, Eid gift for the needy, special Infaq
in Ramadhan, Infaq/Shadaqah, Eid gift for orphans, Syiar Quran
Operasi atau layanan kesehatan secara umum/ Surgery or general health
45 Telkomsel Sumbagsel
service

144 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

No Donatur Program

46 UPZ RS Haji Zakat/ Zakah


47 Bank BJB Syariah Zakat Profesi/ Zakah of Profession
48 Yayasan Bhakti Iluni FEUI Qurban/ Qurbani
49 PT. Medco E&P Indonesia Beasiswa ceria SD/ Ceria Scholarship for elementary students
Bantuan Bebas Pembiayaan usaha kecil & mikro, Bantuan Kesehatan, Beasiswa
ceria mahasiswa, Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria, SMABeasiswa ceria SMP,
Beasiswa Khusus, Bingkisan Lebaran Keluarga, Infaq/Shadaqah, Kado Lebaran
50 Karyawan PDAM Kota Tangerang
Yatim, Zakat Profesi/ Ceria scholarship for college student, elementary school,
and juinior high school students, Special scholarship, Eid gift for the needy,
Infaq/Shadaqah, Eid gift for orphans, Zakah of Profession
Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria SMA, Beasiswa ceria SMP, Berbagi Buka
Puasa, Bingkisan Lebaran Keluarga, Infaq Khusus Ramadhan, Kado Lebaran
Yatim, Khitanan Massal, Zakat Profesi/ Ceria scholarship for elementary school,
51 Baitul Maal PT Krakatau Engineering
Senior high school, and juinior high school students, Ifthar package, Eid gift for
the needy, Special Infaq in ramadhan, Eid gift for orphans, , Mass Circumcission
, Zakah of Profession
52 PT.Sapta Sentosa Jaya Abadi Zakat Perdagangan/ Zakah of commerce
53 PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk EcoCare Non Program/ EcoCare Non Program
54 PT. Aplikanusa Lintasarta Produk Ramadhan/ Ramadhan Products
55 Forkom Jerman Produk Ramadhan/ Ramadhan Products
56 Yayasan Bakrie Amanah Qurban, Tabungan Qurban/ Qurban, Qurban savings
57 PNM (Permodalan Nasional Madani) Medan Pembangunan Sarana Air Bersih/ Water well
58 Zakat Foundation of America Infaq Qurban, Qurban/ Infaq Qurbani, Qurbani
Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria SMA, Beasiswa ceria SMP/ Ceria scholarship
59 UPZ PLN Persero P3B Sumatera
for elementary school, Senior high school, and juinior high school students
Bantuan Operasional Layanan Pengantaran Jenazah, Pengadaan Mobil
60 Klinik MIllenia/ CV. Millenia Jenazah, Ambulance/ Operational assistance for delivering dead body,
procurement of hearse, Ambulance
61 PT Energasindo Heksa Karya EcoCare Non Program/ EcoCare Non Program
62 BDI ExxonMobil Zakat Profesi/ Zakat of Profession
63 Dannis Collection Bantuan Biaya Pendidikan/ Educational fee assistance
Bantuan Bebas Pendampingan Masyarakat, Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria
64 Kary. Unisem, PT SMP, Insidental Kemanusiaan/ Free assistance, Ceria scholarship for elementary
school and and juinior high school students, Incidental for humanitarian
Bantuan Bebas Sekolah Juara, Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria SMP, Infaq/
65 IMSA Shadaqah/ Free assistance Sekolah Juara, Ceria scholarship for elementary
school and and juinior high school students,, Infaq/Shadaqah
66 PT. Mandiri Sekuritas EcoCare Non Program/ EcoCare Non Program
Beasiswa ceria mahasiswa, Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria SMA, Beasiswa
ceria SMP, EduCare Non Program, Insidental Bencana Alam/ Ceria scholarship
67 PT.Kurnia Abadi Padang
for college student, elementary school, Senior high school, and juinior high
school students,, EduCare Non Program, Incidental for disaster
Bantuan Bebas Pembiayaan usaha kecil & mikro, Beasiswa ceria SD, Beasiswa
ceria SMA, Beasiswa ceria SMP, Infaq/Shadaqah/ Free assistance for small and
68 Mitra10 Peduli
micro eterprises, Ceria scholarship for elementary school, Senior high school,
and juinior high school students, Infaq/Shadaqah
69 Orang Tua TK Al Azhar Zakat Profesi/ Zakah of Profession
70 PT Gilang Briskanandita Sejati Zakat Perdagangan, Zakat Profesi/ Zakat Perdagangan, Zakah of Profession
71 PT. Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk Zakat Perdagangan, Zakat Profesi/ Zakat Perdagangan, Zakah of Profession
Bantuan Bebas Sekolah Juara, Beasiswa Juara SD/ Free assistance for Sekolah
72 Lazis PT PLN (Persero) Pusmankon
Juara, Juara scholarship for elementary school student
Dana Non Cash : Dana Infaq dan Shodaqoh/ Non Cash fund : Infaq dan
73 Pelanggan Tokopedia
Sadaqah fund
Insidental Kemanusiaan, Zakat Profesi/ Incidental for humanitarian, Zakah of
74 LAZIS PT. PLN ( Persero ) Pusat
Profession

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 145


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

No Donatur Program

75 Baitul Maal KS Group Bantuan Bebas Sekolah Juara/ Free assistance for Sekolah Juara
76 PT Bangun Arta Hutama Zakat Perdagangan/ Zakah of commerce
77 PT Peraga Lambang Sejahtera Zakat Perdagangan/ Zakah of commerce
Beasiswa juara SMP, Pembiayaan Usaha Kecil & Mikro/ Juara Scholarship for
78 Lazis PT. PLN (Persero) Dist. Jabar
Junior high school students, Assistance for small and micro enterprises
Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria SMA, Beasiswa ceria SMP, Beasiswa Khusus,
79 Karyawan Truba Jaya Group Infaq/Shadaqah/ Ceria scholarship for elementary school, Senior high school,
and juinior high school students,,, Specila scholarship, Infaq/Sadaqah
Bantuan Biaya Pendidikan, Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria SMA, Beasiswa
80 SKI Kopindosat ceria SMP/ Educatiinal fee assistance, Ceria scholarship for elementary school,
and Senior high school students,
Infaq Qurban, Qurban, Zakat Perdagangan/ Infaq Qurban, Qurban, Zakah of
81 Al Izhar Peduli Zakat
commerce
Beasiswa ceria SMA, Beasiswa ceria SMP/ Ceria scholarship for elementary and
82 Laznas Chevron Rumbai
juinior high school students
Baksos Siaga Sehat, Bantuan Operasional Layanan Pengantaran Jenazah,
Operasi atau layanan kesehatan secara umum,Zakat Profesi/ Health action,
83 Asuransi Adira Dinamika
Operational assistance for delivering dead body, Surgery or general health
service, Zakah of Profession
84 UPZ ANRI Zakat Profesi/ Zakah of Profession
85 PT Smelting EcoCare Non Program/ EcoCare Non Program
Berbagi Buka Puasa, Bingkisan Lebaran Keluarga, Kado Lebaran Yatim, Zakat
86 MTE Bakrie Telecom Profesi/ Ifthar package, Eid gift for the needy, Eid gift for orphans, Zakah
Profession
87 Bazis Bank BPD DIY Beasiswa ceria SMP/ Ceria scholarship for Junior high school students
Beasiswa ceria mahasiswa, Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria SMA, Beasiswa
ceria SMP, Beasiswa Khusus, Berbagi Buka Puasa, Bingkisan Lebaran Keluarga,
Infaq/Shadaqah, Penerimaan Dana Lingkungan/ Ceria scholarship for college
88 PT.BUMN Hijau Lestari I
student, elementary school, Senior high school, and juinior high school
students, Special scholarship, Ifthar package, Eid gift for the needy,, Infaq/
Shadaqah, Fund for environement
Yayasan Masyarakat Muslim - PT Freeport
89 Insidental Bencana Alam/ Incidental for disaster
Indonesia
Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria SMA, Beasiswa ceria SMP, EcoCare Non
Program, EduCare Non Program/ Ceria scholarship elementary school,
90 Rohis PT Artajasa
Senior high school, and juinior high school students, EcoCare Non Program,
EduCare Non Program
Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria SMA, Beasiswa ceria SMP/ Ceria scholarship
91 Mesjid Ukhuwah Angkasa Pura II
elementary school, Senior high school, and juinior high school students
Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria SMA, Berbagi Buka Puasa, Dana Non
Cash : Dana Infaq dan Shodaqoh, EduCare Non Program,ICD Non Program,
Infaq Khusus Ramadhan, Infaq/Shadaqah, Insidental Kemanusiaan, Kado
Lebaran Yatim, Operasi atau layanan kesehatan secara umum, Syiar Quran/
92 Pengurus BKM Raudhatul Jannah RSUDZA Ceria scholarship elementary school, And Senior high school,students, Ifthar
package, Non Cash fund : Infaq and Shadaqah fund, EduCare Non Program,ICD
Non Program, Special Infaq in Ramadhan, Infaq/Shadaqah, Incidental for
humanitarian, Eid gift for orphans,, Surgery or general health service,, Syiar
Quran
93 DKM As Syifa (RSBBH) Infaq/ShadaqahZakat Profesi/ Infaq/Shadaqah Zakah of Profession
Bantuan Bebas Pendampingan Masyarakat/ Free assistance for community
94 PT. Pembangunan Jaya Ancol Tbk
supervission
Infaq/Shadaqah, Insidental Bencana Alam, Qurban, Zakat Fitrah, Zakat
95 KBPK Perth WA Simpanan/ Infaq/Shadaqah, Incidental for disaster, Qurban, Zakah Fitr, Zakah
of savings
96 Assalam Celluler Zakat Perdagangan/ Zakah of commerce

146 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

No Donatur Program

Berbagi Buka Puasa, Bingkisan Lebaran Keluarga, Infaq/Shadaqah, Kado


Lebaran Yatim, Pembangunan Sekolah Juara, Syiar Quran, Zakat Profesi, Zakat
97 Yayasan Pemuda Mandiri (YPM) Simpanan/ Ifthar package, Eid gift for the needy, Infaq/Shadaqah, Eid gift
for orphans, , Pembangunan Sekolah Juara, Syiar Quran, Zakah of Profession,
Zakah of savings
Bantuan Biaya Pendidikan, Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria SMA, Beasiswa
Holycow Radal (PT. AHARA BHADRANAYA ceria SMP, Infaq Qurban, Qurban, Zakat Perdagangan, Zakat Profesi/ Bantuan
98
INDONESIA) Biaya Pendidikan, Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria SMA, Beasiswa ceria SMP,
Infaq Qurban, Qurban, Zakat Perdagangan, Zakah of Profession
Beasiswa ceria mahasiswa, Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria SMA, Beasiswa
ceria SMP, Beasiswa Mahasiswa, Bingkisan Lebaran Keluarga, Kado Lebaran
99 PT Solusi Global Mandiri Yatim, Qurban, Syiar Quran/ Beasiswa ceria mahasiswa, Beasiswa ceria SD,
Beasiswa ceria SMA, Beasiswa ceria SMP, Beasiswa Mahasiswa, Eid gift for the
needy, Eid gift for orphans, , Qurban, Syiar Quran
Bantuan Bebas Sekolah Juara, Beasiswa Juara SD/ Free assistance for Sekolah
100 PLN UMK I
Juara, Beasiswa Juara SD
101 Yayasan Hikmah Kiefatul Jannah Zakat Profesi/ Zakah of Profession
Berbagi Buka Puasa, Kado Lebaran Yatim, Syiar Quran/ Ifthar package, Eid gift
102 BDI Total E&P Indonesie
for orphans, , Syiar Quran
103 PT Procter & Gamble Home Products Indonesia Pendampingan Masyarakat/ Pendampingan Masyarakat
Bantuan Bebas Sekolah Juara, Bantuan pembangunan infrastruktur, Berbagi
Buka Puasa, Infaq Qurban, Khitanan Massal, Pembangunan Infrastruktur,
Qurban, Sumbangan Khusus Fisabilillah Strategis/ Free assistance for Sekolah
104 Telkomsel Jateng DIY
Juara, Infrastructure development assistance , Ifthar package, Infaq Qurban,
Mass Circumcission , Pembangunan Infrastruktur, Qurban, Sumbangan Khusus
Fisabilillah Strategis
Berbagi Buka Puasa, Bingkisan Lebaran Keluarga, Fidiyah, Infaq Khusus
Ramadhan, Insidental Bencana Alam, Insidental Kemanusiaan, Kado Lebaran
KMII-Keluarga Masyarakat Islam Indonesia di
105 Yatim, Qurban, Zakat Fitrah/ Ifthar package, Eid gift for the needy, Fidiyah,
Jepang
Special Infaq in ramadhan, Incidental for disaster , Incidental for humanitarian,
Eid gift for orphans, , Qurban, Zakat Fitrah
Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria SMA, Beasiswa ceria SMP, Berbagi Buka
Puasa, Insidental Bencana Alam, Qurban/ Ceria scholarship elementary school,
106 LAZIS AT TAQWA DENSO GROUP (DKM)
Senior high school, and juinior high school students , Ifthar package, Incidental
for disaster , Qurban
107 PT. Petrokimia Gresik, Tbk EcoCare Non Program/ EcoCare Non Program
Bantuan Bebas Pendampingan Masyarakat,Bantuan Biaya Pendidikan, Beasiswa
ceria SD, Beasiswa ceria SMA, Beasiswa ceria SMP, Berbagi Buka Puasa,
EduCare Non Program, Insidental Bencana Alam, Insidental Kemanusiaan/
108 ZIS Indosat (Corp) Free assistance for community supervission,Free assistance for education,
Ceria scholarship elementary school, Senior high school, and juinior high
school students, Ifthar package, EduCare Non Program, Incidental for disaster ,
Incidental for humanitarian
EcoCare Non Program, Khitanan Massal/ EcoCare Non Program, Mass
109 PT. Indonesia Power UBP Suralaya
Circumcission
Bantuan Bebas Sekolah Juara, Infaq Qurban, Infaq/Shadaqah, Insidental
Bencana Alam, Qurban, Zakat Fitrah, Zakat Profesi, Zakat Simpanan/ Free
110 De Gromiest / Galiro
assistance for Sekolah Juara, Infaq Qurban, Infaq/Shadaqah, Incidental for
disaster , Qurban, Zakat Fitr, Zakah of Profession, Zakah of savings
Baksos Siaga Sehat, Beasiswa ceria SD, Beasiswa ceria SMP, Kampungku
111 PT. Bank BNI Syariah Mikro Makassar Bersih/ Health Action, Ceria scholarship for elementary school, and juinior high
school students, My village is clean
112 Lazis PLN Kantor Wilayah Riau & Kepulauan Beasiswa Juara SD/ Juara Scholarship for elementary school
113 LAZIS PLN Sektor Pku Beasiswa ceria SD/ Juara Scholarship for elementary school
Beasiswa ceria SD, Berbagi Buka Puasa, Fidiyah, Infaq Khusus Ramadhan,
Infaq/Shadaqah, Qurban, Zakat Fitrah, Zakat Profesi/ Ceria Scholarship for
114 Office Tower Pondok Indah I
elementary school, Ifthar package, Fidiyah, Special Infaq in ramadhan, Infaq/
Shadaqah, Qurban, Zakah Fitr, Zakah of Profession

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 147


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

No Donatur Program

115 Bank Danamon Syariah Infaq/Shadaqah/ Infaq/Shadaqah


116 SKI Indosat Ooredoo Medan Beasiswa Khusus/ Special Scholarship

148 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


KERJASAMA 2015 | COOPERATION IN 2015

LEMBAR PENGESAHAN
Validity Sheet

Dengan mengucap syukur Alhamdulillah kepada With Alhamdulilah, management, RZ Board of


Allah SWT, Manajeman, Dewan Pembina, dan Dewan Trustees, and Sharia executive Board submit annual
Pengawas Syariah RZ menyampaikan laporan report 2015 to all stakeholders.
tahunan 2015 kepada segenap stakeholders.

Kami menyampaikan rasa terima kasih atas segenap We express gratitude for all the trusts and synergies
kepercayaan dan sinergi berbagai pihak yang telah between the various parties who have participated
berpartisipasi melalui program-program kami, baik through our programs, both from Indonesian
dari pemerintah Indonesia, pihak swasta, korporat government, private sector, corporate and public
maupun dukungan masyarakat luas. Doakan kami support. Pray for us to always grow and grow, be
selalu tumbuh dan berkembang semakin amanah dan more trustworthy and professional.
professional.

Bandung, __ Maret 2016/ March 2016

Mengesahkan/ Aprroved by

Yayan Somantri
Dewan Pembina
Board of Trustess

Nur Efendi Kardita Kintabuwana,Lc.MA


Direktur Dewan Pengawas Syariah
CEO Sharia Executive Board

Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 149


LAPORAN KEUANGAN
YAYASAN RUMAH ZAKAT
Financial Statements of Rumah Zakat Foundation

Opini Audit Keuangan Wajar Tanpa Pengecualian


Financial Audit Opiion: Unqualified

150 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015


Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 151
152 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015
Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 153
154 Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015
Laporan Tahunan | Annual Report RZ 2015 155
Annual Report 2015

Anda mungkin juga menyukai