Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI PTS GANJIL KELAS 8

TAHUN PELAJARAN 2023-2024

PILGAN
➢ Siswa Dapat menyebutkan jumlah surah dalam alquran
➢ Siswa Dapat menyebutkan tanggal pertama alquran diturunkan
➢ Siswa Dapat menyebutkan tempat wahyu pertama diturunkan
➢ Siswa Dapat Menjelaskan pengertian suhuf
➢ Siswa Dapat Membedakan arti dari kitab dan suhuf
➢ Siswa Dapat Menyebutkan salah satu nabi penerima suhuf
➢ Siswa Dapat Menyebutkan hal yang tidak termasuk dalam cara beriman kepada kitab-kitab allah
➢ Siswa Dapat Menyebutkan arti dari beriman kepada alquran
➢ Siswa Dapat menyebutkan nama kitab yang mendapatkan sebutan the ten commandemnents
➢ Siswa Dapat Menyebukan cara beriman kepada kitab allah swt
➢ Siswa Dapat menyebutkan nama salah satu kitab dan diturukan untuk kaum apa
➢ Siswa Dapat Menyebutkan salah satu kesamaan dari kitab-kitab allah
➢ Siswa Dapat Menyebutkan yang bukan termasuk cara meghindari dari minuman keras
➢ Siswa Dapat Menyebutkan yang bukun merupakan akibat dari meminum-minuma keras
➢ Siswa Dapat menyebutkan cara yang tepat jika disekolah diadakan seminar narkoba
➢ Siswa Dapat menyebutan yang bukan cara untuk membenarkan minuman keras dan perjudian
➢ Siswa Dapat Menyebutkan salah satu cerminan perilaku jujur atau adil dari sebuah ilustrasi yang diberikan
➢ Siswa Dapat Menyebutkan pengecualian dari H.R ahmad tentang doa yang tidak terhalang
➢ Siswa Dapat Menyebutkan hikmah perilaku jujur
➢ Siswa Dapat Menyebutkan HR siapa tentang kejujuran
➢ Siswa Dapat Menyebutkan sejak kapan perilaku jujur atau adil itu dapat dilatih dan dibiasakan
➢ Siswa Dapat Menyebutkan larangan yang terdaat dalam Q.S al maidah/ 5 ayat 90
➢ Siswa Dapat Menyebutkan akibat meminum khamar
➢ Siswa Dapat menyebitkan dampak negative dari judi
➢ Siswa Dapat enyebutkan keberpihakan orang yang adil
➢ Siswa Dapat Menyebukan kandungan surah almaidah/ 5 ayat 8
➢ Siswa Dapat menyebutkan contoh perilaku jujur disekolah
➢ Siswa Dapat Menyebutkan contoh pengecualian perilaku adil di masyarakat

ESSAY
1) Dapat menyebutkan 5 hikmah beriman kepada kitab-kitab allah
2) Dapat menyebutkan 10 isi ajaran kitab taurat
3) Dapat meneybutkan bunyi dari hadist tentang minuman keras yang diriwayatkan oleh muslim (HR. muslim )
4) Dapat menyebutkan
- pengertian adil dan contohnya
- pengertian jujur dan contohnya
5) dapat menyebutkan
- pengertian qolqolah
- sebutkan huruf-huruf qolqolah

1. 114
2. 17 ramadhan
3. Gua hira
4. Suhuf adalah sebuah wahyu Allah yang diberikan kepada para nabi dan rasul yang berupa lembaran yang
terpisah antara satu dengan yang lain
5. Kitab berisi ayat-ayat Allah yang sudah dibukukan menjadi kumpulan wahyu yang utuh, sedangkan suhuf
berisi ayat-ayat Allah yang masih berupa lembaran-lembaran terpisah yang belum dibukukan.
6.
Nama Nabi Jumlah Suhuf

Nabi Adam A.s 10 Suhuf

Nabi Musa A.s 10 Suhuf

Nabi Ibrahim A.s 30 Suhuf

Nabi Idris A.s 30 Suhuf

Nabi Syith A.s 50 Suhuf


7. –
8. Beriman kepada Al-Qur’an berarti mempercayai dengan sepenuh hati bahwa Al-Qur’an adalah firman Allah
yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW melalui Malaikat Jibril sebagai pedoman hidup bagi umat
Islam
9. Kitab taurat
10. A. Meyakini bahwa Al-Qur’an adalah kalam Allah SWT yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW
melalui malaikat Jibril

B. Meyakini bahwa isi Al-Qur’an adalah benar dan tidak ada keraguan sedikit pun

11. Kitab zabur kepada kaum bani israil


12. Perintah mengesakan Allah
13. –
14. –
15. –
16. –
17. a. Pemimpin yang adil b. Doa orang yang dizolimi c. Orang miskin yang tidak meminta-minta d. Orang
yang berpuasa hingga ia berbuka
18. Mendapatkan kepercayaan dari orang lain.
Mendapatkan banyak teman.
Mendapatkan ridho Allah Ta’ala.
Perasaan menjadi tenang.
19. Hendaklah kalian selalu berlaku jujur, karena kejujuran membawa kepada kebaikan, dan kebaikan
mengantarkan seseorang ke Surga. Dan apabila seorang selalu berlaku jujur dan tetap memilih jujur, maka
akan dicatat di sisi Allah sebagai orang yang jujur." (HR Bukhari).
20. Sejak dini
21. meminum khamar) minuman yang memabukkan yang dapat menutupi akal sehat (berjudi) taruhan
(berkorban untuk berhala) patung-patung sesembahan (mengundi nasib dengan anak panah) permainan
undian dengan anak panah (adalah perbuatan keji) menjijikkan lagi kotor (termasuk perbuatan setan) yang
dihiasi oleh setan.
22. –
23. –
24. –
25. Sikap jujur dan adil menjadi salah satu kunci sukses dan memperoleh hasil yang diharapkan
26. –
27. –
28. –
ESSAY

1. Memberikan petunjuk kepada manusia mana yang benar dan mana yang salah
Pedoman agar manusia tidak berselisih dalam menentukan kebenaran
Memberikan informasi Sejarah kehidupan orang orang terdahulu
Hati manusia menjadi tentram dan menambah ilmu pengetahuan
Mensyukuri segala anugerah dan nikmat Allah SWT
2. Perintah untuk mengesakan Allah SWT
Perintah menyucikan hari sabtu
Perintah menghormati kedua orang tua
Larangan menyembah berhala
Larangan menyebut nama Allah dengan sia sia
Laeangan membunuh sesame manusia
Larangan berbuat zina
Larangan mencuri
Larangan menjadi saksi palsu
Larangan mengambil hak org lain

3. “ Setiap yang memabukkan adalah khamr dan setiap yang memabukkan adalah Haram “
HR. Muslim

4. Pengertian adil adalah sikap atau perilaku yang memberikan hak dan kewajiban yang sama kepada semua orang
tanpa membeda-bedakan atau mendiskriminasi

Pengertian jujur adalah sikap atau perilaku yang didasarkan pada kesesuaian antara perkataan yang diucapkan
dengan perbuatan yang dilakukan oleh seseorang

5. Pengertian qolqolah adalah bacaan pada huruf-huruf qolqolah dengan bunyi seakan-akan berdetik atau
memantul. Huruf qolqolah ada 5, yaitu qaf (‫)ق‬, tha (‫)ط‬, ba’ (‫)ب‬, jim (‫)ج‬, dan dal (‫ )د‬atau agar lebih mudah
menghafalnya disingkat menjadi ‘Baju Ditoko”

Anda mungkin juga menyukai