Anda di halaman 1dari 17

DINAS KESEHATAN

PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

PENGUMUMAN

NOMOR 1 TAHUN 2024

TENTANG

PENERIMAAN TENAGA MEDIS DAN TENAGA KESEHATAN SEBAGAI


PEGAWAI BADAN LAYANAN UMUM DAERAH (BLUD)
DI LINGKUNGAN DINAS KESEHATAN PROVINSI DKI JAKARTA
TAHUN 2024

Dalam rangka memenuhi kebutuhan layanan kesehatan di Provinsi DKI Jakarta,


diperlukan pemenuhan Tenaga Medis dan Tenaga Kesehatan sebagai Pegawai
Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) di Unit Kerja Perangkat Daerah Dinas
Kesehatan Provinsi DKI Jakarta yang melakukan pengelolaan keuangan BLUD. Oleh
karena itu, Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta membuka kesempatan Tenaga
Medis dan Tenaga Kesehatan untuk dapat bergabung dan berkontribusi di Fasilitas
Pelayanan Kesehatan di Jajaran Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta pada:

I. Lokasi Formasi, Jabatan, Kualifikasi Pendidikan, Sertifikat, dan Jumlah Alokasi


Formasi

NO. LOKASI FORMASI / JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN JUMLAH

1 RSUD Tarakan 15
Dokter Ahli Muda Dokter Spesialis Anak 1
Dokter Spesialis Bedah Toraks Kardiak
1
dan Vaskular
Dokter Spesialis Ortopedi dan
1
Traumatologi
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 2
Perawat Ahli Pertama S-1 Keperawatan (Profesi) 4
Perawat Terampil D-III Keperawatan 2
Pranata Laboratorium Kesehatan D-III Analis Kesehatan/ D-III Teknologi
1
Terampil Laboratorium Medis
Radiografer Ahli Pertama
D-IV Teknologi Radiologi Pencitraan 1

D-IV Radiodiagnostik dan Radiotherapi 1


2

NO. LOKASI FORMASI / JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN JUMLAH

D-III Teknik Radiodiagnostik dan


Radiografer Terampil 1
Radioterapi
2 RSKD Duren Sawit 15
Asisten Apoteker Terampil D-III Farmasi 3
Bidan Terampil D-III Kebidanan 2
Penata Anestesi Ahli Pertama D-IV/ S-1 Penata Anestasi 2
Perawat Terampil D-III Keperawatan 6

Teknisi Elektromedis Ahli Pertama D-IV Teknik Elektromedik 2


3 RSUD Cengkareng 20
Asisten Penata Anestesi Terampil D-III Kepenataan Anestesi 1

Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 3

Perawat Terampil D-III Keperawatan 14


Perekam Medis dan Informasi D-III Rekam Medis dan Informasi
1
Kesehatan Terampil Kesehatan
D-III Teknik Radiodiagnostik dan
Radiografer Terampil 1
Radioterapi
4 RSUD Pasar Rebo 13
Apoteker Ahli Pertama S-1 Apoteker (Profesi) 1
Asisten Apoteker Terampil D-III Farmasi 1
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 1
Asisten Penata Anestesi Terampil D-III Kepenataan Anestesi 1
Penata Anestesi Ahli Pertama D-IV / S-1 Penata Anestasi 1
Perawat Ahli Pertama S-1 Keperawatan (Profesi) 5
Perawat Terampil D-III Keperawatan 2
Perekam Medis dan Informasi D-III Rekam Medis dan Informasi
1
Kesehatan Terampil Kesehatan
5 RSUD Koja 20
Apoteker Ahli Pertama S-1 Apoteker (Profesi) 2
Asisten Apoteker Terampil D-III Farmasi 3
Asisten Penata Anestesi Terampil D-III Kepenataan Anestesi 3
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 3
Fisioterapis Terampil D-III Fisioterapi 1
Okupasi Terapis Terampil D-III Okupasi Terapi 1
Perawat Terampil D-III Keperawatan 6
Pranata Laboratorium Kesehatan D-III Analis Kesehatan / D-III Teknologi
1
Terampil Laboratorium Medis
6 RSUD Pasar Minggu 17

Asisten Penata Anestesi Terampil D-III Kepenataan Anestesi 1

Dokter Ahli Muda Dokter Spesialis Paru 1


Dokter Spesialis Penyakit Dalam 1
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 8
S-1 Fisika (Fisika Medik) / S-1 Profesi
Fisikawan Medis Ahli Pertama 1
Fisika Medik
3

NO. LOKASI FORMASI / JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN JUMLAH

Perawat Terampil D-III Keperawatan 4


Terapis Wicara Terampil D-III Terapi Wicara 1
7 RSUD Budhi Asih 16
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 7
Nutrisionis Terampil D-III Gizi 1
D-III Teknik Radiodiagnostik dan
Radiografer Terampil 4
Radioterapi
Teknisi Elektromedis Terampil D-III Elektromedik 1
Teknisi Transfusi Darah Terampil D-III Teknologi Transfusi Darah 1
D-III Keperawatan Gigi/ D-III Kesehatan
Terapis Gigi dan Mulut Terampil 1
Gigi/ D-III Terapis Gigi dan Mulut
Terapis Wicara Terampil D-III Terapi Wicara 1
8 RSUD Tugu Koja 3
Asisten Apoteker Terampil D-III Farmasi 1
Asisten Penata Anestesi Terampil D-III Kepenataan Anestesi 1
Refraksionis Optisien Terampil D-III Refraksi Optisi 1
9 RSUD Cilincing 17
Apoteker Ahli Pertama S-1 Apoteker (Profesi) 1
Dokter Spesialis Jantung dan Pembuluh 1
Dokter Ahli Muda
Dokter Spesialis Kedokteran Fisik dan
1
Rehabilitasi
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 1
Nutrisionis Ahli Pertama S-1 Gizi / D-IV Gizi 1
Perawat Terampil D-III Keperawatan 8
Perekam Medis dan Informasi D-III Rekam Medis dan Informasi
3
Kesehatan Terampil Kesehatan
Pranata Laboratorium Kesehatan D-III Analis Kesehatan / D-III Teknologi
1
Terampil Laboratorium Medis
10 RSUD Pesanggrahan 10
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 3
Perawat Terampil D-III Keperawatan 4
Pranata Laboratorium Kesehatan D-III Analis Kesehatan / D-III Teknologi
3
Terampil Laboratorium Medis
11 RSUD Tebet 3
Apoteker Ahli Pertama S-1 Apoteker (Profesi) 2
D-III Keperawatan Gigi / D-III Kesehatan
Terapis Gigi dan Mulut Terampil 1
Gigi// D-III Terapis Gigi dan Mulut
12 RSUD Kramat Jati 10
Asisten Apoteker Terampil D-III Farmasi 2
Dokter Ahli Muda Dokter Spesialis Rehabilitasi Medik 1
Dokter Spesialis Obsteri dan Ginekologi 1
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 1

Fisioterapis Terampil D-III Fisioterapi 2


4

NO. LOKASI FORMASI / JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN JUMLAH

Perekam Medis dan Informasi D-III Rekam Medis dan Informasi


2
Kesehatan Terampil Kesehatan

Teknisi Elektromedis Terampil D-III Elektromedik 1

13 RSUD Tanah Abang 6


Perawat Terampil D-III Keperawatan 6
14 RSUD Cempaka Putih 2
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 2
15 RSUD Johar Baru 4
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 1
Perawat Terampil D-III Keperawatan 3
16 RSUD Sawah Besar 12
Asisten Penata Anestesi Terampil D-III Kepenataan Anestesi 1
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 1
Dokter Gigi Ahli Pertama S-1 Dokter Gigi (Profesi) 2
Pembimbing Kesehatan Kerja Ahli S-1 Kesehatan Masyarakat (K3)/ S-1 K3/
1
Pertama D-IV K3
Perawat Terampil D-III Keperawatan 5
Pranata Laboratorium Kesehatan D-III Analis Kesehatan/ D-III Teknologi
1
Terampil Laboratorium Medis
Teknisi Elektromedis Terampil D-III Elektromedik 1
17 RSUD Kemayoran 6
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 2
Perawat Terampil D-III Keperawatan 3
Teknisi Elektromedis Terampil D-III Elektromedik 1
18 RSUD Pademangan 8
Apoteker Ahli Pertama S-1 Apoteker (Profesi) 1
Bidan Terampil D-III Kebidanan 1
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 1
Nutrisionis Ahli Pertama S-1 Gizi/ D-IV Gizi 1
Perawat Terampil D-III Keperawatan 3
Pranata Laboratorium Kesehatan D-III Analis Kesehatan/ D-III Teknologi
1
Terampil Laboratorium Medis
19 RSUD Tanjung Priok 3
Apoteker Ahli Pertama S-1 Apoteker (Profesi) 1
Perawat Terampil D-III Keperawatan 2
20 RSUD Taman Sari 7
Apoteker Ahli Pertama S-1 Apoteker (Profesi) 1
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 2
Dokter Gigi Ahli Pertama S-1 Dokter Gigi (Profesi) 1
Pembimbing Kesehatan Kerja Ahli S-1 Kesehatan Masyarakat (K3) / S-1 K3 /
1
Pertama D-IV K3
Perawat Terampil D-III Keperawatan 2
21 RSUD Kalideres 12
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 1
5

NO. LOKASI FORMASI / JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN JUMLAH

Perawat Terampil D-III Keperawatan 8


Pranata Laboratorium Kesehatan D-III Analis Kesehatan / D-III Teknologi
1
Terampil Laboratorium Medis
Teknisi Transfusi Darah Terampil D-III TeknologiTransfusi Darah 1

Terapis Wicara Terampil D-III Terapi Wicara 1

22 RSUD Kembangan 1
Apoteker Ahli Pertama S-1 Apoteker (Profesi) 1
23 RSUD Jagakarsa 2
Perawat Terampil D-III Keperawatan 1
Pranata Laboratorium Kesehatan D-III Analis Kesehatan/ D-III Teknologi
1
Terampil Laboratorium Medis
24 RSUD Mampang Prapatan 9
Bidan Terampil D-III Kebidanan 1
Perawat Terampil D-III Keperawatan 5
Pranata Laboratorium Kesehatan D-III Analis Kesehatan/ D-III Teknologi
2
Terampil Laboratorium Medis
Refraksionis Optisien Terampil D-III Refraksi Optisi 1
25 RSUD Kebayoran Lama 12
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 1
Fisioterapis Terampil D-III Fisioterapi 1
Perawat Terampil D-III Keperawatan 4
Perekam Medis dan Informasi D-III Rekam Medis dan Informasi
4
Kesehatan Terampil Kesehatan
D-III Keperawatan Gigi / D-III Kesehatan
Terapis Gigi dan Mulut Terampil 1
Gigi// D-III Terapis Gigi dan Mulut
Terapis Wicara Terampil D-III Terapi Wicara 1
26 RSUD Kebayoran Baru 8
Nutrisionis Terampil D-III Gizi 1
Perawat Terampil D-III Keperawatan 3
Perekam Medis dan Informasi D-III Rekam Medis dan Informasi
1
Kesehatan Terampil Kesehatan
Pranata Laboratorium Kesehatan D-III Analis Kesehatan/ D-III Teknologi
1
Terampil Laboratorium Medis
D-III Keperawatan Gigi/ D-III Kesehatan
Terapis Gigi dan Mulut Terampil 2
Gigi/ D-III Terapis Gigi dan Mulut
27 RSUD Jati Padang 4
Pembimbing Kesehatan Kerja Ahli S-1 Kesehatan Masyarakat (K3)/ S-1 K3/
1
Pertama D-IV K3
Perekam Medis dan Informasi D-III Rekam Medis dan Informasi
1
Kesehatan Terampil Kesehatan
D-III Teknik Radiodiagnostik dan
Radiografer Terampil 1
Radioterapi
D-III Keperawatan Gigi/ D-III Kesehatan
Terapis Gigi dan Mulut Terampil 1
Gigi/ D-III Terapis Gigi dan Mulut
28 RSUD Matraman 7
Asisten Penata Anestesi Terampil D-III Kepenataan Anestesi 1
6

NO. LOKASI FORMASI / JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN JUMLAH

Bidan Terampil D-III Kebidanan 1


Perawat Terampil D-III Keperawatan 2
Perekam Medis dan Informasi D-III Rekam Medis dan Informasi
1
Kesehatan Terampil Kesehatan
Refraksionis Optisien Terampil D-III Refraksi Optisi 1
Tenaga Sanitasi Lingkungan
D-III Kesehatan Lingkungan/ D-III Sanitasi 1
Terampil
29 RSUD Ciracas 5
Perawat Terampil D-III Keperawatan 2
D-III Teknik Radiodiagnostik dan
Radiografer Terampil 2
Radioterapi
D-III Keperawatan Gigi/ D-III Kesehatan
Terapis Gigi dan Mulut Terampil 1
Gigi/ D-III Terapis Gigi dan Mulut
30 RSUD Cipayung 3
Perawat Terampil D-III Keperawatan 2
D-III Keperawatan Gigi/ D-III Kesehatan
Terapis Gigi dan Mulut Terampil 1
Gigi/ D-III Terapis Gigi dan Mulut
31 RSUD Kepulauan Seribu 2
Perekam Medis dan Informasi D-III Rekam Medis dan Informasi
1
Kesehatan Terampil Kesehatan
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 1
32 Puskesmas Senen 1
Dokter Gigi Ahli Pertama S-1 Dokter Gigi (Profesi) 1
33 Puskesmas Tanah Abang 5
Asisten Apoteker Terampil D-III Farmasi 1
Bidan Terampil D-III Kebidanan 1
Perawat Terampil D-III Keperawatan 1
Pranata Laboratorium Kesehatan D-III Analis Kesehatan/ D-III Teknologi
2
Terampil Laboratorium Medis
34 Puskesmas Johar Baru 1
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 1
35 Puskesmas Cilincing 3
Asisten Apoteker Terampil D-III Farmasi 1
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 1
Perawat Terampil D-III Keperawatan 1
36 Puskesmas Koja 3
Dokter Gigi Ahli Pertama S-1 Dokter Gigi (Profesi) 1
Pranata Laboratorium Kesehatan D-III Analis Kesehatan / D-III Teknologi
1
Terampil Laboratorium Medis
Psikolog Klinis Ahli Pertama S-1 Psikologi (Profesi) 1
37 Puskesmas Pademangan 12
Apoteker Ahli Pertama S-1 Apoteker (Profesi) 1
Bidan Terampil D-III Kebidanan 1
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 3
Perawat Terampil D-III Keperawatan 3
7

NO. LOKASI FORMASI / JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN JUMLAH

Tenaga Sanitasi Lingkungan


D-III Kesehatan Lingkungan / D-III Sanitasi 1
Terampil
D-III Keperawatan Gigi/ D-III Kesehatan
Terapis Gigi dan Mulut Terampil 3
Gigi/ D-III Terapis Gigi dan Mulut
38 Puskesmas Penjaringan 2
Perawat Terampil D-III Keperawatan 2
39 Puskesmas Tanjung Priok 1
D-III Keperawatan Gigi / D-III Kesehatan
Terapis Gigi dan Mulut Terampil 1
Gigi// D-III Terapis Gigi dan Mulut
40 Puskesmas Cengkareng 1
Dokter Gigi Ahli Pertama S-1 Dokter Gigi (Profesi) 1
41 Puskesmas Grogol Petamburan 1
Pranata Laboratorium Kesehatan D-III Analis Kesehatan/ D-III Teknologi
1
Terampil Laboratorium Medis
42 Puskesmas Kalideres 1
Promosi Kesehatan dan Ilmu D-IV Promosi Kesehatan/ S-1 Kesehatan
1
Perilaku Ahli Pertama Masyarakat (Promosi Kesehatan)
43 Puskesmas Kebon Jeruk 1
Psikolog Klinis Ahli Pertama S-1 Psikologi (Profesi) 1
44 Puskesmas Kembangan 1
Perawat Terampil D-III Keperawatan 1
45 Puskesmas Taman Sari 1
Nutrisionis Terampil D-III Gizi 1
46 Puskesmas Tambora 4
Asisten Apoteker Terampil D-III Farmasi 1
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 1
Dokter Gigi Ahli Pertama S-1 Dokter Gigi (Profesi) 1
Psikolog Klinis Ahli Pertama S-1 Psikologi (Profesi) 1
47 Puskesmas Cilandak 5
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 2
Promosi Kesehatan dan Ilmu D-IV Promosi Kesehatan/ S-1 Kesehatan
2
Perilaku Ahli Pertama Masyarakat (Promosi Kesehatan)
D-III Keperawatan Gigi/ D-III Kesehatan
Terapis Gigi dan Mulut Terampil 1
Gigi/ D-III Terapis Gigi dan Mulut
48 Puskesmas Mampang Prapatan 2
Epidemiolog Kesehatan Ahli
S-1 Kesehatan Masyarakat (Epidemiologi) 1
Pertama
Perawat Terampil D-III Keperawatan 1
49 Puskesmas Pasar Rebo 4
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 3
Perawat Terampil D-III Keperawatan 1
50 Puskesmas Cipayung 1
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 1
51 Puskesmas Ciracas 3
Apoteker Ahli Pertama S-1 Apoteker (Profesi) 1
8

NO. LOKASI FORMASI / JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN JUMLAH

Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 1

Promosi Kesehatan dan Ilmu D-IV Promosi Kesehatan/ S-1 Kesehatan


1
Perilaku Ahli Pertama Masyarakat (Promosi Kesehatan)
52 Puskesmas Duren Sawit 2
Asisten Apoteker Terampil D-III Farmasi 1
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 1
53 Puskesmas Makasar 3
Apoteker Ahli Pertama S-1 Apoteker (Profesi) 1
Bidan Terampil D-III Kebidanan 2
Puskesmas Kepulauan Seribu
54 8
Utara
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 2
Dokter Gigi Ahli Pertama S-1 Dokter Gigi (Profesi) 1
Perawat Terampil D-III Keperawatan 2
Promosi Kesehatan dan Ilmu D-IV Promosi Kesehatan / S-1 Kesehatan
2
Perilaku Ahli Pertama Masyarakat (Promosi Kesehatan)
D-III Keperawatan Gigi / D-III Kesehatan
Terapis Gigi dan Mulut Terampil 1
Gigi// D-III Terapis Gigi dan Mulut
Puskesmas Kepulauan Seribu
55 5
Selatan
Dokter Ahli Pertama S-1 Dokter Umum (Profesi) 2
Dokter Gigi Ahli Pertama S-1 Dokter Gigi (Profesi) 1
Nutrisionis Ahli Pertama S-1 Gizi / D-IV Gizi 2

Total Formasi 343

II. Persyaratan Pelamar


A. Persyaratan Umum
1. Warga Negara Indonesia ditunjukkan dengan Kartu Tanda Penduduk
(KTP). Selain KTP (Surat Keterangan/Resi/Kipem) tidak berlaku;
2. Tidak berkedudukan sebagai Calon/Pegawai Negeri Sipil, Calon
Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK), Calon/Anggota
Tentara Nasional Indonesia atau Calon/Anggota Kepolisian Republik
Indonesia;*
3. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan
sendiri atau dengan tidak hormat sebagai Calon Pegawai Negeri
Sipil/Pegawai Negeri Sipil/ Calon Pegawai Pemerintah dengan
Perjanjian Kerja/Calon Anggota Tentara Nasional lndonesia/Anggota
Tentara Nasional Indonesia/Galon Anggota Kepolisian Republik
lndonesia/Anggota Kepolisian Republik Indonesia atau tidak pernah
diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta/BUMN/
BUMD;*
9

4. Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik
praktis;*
5. Tidak pernah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan
pengadilan yang telah mempunyai kekuatan hukum yang tetap karena
melakukan tindak pidana dengan pidana penjara 2 (dua) tahun atau
lebih dan berkelakuan baik yang dibuktikan dengan Surat Keterangan
Catatan Kepolisian (SKCK) dari Kepolisian (setingkat Polres) yang
masih berlaku;
6. Sehat jasmani dan rohani yang dibuktikan dengan Surat Keterangan
Sehat Jasmani dan Rohani dari Dokter pada Rumah Sakit Pemerintah
yang terbaru;
7. Tidak memiliki hubungan keluarga (Istri/Suami/Anak/Menantu/Orang
tua/Saudara kandung dengan pegawai pada lokasi formasi)*.
8. Tidak mengonsumsi/menggunakan narkotika, psikotropika, prekusor
dan zat adiktif lainnya (NAPZA). Bukti bebas Narkoba/NAPZA dari
Rumah Sakit Pemerintah/Badan Narkotika Nasional (BNN)/Badan
Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) yang masih berlaku, diserahkan
pada saat tes kesehatan;*
9. Memenuhi ketentuan kualifikasi pendidikan sesuai jenjang dan
jurusan dalam masing-masing formasi jabatan;
10. Ijazah :
a. Memiliki ijazah asli, dokumen selain ijazah (Surat Keterangan
Lulus atau ljazah Sementara) tidak berlaku;
b. Perguruan Tinggi dan Program Studi terakreditasi oleh BAN-PT,
yang dibuktikan dengan surat keterangan hasil akreditasi Program
Studi dari BAN PT saat kelulusan. Akreditasi diutamakan A dan
minimal B;
c. Terdaftar status mahasiswanya di Forlap Kementerian Riset,
Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Forlap Ristekdikti) saat
kelulusan, dapat dilihat dalam database pada web :
https://pddikti.kemdikbud.go.id/.
11. Nilai lndeks Prestasi Kumulatif (IPK) (skala 4) paling rendah 3,00 (tiga
koma nol nol) yang dibuktikan dengan Legalisir Transkrip Nilai;
12. Melampirkan sertifikat pelatihan sesuai dengan bidang profesi;
13. Diutamakan memiliki pengalaman bekerja sesuai dengan kualifikasi
pendidikan yang dimiliki;
14. Memiliki pasfoto terbaru ukuran 4x6 berwarna dengan latar belakang
warna merah, latar belakang selain warna merah tidak berlaku;
15. Pelamar jabatan Tenaga Kesehatan: menyertakan dokumen STR
(Surat Tanda Registrasi) tenaga kesehatan yang masih berlaku yang
dikeluarkan oleh lembaga berwenang sesuai dengan jabatan tenaga
kesehatan.
* tercantum dalam lampiran surat pernyataan
10

B. Persyaratan Khusus
1. Batas usia pada saat penerimaan dibuka adalah sebagai berikut:
a. Diploma Tiga (D.III) : batas maksimal 30 Tahun
b. Diploma Empat (D.IV) dan Sarjana Strata Satu (S.1) : batas
maksimal 35 Tahun
c. Pascasarjana (S.2) Spesialis : batas maksimal 40 Tahun

Contoh :
• Anda yang lahir pada tanggal 9 Maret 1988 memenuhi syarat
maksimal usia untuk jenjang pendidikan D.IV atau S.1, karena
masih berusia 35 tahun s.d tanggal 8 Maret 2024 pukul 23.59.
• Namun, Anda yang lahir pada tanggal 8 Maret 1988 tidak
memenuhi syarat batas usia maksimal, karena pada saat
pendaftaran Anda sudah berusia 36 tahun.

C. Ketentuan Lainnya
1. Pelamar dilarang untuk melamar lebih dari satu tempat;
Apabila ditemukan ada pelamar yang melamar di lebih dari satu tempat
maka akan dinyatakan gugur pada semua tempat yang dilamar;
2. Terhadap peserta yang tidak mengikuti persyaratan/ketentuan pada
setiap proses tahapan seleksi yang telah ditentukan akan didiskualifikasi
dari proses seleksi dan dinyatakan gugur;
3. Peserta wajib mengenakan pakaian formal, rapi, dan sopan pada saat
mengikuti seleksi dengan ketentuan sebagai berikut:
a. Pria : kemeja warna putih, celana hitam dan sepatu hitam
b. Wanita : kemeja warna putih, rok hitam, dan sepatu hitam
4. Dalam proses seleksi penerimaan pegawai BLUD ini, tidak ada
bimbingan tes atau persiapan pendahuluan;
5. Pendaftaran tidak dipungut biaya;
6. Kelulusan pelamar pada setiap tahapan seleksi ditentukan oleh
kemampuan dan kompetensi masing-masing pelamar. Apabila ada
pihak/oknum yang menawarkan jasa dengan menjanjikan dapat diterima
dengan imbalan tertentu, maka perbuatan tersebut adalah penipuan dan
agar dilaporkan kepada pihak yang berwajib. Panitia tidak bertanggung
jawab atas perbuatan pihak/oknum tersebut;
7. Apabila pelamar memberikan keterangan/data yang tidak benar dan
kemudian hari diketahui, baik pada setiap tahapan seleksi maupun
setelah dinyatakan lulus maka panitia berhak menggugurkan dan
membatalkan kelulusan tersebut;
8. Keputusan panitia dalam hal kelulusan pendaftar/pelamar pada setiap
tahapan seleksi bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
11

III. Tata Cara Pendaftaran


Pendaftaran dan unggah dokumen dapat dilakukan melalui link yang tertera
pada tabel. Informasi lebih lanjut dapat menghubungi narahubung sesuai
lokasi formasi yang dilamar.

Nama Nama Nomer HP


No Link Pendaftaran
Unit/Formasi Narahubung Narahubung
SDM RSUD https://rsudtarakan.jakarta.
081329278822
Tarakan go.id/recruitment/
1 RSUD Tarakan
Humas RSUD
082110691289
Tarakan
RSKD Duren M. Suprapto 08179987618 https://lahkok.top/Penerim
2
Sawit Narti 085781257858 aanNakesBLUDRSKDDS
RSUD Tiara Safitra, https://bit.ly/PenerimaanPe
3 081212989446
Cengkareng S.Psi gawaiBLUDRSUDC2024
Vitri Kusumastuti 08121012307
RSUD Pasar Lila Miryam https://karir.rsudpasarrebo.
4
Rebo Purba, M.Psi, 08128725453 id/
Psikolog
Ali
Achmadiana.S.Ko 089675953881
https://rsudkoja.jakarta.go.id
5 RSUD Koja m
/karir-rsudkoja/
Yusep Muhamad
08184676939
Septian, S.Kom
RSUD Pasar Uci 085711722767 https://bit.ly/penerimaanpeg
6
Minggu Sakti 085210429161 awaibludrspm2024
Yulpardi 081316763909 https://rsudbudhiasih.jakart
RSUD Budhi a.go.id/sdm/LoginSeleksi
7
Asih Yulpardi 081317860898 http://103.123.64.125:129/
sdm/LoginSeleksi
https://bit.ly/PenerimaanPe
RSUD Tugu
8 Tri Mulyono 081517983440 gawaiBLUD-
Koja
RSUDTuguKoja
https://bit.ly/PenerimaanPe
9 RSUD Cilincing Sigit Pramono 085642252677
gawaiBLUDRSUDCilincing
https://bit.ly/PENERIMAAN
TENAGAMEDISDANTENA
RSUD Alfianto Nandya
10 081818121035 GAKESEHATANPEGAWA
Pesanggrahan Prakoso, S.BNS
IBLUDRSUDPESANGGR
AHAN
Perdana Dwi Intan https://bit.ly/penerimaanpe
11 RSUD Tebet 081287998940
Mumpuni gawaibludrsudtebet
RSUD Kramat https://bit.ly/PenerimaanPe
12 Rahutama Jati 085719679829
Jati gawaiBLUD2024_RSUDKJ
RSUD Tanah Wina Dwi Aprillia, https://bit.ly/RekrutmenPer
13 081510175667
Abang S. Kom. awatRSTA2024
RSUD Ade Ruska https://bit.ly/info_penerima
14 081210758894
Cempaka Putih Permana anpegawaiblud_rsudcp
RSUD Johar https://bit.ly/PenerimaanPe
15 Noufal Ilham 085817708110
Baru gawaiBLUDRSUDJB
12

Nama Nama Nomer HP


No Link Pendaftaran
Unit/Formasi Narahubung Narahubung
Kepegawaian https://bit.ly/info_Penerima
RSUD Sawah
16 RSUD Sawah 085179602040 anPegawaiBLUD_RSUDS
Besar
Besar B
Pratama https://bit.ly/PenerimaanPe
RSUD
17 Hardiansa Sjofjan 081290999106 gawaiBLUD_RSUDKemay
Kemayoran
Naim oran
RSUD Bagus Prasasty https://bit.ly/penerimaanrsu
18 085320063111
Pademangan Mosar dpademangan2024
Ns. Gebyar Ayu
RSUD Tanjung https://bit.ly/PenerimaanPe
19 Ratih Kartika, 081297664760
Priok gawaiBLUD-RSTP
S.Kep
https://bit.ly/PenerimaanPe
RSUD Taman 081212156680 /
20 Risa Febrianti gawaiBLUD-
Sari 085892481576
RSUDTamansari
RSUD https://rsudkalideres.com/k
21 Hendra Purnama 081110010556
Kalideres arir
RSUD https://bit.ly/rekrut_nonasn
22 Rahmaniar Jayatri 08119173555
Kembangan _rsudkembangan
https://bit.ly/PenerimaanPe
RSUD Misas Muchlas
23 087846916732 gawaiBLUDRSUDJagakar
Jagakarsa Hamid
sa2024
RSUD
Tonny Arfian https://bit.ly/PENERIMAAN
24 Mampang 082213581303
Riansyah, Amd PEGAWAIRSMP
Prapatan
RSUD
bit.ly/Penerimaan_Peg_BL
25 Kebayoran Anto 081703321122
UD_RSKL
Lama
RSUD 08119507110 / https://bit.ly/PENERIMAAN
Nika Mariana, S.Ip
26 Kebayoran 085179792122 PEGAWAIBLUD_RSUDKB
Baru Larasati S. Putri 085179792122 2024
RSUD Jati Muhammad Fitra https://bit.ly/penerimaanna
27 081317771900
Padang Islamozha kesbludrsudjp2024
RSUD Hotline Humas https://bit.ly/KARIR-
28 089530713259
Matraman RSUD Matraman RSUDMATRAMAN
Hotline Humas https://bit.ly/PenerimaanPe
29 RSUD Ciracas 08118860030
RSUD Ciracas gawaiBLUDRSUDCiracas
RSUD Samuel Manusun https://bit.ly/PenerimaanPeg
30 085893982334
Cipayung Halomoan, S. Sos awaiBLUDRSUDCPY2024
RSUD
https://bit.ly/penerimaanpe
31 Kepulauan Ahmad Mahdi 081585556890
gawaibludrsudkepseribu
Seribu
Puskesmas https://www.puskesmaskec
32 Dwichwanto 081318999909
Senen amatansenen.com/karir
Puskesmas Rizki Yansyah https://bit.ly/PenerimaanPe
33 085882803689
Tanah Abang Muhidin, S.T. gawaiBLUDPKMTA
Puskesmas Lazuardi Elki https://bit.ly/Penerimaanpe
34 085172204466
Johar Baru Erwandianto, S.T. gawaibludpkmjoharbaru
Puskesmas Yasin Isa https://puskesmascilincing.
35 081224746722
Cilincing Alfadhani, SKM jakarta.go.id/rekrutmen
Puskesmas Kepegawaian 02143905753 https://linktr.ee/penerimaan
36
Koja Puskesmas Koja ext.4 pegawaibludpkmkoja
13

Nama Nama Nomer HP


No Link Pendaftaran
Unit/Formasi Narahubung Narahubung
Hotline https://bit.ly/PenerimaanPe
Puskesmas
37 Puskesmas 08111725222 gawaiBLUD-
Pademangan
Pademangan pkmpademangan
Puskesmas https://bit.ly/penerimaanpe
38 Rifki Kurniawan 089643598831
Penjaringan gawaipenji
Puskesmas linktr.ee/KepegawaianPKM
39 Muhamad Jenal 085810221146
Tanjung Priok TanjungPriok
Puskesmas https://puskesmas-
40 Lista Sagita 081510970905
Cengkareng cengkareng.jakarta.go.id
Puskesmas
https://bit.ly/rekrutmenpega
41 Grogol Andi Putra 081211594441
wai2024
Petamburan
Website :
Puskesmas Puskesmas
42 087722244894 puskesmaskalideres.jakart
Kalideres Kalideres
a.go.id
Puskesmas Anggi Setyawan, web.puskesmaskebonjeruk
43 082111676202
Kebon Jeruk S.E .com
https://bit.ly/PenerimaanPe
Puskesmas
44 WA center 08111848483 gawaiBLUDTenagaKeseha
Kembangan
tanPKMKembangan

Puskesmas
45 WA Center 085947750554 https://s.id/22eSG
Taman Sari

Hotline
Puskesmas
46 Puskesmas 081770587313 https://bit.ly/PNRTBR2024
Tambora
Tambora

Puskesmas Nur Rahmat, https://puskesmascilandak.


47 08568926329
Cilandak S.A.P. jakarta.go.id/karir

Puskesmas WA Hotline
https://linktr.ee/Rekrutmen
48 Mampang PKM. Mampang 085640687764
PuskesmasMP2024
Prapatan Prapatan

https://bit.ly/PENERIMAAN
Kepegawaian _PERAWAT2024_PASAR
Puskesmas
49 Puskesmas Pasar 081311932815 REBO
Pasar Rebo
Rebo https://bit.ly/PENERIMAAN
_DOKTER2024_PASSAR
REBO
call center '081250319393 https://puskesmascipayung
.com/blog/2024/03/06/pen
Puskesmas
50 erimaan-pegawai-blud-
Cipayung Office/TU 02184594938 tenaga-medis-puskesmas-
cipayung/
Wa center
Puskesmas https://bit.ly/penerimaanna
51 Puskesmas 085817679650
Ciracas kespuskesmasciracas
Ciracas
14

Nama Nama Nomer HP


No Link Pendaftaran
Unit/Formasi Narahubung Narahubung
Ahmad Reza
Puskesmas 085770667416 https://bit.ly/penerimaanpe
52 Ramtrianto
Duren Sawit gawai_pkmdurensawit
Fahmi 081380558088
Puskesmas https://linktr.ee/rekrutmenp
53 Hot Line Makasar 08119343473
Makasar uskesmaskecmakasar
Puskesmas https://www.puskesseribuu
54 Kepulauan Andi Sadat 081808973999 tara.com/penerimaan-
Seribu Utara pegawai-blud/
WA center
Puskesmas http://puskesmasseribusel
Puskesmas
55 Kepulauan 085961000003 atan.com/category/pengu
Kepulauan Seribu
Seribu Selatan muman/
Selatan

IV. Tahapan Seleksi


Seleksi dilaksanakan melalui tahapan sebagai berikut:
1. Seleksi Administrasi
2. Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)
3. Seleksi Kompetensi Bidang (SKB)
4. Tes Wawancara
5. MMPI
6. Tes Kesehatan

V. Dokumen Kelengkapan Administrasi Pendaftaran


1. Scan Surat Lamaran (lampiran I)
2. Scan KTP Elektronik Berwarna
3. Scan Daftar Riwayat Hidup
4. Soft file pasfoto terbaru ukuran 4 x 6 dengan latar belakang berwarna
merah
5. Scan Surat Pernyataan bermaterai (lampiran II)
6. Scan Fotocopy Legalisir Ijazah
7. Scan Fotocopy Legalisir Transkrip Nilai
8. Scan Status Akreditasi Kampus Saat Lulus
9. Scan STR
10. Scan Sertifikat pelatihan sesuai bidang profesi
11. Scan SKCK yang masih berlaku
12. Scan Surat Keterangan Sehat

Keterangan :
a) Scan/Soft file dokumen kelengkapan administrasi di atas di unggah pada
link lokasi formasi yang dilamar.
b) Sedangkan dokumen aslinya diserahkan kepada panitia saat seleksi
wawancara.
c) Selain dokumen poin b pada saat wawancara juga membawa hasil cetak
pencarian nama mahasiswa dari https://pddikti.kemdikbud.go.id/.
15

VI. Jadwal Pelaksanaan *)

NO TAHAPAN WAKTU KETERANGAN

1 Persiapan 4-7 Maret 2024 Dinas Kesehatan


2 Pengumuman Pembukaan 8 Maret 2024 Dinas Kesehatan

3 Pendaftaran Peserta 8-13 Maret 2024 Peserta

4 Seleksi Administrasi 13-15 Maret 2024 Lokasi Formasi


Pengumuman Kelulusan Seleksi
5 Administrasi & Jadwal Tes Tulis 19 Maret 2024 Lokasi Formasi
SKD
Tes Tulis (Seleksi Kompetensi
6 20-21 Maret 2024 Lokasi Formasi
Dasar)
7 Pengumuman Kelulusan Tes SKD 25 Maret 2024 Lokasi Farmasi
Tes Tulis (Kompetensi Bidang
8 26-27 Maret 2024 Lokasi Formasi
(SKB)/ Praktek)
9 Pengumuman Kelulusan Tes SKB 1 April 2024 Lokasi Formasi

10 Tes Wawancara 2-3 April 2024 Lokasi Formasi


Pengumuman Kelulusan Tes
11 5 April 2024 Lokasi Formasi
Wawancara
12 Tes Kesehatan dan MMPI 16-23 April 2024 Lokasi Formasi
13 Sidang Penentuan Hasil 25-26 April 2024 Lokasi Formasi

14 Pengumuman Hasil Penerimaan 29 April 2024 Dinas Kesehatan


Keterangan :
1. Jadwal dapat berubah sewaktu-waktu sesuai dengan situasi.
2. Peserta harap dapat selalu memperhatikan pengumuman yang diberikan oleh
penyelenggara seleksi.
3. Kelalaian dalam memperhatikan jadwal dalam pengumuman menjadi tanggung
jawan penuh dari peserta.
Ditetapkan di Jakarta
Pada tanggal 7 Maret 2024

Kepala Dinas Kesehatan


Provinsi DKI Jakarta
16

Lampiran I
SURAT LAMARAN
Kepada Yth.
Direktur RSUD/RSKD ….
Kepala Puskesmas ….
(Pilih salah satu sesuai
pilihan)
di
Jakarta
Dengan Hormat,
Saya yang bertandatangan di bawah ini :
Nama :
Tempat, Tanggal Lahir :
Jenis Kelamin : Laki-laki/ Perempuan
NIK :
Pendidikan :
Formasi yang dilamar :
Agama :
Alamat Sesuai KTP :
Alamat Domisili Saat Ini :

Dengan ini menyampaikan surat lamaran agar dapat mengikuti Seleksi Penerimaan
Tenaga Medis dan Tenaga Kesehatan sebagai Pegawai BLUD di Lingkungan Dinas
Kesehatan Provinsi DKI Jakarta Tahun Anggaran 2024. Sebagai bahan pertimbangan,
berikut disampaikan hal-hal sebagai berikut :
1. Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP);
2. Fotocopy Ijazah dan Transkrip Nilai yang telah di legalisir (stempel basah);
3. Surat Pernyataan pelamar yang telah ditandatangani di atas materai Rp. 10.000,-;
4. Pas foto terbaru berlatar belakang merah;
5. Serta dokumen lainnya yang dipersyaratkan sesuai dengan formasi jabatan yang saya
lamar.
Demikian surat lamaran ini dibuat. Adapun seluruh data dan dokumen yang saya
sampaikan/berikan adalah benar.
Apabila dikemudian hari ditemukan data yang tidak benar, maka saya menerima
keputusan panitia untuk membatalkan keikutsertaan/kelulusan saya pada seleksi
Penerimaan Tenaga Medis dan Tenaga Kesehatan sebagai pegawai BLUD di Lingkungan
Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta Tahun Anggaran 2024.
Atas perhatiannya diucapkan terimakasih.
…., ………….2024
Hormat saya,
Meterai
Rp. 10.000,-
(Nama Lengkap)
17

Lampiran II
SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini,


Nama :
Tempat, Tanggal Lahir :
Jenis Kelamin : Laki-laki / Perempuan
NIK :
Pendidikan :
Agama :
Alamat Sesuai KTP :
Alamat Domisili Saat Ini :

Dengan ini menyatakan dengan sesungguhnya, bahwa saya :

1. Berkelakuan baik dan tidak pernah dipidana dengan pidana penjara


berdasarkan putusan pengadilan yang telah mempunyai kekuatan hukum yang
tetap karena melakukan tindak pidana dengan pidana penjara 2 (dua) tahun
atau lebih dibuktikan dengan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) dari
kepolisian (setingkat POLRES) yang masih berlaku;
2. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau
dengan tidak hormat sebagai CPNS/PNS, anggota TNI/POLRI, pegawai
BUMN/BUMD atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai
swasta;
3. Tidak berkedudukan sebagai CPNS/PNS, Calon/prajurit TNI, Calon/anggota
POLRI, dan Calon/Siswa sekolah ikatan dinas pemerintah;
4. Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis;
5. Memiliki dan memenuhi ketentuan kualifikasi pendidikan sesuai dengan
persyaratan formasi jabatan;
6. Sehat jasmani dan rohani (surat keterangan sehat dari dokter Rumah Sakit
Pemerintah);
7. Tidak memiliki ketergantungan terhadap narkotika dan obat-obatan terlarang
atau sejenisnya (surat keterangan bebas narkoba/NAPZA dari Rumah Sakit
Pemerintah) diserahkan pada saat tes kesehatan;
8. Tidak memiliki hubungan keluarga (Istri/Suami/Anak/Menantu/Orang
tua/Saudara kandung dengan pegawai pada lokasi formasi).

Demikian surat pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya. Apabila


dikemudian hari ditemukan data yang tidak benar, maka saya menerima keputusan
panitia untuk membatalkan keikutsertaan/kelulusan saya pada seleksi Penerimaan
Tenaga Medis dan Tenaga Kesehatan sebagai pegawai BLUD di Lingkungan Dinas
Kesehatan Provinsi DKI Jakarta Tahun Anggaran 2024.
Atas perhatiannya diucapkan terima kasih.
(kota),(tanggal) Maret 2024
Yang membuat pernyataan,
Materai Rp.10.000,-

(Nama Lengkap)

Anda mungkin juga menyukai