Anda di halaman 1dari 14

Kompetensi dan Capaian

Pembelajaran
Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan
Universitas Diponegoro

Fatikhu Yatuni Asmara


f.y.asmara@fk.undip.ac.id
Kurikulum
(Harden, 2009)

Content

Learning Educational
Outcomes Strategies

Curriculum

Educational Learning
Environment Opportunities

Assessment
www.menti.com
Code: 75 23 94 1
Alur Penyusunan Perencanaan Pembelajaran

Metode dan Materi dan Metode


Kompetensi
alat evaluasi Media Pembelajaran
Capaian Pembelajaran (Learning Outcomes)
dan Kompetensi
• Capaian Pembelajaran adalah kemampuan yang diperoleh melalui
internalisasi pengetahuan, sikap, dan keterampilan, kompetensi dan
akumulasi keterampilan kerja. Bersifat grade dan merujuk pada
kualifikasi (SNPT, 2015)
• Capaian pembelajaran dapat juga diartikan sebagai apa yang
diharapkan dari mahasiswa setelah melalui proses pembelajaran dan
meliputi kognitif, afektif dan psikomotor (Smith, 2009)
• Kompetensi adalah suatu bentuk capaian pembelajaran dan lebih
terbatas, dinyatakan dalam bentuk kompeten-tidak kompeten, lulus-
tidak lulus.
Kompetensi
(Miller Pyramid)
Rumusan capaian pembelajaran
Audience
• Mahasiswa semester…

Behaviour  dapat merujuk pada taksonomi Bloom


• Kognitif
• Afektif
• Psikomotor
Condition
• Syarat tertentu, misal menyelesaikan studi kasus

Degree
• Prosentase, nilai minimal, penampilan minimal

Contoh: Mahasiswa semester 3 mampu mempraktikkan komunikasi interpersonal


A B
dengan teman dengan nilai minimal 90 (form observasi 90% terisi)
C D
Taksonomi Bloom Kognitif
Original Revisi
1. Knowledge Remembering
2. Comprehension Understanding
3. Application Applying
4. Analysis Analysing
5. Synthesis Evaluating
6. Evaluation Creating

Ref: Coffey, H. 2008. Bloom’s taxonomy. www. learnnc.or


Taksonomi Bloom Afektif
Taksonomi Bloom Psikomotor
Profile Lulusan Universitas Diponegoro
COMPLETE
Professional  bekerja
Leader  adaptif, tanggap
Communicator  mampu sesuai dengan prinsip,
terhadap lingkungan,
berkomunikasi secara lisan pengembangan berdasar
proaktif, motivator,
dan tertulis prestasi dan menjujunjung
kerjasama
tinggi kode etik

Entrepreneur  etos kerja


Thinker  berfikir kritis,
tinggi, ketrampilan Educator (mampu menjadi
belajar sepanjang hayat,
berwirausaha, inovatif, agen of change)
peneliti
kemandirian
www.menti.com
Code: 99 29 29 0
Profile lulusan Undip: COMPLETE dapat dibreakdown untuk per
semester
• contoh: profil communication di semester 1 focus pada kemampuan
mahasiswa dalam komunikasi intrapersonal, mengidentifikasi
identitas diri (Who am I?)  bisa diintegrasikan pada mata kuliah lain
• Terdapat metode dan alat assessment yang mengukur pencapaian
kompetensi
• Dosen wali dapat berperan dalam follow up pencapaian kompetensi
profil tiap semester
• Portfolio dapat digunakan untuk mengevaluasi pencapaian
mahasiswa tiap semester  Bersama dengan SKPI
• Disusun system informasi untuk e-portfolio
Terima Kasih dan
Selamat Berdiskusi..........

Anda mungkin juga menyukai