Anda di halaman 1dari 1

CARA BELAJAR KONSISTEN

1. ELIMINASI DISTRAKSI
- Jauhkan diri dari HP
- Jika distraksinya adalah pikiran, terapkan “aturan 3 detik” (hitung 1,2,3) atau jika penting maka
siapkan lembar distraksi.
2. TARGET YANG JELAS
- Jumlah soal yang mau dikerjakan
- Jumlah materi yang mau dipelajari
- Lama waktu belajar
3. ATURAN 4%
- Belajar yang tingkat kesulitannya 4% dari kemampuanmu saat ini (zona flow)
- Supaya terus tertantang dan terstimulasi
- Contohnya yaitu menaikkan target belajar dari biasanya.
4. CHARGING STATION (Mental Reset)
- Siapkan dulu meja belajarnya baru siapin charging station.
- Self reward (hadiah setelah belajar) atau trigger sebelum belajar. Bisa dilakukan berkali-kali,
dibagi yang penting menjaga mental belajar.
- “Rest is for people who work.”
Contoh : mandi, tidur siang, ngopi/ngeteh – setelah aktivitas ini harus belajar
5. “TANGGUNG DIKIT LAGI NYAMPE”
- Selalu meningkatkan standar terus berjalan.
6. EKSPETASI TENTANG PROGRESS YANG DIHARAPKAN
- Perubahan tidak terasa dalam sehari dua hari
- Yang jelas setiap hari harus hadir untuk berusaha berubah

“Pikirkanlah apa hal yang bisa dilakukan hari ini yang membuat dirimu di masa depan berterima kasih.”

Anda mungkin juga menyukai