Anda di halaman 1dari 1

Soal

Sosio-Antropologi Kesehatan

Prodi : Kesehatan dan Keselamatan Kerja

Semester : II (Dua )

Dosen pengampu : Dr. Alfisahrin, M.Si

1. Aspek kebudayaan merupakan salah satu dari isu utama yang dibicarakan dalam
antropologi. Jelaskan bagaimana hubungan dan pengaruh kebudayaan terhadap cara
pandang masyarakat terhadap penyakit/sakit.

2. Apa yang anda ketahui tentang istilah-istilah berikut, etiologi, etnomedicine, dan paleo-
patologi dalam konsep sosioantropologi Kesehatan.

3. Jelaskan apa yang anda ketahui tentang sistem medIs personalistik dan naturalistic.

4. Uraikan apa yang anda ketahui tentang religi dan magi sebagai sebuah konsep antropologi
Kesehatan.

5. Jelaskan peran etno psikiatri dan bagaimana implementasinya dalam praktek medis.

Anda mungkin juga menyukai