Anda di halaman 1dari 2

PELAPORAN HASIL PEMERIKSAAN

NILAI KRITIS
No. Dokumen : /SOP/UKPP
No.Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 18 Januari 2023
Halaman : 1/1
Puskesmas Cot Mahdi STP
seumeureung NIP. 197212311996031004
1. Pengertian Pelaporan Hasil Pemeriksaan Laboratorium yang Kritis adalah pelaporan hasil
laboratorium yang menggambarkan kondisi patofisiologi pasien yang nilainya
diluar batas normal yang telah disepakati bersama, baik di bawah atau di atas nilai
normal, dimana pasien memerlukan intervensi tindakan medis segera karena dapat
membahayakan keselamatan pasien
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk melaksanakan pelaporan hasil
pemeriksaan laboratorium yang kritis
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Cot seumeureung Nomor
37/SK/ADMEN/PUSK-SP4/I/2023 tentang Penyelenggaraan Pelayanan
Laboratorium Puskesmas Cot seumeureung
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 37 tahun 2012 tentang penyelenggaraan
Laboratorium Pusat Kesehatan Masyarakat.
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2013 tentang Cara
Penyelenggaraan Laboratorium Klinik Yang Baik
5. Prosedur 1. Petugas laboratorium menerima formulir permintaan pemeriksaan laboratorium
2. Petugas laboratorium melakukan pemeriksaan
3. Petugas laboratorium mendapatkan hasil laboratorium yang kritis
4. Petugas laboratorium menuliskan hasil laboratorium ktitis di register
laboratorium.
5. Petugas laboratorium melaporkan hasil laboratorium yang kritis kepada dokter
pengirim

6. Diagram Alir
Petugas laboratorium Petugas laboratorium
Petugas laboratorium
melakukan mendapatkan hasil
menerima formulir
pemeriksaan laboratorium yang kritis
permintaan
pemeriksaan
laboratorium

Petugas laboratorium
Petugas laboratorium menuliskan hasil
melaporkan hasil laboratorium ktitis di
laboratorium yang register laboratorium.
kritis kepada dokter

7. Unit Terkait 1. Ruang Pemeriksaan Umum


2. Ruang Kesehatan Gigi dan Mulut
3. Ruang KIA,KB dan Imunisasi
4. Ruang Tindakan dan Gawat Darurat
5. Ruang Pemeriksaan Khusus
6. Ruang Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE)
8. Rekaman No Yang diubah Isi Perubahan Diberlakukan
Tanggal

Anda mungkin juga menyukai