Anda di halaman 1dari 3

BAB V

A.KESIMPULAN
Berdasarkan temuan penelitian dan pembahasan pada bab
sebelumnya, terkait dengan pengaruh penerapan model Discovery
Learning terhadap hasil belajar siswa,maka diperoleh beberapa
kesimpulan sebagai berikut:

1.Pembelajaran pada materi biologi dengan penerapan model .


Discovery Learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa.

2.Pelaksanaan pembelajaran dengan model Discovery Learning


Berlangsung dengan baik, terlebih peneliti mampu menciptakan
Suasana belajar yang kondusif sehingga siswa merasa nyaman
dan senang.Selama proses pembelajaran berlangsung peneliti
Mampu meningkatkan motivasi belajar pada siswa dengan cara
Menstimulasi siswa melalui penggunaan media benda konkret
Atau gambar dan bertanya jawab.
B.SARAN

Berdasarkan kesimpulan di atas,maka penulis mengajukan


beberapa saran agar menjadi masukan yang berguna,
diantaranya:

1.Diharapkan para guru dalam kegiatan belajar mengajar dapat.


Memilih model pembelajaran yang tepat agar memicu
semangat dan aktivitas belajar siswa,seperti penerapan model
. Discovery learning yang dapat menciptakan gairah suasana.
Belajar.

2.Melalui penerapan model Discovery learning,guru harus .


Bersikap sebagai fasilitator bukan sebagai informator,
sehingga siswa dapat merasakan bahwa pengetahuan yang.
Diperoleh merupakan hasil dari suatu proses.

3.Guru sebaiknya memberikan kesempatan yang banyak kepada.


Siswa untuk berperan aktif dalam pembelajaran.

4.Pemebelajaran dengan menggunakan model Discovery


Learning dapat dilaksanakan semua guru yang mempunyai
Permasalahan yang sama,dengan didasari, kreativitas
Serta sarana yang memadai.
C.DAFTAR PUSTAKA

Anwar,H.(2009). Penilaian sikap ilmiah dalam


Pembelajaran sains.
Pelangi ilmu,2(5),103-114

Asmarani (2017). Peningkatan sikap ilmiah siswa melalui


Penerapan model Discovery learning.jurnal pendidikan dan
Pembelajaran biologi,1(1),1-12

Ayurinanda,A.(2018).upaya meningkatkan motivasi belajar


Siswa.jurnal Bimbingan konseling,15(1),1-9

Campbell,N.A.&J.B.reece.(2010). Biologi, Edisi kedelapan


Jilid 3.terjemah:Darming Tyas wulan. Dari jakarta Erlangga.

Danum,D.(2004). Metode penelitian untuk ilmu.ilmu perilaku


jakarta:Bumi aksara

Dewi,D.(2017). Pengembangan instrumen penilaian kinerja


Untuk mengukur sikap ilmiah,jurnal kependidikan,1(1),67-83

Hanafy,S.(2014).Konsep belajar dan pembelajaran.jurnal


Lentera pendidikan,17(1),66-79

Hosnan.(2014). Pendekatan saintifik dan kontekstual dalam


Pembelajaran abad 21.Bogor:Ghaila Indonesia

Indriyanto

Anda mungkin juga menyukai