Anda di halaman 1dari 4

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN PETUNJUK TEKNIS LOMBA CERDAS

CERMAT
AL-AZHAR CREATIVITY PROJECT 2024

I. Petunjuk Pelaksanaan Kegiatan


1. Nama Kegiatan : Al-Azhar Creativity Project 2024 (ACP
2024)
2. Kegiatan : Lomba Cerdas Cermat ( LCC )
3. Waktu dan tempat (Lomba) :
Hari & Tanggal : 16 desember 2023 jam 09.00 - Selesai
Tempat : Lab Komputer sekolah SMA Al-Azhar Syifa Budi (Offline)
4. Waktu pendaftaran Dibuka-Ditutup (Lomba) : 28 Oktober 2023 - 5
Desember 2023

II. Petunjuk Teknis Kegiatan

1. Lomba terdiri dari dua babak yaitu :

a. Babak pertama (babak penyisihan/tes lewat Google Form)


- Setiap regu menjawab 1 set 20 soal dalam google formulir yang berisi soal pilihan
ganda yang disediakan panitia.
- Waktu pengerjaan adalah satu jam dan dilaksanakan secara serentak.
- Hasil babak penyisihan langsung diumumkan setelah tes pilihan ganda
dilaksanakan.
- 3 regu peraih nilai tertinggi berhak mengikuti babak selanjutnya.

b. Babak kedua (Final)


- Pada babak kedua menggunakan sistem bel pada setiap regu.
- Babak final dilakukan dalam format cerdas cermat.
- Teknis cerdas cermat disampaikan saat Technical Meeting.

2. Lomba hanya diperuntukan untuk siswa/siswi SMP sederajat.


3. Peserta akan didiskualifikasi jika keluar dari aplikasi google formulir saat
mengerjakan soal.

4. Panitia akan memberitahu secara lisan sebagai tanda waktu pengerjaan/berpikir


habis.

5. Setiap regu hanya diperbolehkan menjawab soal setelah dipersilahkan oleh juri. (
Babak final )

6. Apabila ada penonton atau guru pendamping regu yang melakukan kecurangan
maka juri berhak untuk mendiskualifikasi regu atas persetujuan panitia.

7. Apabila ada dua regu atau lebih yang memperoleh nilai akhir sama maka akan
diberikan soal tambahan yang ditentukan juri dengan cara merebut jawaban.

8. Dalam satu regu wajib membawa dan mengerjakan dari laptop pribadi.

9. Guru pendamping regu atau peserta (atas persetujuan dewan juri) diperbolehkan
untuk mempertanyakan jawaban juri apabila jawaban dirasa kurang tepat.

Kisi kisi Lomba Cerdas Cermat Tingkat SMP


Mata Pelajaran : Matematika

No. Materi Indikator soal


Urut

1. Operasi Bilangan Bulat Menentukan hasil operasi campuran bilangan


bulat

2. Barisan dan Deret Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan


barisan dan deret aritmatika dan geometri

3. Luas Bangun Datar Menghitung luas bangun datar yang ditentukan


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris

No. Materi Indikator Soal


Urut

1. Procedure Text Menentukan informasi tertentu di dalam


text procedure

2. Present Perfect Sentences Melengkapi kata kerja yang tepat

3. Underline Word Menentukan makna kata

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan

No. Materi Indikator Soal


Urut

1. Ciri ciri atau Karakter Disajikan beberapa pernyataan tentang


Makhluk Hidup makhluk hidup, peserta lomba dapat
mengidentifikasi salah satu ciri makhluk
hidup

2. Pencemaran Lingkungan Disajikan beberapa perilaku manusia


dalam kehidupan sehari-hari, peserta
lomba dapat menerapkan perilaku yang
dapat menjaga kelestarian lingkungan.

3. Letak dan Luas Indonesia Disajikan letak Astronomis/


Geografis/Geologis Indonesia, peserta
lomba dapat menentukan pengaruh letak
tersebut bagi aspek tertentu kehidupan
bangsa Indonesia

4. Kondisi Alam Negara di Disajikan ilustrasi tentang ciri ciri kondisi


Asia alam negara negara di Asia, peserta lomba
dapat menentukan negara yang memiliki
ciri sesuai dengan ilustrasi tersebut
Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila

No. Materi Indikator Soal


Urut

1. Penetapan Pancasila sebagai Disajikan pernyataan tentang hasil


Dasar Negara sidang PPKI dan BPUPKI, peserta
lomba dapat menentukan pilihan
pernyataan yang menunjukan hasil
sidang PPKI dan BPUPKI dengan
benar

2. Norma dalam Kehidupan Disajikan pelanggaran norma, peserta


Bermasyarakat lomba dapat mengidentifikasi jenis
norma dengan tepat

III. Hadiah Lomba Cerdas Cermat

Biaya yang dikeluarkan:


● Uang hadiah : Rp. 300.000
: Juara 1 (Rp. 600.000)
: Juara 2 (Rp. 450.000)
: Juara 3 (Rp. 300.000)

● Trophy dan Sertifikat

Anda mungkin juga menyukai