Anda di halaman 1dari 12

Gerak melingkar

Gerak melingkar (Inggris: circular mot ion) adalah gerak suat u benda yang membent uk
lint asan berupa lingkaran mengelilingi suat u t it ik t et ap. Agar suat u benda dapat bergerak
melingkar ia membut uhkan adanya gaya yang selalu membelokkan-nya menuju pusat lint asan
lingkaran. Gaya ini dinamakan gaya sent ripet al. Suat u gerak melingkar berat uran dapat
dikat akan sebagai suat u gerak dipercepat berat uran, mengingat perlu adanya suat u
percepat an yang besarnya t et ap dengan arah yang berubah, yang selalu mengubah arah gerak
benda agar menempuh lint asan berbent uk lingkaran.[1]

Gerak melingkar.

Besaran gerak melingkar


Besaran-besaran yang mendeskripsikan suat u gerak melingkar adalah , dan at au bert urur-
t urut berart i sudut , kecepat an sudut dan percepat an sudut . Besaran-besaran ini bila
dianalogikan dengan gerak linier set ara dengan posisi, kecepat an dan percepat an at au
dilambangkan bert urut -t urut dengan , dan .
Besaran gerak lurus dan melingkar
Gerak
Gerak lurus
melingkar

Besaran Satuan (SI) Satuan (SI)

posisi m rad

kecepat an m/s rad/s

percepat an m/s2 rad/s2

- - s

- - m

Turunan dan integral


Sepert i halnya kembarannya dalam gerak linier, besaran-besaran gerak melingkar pun memiliki
hubungan sat u sama lain melalui proses int egrasi dan diferensiasi.
Hubungan antar besaran sudut dan
tangensial
Ant ara besaran gerak linier dan melingkar t erdapat suat u hubungan melalui khusus unt uk
komponen t angensial, yait u

Perhat ikan bahwa di sini digunakan yang didefinisikan sebagai jarak yang dit empuh at au t ali
busur yang t elah dilewat i dalam suat u selang wakt u dan bukan hanya posisi pada suat u saat ,
yait u

unt uk suat u selang wakt u kecil at au sudut yang sempit .

Jenis gerak melingkar


Gerak melingkar dapat dibedakan menjadi dua jenis, at as keseragaman kecepat an sudut nya ,
yait u:

gerak melingkar beraturan, dan


gerak melingkar berubah beraturan.
Gerak melingkar beraturan
Gerak Melingkar Berat uran (GMB) adalah gerak melingkar dengan besar kecepat an sudut
t et ap. Besar Kecepat an sudut diperolah dengan membagi kecepat an t angensial dengan
jari-jari lint asan .

Arah kecepat an linier dalam GMB selalu menyinggung lint asan, yang berart i arahnya sama
dengan arah kecepat an t angensial . Tet apnya nilai kecepat an akibat konsekuensi dar
t et apnya nilai . Selain it u t erdapat pula percepat an radial yang besarnya t et ap dengan
arah yang berubah. Percepat an ini disebut sebagai percepat an sent ripet al, di mana arahnya
selalu menunjuk ke pusat lingkaran.

Bila adalah wakt u yang dibut uhkan unt uk menyelesaikan sat u put aran penuh dalam lint asan
lingkaran , maka dapat pula dit uliskan

Kinemat ika gerak melingkar berat uran adalah

dengan adalah sudut yang dilalui pada suat u saat , adalah sudut mula-mula dan
adalah kecepat an sudut (yang t et ap nilainya).

Ciri-ciri gerak melingkar berat uran:


Besar kelajuan linearnya tetap
Besar kecepatan sudutnya tetap
Besar percepatan sentripetalnya tetap
Lintasannya berupa lingkaran

Gerak melingkar berubah beraturan


Gerak Melingkar Berubah Berat uran (GMBB) adalah gerak melingkar dengan percepat an sudut
t et ap. Dalam gerak ini t erdapat percepat an t angensial (yang dalam hal ini sama dengan
percepat an linier) yang menyinggung lint asan lingkaran (berhimpit dengan arah kecepat an
t angensial ).

Kinemat ika GMBB adalah

dengan adalah percepat an sudut yang bernilai t et ap dan adalah kecepat an sudut mula-
mula.

Ciri-ciri gerak melingkar berubah berat uran:


Besar kelajuan linearnya berubah
Besar kecepatan sudutnya berubah
Besar percepatan sentripetalnya
berubah
Lintasannya berupa lingkaran

Persamaan parametrik
Gerak melingkar dapat pula dinyat akan dalam persamaan paramet rik dengan t erlebih dahulu
mendefinisikan:

titik awal gerakan dilakukan


kecepatan sudut putaran (yang
berarti suatu GMB)
pusat lingkaran
unt uk kemudian dibuat persamaannya.[2]

Hal pert ama yang harus dilakukan adalah menghit ung jari-jari lint asan yang diperoleh melalui:

Set elah diperoleh nilai jari-jari lint asan, persamaan dapat segera dit uliskan, yait u
dengan dua konst ant a dan yang masih harus dit ent ukan nilainya. Dengan persyarat an
sebelumnya, yait u diket ahuinya nilai , maka dapat dit ent ukan nilai dan :

Perlu diket ahui bahwa sebenarnya

karena merupakan sudut awal gerak melingkar.

Hubungan antar besaran linier dan


angular
Dengan menggunakan persamaan paramet rik, t elah dibat asi bahwa besaran linier yang
digunakan hanyalah besaran t angensial at au hanya komponen vekt or pada arah angular, yang
berart i t idak ada komponen vekt or dalam arah radial. Dengan bat asan ini hubungan ant ara
besaran linier (t angensial) dan angular dapat dengan mudah dit urunkan.
Kecepatan tangensial dan kecepatan
sudut
Kecepat an linier t ot al dapat diperoleh melalui

dan karena bat asan implement asi persamaan paramet rik pada gerak melingkar, maka

dengan

diperoleh

sehingga
Percepatan tangensial dan
kecepatan sudut
Dengan cara yang sama dengan sebelumnya, percepat an linier t ot al dapat diperoleh melalui

dan karena bat asan implement asi persamaan paramet rik pada gerak melingkar, maka

dengan
diperoleh

sehingga

Kecepatan sudut tidak tetap


Persamaan paramet ric dapat pula digunakan apabila gerak melingkar merupakan GMBB, at au
bukan lagi GMB dengan t erdapat nya kecepat an sudut yang berubah berat uran (at au adanya
percepat an sudut ). Langkah-langkah yang sama dapat dilakukan, akan t et api perlu diingat
bahwa
dengan percepat an sudut dan kecepat an sudut mula-mula. Penurunan GMBB ini akan
menjadi sedikit lebih rumit dibandingkan pada kasus GMB di at as.

Persamaan paramet rik di at as, dapat dit uliskan dalam bent uk yang lebih umum, yait u:

di mana adalah sudut yang dilampaui dalam suat u kurun wakt u. Sepert i t elah
disebut kan di at as mengenai hubungan ant ara , dan melalui proses int egrasi dan
diferensiasi, maka dalam kasus GMBB hubungan-hubungan t ersebut mut lak diperlukan.

Kecepatan sudut
Dengan menggunakan at uran rant ai dalam melakukan diferensiasi posisi dari persamaan
paramet rik t erhadap wakt u diperoleh

dengan

Dapat dibukt ikan bahwa


sama dengan kasus pada GMB.

Gerak berubah beraturan


Gerak melingkar dapat dipandang sebagai gerak berubah berat uran. Bedakan dengan gerak
lurus berubah berat uran (GLBB). Konsep kecepat an yang berubah kadang hanya dipahami dalam
perubahan besarnya, dalam gerak melingkar berat uran (GMB) besarnya kecepat an adalah t et ap,
akan t et api arahnya yang berubah dengan berat uran, bandingkan dengan GLBB yang arahnya
t et ap akan t et api besarnya kecepat an yang berubah berat uran.

Gerak berubah berat uran


Kecepatan GLBB GMB

Besar berubah t et ap

Arah t et ap berubah

Lihat pula

Gerak jatuh bebas


Gerak lurus
Gerak peluru
Gerak vertikal

Anda mungkin juga menyukai