Anda di halaman 1dari 1

BAB 5 KAMIS 12 MEI 2022 (KELAS 3 A,B,dan C)

PRAKTEK ZIKIR DAN DOA SETELAH SHALAT

A. Adab Berzikir dan berdoa kepada Allah SWT.


Terdapat beberapa adab berzikirdan berdo’a yang benar.Setiap muslim setiap muslim
diperbolehkan berzikir dalam keadaan apapun,baik saat berdiri,duduk,dan berbaring.cermati
arti firman Allah berikut’.
Artinya” (yaitu) orang-orang yang mengingat Allah sambil duduk,berdiri,atau dalam keadaan
berbaring,dan mereka memikirkan tentang penciptaan langit dan bumi (seraya berkata),”Ya
Tuhan kami,tidaklah engkau ciptakan semua ini sia-sia;maha suci engkau,lindungilah kami
dari azab neraka.”(Q.S. Ali Imran [3]:191)”

a. Memuji Allah SWT.dan berselawat terlebih dahulu


b. Menengadahkan kedua tangan
c. Berprasangka baik kepada Allah SWT.
d. Tidak tergesa-gesa
e. Memohon kepada Allah SWT.dengan suara lembut.

Pendalaman materi

1. Kata zikir berasal dari bahasa Arab,yaitu ,ZAKARA-YAZKURU-ZIKRUN yang


artinya mengingat
2. Berzikir artinya mengingat Allah SWT.dengan cara menyebut nama Allah SWT.
3. Bacaan-bacaan zikir adalah adalah BISMILLAH, ALHAMDULILLAH, ALLAHU
AKBAR,ASTAGFIRULLAHAL’AZIM,dan LAILAHAILLAHLAH.
4. Doa berasal dari kata DA’A-YAD’U-DU’AUN yang artinya meminta atau memohon
5. Secaravistilah doa adalah ucapan permohonan dan pujian kepada Allah SWT. dengan
cara-cara tertentu.
6. Adab berzikir dan berdoa yang dianjurkan yaitu,menengadahkan kedua
tangan,memulai zikir dan pujian kepada Allah SWT serta selawat kepada Nabi
Muhammad SAW.,berprasangka baik kepada Allah SWT.,tidak tergesa-gesa,dan
memohon kepada Allah SWTdengan suara lembut
7. Tata cara berzikir dan berdoa yaitu membaca ta’awuz,membaca istigfar tiga
kali,membaca doa keselamatan,,dan membaca tasbih,tahmid,dan takbir sebanyak
33x,membaca tahlil kemudian membaca doa-doa yang baik.

Materi dihalaman 73 sampai 77


TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai