Anda di halaman 1dari 3

Keselamatan dan Kepuasan Anda adalah Kehormatan Bagi Kami

PENGISIAN SKRINING GIZI ANAK

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


925/SPO/DIR/RSRZ/VII/2022 1 1/2
DITETAPKAN
TANGGAL TERBIT : DIREKTUR RUMAH SAKIT RIZANI
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
27/07/2022 DR. Dr. Mirrah Samiyah, M.Kes
NIK. 010.01.1309
Pengkajian yang dilakukan kepada semua pasien rawat inap
dan rawat jalan di rumah sakit untuk mengetahui apakah ada
masalah gizi pada pasien tersebut. Sehingga, dapat
PENGERTIAN
menentukan asupan gizi bagi pasien yang berada di rumah
sakit. Pengkajian skrining gizi anak dilakukan oleh perawat.
Pengkajian tersebut dicatat kurang dari 24 jam.
Sebagai acuan untuk :
1. Untuk mengetahui asupan gizi pasien mengalami masalah
TUJUAN
atau tidak. Sehingga dapat ditindak lanjuti dengan cepat
dan tepat.
Berdasarkan Surat Keputusan Direkur Rumah Sakit Rizani
KEBIJAKAN No. 746/SK/DIR/RSRZ/VII/2022 tentang Pelayanan Rekam
Medis..
PROSEDUR A. Persiapan
1. Penampilan petugas:
a. Periksa kerapihan pakaian seragam
b. Periksa kelengkapan atribut
2. Alat – alat :
a. Alat – alat tulis
b. Rekam medis
c. Timbangan
d. Pengukur tinggi badan

Prosedur Skrining Gizi Anak


Keselamatan dan Kepuasan Anda adalah Kehormatan Bagi Kami

PENGISIAN SKRINING GIZI ANAK

STANDAR
PROSEDUR NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
OPERASIONA 925/SPO/DIR/RSRZ/VII/2022 1 2/3
L

B. Pelaksanaan
1. Lakukan skrining gizi awal anak usia 1 bulan-18 tahun
yang meliputi PB, BB dan BBL.
2. Lakukan skring gizi awal di IGD atau POLI dengan
menggunakan metode Strong Kids dan ajukan beberapa
pertanyaan dibawah ini :
- Apakah ada penyakit yang beresiko malnutrisi atau
apakah ada tindakan pembedahan yang besar ?
- Apakah pasien tampak kurus?
- Apakah terdapat penurunan berat badan selama satu
bulan terakhir?
- Apakah terdapat salah satu dari kondisi tersebut?
 Diare ≥ 5 kali/hari atau
 Muntah >3 kali/hari dalam seminggu terakhir
 Asupan makanan berkurang selama 1 minggu
terakhir
- Apakah terjadi penurunan berat badan atau tidak
adanya peningkatan berat badan dalam 1 bulan
terakhir? (berdasarkan penilaian objektif dari berat
badan bila ada, atau penilaian subjektif dari orang
tua)
Skala nilai YA bernilai 2 dan TIDAK bernilai 0. Dan
tentukan total skor terdiri dari tidak beresiko bernilai

Prosedur Skrining Gizi Anak


Keselamatan dan Kepuasan Anda adalah Kehormatan Bagi Kami

PENGISIAN SKRINING GIZI ANAK

STANDAR
PROSEDUR NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
OPERASIONA 925/SPO/DIR/RSRZ/VII/2022 1 2/3
L
0-1, beresiko bernilai 2-3, malnutrisi bernilai ≥4.
1. Instalasi Gawat Darurat
2. Instalasi Rawat Inap 3/3
UNIT TERKAIT
3. Instalasi Rawat Jalan
4. Instalasi Rekam Medik

Prosedur Skrining Gizi Anak

Anda mungkin juga menyukai