Anda di halaman 1dari 15

POLRI DAERAH GORONTALO

RESOR POHUWATO
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
TIPIRING SATUAN SAMAPTA
POLRES POHUWATO
No. Dokumen NO. REVISI HALAMAN
NO SOP : B/ /I/2022/Sat-Smpta 00 1/15
TANGGAL TERBIT: 01 Januari 2022
DIBUAT OLEH DIPERIKSA OLEH DISAHKAN OLEH
KASAT SAMAPTA WAKA POLRES POHUWATO KAPOLRES POHUWATO

SOLEMAN ADAM CAKRA DONYA, S.I.K JOKO SULISTIONO, S.H, S.I.K, M.H
AKP NRP 65100273 KOMPOL NRP 85102022 AKBP NRP 81031246

BAB I
SISTEMATIKA SOP NARASI / DESKRIPSI
A. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
Standar Operasional Prosedur (SOP) Satuan Samapta

B. PENDAHULUAN
1. Latar Belakang

a. Bahwa berdasarkan peraturan Kapolri Nomor 23 Tahun


2010 tentang Organisasi dan tata kerja Polres dan Polsek,
kesatuan Polri tingkat Polres sebagai kesatuan tingkat
kewilayahan menyelenggarakan tugas pokok Polri dalam
memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat,
penegakan hukum , pemberian perlindungan,
pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat serta
tugas – tugas Polri lain dalam daerah hukum sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang – undangan.

b. Terkait peran strategis Sat Samapta Polres Pohuwato


sebagai salah satu unsur pelaksana tugas tingkat
kewilayahan yang berada dalam naunang Kapolres
Pohuwato yang bertugas menyelenggarakan tugas pokok
POLRI DAERAH GORONTALO
RESOR POHUWATO
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
TIPIRING SATUAN SAMAPTA
POLRES POHUWATO
No. Dokumen NO. REVISI HALAMAN
NO SOP : B/ /I/2022/Sat-Smpta 00 2/15
TANGGAL TERBIT: 01 Januari 2022
Polri dalam pemeliharaan keamanan dan ketertiban
masyarakat, penegakan hukum pemberian perlindungan,
pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat serta tugas
– tugas Polri lain dalam daerah hukum sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang – undangan. Maka tugas
Sat Samapta saat ini da kedepan dihadapkan pada
tantangan tugas yang tidak semakin ringan namun
sebaliknya semakin multi kompleks sehingga menambah
spektrum beban tugas Polres Pohuwato secara umum dan
Sat Samapta kususnya kedepan, antaralain menyangkut
peran SatSamapta sebagai salah satu pelaksana tugas
harkamtibmas di wilayah hukum Polres Pohuwato.

c. Dalam rangka kesamaan visi, persepsi dan pola tindak


yang sama terhadap implementasi penyelenggaraan dalam
memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat
penegakan hukum pemberian perlindungan,
pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat serta tugas
– tugas Polri lain dalam daerah hukum sesuai dengan
tentuan peraturan perundang – undangan, maka
dipandang perlu membuat naskah Pedoman Standar
Operasional Prosedur ( SOP ) SatSamapta Polres Pohuwato
tentang tata cara bertindak pelaksanna tugas personil yang
mengatur secara tegas dan jelas dalam pelaksanaan
giat harkamtibmas dan pelayanan terhadap masyarakat
secara terpadu, tertib dan terkoordinasi dengan baik.
POLRI DAERAH GORONTALO
RESOR POHUWATO
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
TIPIRING SATUAN SAMAPTA
POLRES POHUWATO
No. Dokumen NO. REVISI HALAMAN
NO SOP : B/ /I/2022/Sat-Smpta 00 3/15
TANGGAL TERBIT: 01 Januari 2022

d.dengan tersusunya SOP SatSamapta Polres Pohuwato


dimaksud adalah merupakan pedoman dasar, acuan /
kerangka kerja bagi unsur pelaksana tugas baik
dilapangan maupun di Staf pada Satuan Samapta
dalam melaksanakan kegiatan Harkamtibmas dan
pelayanan kepada masyarakat guna menciptakan situasi
yang kondusif dan meningkatkan pelayanan kepada
masyarakat secara terintegritasi.

2. Maksud dan tujuan

a. Maksud disusunnya Standart Operational Procedure ( SOP )


adalah kesamaan visi, persepsi dan pola tindak
yang sama terhadap implementasi penyelenggaraan
dalam memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat
penegakan hukum pemberian perlindungan, pengayoman
dan pelayanan kepada masyarakat serta tugas – tugas Polri
lain dalam daerah hukum sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang – undangan.
POLRI DAERAH GORONTALO
RESOR POHUWATO
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
TIPIRING SATUAN SAMAPTA
POLRES POHUWATO
No. Dokumen NO. REVISI HALAMAN
NO SOP : B/ /I/2022/Sat-Smpta 00 4/15
TANGGAL TERBIT: 01 Januari 2022

b. Tujuan dibuatnya Standart Operational Procedure ( SOP ) ini


adalah sebagai pedoman dasar, acuan / kerangka kerja bagi
unsur pelaksana tugas baik dilapangan maupun di Staf
pada Satuan Samapta dalam melaksanakan kegiatan
Harkamtibmas dan pelayanan kepada masyarakat
guna menciptakan situasi yang kondusif dan
meningkatkan pelayanan kepada masyarakat secara
terintegritasi.

3. Ruang lingkup
Ruang lingkup Standart Operational Procedure ( SOP ) ini
adalah pelaksanaan giat SatSamapta dalam setiap pelaksanaan
tugas baik dilapangan maupun staf yang ada di Wilayah Hukum
Polres Pohuwato.

4. Pengertian-pengertian
a. Sat Samapta adalah satuan samapta bayangkara sebagai
Polisi tugas umum yang bertugas melaksanakan Patroli.

b. Potensi gangguan yang selanjutnya disingkat PG adalah


kondisi / situasi yang merupakan faktor stimulan
/ pencetus/embrio gangguan keamanan yang berpotensi
besar akan tumbuh menjadi gangguan nyata keamanan.
POLRI DAERAH GORONTALO
RESOR POHUWATO
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
TIPIRING SATUAN SAMAPTA
POLRES POHUWATO
No. Dokumen NO. REVISI HALAMAN
NO SOP : B/ /I/2022/Sat-Smpta 00 5/15
TANGGAL TERBIT: 01 Januari 2022

c. Ambang gangguan yang selanjutnya disingkat AG


adalah kondisi gangguan Kamtibmas skala menengah
yang juka dibiarkan tidak ada tindakan dapat meningkat
menjadi gangguan nyata.
d. Gangguan nyata yang selanjutnya disingkat GN atau
acaman masyarakat berupa kerugian harta benda
ataupun jiwa raga.
e. Acara arahan pimpinan selanjutnya disingkat AAP
adalah kegiatan yang dilakukan oleh pimpinan kesatuan
Polri berupa pemberian pemberian arahan kepada
seluruh anggota Polri sebelum diterjunkan kelapangan
untuk melaksanakan tugas.
f. Tempat kejadian perkara selanjutnya di singkat
TKP adalah tempat terjadinya gangguan Kamtibmas
baik karena pelanggaran maupun tindak pidana.
g. Patroli adalah Suatu bentuk kegiatan bergerak dari
suatu tempat ke tempat lain yang dilakukan oleh 2
( dua ) anggota Polri guna mencegah terjadinya suatu
tindak kriminal, memberikan rasa aman, perlindungan
dan pengayoman terhadap masyarakat.
h. Pengaturan adalah suatu kegiatan Kepolisian
dalam rangka memberikan perlindungan,
pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat
guna mewujudkan rasa aman baik fisik maupun psikis,
terciptanya Kamtibmas, bebas dari rasa
POLRI DAERAH GORONTALO
RESOR POHUWATO
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
TIPIRING SATUAN SAMAPTA
POLRES POHUWATO
No. Dokumen NO. REVISI HALAMAN
NO SOP : B/ /I/2022/Sat-Smpta 00 6/15
TANGGAL TERBIT: 01 Januari 2022

kekawatiran sehingga masyarakat dapat melaksanakan


seluruh kegiatan / aktifitas dengan tertib dan lancar.
i. Pengaturan Lalu Lintas adalah Merupakan tindakan
awal yang perlu dilaksanakan sedini mungkin oleh Polri
sebelum lalu lintas berubah atau meningkat menjadi
kurang teratur.
j. Pengawalan adalah Suatu kegiatan yang dilakukan
oleh anggota Polri untuk menjaga keamanan,
keselamatan atas jiwa dan harta benda dari suatu
tempat ke tempat lain.
k. Penjagaan adalah suatu kegiatan yang dilaksanakan
oleh anggota Polri yang bersifat prevetif dengan
memberikan perlindungan, pengayoman dan pelayanan
dan memelihara keselamatan jiwa dan harta benda
untuk kepentingan masyarakat dan kepentingan Negara.
l. Penjagaan Tahanan adalah Suatu kegiatan yang
dilaksanakan oleh anggota Polri untuk memberikan
perlindungan terhadap Tahanan dalam melaksanakan
proses Hukum
m. Tindakan pertama di tempat kejadian perkara
selanjutnya di singkat TPTKP adalah suatu kegiatan
yang harus dilaksanakan oleh anggota Polri yang
pertama kali melihat/ secara langsung menemukan
suatu kejadian untuk segera mengamankan korban,
pelaku, saksi, barang bukti dan tempat kejadian perkara
POLRI DAERAH GORONTALO
RESOR POHUWATO
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
TIPIRING SATUAN SAMAPTA
POLRES POHUWATO
No. Dokumen NO. REVISI HALAMAN
NO SOP : B/ /I/2022/Sat-Smpta 00 7/15
TANGGAL TERBIT: 01 Januari 2022

( TKP ) sampai polisi yangberwenang mendatangi dan


mengolah TKP guna proses hukum selanjutnya.
n. Tindak pidana ringan yang selanjutnya di singkat
Tipiring adalah suatu tindak pidana yang dilakukan
sebagai akibat dari pelanggaran dengan ancaman
hukuman maksimal tiga bulan.
o. Penyidik adalah pejabat Polri atau Pegawai Negeri sipil
yang diberi wewenang kusus oleh Undang-undang untuk
melakukan penyidikan.
p. Penyidik Pembantu adalah Pejabat polisi negara
Republik Indonesia tertentu dengan pangkat serendah-
rendahnya sersan dua (serda) yang diangkat oleh
kepala kepolisian negara Republik Indonesia atas usul
komandan atau pimpinan kesatuan masing-masing.
q. Minuman keras adalah sebuah minuman yang
membuat orang mabuk(pusing) kata orang meminumnya
terasa plong bahkan tidak punya beban.
r. Minuman keras oplosan adalah minuman keras yang
ditambahkan suatu bahan-bahan lainnya. Minuman
keras memang terasa kita tidak mempunyai masalah
ketika meminumnya namun itu justru berbahaya bagi
kesehatan.
s. Prostitusi atau pelacuran adalah penjualan jasa
seksual, seperti seks oral atau berhubungan seks.
POLRI DAERAH GORONTALO
RESOR POHUWATO
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
TIPIRING SATUAN SAMAPTA
POLRES POHUWATO
No. Dokumen NO. REVISI HALAMAN
NO SOP : B/ /I/2022/Sat-Smpta 00 8/15
TANGGAL TERBIT: 01 Januari 2022

t. Gepeng adalah salah satu kelompok yang


terpinggirkan dari pembangunan, dan di sisi lain
memiliki pola hidup yang berbeda dengan masyarakat
secara umum
u. Pelanggaran Peraturan daerah ( Perda ) adalah
perkara pelanggaran terhadap ketentuan perda secara
otonom oleh siapa saja dapat diancam dengan kurungan
maupun denda.
v. Acara Pemeriksaan cepat adalah Penyidik atas kuasa
penuntut umum dalam waktu tiga hari sejak berita acara
pemeriksaan selesai dibuat menghadapkan terdakwa
beserta saksi dan barang bukti.
w. Unjuk rasa adalah kegiatan yang dilakukan oleh
seorang atau lebih untuk mengeluarkan pikiran dengan
lisan, tulisan, dan sebagainya secara demonstratif di
muka umum, meliputi unjuk rasa tertib, tidak tertib, dan
penindakan huru hara.
x. Pengendalian massa adalah suatu kegiatan yang
bertujuan memberikan perlindungan, pengayoman dan
pelayanan terhadap sekelompok masyarakat yang sedang
menyampaikan pendapat atau menyampaikan
aspirasinya di depan umum untuk menciptakan
ketertiban umum.
POLRI DAERAH GORONTALO
RESOR POHUWATO
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
TIPIRING SATUAN SAMAPTA
POLRES POHUWATO
No. Dokumen NO. REVISI HALAMAN
NO SOP : B/ /I/2022/Sat-Smpta 00 9/15
TANGGAL TERBIT: 01 Januari 2022

y. Peleton dalmas adalah suatu kesatuan anggota polri


yang terdiri dari 38 orang.
z. Kompi dalmas adalah suatu kesatuan anggota polri yang
terdiri dari 3 (tiga) Peleton.
aa. Komandan peleton adalah seorang perwira polri yang
memimpin kesatuan peleton.
bb. Komandan kompi adalah seorang perwira polri yang
memimpin kesatuan kompi.

cc. Alat-alat dalmas adalah berbagai alat kelengkapan


kepolisian yang digunakan untuk melaksanakan tugas
pengendalian massa baik yang melekat pada
perorangan maupun satuan, yang terdiri dari : helm
dengan pelindung muka, pelindung tangan dan kaki, gas
masker, tameng, tongkat t, tali dalmas, megaphone,
handy talky, handphone, video kamera, pemadam api,
mobil public address, senjata laras licin (gas airmata),
kawat penghalang massa (riot barrier), apc, awc, bus,
truk, sepeda motor, toilet mobile dan ransus kamerawan.
dd. Obyek Vital adalah Kawasan , tempat, bangunan dan
usaha yang menyangkut harkat hidup orang banyak,
kepentingan dan atau sumber pendapatan besar Negara
yang memiliki potensi kerawanan dan dapat
menggoyahkan stabilitas ekonomi, politik dan keamanan
bila terjadi gangguan Kamtibmas.
POLRI DAERAH GORONTALO
RESOR POHUWATO
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
TIPIRING SATUAN SAMAPTA
POLRES POHUWATO
No. Dokumen NO. REVISI HALAMAN
NO SOP : B/ /I/2022/Sat-Smpta 00 10/15
TANGGAL TERBIT: 01 Januari 2022

ee. Pengamanan adalah Rangkaian kegiatan / tindakan


dari Aparat untuk membuat situasi dan
kondisi terasa aman sehingga lingkungan menjadi
tenang dari orang di dalamnya tidak merasa khawatir
atau terancam.

BAB II

PROSES STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR ( SOP )


TINDAK PIDANA RINGAN (TIPIRING)
1) Konfigurasi Standar
a. Pasal-pasal KUHAPidana
1) Mengganggu ketertiban umum (Pasal 172 KUHP)
2) Menganggu rapat umum (Pasal 174 KUHP)
3) Membuat gaduh Pertemuan Agama (Pasal 176 KUHP)
4) Merintangi Jalan (Pasal 178 KUHP)
5) Mengganggu jalannya sidang Pengadilan Negeri (Pasal
217 KUHP)
6) Merusak Surat Maklumat (Pasal 219 KUHP)
7) Kealpaan menghilangkan/ menyembunyikan barang
sitaan ( Pasal 231 KUHP )
8) Penganiayaan binatang( Pasal 302 KUHP )
9) Penghinaan ringan ( Pasal 315 KUHP )
10) Penghinaan dengan tulisan ( PAsal 321 KUHP )
11) Karenan kelalainnya / kesalahnnya orang ,menjadi
tertahan ( Pasal 334 KUHP )
12) Penganiayaan ringan ( Pasal 352 KUHP )
POLRI DAERAH GORONTALO
RESOR POHUWATO
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
TIPIRING SATUAN SAMAPTA
POLRES POHUWATO
No. Dokumen NO. REVISI HALAMAN
NO SOP : B/ /I/2022/Sat-Smpta 00 11/15
TANGGAL TERBIT: 01 Januari 2022
13) Pencurian ringan ( Pasal 364 KUHP )
14) Penipuan ringan ( Pasal 379 KUHP )
15) Pengrusakan ringan ( PAsal 407 KUHP )
16) Penadahan ringan ( Pasal 482 KUHP )
17) Pengelapan ringan ( Pasal 373 KUHP )

b. Pasal-pasal Perda Kab huwato


1) Perda Kab Pohuwato No.4 tahun 2001 Junto perda Kab
Pohuwato No 2 tahun 2013 tentang Minuman beralkohol
dalam penindakan minuman keras.
2) Perda Kab Pohuwato no 3 tahun 2013 tentang
pencegahan dan pemberantasan pelacuran.
2) Tahap penindakan Tipiring
a. Persiapan.
1) Membuat Rengiat
2) Menyiapkan personil
3) Membuat surat perintah tugas
4) Menyiapkan administrasi yang diperlukan.
5) Melakukan koordinasi dengan pengadilan untuk
menentukan pelaksanaan siding.
6) Koordinasi dengan Kodim dan Pemda ( Satpol PP )
apabila kegiatan dilaksanakan secara gabungan.
7) AAP kasat Samapta / Padal.
b. Pelaksanaan
1) Dalam hal tertangkap tangan
a) Melakukan pemeriksaan terhadap pelanggaran
yang terjadi.
b) Membawa tersangka dan barang bukti ke Mako.
c) Melakukan pemeriksaan terhadap tersangka
POLRI DAERAH GORONTALO
RESOR POHUWATO
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
TIPIRING SATUAN SAMAPTA
POLRES POHUWATO
No. Dokumen NO. REVISI HALAMAN
NO SOP : B/ /I/2022/Sat-Smpta 00 12/15
TANGGAL TERBIT: 01 Januari 2022
dan saksi.
d) Melakukan penyitaan Barang bukti.
e) Atas kuasa penuntut umun membawa Tersangka
ke sidang pengadilan.
2) Dalam hal kegiatan rutin kepolisian
a) Mendatangi secara serentak tempat kejadian
pelnggaran.
b) Melakukan pemeriksaan terhadap pelanggaran
yang terjadi.
c) Membawa Tersangka dan barang bukti ke mako.
d) Melakukan pemeriksaan terhadap tersangka
dan saksi.
e) Melakukan penyitaan Barang bukti.
f) Atas kuasa penuntut umun membawa Tersangka
ke sidang pengadilan.
3) Dalam hal gabungan
a) Menentukan sasaran.
b) Melakukan pembagian tugas.

c) Mendatangi secara serentak tempat terjadinya


pelanggaran.
d) Melaksanakaan pemeriksaan ada dan tidaknya
pelangaran.
e) Membawa Tersanga dan barang bukti ke mako.
f) Melakukan pemeriksaan terhadap tersangka
dan saksi.
g) Melakukan penyitaan Barang bukti.
POLRI DAERAH GORONTALO
RESOR POHUWATO
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
TIPIRING SATUAN SAMAPTA
POLRES POHUWATO
No. Dokumen NO. REVISI HALAMAN
NO SOP : B/ /I/2022/Sat-Smpta 00 13/15
TANGGAL TERBIT: 01 Januari 2022

h) Atas kuasa penuntut umun membawa Tersangka


ke sidang pengadilan.
3. Pengakiran
a. Melaksanakan konsolidasi yang dilakukan oleh Sat
Samapta dalam rangka mengakegiatan penindakan
tindak pidana ringan
b. Dalam hal Konsolidasi apel konsolidasi diambil oleh Kasat
Samapta.
POLRI DAERAH GORONTALO
RESOR POHUWATO
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
TIPIRING SATUAN SAMAPTA
POLRES POHUWATO
No. Dokumen NO. REVISI HALAMAN
NO SOP : B/ /I/2022/Sat-Smpta 00 14/15
TANGGAL TERBIT: 01 Januari 2022

BAB III
HASIL DAN REKOMENDASI SOP

1. HASIL

a. Standar operasional prosedur ( SOP ) pada SatSamapta Polres


Pohuwato telah dilaksanakan pada setiap unit kerja dan
personel satSamapta Polres Pohuwato.
b. Keberadan Standar operasional prosedur ( SOP ) ini sebagai
suatu petunjuk organisasi yang menetapkan suatu tindakan
baku. SOP Berisi petunjuk yang menjelaskan cara yang
diharapkan dan diperlukan oleh personil dalam melakukan
atau menyelenggarakan pelayanan kepada masyarakat.
c. Penerapan SOP dalam pelayanan Kepolisian SatSamapta
Polres Pohuwato telah memperhatikan antara struktur
organisasi dan pembagian tugas dalam pelaksanaan
tugas serta efisiensi, konsistensi, imajinasi kesalahan,
penyelesaian masalah, profesional, modern dan terpercaya.
d. Dengan adanya standar profesional prosedur
penyelenggaraan pelayanan kepada masyarakat dapat
berjalan sesuai dengan ketentuan sehingga berbagai bentuk
penyimpangan dilingkungan SatSamapta Polres Pohuwato
dapat dihindari.
POLRI DAERAH GORONTALO
RESOR POHUWATO
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
TIPIRING SATUAN SAMAPTA
POLRES POHUWATO
No. Dokumen NO. REVISI HALAMAN
NO SOP : B/ /I/2022/Sat-Smpta 00 15/15
TANGGAL TERBIT: 01 Januari 2022

2. REKOMENDASI SOP

a. Standar operasional prosedur ( SOP ) pada SatSamapta Polres


Pohuwato dirasa masih relevan dan dapat diterapkan sebagai
acuan dalam pelaksanaan tugas tentang tugas – tugas pokok
fungsi Samapta.
b. Setiap unit kerja SatSamapta Polres Pohuwato harus
memiliki Standar operasional prosedur ( SOP ) sebagai dasar
atau acuan dalam bertindak memberikan pelayanan kepada
masyarakat.

BAB IV
PENUTUP

Demikianlah Standar Opersional Prosedur bidang Tindak Pidana


Ringan (TIPIRING) Satuan Samapta ini dibuat untuk dapat digunakan
sebagai pedoman bagi personil Sat Samapta Polres Pohuwato dalam
melaksanakan tugas.

Marisa, Januari 2022


An. KEPALA KEPOLISIAN RESOR POHUWATO
KASAT SAMAPTA

SOLEMAN ADAM
AJUN KOMISARIS POLISI NRP 65100273

Anda mungkin juga menyukai