Anda di halaman 1dari 29

2023

Membuat RAB dengan Metode Online


menggunakan Web Aplikasi Estimator.id

Kerja Hemat, Hasil Akurat


Estimator.id
KERANGKA BERFIKIR

Apa itu Estimator.id?

Apa keunggulan Estimator.id dibanding aplikasi lainnya

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
DAFTAR ISI

A. ESTIMATOR.ID
- Apa itu Estimator.id?
- Keunggulan Estimator.id
- Tampilan Halaman Estimator.id

B. MEMBUAT AKUN SEBAGAI ESTIMATOR


- Daftar akun sebagai estimator.id
- Konfirmasi email
- Melengkapi Data Profil

C. MENYUSUN RENCANA ANGGARAN BIAYA DENGAN ESTIMATOR.ID


- Langkah Menyusun Rencana Anggaran Biaya
- Memulai Proyek Anda
- Estimasi Proyek Anda
- Menentukan Kategori Pekerjaan
- Input Item Pekerjaan

D. MENGENAL FUNGI DALAM ESTIMATOR.ID


- Edit Volume Pekerjaan
- Edit Analisa Harga Satuan Pekerjaan
- Duplikat Item Pekerjaan
- Fitur Kolaborasi

E. MELIHAT HASIL LAPORAN ESTIMATOR.ID


F. EKSPOR LAPORAN

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
A. ESTIMATOR.ID

APA ITU ESTIMATOR.ID ?


Estimator.id adalah sebuah web aplikasi pembuatan Rencana Anggaran Biaya (RAB) Online
dengan dukungan database harga terbaru yang diperbaharui secara realtime dan dapat
digunakan untuk berkolaborasi proyek darimana saja.

KEUNGGULAN ESTIMATOR.ID
Apa yang membedakan membuat Rencana Anggaran Biaya dengan Estimator.id dibanding
dengan aplikasi/software lainnya?

Perbedaan Estimator.id Sotfware/Aplikasi


lainnya

Metode Pengerjaan - Online - Konvensional


- Bisa dikerjakan bersama - Tidak bisa dikerjakan
dengan tim dalam waktu yang sama
dengan banyak orang
Instal/Tidak - Berbasis website sehingga - Perlu instal
tidak perlu install
Database - Database harga terupdate - Database harga tidak
dan bisa langsung terupdate dan harus
digunakan diinput manual
Analisa Harga Satuan - Analisa Harga Satuan - Input Analisa Harga Satuan
Pekerjaan Pekerjaan tidak perlu Pekerjaan harus diinput
dimasukkan satu per satu satu per satu

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
Tiga keunggulan yang dimiliki oleh Estimator.id antara lain

ONLINE
Pembuatan RAB jadi
lebih cepat dan fllexibel
untuk dikerjakan dimana
saja

DATABASE HARGA

Menyediakan database
harga dari berbagai
sumber yang terupdate

KOLABORATIF
Mengerjakan RAB dapat
dikerjakan bersama-
sama dalam satu waktu
bersama dengan tim

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
TAMPILAN HALAMAN ESTIMATOR.ID

Upgrade Fitur mendaftar sebagai Tutorial Login dan buat


paket akun estimator/suplier estimator.id RAB

Koleksi AHS
dan BUA

Area untuk daftar

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
B. MEMBUAT AKUN SEBAGAI ESTIMATOR

DAFTAR AKUN SEBAGAI ESTIMATOR

Membuat Rencana Anggaran Biaya (RAB) menggunakan Estimator.id harus memiliki akun
sebagai Estimator. Berikut adalah langkah untuk dapat membuat RAB menggunakan
Estimator.id.

3. Masukkan alamat 2. Aktivasi akun


email yang akan dengan melakukan 1. Lengkapi data profil
digunakan Konfirmasi Email

5. Estimasikan
4. Mulai Proyek dan
Rencana Anggaran
Isi Data Proyek
Biaya Proyek

Langkah membuat RAB dengan Estimator.id

Estimator.id dapat diakses dan digunakan oleh siapapun di industri jasa konstruksi mulai
dari pelajar, profesional, dan perusahaan.
Berikut adalah beberapa pilihan cara pendaftaran akun melalui Estimator.id

1. Daftar dengan email 2. Daftar dengan 3. Daftar dengan


facebook google plus

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
3. Pada area daftar, pilih
daftar sebagai
Estimator

2. Masukkan Alamat
email aktif anda

1. Klik daftar

Langkah mendaftar sebagai Estimator

KONFIRMASI EMAIL
Setelah melakukan pendaftaran dengan memasukkan email, segera lakukan konfirmasi akun
dengan mengecek email yang telah didaftarkan.

Berikut adalah langkah-langkah untuk melakukan konfirmasi email :


1. Cek email Anda. Estimator.id secara otomatis akan mengirimkan email verifikasi
akun Anda.
2. Klik Konfirmasi Email.
3. Akun Anda telah aktif dan Anda langsung dapat melengkapi Data Profile agar bisa
mulai membuat proyek.

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
MELENGKAPI DATA PROFIL
Ada beberapa data profil yang perlu dilengkapi sebelum dapat mulai membuat RAB.

Data profil yang perlu dilengkapi :


1. Data ProfiL
2. Data Akun
3. Data Pengalaman Proyek yang pernah dikerjakan
4. Data Bidang Kompetensi

Halaman Lengkapi Data Profil

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
Halaman Lengkapi Data Pengalaman Proyek yang Pernah Dike rjakan

Halaman Lengkapi Data Bidang Kompetensi

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
C. MENYUSUN RENCANA ANGGARAN BIAYA DENGAN
ESTIMATOR.ID

LANGKAH MENYUSUN ANGGARAN BIAYA


Halaman Daftar Proyek Anda menyajikan daftar proyek-proyek yang telah dibuat
menggunakan Estimator.id. Melalui halaman ini, Estimator, dapat mulai membuat RAB
dengan memilih Mulai Proyek Anda.

1. Pilih mulai
proyek anda

2. Isi detail data


proyek

3. Input kategori
pekerjaan

6. Edit volume
pekerjaan

5. Edit volume
pekerjaan

4. Cek hasil RAB


pada halam
laporan

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
MEMULAI PROYEK ANDA
Halaman Daftar Proyek Anda menyajikan daftar proyek-proyek yang telah dibuat
menggunakan Estimator.id. Melalui halaman ini, Estimator, dapat mulai membuat RAB
dengan memilih Mulai Proyek Anda.

Area untuk Tempat pencarian proyek-


membuat RAB proyek yang pernah
proyek baru dikerjakan

Area kumpulan proyek-


proyek yang pernah Anda
buat di Estimator.id

Untuk melakukan Edit


Data Profil, Bagikan,
Duplikat, dan Hapus

Halaman Daftar Proyek Anda

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
Apa saja yang bisa dilakukan di halaman Daftar Proyek Anda?

Pada halaman Daftar Proyek Anda, Estimator dapat melihat proyek-proyek yang pernah
dikerjakan dengan menampilkannya berdasarkan
• Nama Proyek
• Lokasi Proyek
• Tahun Pembuatan Proyek

Berikut adalah cara untuk mulai membuat RAB Proyek menggunakan Estimator.id

1. Pilih BUAT PROYEK BARU


2. Pilih PERENCANAAN atau PENAWARAN
3. Pilih Proyek kosong atau proyek bersadarkan Template estimator.id

Pilih Buat Proyek Baru

Langkah 1 : Pilih Buat Proyek Baru

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
Setelah itu akan muncul tampilan pilihan PERENCANAAN dan PENAWARAN.
a. PERENCANAAN
Jika Anda memilih perencanaan, maka proyek ini berguna bagi estimator untuk
membuat estimasi biaya proyek sesuai dengan keinginan.

b. PENAWARAN
Jika Anda memilih penawaran, maka proyek ini berguna bagi kontraktor untuk
membuat penawaran biaya proyek yang biasanya sudah diketahui BOQ nya.

Langkah 2 : Pilih Jenis Proyek yang akan digunakan

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
Langkah 3 : Pilih Proyek kosong atau proyek bersadarkan Template estimator.id

Proyek kosong jika Anda ingin membuat RAB dari awal dengan item pekerjaan yang Anda
tentukan sendiri.
Namun, estimator.id menyediakan 13 template RAB yang dapat rekan-rekan gunakan.
Diantaranya adalah ;
1. Rumah tinggal sederhana
2. Rumah minimalis 2 lantai
3. Saluran drainase
4. Pagar pracetak
5. Gudang 1 lantai
6. Gudang 2 lantai
7. Lapangan volley outdoor
8. Dinding penahan tanah (beton)
9. Pos jaga minimalis modern
10. Tempat parkir
11. Jalan aspal
12. Jalan beton
13. Gapura

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
Pilih Simpan &
Lanjutkan untuk
menyimpan.

Pilih Batal jika tidak


Anda dapat jadi membuat
mengganti Foto proyek
Proyek

Tambahkan dokumen- Isi Data Proyek


dokumen yang yang Anda
diperlukan kerjakan

Langkah 4 : Lengkapi Data Proyek

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
ESTIMASI PROYEK ANDA

Halaman Estimasi Proyek Anda adalah halaman untuk memulai menyusun RAB proyek,
mulai dari proses pemilihan kategori proyek hingga pengisian volume pekerjaan.

Berisi Uraian Pekerjaan, Volume, Kolom Aksi berfungsi untuk


Satuan, Harga, dan Persentase menambah Item Pekerjaan,
Pekerjaan Melakukan Edit AHS, Menambah
Volume, ataupun Menghapus
Berisi aksi untuk atur urutan
pekerjaan, menambah /
ubah kategori pekerjaan dan
impor volumeKolom Aksi
berfungsi untuk menambah

Halaman Estimasi Proyek Anda

Jumlah Harga, Besar


PPN, dan Total Harga
keseluruhan

Halaman Estimasi Proyek Anda

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
MENENTUKAN KATEGORI PEKERJAAN

Langkah untuk menginput kategori pekerjaan :


1. Klik tombol Ubah KategorI Pekerjaan
2. Pilih Tambahkan Kategori Pekerjaan, dan tuliskan kategori pekerjaan yang akan
ditambahkan
3. Setelah semua kategori pekerjaan dimasukkan, klik Selesai & Simpan.

Halaman Menambah Kategori Pekerjaan

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
INPUT ITEM PEKERJAAN

Contoh item pekerjaan yang sudah diinput

Langkah untuk menginput item pekerjaan :

1. Pada kategori pekerjaan pertama (misal : Pekerjaan Persiapan), klik tanda +(Tambah
Item Pekerjaan) yang berada di bawah kolom Aksi.

2. Lalu akan muncul kolom nama pekerjaan dan sumber. Anda dapat memasukkan daftar
item pekerjaan yang akan dicari, dan dapat menyesuaikan sumber yang akan dipakai.

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
3. Masukkan jenis item pekerjaan yang diinginkan, seluruh daftar item pekerjaan yang
dicariakan muncul.
Klik tombol (Centang) pada kolom pekerjaan, klik tambahkan item. Maka secara
otomatis item pekerjaan yang Anda pilih akan terisi pada kolom Uraian Pekerjaan,
Satuan dan Harga Satuan.

4. Masukkan nama item pekerjaan dikolom pencarian untuk menambah item pekerjaan
berikutnya.
5. Jika seluruh item pekerjaan telah terisi, klik Selesai & Simpan.

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
Anda dapat mencari Item Pekerjaan
Hasil Pencarian Item
berdasarkan sumber, kategori
Pekerjaan yang Anda
pekerjaan, ataupun menulis nama
cari
pekerjaan

Halaman Pencarian Lanjutan untuk melihat Item-Item Pekerjaan

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
Daftar Item-Item
Pekerjaan dari
masing-masing
kategori pekerjaan

Daftar item Pekerjaan yang telah dipilih akan ditampilkan di bawah masing-masing kategori
pekerjaan

Estimator.id menyediakan item-item pekerjaan berasal dari berbagai sumber yang dapat
dipilih :
1. PUPR
2. SNI
3. Estimator.id

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
D. MENGENAL FUNGSI DALAM ESTIMATOR.ID

Estimator.id menyediakan beberapa fungsi untuk mengedit masing-masing item pekerjaan :


Tambah Sub Pekerjaan, Edit AHS, Edit Volume, Copy, Duplikat, dan Hapus

EDIT VOLUME PEKERJAAN


Untuk menambah atau mengubah volume pekerjaan, klik Edit Volume pada kolom Aksi sehingga
akan masuk ke halaman Edit Volume seperti di bawah ini.

Halaman edit volume


Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
Menambah atau mengubah volume pekerjaan dapat dilakukan dengan 2 cara :
1. Mengisi Total Volume yang telah diketahui
2. Menghitung volume pekerjaan dalam Rincian Volume

EDIT ANALISA HARGA SATUAN PEKERJAAN


Untuk mengedit Analisa Harga Satuan Pekerjaan, pilih Edit AHS pada kolom Aksi, maka akan
masuk pada halaman berikut

Jika ada Bahan –Upah –


Untuk mengubah rincian Bahan –Upah –
Alat yang ingin
Alat pilih tombol berikut. Maka akan
ditambahkan, klik pada
muncul halaman Ubah Rincian AHS.
kolom berikut

Halaman Edit Analisa Harga Satuan Pekerjaan

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
Untuk mengubah Nama
Bahan/Upah/Alat, Koefisien, dan Untuk mengubah
Harga dasar sumber
Bahan/Upah/Alat yang
diinginkan

Halaman Ubah Rincian AHS

Berikut ini merupakan tampilan pada mengubah sumber Bahan/Upah/Alat

Aksi mengubah Beberapa pilihan dalam pencarian sumber


spesifikasi & merk Bahan/Upah/Alat.
pada Bahan/Upah/Alat Dengan mengubah Rincian AHS, secara otomatis
Sumber Bahan –Upah –Alat akan berubah.

Halaman Ubah Rincian AHS

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
DUPLIKAT ITEM PEKERJAAN
Fitur duplikat digunakan untuk menambahkan jenis item pekerjaan yang sama dalam satu
kategori pekerjaan

Pilih Duplikat untuk


melakukan duplikasi
pekerjaan

Pilih Duplikat untuk melakukan duplikasi pekerjaan

Dengan melakukan duplikasi pekerjaan, jika salah satu item pekerjaan yang diduplikat diubah
volume atau harga satuannya, maka perubahan tersebut hanya akan terjadi pada item pekerjaan
yang diubah.

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
Contoh Hasil Pekerjaan yang diduplikasi

FITUR KOLABORASI
Fitur kolaborasi ini merupakan fitur yang dimiliki oleh estimator.id, yang bertujuan untuk
mengundang tim estimator Anda agar dapat melakukan pengeditan bersama dalam
membuat RAB, sehingga tidak perlu transfer data dan dapat dikerjakan secara online bersama
tim.

Fitur Kolaborasi

Pilih tombol Bagikan untuk memulai kolaborasi, masukkan nama pengguna tim proyek dan
pilih sesuai dengan posisi yang diinginkan.

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
E. MELIHAT HASIL LAPORAN ESTIMATOR.ID

Setelah selesai melakukan pengisian Item Pekerjaan dan Volume Pekerjaan, cek hasil Laporan
Pekerjaan pada halaman Laporan

Daftar Laporan Rencana Anggaran Biaya yang dihasilkan oleh Estimator.id

Contoh Laporan Rincian Bahan

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id
F. EKSPOR LAPORAN

Jika seluruh hasil Laporan sudah dicek, maka ekspor hasil laporan RAB proyek sudah dapat
dilakukan. Estimator dapat mengekspor salah satu laporan ataupun langsung seluruh laporan.
Hasil laporan RAB yang diekspor berformat Microsoft Excel.

Halaman Ekspor Laporan

PENTING!
Pastikan bahwa tidak ada harga bernilai nol (0) pada setiap laporan RAB.
Adanya harga bernilai nol (0) menyebabkan RAB tidak dapat diekspor.

Estimator.id
0811-2585-566
admin@estimator.id

Anda mungkin juga menyukai