Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KABUPATEN KETAPANG

1z.i\\
DI NAS SOSIAL PETVIBERDAYAAN
#, *-* PEREMPUAN PERLINDUNGAN ANAK
';" 'tl!t. <//
)\-----/
DAN KELUARGA BTRENCANA
."t,i t
';
'z
Jalan HOS. Cokroaminoto lr{o. 1 Ketapang Knde Fas 78813 Telp.
*1.'
(0534)-32653, Faks: (0534) 32653
Website : www.dinsos.ketapangkab.go.id

LAPORAN
TENTANG

MENGHADIRI KEGIATAN REVIU KINERJA TAHUNAN INTERVENSI


PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING TAHUN 2023
DI KABUPATEN KETAPANG

A. Dasar
Surat Bupati Ketapang tanggal 26 Januari 2A24 Nomor : ITIBAPPEDA-
C.000.7.312024 hal Undangan Melaksanakan Aksi lntegrasi Delapan tentang
Reviu Kinerja Tahunan lntervensi Percepatan Penurunan Stunting Tahun
2023 di Kabupaten Ketapang.

B, Kegiatan yang dilaksanakan


Kegiatan ini dalam rangka melaksanakan aksi integrasi 8 yaitu reviu kinerja
tahunan lntervensi Percepatan Penurunan Stunting Tahun 2023 di Kabupaten
Ketapang yang dinisiasi oleh Bappeda selaku Koordinator dalarn pelaksanaan
Aksi Konvergensi lntervensi Percepatan Penurunan Stunting di Ketapang dan
difasilitasi oleh USAID ERAT. Kegiatan ini dihadiri dari Lintas Sektor,
orgasnisasi dan Pihak Swasta yang menyampaikan program dan kegiatan
yang dilaksanakan untuk Percepatan penurunan stunting di Ketapang.

C. Hasil yang dicapai


Hasilyang dicapai pada kegiatan iniadalah tersedianya program dan kegiatan
yang dilaksanakan dari lintas sektor pemerintah, organisasi dan pihak
swasata- Untuk Kegiatan dari Lintas Sektor Pemerintah diwakili oleh Dinas
Kesehatan berupa kegiatan Konsumsi Tablet Tambah darah bagi remaja dan
ibu hamil, Screening (Pemeriksaan Kesehatan termasuk kadar hemoglobin),
Pemeriksaan ANC, Pemberian Makanan Tambahan bagi ibu hamil KEK,
Pemantauan Pertumbuhan, Pendampingan Pemberian ASI Eksklusif, Tata
laksana Balita dengan masalah gizi, orientasi pemantauan tumbuh kembang
bagi kader posyandu, peningkatan cakupan
dan perluasan jenis imunisasl,
kegiatan yang
edukasi remaja putri, ibu hamil, dan keluarga balita. sedangkan
Anak dan
dari Dinas sosial Pemberdayaan Perempuan Perlindungan
Keluarga Berencana adaNah orienntasi Tim Pendamping Keluarga'

Pendampingan Keluarga Berisiko Stunting, Audit Kasus


Stunting' Pembinaan
verifikasi
Ketahanan Keluarga, Pencanangan Kampung Keluarga Berkualitas,
dan Validasi Keluarga Berisiko Stunting, Kegiatan Dapur Sehat Atasi
Stunting

(DASHAT), Mini Lokakarya Percepatan Penurunan Stunting, Rapat


Koordinasi TPPS, Pemberian Bansos kepada KRS, FGD Kemitraan dan
FKUB.
Sedangkan kegiatan untuk organisasi Wanita di wakili oleh PKK, dan DWP'
Kegiatan yang dilaksanakan oleh PKK adalah Pilot Proiect Penanganan
Stunting di Desa Sungai Awan Kanan, adapun kegiatan yang dilaksanakan
adalah Verifikasi dan Validasi Keluarga Berisiko Stunting, Pembinaan
Posyandu, Pelaksanaan BKB Ht, Edukasi Gizi, Kelas lbu Hamil, Pengelolaan
dan pelaksanaan PHBS Rumah Tangga, Pengelolaan dan pelaksanaan
Lingkungan Bersih dan Sehat, Pengelolaan Air Bersih, Pendampingan TPK,
Bansos dari Pemerintahan Desa untuk Keluarga berisiko Stunting. Sedangkan
kegiatan yang dilakukan DWP adalah DWP bertelur merupakan kegiatan
swadaya rutin setiap bulan dengan pengumpulan telur , satu anggota satu
telur, seminar stunting dengan Tema Perencanaan Pra Nikah Dalam Upaya
Pencegahan stunting, Pemberian Paket Bantuan Makanan Tambahan.
Untuk kegiatan Polres dan Bahayangkari yang dilaksanakan adalah
BapaUBunda Asuh Anak Stunting yanitu dengan memberikan pemberian
makanan tambahan kepada balita dan ibu hamil setiap harijumat di Posyandu
kemala. Sementara itu kegiatan yang dilakukan Kodim dan Persit adalah
Posyandu terpadu dimana babinsa bekerja sama dengan posyandu dalam
melaksanakan program pemantauan pertumbuhan anak, ibu hamil,
pemberian dan penyuluhan gizi kepada ibu dan anak, program sanitasi
dimana babinsa beperan aktif dalam program penyutuhan rumah sehat dan
sanitasi yang layak (pembuatan sumur bor), pernberian edukasi gizi yaitu
babinsa melaksanakan program gizi balita dengan pendekatan muti sektor
dan berbasis masyarakat, termasuk penyuluhan dan pemantauan status gizi.
Selain itu dari Pihak Swasta juga melaksanakan kegiatan intervensi stunting
melalui csR nya seperti pr Hutan Ketapang lndustri (HKl) melaksakan
kegiatan sosialisasi stunting dan perayanan pengobatan gratis pemberian
,
suplemen, dan makanan tambahan kepada calon ibu, balita dan masyarakat
di desa Air hitam besar, Air Hitam hulu, sugai Jelayan, pangkalan batu, desa
susu formula serta pemasangan
kedondong, Pendampingan dan pemberian
poster dan leaflet panduan cegah stunting'

D. KesimPulan
kerjasama lintas
Dalam upaya percepatan penurttnan stunting diperlukan
juga kolaborasi
sektoryang terpadu. selain dari lintas sektor diperlukan
lainnya untuk
bersama pihak swasta, organisasi profesi serta organisasi
memberikan intervensi stunting'

E. PenutuP
Demikianlah laporan kegiatan reviu kinerja tahunan lntervensi Percepatan
penurunan stunting di kabupaten Ketapang secara multisektor. Diharapkan
kegiatan ini menjadi contoh bagi pihak lainnya dalam rangka percepatan
penurunan stunting di kabupaten Ketapang'

Dibuat di : Ketapang
Pada tanggal :29 Januari 2A24

Yang Membuat Laporan

RAMA ARISTIYO. S.ST. M.IL


Penata
NtP. 19870509 201503 2AO2

SHERLI MEIDIANTI. S.ST


Penata
NtP. 19870509 201503 2002

Mengetahui,
Kabid n Penduduk dan KB
DOKUMIENTASI
I\"4ENGHADIRI KEGIATAN R.EVIU KINERJA TAHUNAN INTERVENSI
PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING TAHUN 2023
DI KABUPATEhI KETAPANG
TANGGAL 29 JANUARI 2024

L:iL!d{J

ffi
ew

'
*r i;,
:""r&l

*&r ,*p*=

!ii:i.ri:I
jl

_F-r,Eg.

3nft
q# ,ilsst
BUPATI KETAPANG
KeHpang, 26 Januari 2024

Norilor ITIBAPPEDA-C.W-7.312024
Sifat Penting
Lamp*ran 1(Satu) Bsrkas
Hal Undangan

Yth- {Daffar lerfamPr}


di-
TemPat

Dalam rangka melaksanakan Aksi lntegrasi Delapan (8) tentang Reviu


Kinerja Tahunan lntervensi Percepatan Penurunan Stunting Tahun 2A23 di
Kabupaten Ketapang, maka bersama ini kami mengundang Bapak/lbu/Saudara (i)
untuk hadir pada:

Hari, tanggal Senin, 29 Januari 2024


Waktu 09.00 WB- selesai
Tempat Grand Zuri Hotel Ketapang
Acara Pelaksanaan Aksi Delapan (8) Reviu Kinerja
Catatan Undangan diharapkan membawa bahan presentasi program
dan kegiatan pelaksanaan intervensi percepatan penurunan
stunting yang telah dilaksanakan tahun 2023

Untuk informasi lebih lanjut mengenai bahan presentasi yang dimaksud dapat
menghubungi Sdr. Nurlaelatul Karimah melalui telpon/wa 085252484263.

Demikian disampaikan, atas perhatian dan kehadirannya kami ucapkan


terima kasih.

Wakil Bupati Ketapang Prov Kalbar,

ffiffi
E$;trflElH#.t.El

ffi
ffiffiffi
FARHAN
TEMBUSA},'.

Bupati Kelapang di Ketapang.

Jalan Jenderul Sudirman Nomor g7 Ketapang Provinsl Kalimantan Barat


Kode pos 78813 Teleponr (0534) 3255t32655-32755 Faks (0534) 32O9O Wbesite www.ketapang.go.id

Dakuflen ini telah dilandatangani seca.a elektranik yang diterbitkan oleh Balai Senifrkasi Eteldmnik (BSrE), BSSN
Lampiran Surat
rrronio, : IT/BAPPEDA-C'000'7'312024
Tanggat : 26 Januari 2O24

JADWAL KEGIATAN
Senin, 29 Januati2O24

Sesi
Pembukaan
Donicfraqi PesPrfa Panitia
09.00 - 09.30
Menyanyikan Lagu lnclonesla RaYa Panitia
09.30 - 09.40
Sambutan Perwakilan Usaid Erat Koordinator Usaid Erat
09.40 - 10.00
Provinsi Kalimantan
Barat
1030 1030 Sambutan Kepra Bappeda/wakil Ketua TPPS Harto, SE,M.Sl
-
Sekalious Membuka secara Resmi Kegiatan
Pembacaan Do'a Panitia
L0.30 - L0.40
L0.40 - 11.00 Coffe Break Panitia

Sesi Utama
Penyampaian Alur Kegiatan Lokakarya Riviu Koordinator Provinsi
L1_.00 - 11.10
PPAS Kalbar
Kinerja OPD teknis,swasta,Lintas Sektor
organisasi Profesi dan Organisasi Wanita
dalam Pelaksanaan Program kegiatan
lntervensi Percepatan Penurunan Stunting di
Kabunaten Ketanano Tahun 2023
11.10 - 11_30 Penyampaian program dan kegiatan intervensi
percepatan penurunan stunting tahun 2023 Fasilitator
oleh orqanisasi oeranqkat daerah (OpD)
L1.30 - 12.00 Penyampaian program kegiatan intervensi Fasilitator
percepatan penurunan stunting tahun 2023 oleh
Lintas Sektor
12.00 - 13.00 lshoma
13.00 - 14.00 Penyampaian program kegiatan intervensi Fasilitator
percepatan penurunan stunting tahun 2023 oleh
Swasta
14.00 - 1s.00 Penyampaian program kegiatan intervensi Fasilitator \
percepatan penurunan stunting tahun 2a23
oleh, PKK, Organisasi profesi dan organisasi ,\
t\
Wanita
15.00 - 15.30 Coffe Break Panitia
15.30 - 16.00 \
Penyusunan RTL & Rencana Aksi Bersama Fasilitator \
r.6,30 Penutupan - Moderator
,q
- Kepala Bappeda
\
h

!
l
I'l

Dokumen ini telah ditandatangani secara etektronik yang


diterbitkan oteh Bata! sertifikasi Etektranik (BsrE), BssN
Lampiran Surat
Nomor : lTIBAPPEDA-C.000'7'312A24
Tanggal :26 Januari 2024

DAFTAR UNDANGAN

L. Komandan KODIM l-203 Ketapang


2. Kepala Kepolisian Resor Ketapang
t. Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Ketapang
p-embangunan Daerah Kabupaten Ketapang
i. Kepala Badan perencanaan
5. Kepala Oinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan' Perlindungan Anak dan
Keiuarga Berencana Kabupaten Ketapang
6. t<epda ninas Kesehatan Kabupaten Ketapang
K+r" Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Ketapan Kabupaten Ketapang
7.
ormasi Kabupaten g
8. kei:ata Dinas Komunikasi dan lnf
peternakan, perkebunan Kabupaten Ketapang
9. Kil;i; Dinas pekerjaan
pertanian, dan
10. xqpir, Dinas Umum dan penataan Ruang Kab.Ketapang
LL. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Ketapang
L2, KepalaDinasPerumahannakyat,KawasanPermukimandanLingkungan
Hidup KabuPaten KetaPang
1-3. Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Kabupaten Ketapang
L4, Kepala Bidang pemerintahin dan Sosial Budaya Bappeda Kabupaten
Ketapang
i-5. Kepala fiiOang Pengendalian penduduk danKB Dinas Sosial PPPAKB
Kabupaten Ketapang
16. Xepaia Bidang (esehatan Masyarakat Dinas Kesehatan Kab' Ketapang
L7. Pimpinan Bumitama Gunaiaya Agro Group
18. Pimpinan Sime DerbY GrouP
19. PimPinan DSN GrouP
20. Pimpinan Mukti GrouP
2L. Pimpinan BumiraYa GrouP
22. Pimpinan Cargill GrouP
23. Pimpinan Musimas GrouP
24. Pimpinan First resourches Group
25, Pimpinan Sinar Mas Group
26. Pimpinan Good hope GrouP
21. Pimpinan Eagle High GrouP
28. Pimpinan Genting Group
29. Pimpinan SamPoerna GrouP
30. Pimpinan lOl Group
31-. Pimpinan PT. Kaycng Agro Lestari(KAL)
32. Pimpinan Well Harvest Wnning
33. Pimpinan PT Cita Mineral lnvestindo
34. PKK Kabupaten Ketapang
35. Ketua Gabungan OrganisasiWanita (GOW Kab. Ketapang
36. Dharma Wanita Persatuan Kabupaten Ketapang
37. Persit Kartika Candra Kirana Kabupaten Ketapang
38. BhayangkariKabupatenKetapang
39. Persatuan Ahli Gizi Kabupaten Ketapang
40. Satuan Tugas Stunting Kabupaten Ketapang
4L. ProvincialCoordinator USAID ERAT Kalimantan Barat
42. District Facilitator Kabupaten Ketapang
43. Fasilitator
44. Notulen
45. Panitia lokal

Dokumen ini telah ditandatengani secan eledronik yang diterbitkan oleh Batai Sefiifikasi Elektronik (BSrE), BSSN

Anda mungkin juga menyukai