Anda di halaman 1dari 1

A.

Pendudukan Jepang Hingga Zaman Kemerdekaan


Jepang mendarat pertama kali di Indonesia adalah di tarakan Kalimantan timur 10
januari 1942 dengan dengan tujuan untuk mencari sumber energi untuk menunjang
perang pasifik untuk membuat bangsa Indonesia royal terhadap jepang, berbagai cara
dilakukan oleh pemerintah jepang yang ada di Indonesia salah satunya dengan
membentuk gerakan 3A yaitu Nipon Cahaya Asia, Nipon pelindung Asia, dan NIpon
pemimpin Asia. Gerakan ini dipimpin oleh mr.syamsuddin pada tahun 1943gerakan
ini diganti dengan gerakan PUTERA (Pusat Tenaga Rakyat) yang dipimpin oleh 4
serangkai yaitu; ir.soekarno, drs Moh.Hatta, Ki Hajar Dewantara dan K.H.Mansyur.
pada awalnya saat jepang mendarat ke Indonesia disambut dengan positif, karena
mengaku sebagai saudara tua. Tapi setelah bangsa Indonesia mengetahui tujuan
jepang yang sebenarnya terjadilah banyak perlawanan di daerah di Indonesia dengan
berbagai latar belakang. Pada saat perang pasifik kedudukan jepang menjadi terdesak
dan memberi janji kemerdekaan pada bangsa Indonesia yang dibuktikan dengan
pembentukan BPUPKI

Perlawanan terhadap jepang :


1. Karang Ampel indramayu yang dipimpin oleh H.Madriyas yang menentang
pelaksanaan Romusha
2. Sukamanah, Tasikmalaya yang dipimpin oleh K.H Zainal Mustafa yang menolak
melakukan seikerei yang merupakan penghormatan terhadap kaisar jepang
3. Blitar yang dipimpin oleh supiyadi yang menilai jepang terlalu kejam dan
membuat rakyat menjadi menderita
4. Aceh yang dipimpin oleh teuku abdul jalil yang menolak pelaksanaan romusha.

B. snwiqodh

Anda mungkin juga menyukai