Anda di halaman 1dari 40

GERAK MELINGKAR DAN

GRAVITASI
Lecture 4
KINEMATIKA GERAK MELINGKAR
Gerak Melingkar

gerak lintasan berbentuk


lingkaran.

posisi suatu titik yang bergerak


melingkar, dinyatakan dalam
radian.

Satu lingkaran penuh membentuk


sudut 360o.

satu lingkaran penuh


membentuk sudut 2 radian
Besarnya sudut :
S
= radian
r
rR
S = panjang busur
rR = jari-jari
Jika panjang busur sama dengan jari-jari, maka = 1 radian.

Keliling lingkaran = 2r.

1 putaran= 2 radian.

1 putaran = 3600 = 2 radian ( =3,14)

1 rad = = 57,30
Posisi Sudut
Perpindahan sudut:

Here comes your footer Page 5 Your Logo


Frekuensi dan periode

banyak putaran dalam gerak melingkar per detik


frekuensi (f),

waktu tempuh untuk satu putaran periode (T).

T= 1/f

Panjang lintasan dalam 1 putaran: keliling = 2 r

r adalah jari-jari putaran


contoh:
Terukur alat sentrifugasi
memiliki kecepatan sudut
sebesar 5400 rpm.
Berapakah besar periode
dan frekuensinya?

Mesin sentrifugasi

Here comes your footer Page 7 Your Logo


Kecepatan sudut dan percepatan sudut

Semakin besar radius


lingkaran laju putaran
semakin cepat

Here comes your footer Page 9 Your Logo


Contoh:
Tentukan laju sudut Bumi yang
berotasi ~ 1 hari (dalam rad/s)

Here comes your footer Page 10 Your Logo


Hubungan kecepatan/percepatan sudut dan
kecepatan/percepatan liniear

Gerak Melingkar Beraturan (GMB)


gerak dengan lintasan berbentuk lingkaran dan
kelajuan konstan tetapi vektor kecepatannya
berubah, yaitu berubah arahnya.

Vektor kecepatan selalu tegak lurus


terhadap jari-jari lingkaran, arah
vektor kecepatan juga sudah
berubah sebesar v.
Apakah dalam GMB percepatannya nol?

Karena percepatan didefinisikan sebagai besar


perubahan kecepatan, perubahan arah kecepatan
menyebabkan percepatan dan perubahan besar
kecepatan.

Benda yang mengelilingi sebuah lingkaran terus


dipercepat, bahkan ketika lajunya tetap konstan.
Percepatan hanya mengubah arah benda, tanpa
mengubah lajunya.

Perubahan kecepatan yang demikian hanya mungkin


jika arah percepatan selalu tegak lurus arah
kecepatan benda.

Ini berarti arah percepatan selalu searah jari-jari dan


ke arah pusat lingkaran.
untuk selang waktu t, partikel yang bergerak melingkar
telah menempuh jarak sejauh: s = v t = r

Untuk selang waktu yang cukup kecil : v = v

Diperoleh:
Arah percepatannya searah dengan arah perubahan
kecepatan v, untuk t yang sangat kecil, akan tegak
lurus terhadap arah kecepatan v mengarah ke pusat
lingkaran. Percepatan ini disebut sebagai percepatan
sentripetal, yang bernilai konstan dan selalu mengarah
ke pusat lingkaran.

Here comes your footer Page 16 Your Logo


Gerak melingkar dengan kelajuan tidak konstan
(GMBB)

Pada arah linier, muncul percepatan tangensial, yang


arahnya menyinggung lintasan, sejajar dengan arah
kecepatan.

Jika GMBB percepatan benda arah tangensial selalu


konstan.

Kecepatan sudut yang berubah secara beraturan (atau


adanya percepatan sudut yang konstan).
Percepatan pada GMBB
Percepatan pada gerak ini merupakan jumlahan vektor dari
Percepatan tangensial (menyinggung lintasan) dan
percepatan sentripetal (radial):
Gerak Melingkar Berubah Beraturan

Here comes your footer Page 20 Your Logo


Untuk gerak melingkar berubah beraturan, berlaku:

v vo at t
v1

as1

as2

v2
at
Makin besar laju benda, makin besar pula percepatan
sentripetalnya.

Jadi, meskipun besar percepatan tangensial tetap, tetapi


percepatan sentripetal selalu berubah menurut
persamaan:

as
v 2

v o at t
2

r r
Kita dapat menentukan kecepatan sudut benda sebagai
fungsi waktu sebagai berikut:
v vo at t vo at
t
r r r r
Persamaan di atas dapat disederhanakan menjadi:

o t
dengan: o vo / r dan at / r
Kebergantungan sudut tempuh terhadap waktu:
1 2
o o t t
2
2. Sebuah kepingan disk memiliki radius 5 cm.
Keping tersebut mulanya diam, kemudian berputar
dengan kecepatan 6 rpm dalam waktu 5 detik.
a. Berapakah percepatan sudut kepingan tersebut (t
= 5 detik)?
b. Berapa banyak putaran yang dilakukan disk
selama 3 detik pertama?
c. Berapa laju linear sebuah partikel yang berada di
tepi disk? (t = 5 detik)
d. Berapa besar percepatan tangensial partikel
tersebut? (t = 5 detik)

Your Logo
DINAMIKA GERAK MELINGKAR
HUKUM NEWTON TENTANG GAYA

Menurut hukum Newton II, sebuah benda yang


mengalami percepatan harus memiliki gaya total yang
bekerja padanya. Benda yang membentuk lingkaran,
harus mempunyai gaya yang diberikan padanya untuk
mempertahankan geraknya dalam lingkaran itu.

Dengan demikian dibutuhkan gaya total untuk


memberinya percepatan sentripetal.
GAYA SENTRIPETAL
Gaya yang menyebabkan
benda bergerak melingkar
beraturan disebut gaya
sentripetal yang arahnya
selalu ke pusat lingkaran.

Besarnya gaya ini adalah:


Fs = gaya sentripetal (N)
F=m. m = massa benda (Kg)
v = kecepatan linier (m/s 2)
Fs = m . s r = jari-jari lingkaran.

Fs = m .v2/r atau Fs=m 2r


Mengapa dengan kelajuan konstan, benda tetap
bergerak dan berada pada lintasan melingkar?(tidak
jatuh)

Karena ada gaya sentripetal yang mengakibatkan


percepatan sentripetal yang arahnya selalu menuju pusat
lingkaran.
Diskusi 1: kasus menggelinding tanpa slip
Roda
menggelinding
roda berputar serta
poros bergerak
translasi

Menggelinding
tanpa slip

Here comes your footer Page 30 Your Logo


kasus menggelinding tanpa slip

Contoh:
John mengendarai sepeda
motor dengan laju 13 m/s.
jika diameter roda 65 cm,
berapa:
a. Jarak yang ditempuh
sepeda motor untuk
setiap satu putaran
roda?
b. Laju sudut roda tsb?
c. Waktu yang
dibutuhkan untuk
menempuh satu
putaran?

Here comes your footer Page 31 Your Logo


Diskusi 2: Membelok di tikungan horisontal

Here comes your footer Page 32 Your Logo


Diskusi 3: Membelok di kemiringan tikungan

Here comes your footer Page 33 Your Logo


Contoh:
Sebuah mobil sedang melaju di sebuah belokan mendatar dengan besar
kecepatan 11 m/s. Radius kelengkungan jalan adalah 25 m dan koefisien
gesek statis jalan dengan ban mobil 0,7,

Apakah mobil tersebut akan mengalami slip/tergelincir di belokan tersebut?

Apa yang terjadi jika mobil tersebut bergerak dengan laju 18 m/s?

Jika mobil tersebut melaju sebesar 13 m/s di sebuah belokan jalan sangat
licin dengan kemiringan tertentu, berapakah sudut kemiringan jalan yang
diperlukan agar mobil tersebut masih bisa melaju dengan aman?

Here comes your footer Page 34 Your Logo


Contoh:

Here comes your footer Page 36 Your Logo


Contoh:

Here comes your footer Page 37 Your Logo


Hukum Newton tentang Gravitasi

Semua partikel menarik partikel yang lain dengan gaya


berbanding lurus dengan hasil kali massa partikel-
partikel itu dan berbanding terbalik dengan kuadrat jarak
di antara nya. Gaya ini bekerja sepanjang garis yang
menghubungkan kedua partikel itu.
Gerak melingkar satelit-satelit terhadap Bumi

Here comes your footer Page 40 Your Logo


Contoh: Hubble Space Telescope

Here comes your footer Page 41 Your Logo


Pillars of Creation,
Stars Eagle Nebula

Teleskop Hubble mengorbit secara melingkar


terhadap Bumi dengan jarak radius 613 km dari
permukaan Bumi. Jika radius Bumi sekitar 6370 km
dan massanya 5,97 x 1024 kg, berapakah laju
teleskop tersebut dalam orbitnya?

Here comes your footer Page 42 Your Logo

Anda mungkin juga menyukai