Anda di halaman 1dari 3

Nama : Ana Aulia Rahmasari

1. Ringkasan untuk seluruh jobdesk yang dikerjakan oleh admin keuangan


2. List agenda belajar pribadi untuk menguasai keterampilan dari tiap jobdesk

Admin Keuangan merupakan seseorang yang memiliki tugas dan tanggung jawab dalam
mengelola aspek keuangan dari sebuah organisasi.

Peran dan Tanggung Jawab Admin Keuangan


Secara garis besar, peran dan tanggung jawab admin keuangan mencakup tiga hal yaitu tugas
administratif, mengelola keuangan, dan mengelola aset.

Tujuan tugas admin keuangan yang utama adalah menyusun anggaran belanja yang telah
disepakati, membuat pembukuan dan pencatatan semua transaksi baik pemasukan maupun
pengeluaran.
1. Membuat Rencana Keuangan Perusahaan
Tugas admin keuangan yang pertama adalah membuat rencana keuangan perusahaan.
Mulai dari perencanaan peminjaman, uang kas masuk dan kas keluar, sampai
pembayaran jatuh tempo utang.
2. Mengatur Arus Uang Perusahaan
Kemudian, tugas admin keuangan di perusahaan berikutnya adalah mengatur arus
keuangan di sebuah perusahaan. Mulai dengan aktivitas membuka rekening baru,
menentukan jumlah uang yang disetor ke rekening perusahaan, dan pastinya mencatat
seluruh arus uang perusahaan.
3. Mengetahui dan Membayarkan Utang dan Beban Perusahaan
Tugas dan tanggung jawab administrasi keuangan perusahaan selanjutnya adalah
mengetahui besaran jumlah kredit yang dilakukan perusahaan. Tujuannya adalah agar
bisa membayar utang dan beban perusahaan sebelum jatuh tempo.
4. Menyusun Kebijakan Anggaran Keuangan Perusahaan
Staf admin keuangan juga bertugas untuk mampu menyusun kebijakan anggaran
keuangan perusahaan. Artinya, harus mampu berkomunikasi dengan divisi lain
mengenai kebutuhan anggaran yang akan dihabiskan. Selain itu, staf admin keuangan
juga berhak menentukan return of investment (laba atas investasi) dari uang yang telah
dihabiskan. Artinya, admin keuangan berhak menanyakan hasil apa yang sudah
didapat dengan pengajuan anggaran tersebut.
5. Mengurus Surat-surat Berharga Perusahaan
Admin keuangan juga sering dilibatkan dalam pengurusan surat berharga perusahaan.
Dalam hal tersebut, tugas admin keuangan adalah mencatat, mengecek aktivitas modal
kas kembali, sampai menyimpan surat berharga sesuai kebijakan.
6. Membuat Laporan Keuangan
Staf admin keuangan tentunya berhubungan langsung dengan keuangan. Salah satu
tugasnya adalah dengan membuat laporan keuangan secara rinci. Laporan tersebut bisa
dibuat dalam bentuk laporan harian, mingguan, bulanan dan tahunan yang kemudian
dilaporkan ke atasan.
7. Melakukan Pengarsipan
Pengarsipan tersebut meliputi pula faktur, nota supplier, laporan AP/AR, dan lain-lain.
8. Mencatat Penerimaan Pembayaran dari Pelanggan
admin keuangan juga bertugas untuk melakukan pencatatan atas penerimaan
pembayaran yang dilakukan oleh pelanggan.
9. Melakukan Analisis Keuangan
Analisis keuangan yang dibuat oleh admin keuangan biasanya bersifat sederhana.
Datanya hanya berdasarkan pada berbagai catatan transaksi keuangan yang ada pada
perusahaan.
NO JOBDESK KETERAMPILAN YANG HARUS DIKUASAI

1 Membuat Rencana Akutansi karena dengan kemampuan akuntansi yang baik


Keuangan Perusahaan maka akan dapat membuat rencana keuangan perusahaan
sesuai dengan pedoman yang ada sehingga dapat dibuat
secara efektif.

2 Mengatur Arus Uang Akutansi


Perusahaan

3 Mengetahui dan Komunikasi, supaya pada saat membayarkan utang dan


Membayarkan Utang beban perusahaan ia perlu mendiskusikan dengan devisi lain
dan Beban Perusahaan ataupun orang diluar perusahaan sehingga komunikasi dapat
berjalan dengan efektif.

4 Menyusun kebijakan Melek teknologi karena untuk menyusun anggaran kita


anggaran keuangan sebagai seorang admin keuangan harus dapat menguasai Ms.
perusahaan Excel, Google spreadsheet dan aplikasi akuntansi lainnya
agar dapat mempermudah pekerjaan seorang admin
keuangan.

5 Mengurus surat-surat Akutansi


berharga perusahaan

6 Membuat laporan Akutansi karena dengan kemampuan akuntansi yang baik


keuangan maka akan dapat membuat rencana keuangan perusahaan
sesuai dengan pedoman yang ada sehingga dapat dibuat
secara efektif.

7 Melakukan Pengarsipan Akuntansi

8 Mencatat penerimaan Akutansi karena dengan kemampuan akuntansi yang baik


pembayaran dari maka akan dapat membuat rencana keuangan perusahaan
pelanggan sesuai dengan pedoman yang ada.

9 Melakukan Analisis Analisis Resiko, Kemampuan ini dapat membantu dalam


Keuangan mengambil keputusan bisnis berdasarkan kemungkinan
resiko

Anda mungkin juga menyukai