Anda di halaman 1dari 9

MODUL

PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR


PANCASILA
RAHMATAN LIL’ALAMIIN

HIDUP BERKELANJUTAN
SAMPAHKU TANGGUNG JAWABKU
(FASE A)

MI AL KARIM GONDANG
1. INFORMASI UMUM
A. Identitas
Nama Penyusun : TIM GURU FASE A
Nama Institusi : MI AL KARIM GONDANG
Kelas : FASE A (I dan II)
Alokasi Waktu : 72 JP

B. Kolaborasi Mapel
 Pendidikan Pancasila (gotong-royong)
 Fiqih (menjaga kebersihan, kebersihan sebagian dari iman)

C. Sarana dan Prasarana


 Sampah
 Kantong plastik
 Sarung tangan
 Sabun cuci tangan
 Kertas
 Alat tulis
 Alat mewarnai
 Hand phone (HP)
 Lembar kerja

D. Tarjet Peserta Didik


 Peserta didik pada kelas 1 dan 2

E. Relevansi Tema dan Topik projek


 Tema : Hidup Berkelanjutan
 Topik Projek : “ Sampahku Tanggung Jawabku”
 Relevansi Tema dan Topik Projek : Lingkungan yang bersih, indah,dan
sehat adalah lingkungan yang diidamkan oleh semua orang di manapun mereka
berada. Dalam hal ini, siswa belum memiliki kesadaran terhadap bahaya
sampah pada lingkungan, sehingga belum tumbuh sikap bijak terhadap
sampah dalam kesehariannya. Sekolah perlu mengajarkan tentang bahaya
sampah terhadap lingkungan sekitar dan cara menyikapi sampah yang ada
sehingga siswa akan lebih sadar untuk menjaga lingkungan dan mencegah
kerusakan lingkungan di masa mendatang.

2. KOMPONEN INTI
A. Deskripsi Singkat Proyek
Sekolah menyampaikan tentang bahaya sampah terhadap lingkungan sekitar dan
cara menyikapi sampah yang ada sehingga siswa akan lebih sadar untuk menjaga
lingkungan dan mencegah kerusakan lingkungan di masa mendatang.

B. Dimensi dan Sub Elemen dari Profil Pelajar Pancasila


1. Dimensi Beriman dan Berakhlak Mulia
Sub Elemen: Siswa mulai menunjukkan pemahaman tentang menjaga
lingkungan alam sekitar, ditunjukkan dengan peduli terhadap
sampah dan dampaknya pada lingkungan sekitar

2. Dimensi Mandiri
Sub Elemen: Siswa mulai menunjukkan inisiatif dan bekerja secara mandiri,
ikut menuntaskan aktivitas dalam kelompoknya masing-
masing
3. Dimensi Bergotong Royong
Sub Elemen: Siswa mampu berkoordinasi sosial , yaitu dengan
melaksanakan aktivitas kelompok sesuai dengan kesepakatan
bersama dengan bimbingan, dan saling mengingatkan adanya
kesepakatan tersebut serta bekerja sama dengan baik dalam
kelompok
4. Dimensi Bernalar Kritis
Sub Elemen: Siswa mengajukan pertanyaan, yaitu mengajukan pertanyaan
untuk menjawab keingintahuannya dan untuk
mengidentifikasi suatu permasalahan mengenai dirinya dan
lingkungan sekitarnya serta memberi contoh dari
pengalamannya sendiri.

C. Target Pencapaian Diakhir Fase


Setelah mengikuti kegiatan P5 ( Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila) dan
P2RA (Profil Pelajar Rahmatan lil Alamin) peserta didik mampu
mengejawantahkan akhlak mulianya dalam tanggung jawab, rasa sayang, dan
peduli terhadap lingkungan alam sekitar,menyadari bahwa dirinya adalah salah
satu di antara bagian-bagian dari ekosistem bumi yang saling mempengaruhi. Ia
juga menyadari bahwa sebagai manusia, ia mengemban tugas dalam menjaga
dan melestarikan alam sebagai ciptaan Tuhan. Hal tersebut membuatnya
menyadari pentingnya merawat lingkungan sekitar sehingga ia menjaga agar
alam tetap layak dihuni oleh seluruh makhluk hidup saat ini maupun generasi
mendatang. Lebih sadar untuk menjaga lingkungan dan mencegah kerusakan
lingkungan di masa mendatang.

D. Alur Kegiaan Proyek


1. Pengenalan
1) Asesmen diagnostik [4 JP]
2) Observasi sampah di sekolah [4 JP]
3) Bahaya sampah bagi lingkungan [2 JP]
4) Mengelola sampah [4 JP]
5) Jenis-Jenis sampah [4JP]
2. Kontekstualisasi
6) Sampah di daerahku [4 JP]
7) Mengarang cerita bahaya sampah [4 JP]
8) Sampahku tanggung jawabku [4 JP]
3. Aksi
9) Denah tempat sampah [4JP]
10) Observasi tempat sampah di sekolah [4 JP]
11) Membuat tempat sampah warna-warni [8 JP]
12) Membuat slogan dan poster [4 JP]
13) Memasang tempat sampah di sekolah (4 JP )

4. Refleksi dan Tindak Lanjut


14) Sosialisasi penggunaan tempat sampah ke warga sekolah [4JP]
15) Jadwal pemilahan sampah [4 JP]
16) Menjual sampah kepada pengepul [6 JP]
17) Evaluasi dan refleksi [4 JP]

E. Assesmen

1. Rubrik Penilaian Sub-Elemen - Beriman, Bertakwa kepada Tuhan YME,


dan Berakhlak Mulia
Sub-Elemen Belum Mulai Berkembang Sangat
Berkembang Berkembang Sesuai Berkembang
Harapan
Elemen akhlak Mulai Mulai Mulai Terbiasa
kepada mengenali mengenali bersyukur bersyukur
alam,Sub- adanya sampah dan atas atas lingkungan
elemen menjaga sampah di dampaknya lingkungan sekitar dan
lingkungan lingkungan pada sekitar dan berinisiatif
alam sekitar sekitar lingkungan berlatih untuk untuk
sekitar menjaganya menjaganya
Elemen akhlak Mulai Mulai Mulai Sangat
bernegara; Sub- mengenali mengenali mengenali mengenali
elemen haknya di hak hak hak dan
melaksanakan rumah dan dan tanggung dan tanggung tanggung
hak dan sekolah jawabnya di jawabnya di jawabnya di
kewajiban rumah dan rumah, rumah,
sebagai sekolah sekolah, dan sekolah, dan
warga negara lingkungan lingkungan
Indonesia sekitar sekitar

2. Rubrik Penilaian Sub-Elemen – Mandiri


Sub-Elemen Belum Mulai Berkembang Sangat
Berkemban Berkembang Sesuai Berkembang
g Harapan
Elemen regulasi Mulai Mulai Mulai Terbiasa
diri; mengenali mengerjakan berinisiatif berinisiatif
Sub-elemen tugas-tugas tugas-tugas untuk untuk
menunjukkan rutin rutin mengerjakan mengerjakan
inisiatif dengan tugas-tugas tugas- tugas
dan bekerja pengarahan rutin rutin
secara oleh orang secara secara mandiri di
mandi dewasa mandiri di bawah
bawah pengawasan
pengawasan dan dukungan
dan dukungan orang
orang dewasa
dewasa
Elemen regulasi Mulai Mulai Mulai erbiasa
diri; mengenali melaksanakan melaksanakan melaksanakan
Sub-elemen kegiatan kegiatan kegiatan kegiatan belajar
mengembangkan belajar di belajar di belajar di di
pengendalian kelas kelas kelas dan kelas dan
dan mengerjakan menyelesaikan
disiplin diri tugas-tugas tugas-tugas
dengan dalam
bimbingan waktu yang telah
disepakati

3. Rubrik Penilaian Sub-Elemen - Bergotong Royong


Sub-Elemen Belum Mulai Berkembang Sangat
Berkembang Berkembang Sesuai Berkembang
Harapan
Elemen Mulai Mulai Mulai Dapat menerima
kolaborasi; mengenali mengetahui melaksanakan dan
Sub-elemen pembagian tugas serta tugas serta melaksanakan tugas
kerja sama tugas perannya peran yang serta peran yang
dalam sebuah dalam diberikan diberikan
kegiatan sebuah kelompok kelompok
bersama kegiatan dalam sebuah dalam sebuah
bersama kegiatan kegiatan bersama
bersama
Elemen Mulai Mulai Mulai peka Sangat peka dan
kepedulian; mengenali mengenali dan mengapresiasi
Sub-elemen tindakan diri tindakan mengapresia tindakan orang-orang
tanggap sendiri orang-orang si di rumah dan sekolah
terhadap di rumah di tindakan untuk menjaga
lingkungan dan rumah dan orang-orang lingkungan sekitar,
sosia sekolah sekolah di rumah kemudian
untuk untuk dan sekolah mengungkapkannya
menjaga menjaga untuk dengan sederhana
lingkungan lingkungan menjaga
sekitar sekitar lingkungan
sekitar

4. Rubrik Penilaian Sub-Elemen - Bernalar Kritis


Sub-Elemen Belum Mulai Berkembang Sangat
Berkembang Berkembang Sesuai Berkembang
Harapan
Mengajukan Bertanya Berani bertanya Berani Terbiasa
pertanyaan hanya kepada bertanya bertanya
kepada diri orang terdekat kepada orang kepada orang
sendiri untuk asing lain
memenuhi rasa untuk dengan
ingin mengidentifika terstruktur dan
tahu si kritis mengenai
permasalahan permasalahan
diri dan diri dan
lingkungan lingkungan
sekitar sekitar

3. LAMPIRAN
A. Bahan Ajar : buku dan you tubehttps://youtu.be/h69WH06WChM
Pertanyaan Pemahaman Perjalanan Sampah
 Apa yang terjadi pada sampah yang sudah kita buang?
 Bagaimana sampah di Sungai atau laut bisa merugikan?
 Bagaimana sampah di TPA bisa merugikan?
 Apa yang bisa kita lakukan supaya sampah tidak berakhir di
laut dan TPA?
 Apa yang terjadi pada sampah di pabrik daur ulang?

B. Menentukan Kondisi Awal Siswa


Semua guru dalam proyek ini melakukan observasi terhadap
setiap siswa dalam tugas-tugas yang diberikan. Performa yang
diukui yaitu 4 dimensi Profil Pelajai Pancasila. Di sini hanya
dipilih 2 - 3 dimensi yang paling perlu dikembangkan. Hasil ini
akan direkam sebagai kondisi awal siswa, dan akan dibandingkan
dengan hasil asesmen formatif dan sumatif proyek. Tujuan
perbandingan ini adalah untuk memahami perkembangan yang
dialami siswa sepanjang proyek.
Dimensi, Sub-Elemen, dan Tarjet Pencapaian Akhir Fase A
Dimensi Sub-Elemen Tarjet Pencapaian Aktivitas Terkait
Beriman Menjaga lingkungan Membiasakan
dan alam sekitar bersyukur atas 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8,
9,10, 11, 12, 13, 14,
Bertakwa lingkungan alam
15, 16
pada sekitar dan
Tuhan berlatih untuk
YME, dan menjaganya
Berakhlak
Mulia
Melaksanakan hak Mengidentifikasi
dan kewajiban sebagai hak dan 2, 5, 6, 8, 9 11, 12,
13,14, 15, 16, 17,
warga negaia tanggung
Indonesia jawabnya di
rumah, sekolah,
dan lingkungan
sekitar serta
kaitannya
dengan
keimanan
kepada Tuhan
YME
Bernalar Mengajukan pertanyaan Mengajukan 5, 8
Kritis pertanyaan untuk
menjawab
keingintahuannya
dan untuk
mengidentifikasi
suatu permasalahan
mengenai dirinya
dan lingkungan
sekitarnya
Mengidentifikasi, Mengidentifikasi 1, 3, 4, 5, 6, 7, 10,
mengklarifikasi, dan dan mengolah 12,
mengolah informasi dan informasi dan
gagasan gagasan
Menganalisis dan Melakukan 8, 9, 12, 13
mengevaluasi penalaran penalaran konkret
dan prosedurnya dan memberikan
alasan dalam
menyelesaikan
masalah dan
mengambil
keputusan
C. Lembar Observasi
Perhatikan hal di bawah ini ketika kegiatan!
 Siapkan kantong untuk menampung sampah yang ditemukan
 Gunakan sarung tangan (jika ada)
 Hitung dan catat kondisi sampah (sedikit, sedang, banyak)
 Masukkan sampah ke kantong
 Setelah selesai, buang kantong sampah di tempat sampah
 Jangan lupa cuci tangan dengan sabun
 Jagalah ketertiban dan kebersihan selama kegiatan

Nama :
Kelas :
Aktivitas : Mengamati Sampah di Sekolah
Tanggal :

No Gambar Nama Jumlah Tempat Asal


Sampah Sampah Sampah Ditemukan Sampah
D. Hasil asesmen Diagnostik

Nama Siswa Berakhlak Mandiri Bergotong Bernalar Gaya


kepada Royong Kritis Belajar
Alam

Anda mungkin juga menyukai