Anda di halaman 1dari 10

TECHNICAL DOCUMENTATION

SKID FUEL UNLOADING


FLOWMETER LC M-5-1
Installation Manual
a. Tempatkan SKID pada Area yang terlindung dari Hujan dan paparan sinar matahari
secara langsung,pastikan terhindar dari adanya kemungkinan sambaran petir yang
dapat merusak system flowmeter
b. Pastikan SKID Terkunci pada posisi yang sudah di tentukan,untuk menghindari
SKID dapat bergeser
c. Lakukan pemasangan Sumber Listrik kabel 3 phase RST dengan Nol pada Panel
Motor,seperti yang di tandai pada gambar dibawah ini,pastikan Sumber listrik dalam
kondisi tidak ada aliran listrik,pastikan RST tidak terbalik antara R S dan T,jika
terbalik iRCP atau Phase Failure relay akan menyala lampur merah
d. Pasang Jalur Grounding pada Panel Motor,seperti gambar yang di tandai dibawah ini

e. Hidupkan sumber listrik


f. Naikkan MCB pada Panel Motor
g. Setelah MCB Dinaikkan,Indikator lampu STOP pada Panel Motor akan menyala
*Pastikan Emergency Stop berada dalam posisi masuk
h. Pastikan Ball Valve Inlet dan Outlet masih dalam kondisi tertutup

BALL VALVE INPUT BALL VALVE OUTPUT


i. Koneksikan Output Valve Ke jalur piping dan pastikan koneksi flange to flange terpasang
dengan baik
j. Pastikan jalur grounding dan instalasinya sudah terpasang dengan baik dan berfungsi
dengan baik

1. Setup and Operation


a. Buka secara perlahan ball valve input
b. Buka secara perlahan ball valve output
c. Pastikan ball valve tengah ( Inlet Flowmeter ) selalu dalam keadaan terbuka dan
tersegel,jangan lakukan perubahan posisi Ball Valve ini

d. Pastikan ball valve Pressure gauge Input dan Output sudah dalam kondisi terbuka
e. Pastikan Ball Valve PRV sudah dalam kondisi terbuka
f. Pastikan Ball Valve Air Eliminator sudah dalam kondisi terbuka
g. Reset Flowmeter ke angka 0
Putar Knob
kebelakang untuk
mereset counter ke
0,JANGAN PUTAR
KNOB SEDIKITPUN
KETIKA
FLOWMETER
SEDANG BERJALAN

h. Catat Totalizer terakhir atau foto untuk dokumentasi setiap transaksi,untuk


menghindari adanya miss penghitungan,totalizer akan selalu berputar tanpa bisa di
reset ke 0,jadi setiap transaksi yang keluar akan terakumulasi pada totlizer

Totalizer

i. Tarik tombol EMERGENCY, Tekan tombol ON pada panel untuk menghidupkan


pompa *ketika pompa sudah hidup,pompa akan menghisap cairan dan mendorong
ke flowmerter,kemudian flowmeter akan menghitung jumlah cairan yang melewati
flowmeter.

j. Ketika cairan sudah habis,ditandai dengan bunyi pompa yang lebih kasar,dan Air
Eliminator sudah mengeluarkan udara,maka hal tersebut dapat berarti cairan sudah
habis,jangan biarkan pompa terlalu lama bekerja dalam kondisi tidak ada
cairan,langsung tekan tombol OFF pada panel untuk mengehentikan kerja pompa.
Jika pompa di diamkan terlalu lama dalam kondisi tidak ada cairan,hal tersebut
dapat menyebabkan kerusakan pada housing,vane dan vane Drive pada pompa
k. Tutup Ball Valve Input dan Output dengan segera
l. Lepas Koneksi hose inlet yang terpasang pada mobil tangki,kemudian tutup camlock
pada ujung hose dengan pentupnya
m. Gantungkan hose pada tempatnya,pastikan hose tidak tergeletak di tanah atau
lantai,untuk menghindari adanya kebocoran atau tetesan minyak yang dapat
mengotori lantai atau tanah
n. Tekan tombol Emergency pada panel
o. Turunkan MCB pada panel
p. Tutup dan kunci panel dengan rapat

2. Maintenance
a. Strainer
Melepaskan Strainer
- Tutup Semua valve input dan output dari flowmeter dan
pastikan tidak ada pressure pada system piping, apabila ada
pressure, lakukan pressure release terlebih dahulu
- Setelah semua dirasa sudah aman, (tidak ada flow, dan
pressure pada piping) yang harus dilakukan adalah
membersihkan Cover plate dari basket strainer menggunakan
kain basah bersih, setelah itu lepaskan baut dan mur dari
cover plate (buka perlahan terlebih dahulu dan lakukan drain
dari sisa sisa liquid yang ada pada piping dan body meter)
- Lepaskan Cover plate dan o – ring dari Strainer Housing
- Tarik Strainer basket dari strainer housing, lalu periksa strainer
housing, bersihkan terlebih dahulu strainer housing, apabila
terdapat partikel partikel kotoran yang ada pada strainer
housing
- Bersihkan Strainer Basket, dari partikel partikel kotoran
yang menempel, sampai bersih
- Bersihkan bagian dalam cover plate, dan pastikan
keadaan o-ring masih dalam keadaan baik, apabila
sudah tidak layak pakai, maka o-ring harus segera
diganti
Pemasangan Strainer
- Masukkan Strainer Basket (A) ke Housing Strainer (B)
- Masukkan O-ring (1) ke bagian End cover Housing Strainer (2)
- Pasangn End Cover (2) yang sudah terpasang O-ring Ke bhousing Strainer (3)
- Pasangan baut dan Mur (4) lalu Kencangkan

b. Y strainer

Lepaskan ke 4 baut yang ditandai di gambar,untuk melepaskan basket strainer


kemudian bersihkan basket,setelah basket strainer bersih kemudian pasang kembali
basket strainer dan pasang kembali ke4 baut dengan kencang

c. Pump
d. Piping and Connection
- Lakukan Pemeriksaan setiap 2 minggu sekali, untuk memeriksa apakah ada
kebocoran untuk tiap sambungan flange.
- Apabila ada Kebocoran, maka lakukan penggantian Packing flange

3. Drawings & Part List


Printed after this page.
11
5 ID No Keterangan
1 BALL VALVE 2 INCH JIS (INPUT)
6
2 Y STRAINER 2 INCH JIS
13 8
3 CHECK VALVE 2 INCH JIS
9
7 4 4 VANE PUMP
12
5 ELECTRICAL MOTOR 7.5 HP
3
6 FLEXIBLE METAL 2 INCH
10
2 7 BALL VALVE JIS 2 INCH
8 SAFETY VALVE 1 INCH
1
9 PRESSURE GAUGE
10 FLOWMETER LCM-5-1
14
11 PRESSURE GAUGE
12 PUMP CONTROL PANEL
13 BALL VALVE JIS 2 INCH (OUTPUT)
14 CAMLOCK (INPUT CONNECTION)
ID No Keterangan
1 INDIKATOR SUMBER LISTRIK (R)
2 INDIKATOR SUMBER LISTRIK (S)
` 3 INDIKATOR SUMBER LISTRIK (T)
4 INDIKATOR TRIP
5 KUNCI PANEL
1 2 3
6 EMERGENCY STOP
7 SWITCH OFF
8 SWITCH ON
9 JALUR SUMBER LISTRIK
4 10 JALUR OUTPUT PANEL

7 8

9 10

Anda mungkin juga menyukai