Anda di halaman 1dari 2

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

1. Kesimpulan
Gerbang Logika atau dalam bahasa Inggris disebut
dengan Logic Gate adalah dasar pembentuk Sistem
Elektronika Digital yang berfungsi untuk mengubah satu
atau beberapa Input (masukan) menjadi sebuah sinyal
Output (Keluaran) Logis. Gerbang Logika beroperasi
berdasarkan sistem bilangan biner yaitu bilangan yang
hanya memiliki 2 kode simbol yakni 0 dan 1 dengan
menggunakan Teori Aljabar Boolean.
Gerbang Logika yang diterapkan dalam Sistem
Elektronika Digital pada dasarnya menggunakan
Komponen-komponen Elektronika seperti Integrated
Circuit (IC), Dioda, Transistor, Relay, Optik maupun
Elemen Mekanikal.
Terdapat 7 jenis Gerbang Logika Dasar yang
membentuk sebuah Sistem Elektronika Digital, yaitu :
 Gerbang AND
 Gerbang OR
 Gerbang NOT
 Gerbang NAND
 Gerbang NOR
 Gerbang X-OR (Exclusive OR)
 Gerbang X-NOR (Exlusive NOR)
Laporan Praktik Semester ANJU BERLITA
Sistem Komputer 9315/TKJ/21-22
2. Saran

Dalam pratikum ini dibutuhkan kesabaran dan


ketelitian dalam pengambilan data,ketika gerbang logika(di
kit elektronika dasar)dalam keadaan 1 atau 0 karena agar
tidak tertukar.
Untuk pelajar diharapkan menjadi sumber belajar
baru dalam memperluas pengetahuan dan ketepatan ilmu
pengetahuan.
Untuk lebih memahami tentang Gerbang Logika
disarankan untuk mencari informasi lebih detail lagi
tentang materi ini, agar bisa lebih dipahami dan lebih
dimengerti.

Laporan Praktik Semester ANJU BERLITA


Sistem Komputer 9315/TKJ/21-22

Anda mungkin juga menyukai