Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI PENILAIAN PROYEK

Nama Sekolah : SMP


Kelas/Semester : VII (sepuluh)/ Ganjil
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial

Teknik
Tujuan dan Indikator Capaian
No Capaian Pembelajaran Penilai
Materi Pembelajaran
an
1 1. Pada akhir Fase D, Bab 1 Keluarga 1. Peserta didik dapat Proyek
Peserta didik mampu Awa Kehidupan mendesripsikan sejarah
untuk memahami - Mengenal asal usul keluarga
keberadaan diri dan Lokasi 2. Peserta didik dapat bekerja
keluarga di tengah Tempat sama dalam menjelaskan
lingkungan sosial Tinggal interaksi antarwilayah
terdekatnya - Sosialisasi 3. Peserta didik dapat
2. .Peserta didik diharapkan dalam Menguraikan proses
mampu untuk Masyarakat sosialisasi di lingkungan
menganalisis hubungan - Aktivitas keluarga dan masyarakat.
antara kondisi geograis Memenuhi 4. Peserta didik dapat
lingkungan sekitar Kebutuhan menghasilkan karya musik
tempat tinggal mereka dengan tingkat musikalitas
dengan karakteristik 5. Menganalisis pengaruh
masyarakat dan cara keluarga dan masyarakat
mereka beraktivitas. terhadap pembentukan
Peserta didik diharapkan karakter dan gaya hidup.
mampu memahami
bagaimana masyarakat
saling berupaya
memenuhi kebutuhan
hidupnya. Pada CP Kelas
7, peserta didik
diharapkan mampu
menganalisis isu
pemberdayaan
masyarakat untuk ikut
memberikan kontribusi
yang positif terhadap
lingkungan sekitarnya.
Peserta didik pada Kelas
7 diharapkan dapat
mengeksplorasi kondisi
sosial lingkungan sekitar.
3. Peserta didik juga
diminta untuk
mengurutkan peristiwa
sejarah dalam kerangka
kronologis dan
menghubungkan dengan
kondisi saat ini. Peserta
didik pada tahap ini
mampu membuat karya
atau melakukan aksi
sosial yang relevan di
lingkungan keluarga dan
masyarakat
terdekat,kemudian
melakukan releksi dari
setiap proses yang sudah
dilakukan
Tugas Proyek:
 Memahami tentang pengaruh keluarga dan masyarakat terhadap pembentukan karakter dan
gaya hidup

Rubrik Penskoran Proyek


Skor
No Aspek yang dinilai
1 2 3 4
A. Persiapan
1. Membuat jadwal kegiatan
2. Membuat instrumen observasi
3. Membuat pembagian tugas kelompok
B. Pelaksanaan Observasi
1. Sistematika kegiatan
2. Keakuratan informasi
3. Kuantitas sumber data
4. Analisa data
5. Penarikan kesimpulan
C. Pelaporan
1. Performans
2. Penguasaan

Total Skor Perolehan


Nilai = =100
Total Skor Maksimum

Mengetahui, Jakarta 18 Juli 2022


Kepala SMA/MA Guru Mata Pelajaran

.............................................. ..............................................
NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai