Anda di halaman 1dari 2

RINCIAN URUSAN YANG AKAN DIPERIKSA

Berdasarkan Undang - Undang No.23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan


Daerah, Urusan Pemerintahan Bidang Sosial merupakan salah satu Urusan
Pemerintahan Wajib yang berkaitan dengan Pelayanan Dasar. Pembagian
kewenangan Urusan Pemerintahan Bidang Sosial antara Pemerintah Pusat,
Pemerintah Daerah Provinsi dan Pemerintaha Daerah Kabupaten/kota adalah
sebagai berikut :
No. Sub Urusan Pemerintah Pusat Pemerintah Daerah Pemerintah
Provinsi Daerah Kab/Kota
1 Pemberdayaan 1. Penetapan lokasi 1. Penerbitan izin 1. Pemberdayaan
Sosial dan pemberdayaan pengumpulan sosial komunitas
sosial komunitas sumbangan lintas adat terpencil
adat terpencil (KAT) Daerah (KAT)
2. Penerbitan izin kabupaten/kota 2. Penerbitan izin
pengumpulan dalam 1 (satu) pengumpulan
sumbangan lintas Daerah provinsi sumbangan
Daerah provinsi 2. Pemberdayaan dalam Daerah
3. Pembinaan potensi potensi sumber kabupaten/kota
sumber kesejahteraan 3. Pengembangan
kesejahteraan sosial provinsi potensi sumber
sosial kesejahteraan
sosial daerah
kabupaten/kota
4. Pembinaan
lembaga
konsultasi
kesejahteraan
keluarga (LK3)
yang wilayah
kegiatannya di
daerah
kabupaten/kota
2. Penanganan 1. Penanganan warga Pemulangan warga Pemulangan warga
Warga Negara negara migran negara migran negara migran
Migran Korban korban tindak korban tindak korban tindak
Tindak kekerasan dari titik kekerasan dari titik kekerasan dari titik
Kekerasan debarkasi sampai debarkasi di Daerah debarkasi di daerah
ke Daerah provinsi provinsi untuk kabupaten/kota
asal dipulangkan ke untuk dipulangkan
2. Pemulihan trauma Daerah ke Desa/kelurahan
korbantindak kabupaten/kota asal
kekerasan asal
(traficking) dalam
dan luar negeri
3. Rehabilitasi Rehabilitasi bekas Rehabilitasi sosial Rehabilitasi sosial
Sosial korban bukan/tidak bukan/tidak
penyalahgunaan termasuk bekas termasuk bekas
NAPZA, orang dengan korban korban
HIV-AIDS penyalahgunaan penyalahgunaan
NAPZA, orang NAPZA dan orang
dengan HIV-AIDS dengan HIV-AIDS
yang memerlukan yang tidak
rehabilitasi pada memerlukan
panti rehabilitasi pada
panti dan
rehabilitasi anak
yang berhadapan
dengan hukum
4. Perlindungan 1. Penerbitan izin 1. Penerbitan izin 1. Pemeliharaan
dan jaminan orang tua angkat orang tua angkat anak-anak
sosial untuk untuk terlantar
pengangkatan anak pengangkatan 2. Pendataan dan
antara WNI dengan anak antar WNI pengelolaan data
WNA dan fakir miskin
2. Penghargaan dan pengangkatan cakupan Daerah
kesejahteraan anak oleh orang kabupaten/kota
keluarga pahlawan tua tunggal
dan perintis 2. Pengelolaan ata
kemerdekaan fakir miskin
3. Pengelolaan data cakupan Daerah
fakir miskin provinsi
nasional
5. Penanganan 1. Penyediaan Penyediaan 1. Penyediaan
Bencana kebutuhan dasar kebutuhan dasar kebutuhan dasar
dan pemulihan dan pemulihan dan pemulihan
trauma bagi korban trauma bagi korban trauma bagi
bencana nasional bencana provinsi korban bencana
2. Pembuatan model kabupaten/kota
pemberdayaan 2. Penyelenggaraan
masyarakat pemberdayaan
terhadap masyarakat
kesiapsiagaan terhadap
bencana kesiapsiagaan
bencana
kabupaten/kota
6. Taman Makam Pemeliharaan taman Pemeliharaan taman Pemeliharaan
Pahlawan makam pahlawan makam pahlawan taman makam
nasional utama dan nasional provinsi pahlawan nasional
makam pahlawan kabupaten/kota
nasional di dalam dan
luar negeri

Anda mungkin juga menyukai