Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 ALAS


Kelas / Semester : III /2 (Dua)
Mata Pelajaran : Muatan Lokal Budaya Samawa
Alokasi Waktu : 2 x 35 Menit
Pembelajaran :1

A. KOMPETENSI INTI
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab dan santun peduli dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya,
dan benda-benda yang dijumpai di rumah, sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas logis dan sistematis, dalam karya yang
estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan
perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR
3.3 Mencermati permainan tradisional anak Sumbawa.
4.3 Mempraktikkan seni permainan tradisional anak Samawa.

C. INDIKATOR
3.3.1. Menjelaskan makna permainan Main Jaran Palepa Punti.
3.3.2. Menjelaskan urutan/mekanisme permainan Main Jaran Palepa Punti.
3.3.3. Menyebutkan alat-alat dan bahan yang digunakan dalam permainan Main Jaran Palepa Punti.
4.3.1 Mempraktikkan permainan Main Jaran Palepa Punti.

D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui kegiata tanya jawab, siswa mampu menjelaskan makna permainan Main Jaran Palepa
Punti dengan benar.
2. Melalui kegiatan membaca informasi, siswa mampu menjelaskan urutan/mekanisme permainan
Main Jaran Palepa Punti dengan benar.
3. Melalui kegiatan membaca informasi, siswa mampu menyebutkan alat-alat dan bahan yang
digunakan dalam permainan Main Jaran Palepa Punti dengan tepat.
4. Melalui kegiatan demosntrasi, siswa mampu mempraktikkan permainan Main Jaran Palepa Punti
dengan percaya diri.
E. MATERI
1. Permainan Tradisional Anak Sumbawa Main Jaran Palepa Punti.

F PENDEKATAN & METODE


Pendekatan : Scientific
Metode : Penugasan, Demonstrasi, Tanya Jawab, Diskusi dan Ceramah

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahulua 1. Kelas dimulai dan dibuka dengan salam, menanyakan kabar 10 menit
n dan mengecek kehadiran siswa
2. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah seorang
siswa. Siswa yang diminta membaca do’a adalah siswa
siswa yang hari ini datang paling awal. (Menghargai
kedisiplikan siswa).
3. Menyanyikan lagu “dari Sabang Sampai Merauke”.
4. Siswa diingatkan untuk selalu mengutamakan sikap
disiplin setiap saat dan manfaatnya bagi tercapainya cita-
cita.
5. Menyiapkan fisik dan psikis/memotivasi siswa dalam
mengawali kegiatan pembelajaran sehingga siswa bisa
mengikuti sampai selesai.
6. Mengaitkan materi sebelumnya dengan materi yang akan
datang dipelajari dan diharapkan dikaitkan dengan
pengalaman siswa.
Menyampaikan tujuan pencapaian kompetensi
Inti 1. Pada awal pembelajaran, guru mengingatkan siswa 50 menit
mengamati beberapa gambar yang telah disiapkan.
2. Siswa mengamati gambar tentang permainan Main Jaran
Palepa Punti.

3. Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok, kemudian


dibagikan LKPD.
4. Siswa melakukan diskusi dan tanya jawab tentang Permainan
Main Jaran Palepa Punti.
5. Siswa membuat sebuah projek Membuat Alat Peraga
Permainan Main Jaran Palepa Punti bersama teman
kelompoknya.
6. Siswa mempresentasikan dan mendemonstrasikan hasil
diskusi tentang Permainan Main Jaran Palepa Punti.
7. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk
bertanya dan memberikan pendapat.
8. Guru menambahkan dan menguatkan jika ada hal-hal yang
belum jelas.
9. Memberikan applause/apresiasi kepada setiap
kelompok yang telah selesai menyampaikan hasil
presentasi
Penutup 1. Membuat rangkuman dan kesimpulan hasil diskusi 10 menit
2. Guru dan siswa melaksanakan refleksi.
3. Guru melakukan penilaian hasil belajar.
4. Menyanyikan salah satu lagu daerah untuk
menumbuhkan nasionalisme, persatuan, dan toleransi.
5. Salam dan do’a penutup di pimpin oleh salah satu siswa.

H. PENILAIAN
a) Penilaian Sikap
Jenis penilaian : Non Tes
Teknik penilaian : Observasi
Bentuk penilaian : Lembar pengamatan

Rubrik Penilaian
Kategori Sikap
No Deskripsi Skala Sikap
yang Dinilai
1. Disiplin Skor:
3 = Peserta didik terlihat disiplin ketika proses pembelajaran
2 = Peserta didik terlihat kurang disiplin ketika proses pembelajaran
1 = Peserta didik terlihat tidak disiplin ketika proses pembelajaran
2. Kerja sama Skor:
3 = Peserta didik terlihat aktif berdiskusi dengan kelompoknya
2 = Peserta didik kurang aktif berdiskusi dengan kelompoknya
1 = Peserta didik terlihat tidak aktif berdiskusi dengan kelompoknya

Instrumen Penilaian
Nama Peserta Disiplin Kerjasama
No Keterangan
Didik PB B SB PB B SB
1.
2.
3.
dst
Keterangan:
PB : Perlu Bimbingan
B : Baik
SB : Sangat Baik

b) Penilaian Pengetahuan
Jenis penilaian : Tes
Teknik Penilaian : Tes
Bentuk Penilaian : Pilihan Ganda

c) Penilaian Keterampilan
Jenis penilaian : Non Tes
Teknik penilaian : Observasi
Bentuk penilaian : Lembar pengamatan

Rubrik Penilaian Keterampilan.


Perlu
Sangat Baik Baik Cukup
Kriteria Pendampingan
(4) (3) (2)
(1)
Mendengarkan Selalu Mendengarkan Masih perlu Sering diingatkan
mendengarkan teman yang diingatkan untuk untuk
teman yang berbicara, namun mendengarkan mendengarkan
sedang berbicara sesekali masih teman yang teman yang
perlu diingatkan sedang berbicara sedang berbicara,
namun tidak
mengindahkan
Komunikasi Merespon dan Merespon dengan Sering merespon Membutuhkan
nonverbal (kontak menerapkan tepat terhadap kurang tepat bantuan dalam
mata, Bahasa komunikasi komunikasi terhadap memahami bentuk
tubuh, postur, nonverbal dengan nonverbal yang komunikasi non komunikasi
ekspresi, wajah, tepat ditunjukkan teman verbal yang nonverbal yang
dan suara) ditunjukkan teman ditunjukkan teman
Partisipasi Isi pembicaraan Berbicara dan Berbicara dan Jarang berbicara
(menyampaikan menginspirasi menerangkan menerangkan selama proses
ide, perasaan dan teman, selalu secara rinci, secara rinci, diskusi
pikiran) mendukung dan merespon sesuai namun terkadang berlangsung
memimpin saat dengan topik merespon kurang
diskusi sesuai topik

Format penilaian keterampilan


Nama :
Kelas/Semester :

Sangat Perlu
No Kriteria Baik Cukup
Baik Pendampingan
1 Mendengarkan
2 Komunikasi non verbal
3 Partisipasi
Catatan : Centang (√) pada bagian yang memenuhi kriteria.
I. SUMBER DAN MEDIA
Buku Muatan Lokal kelas 3

Refleksi Guru:

Catatan Guru
1. Masalah :……….
2. Ide Baru :………..
3. Momen Spesial :………….

Mengetahui Alas, 2024


Kepala Sekolah Guru Mapel,

ABDUL HAMID, S.Pd MELIYAWATI, S.Pd.SD


NIP. 19701228 199302 1 001 NIP. 19830511 202321 2 019
SOAL EVALUASI

Nama :
Kelas :

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat!


1. Permainan Main Jaran Palepa Punti berasal dari daerah …….
a. Lombok
b. Sumbawa
c. Bima

2. Bahan dasar untuk membuat alat peraga Permainan Main Jaran Palepa Punti
adalah ….
a. Jantung pisang
b. Pohon pisang
c. Pelepah pisang

3. Gambar di samping merupakan permainan ……


a. Barapan kebo
b. Karaci
c. Main Jaran Palepa Punti

4. Gambar di samping dinamakan….


a. Palepa punti
b. Jantung punti
c. Puen punti

5. Main Jaran Palepa Punti biasanya dilakukan untuk ……


a. Kejar mengejar satu sama lain.
b. Memukul teman
c. Menghadang teman

Anda mungkin juga menyukai