Anda di halaman 1dari 3

Profil Indikator Mutu Pelayanan Unit Gizi Tahun 2022

Judul Indikator Setiap kunjungan pasien dilakukan pemeriksaan antropometri


1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2020
tentang standar Antropometri Anak
2. Peraturan Menteri Kesehatan mengenai Puskesmas (Permenkes no. 43 tahun 2019)
3. Peraturan Menteri Kesehatan mengenai Standar Pelayanan Minimal Bidang
Dasar Pemikiran
Kesehatan ( Permenkes no. 4 tahun 2019)
4. Standar Antropometri dilakukan untuk Pengkajian Gizi oleh Tenaga Kesehatan
(Pedoman Proses Asuhan Gizi Puskesmas, Kemenkes RI 2018)
5. Antropometri dilakukan untuk Skrinning Status Gizi guna pemberian terapi Gizi.
Dimensi Mutu berorientasi pada pasien dan efektif.
Semua Pasien yang datang ke pelayanan gizi dilakukan pemeriksaan
antropometri berupa penimbangan berat badan, pengukuran tinggi badan,
Tujuan
lingkar lengan atas dan lingkar kepala sehingga didapatkan status gizi pasien
guna pemberian terapi Gizi.
Definisi 1. Antropometri adalah suatu metode yang digunakan untuk menilai ukuran,
Operasional proporsi, dan komposisi tubuh manusia.
2. Metode antropometri adalah menjadikan ukuran tubuh manusia sebagai
alat menentukan status gizi manusia.
3. Konsep dasar yang harus dipahami dalam menggunakan antropometri
adalah konse pertumbuhan.
4. Standar Antropometri Anak didasarkan pada parameter berat badan dan
panjang/tinggi badan yang terdiri atas 4 (empat) indeks, meliputi:
a. Berat Badan menurut Umur (BB/U);
b. Panjang/Tinggi Badan menurut Umur (PB/U atau TB/U);
c. Berat Badan menurut Panjang/Tinggi Badan (BB/PB atau BB/TB); dan
d. Indeks Massa Tubuh menurut Umur (IMT/U).
5. Kategori Ambang Batas Z-Score Status Gizi Anak
6. Standar Antropometri Dewasa didasarkan pada parameter berat badan dan tinggi
badan dengan indeks Massa Tubuh (IMT). Selain itu terdapat LiLa (Lingkar lengan
Atas) digunakan pada pasien pediatrik, dewasa ataupun lansia, atau usia >1 tahun.
7. Berat badan (BB) atau Weight adalah gambaran massa tubuh seseorang. Sedangkan
Tinggi Badan/Panjang Badan (TB/PB) atau Height adalah jarak yang diukur antara
tumit bawah kaki dengan puncak kepala pada saat berdiri tegak. Alat ukur tinggi
badan (meteran / Microtoice) dan untuk Berat Badan ( timbangan/ dacin/ bathroom
scale/ timbangan digital).
8. Untuk status gizi orang dewasa usia >17 tahun maka banyak rumus yang bisa di
BB
gunakan yaitu : IMT = 2
TB(m )
Kategori IMT (Kemenkes, 2013)
< 18.5 Kurus/ Kurang
18.5 – 24.9 Normal
25.0 – 27.0 Overweight
>27.0 Obesitas

9. Nilai standar LiLa Dewasa (WHO NCHS)


Standar LiLa
Umur
Pria Wanita
15 – 15.9 26.4 25.4
16 – 16.9 27.8 25.8
17 – 17.9 28.5 26.4
18 – 18.9 29.7 25.8
19 – 24.9 30.8 26.5
25 – 34.9 31.9 27.7
35 – 44.9 32.6 29
45 – 54.9 32.2 29.9
55 – 64.9 31.7 30.3
65 – 74.9 30.7 29.9

10. Nilai Standar Lingkar Kepala Balita Menurut IDAI


laki-laki:
 Usia 0 – 6 bulan: 34 – 43,5 cm
 Usia 6 -12 bulan: 43,5 – 46 cm
 Usia 1 – 2 tahun: 46 – 48,3 cm
 Usia 2 – 3 tahun: 48,3 – 49,5 cm
 Usia 3 – 4 tahun: 49,5 – 50,3 cm
 Usia 4 – 5 tahun: 50,3 – 50,8 cm

Perempuan:
 Usia 0 – 6 bulan: 34 – 42 cm
 Usia 6 -12 bulan: 42 – 45 cm
 Usia 1 – 2 tahun: 45 – 47,2 cm
 Usia 2 – 3 tahun: 47,2 – 48,5 cm
 Usia 3 – 4 tahun: 48,5 – 49,4 cm
 Usia 4 – 5 tahun: 49,4 – 50 cm

Jenis Indikator Outcome


Satuan
Persentase
Pengukuran
Numerator
Jumlah pasien yang dilakukan pemeriksaan antropometri
(pembilang)
Denominator Jumlah Semua pasien yang dilayani
(penyebut)
Target
100%
Pencapaian
Kriteria inklusi:
Seluruh Pasien yang datang ke Pelayanan Gizi
Kriteria Kriteria eksklusi:
Pasien anak memiliki kecacatan fisik sehingga menyulitkan dilakukan pengukuran
antropometri seperti pada penyakit cerebral palsy yang timbul kekakuan otot.
Jumlah pasien yang
Formula dilakukan pemeriksaan antropometri
×100 %
Jumlah semua pasien yang dilayani

Metode
Pengumpulan Observasi
Data
1. Observasi
2. Rekam Medik
Sumber Data
3. EPPGBM
4. Buku KIA
Instrumen
1. Rekam Medik
Pengambilan
2. Register Poli Gizi
Data
Besar Sampel Semua pasien yang datang di pelayanan gizi Puskesmas Suradita pada tahun
berjalan
Cara
Pengambilan Total
Sampel
Periode
Pengumpulan Setiap hari kerja
Data
Penyajian Data Tabel dan Grafik
Periode
Analisis dan
Setiap Triwulan
Pelaporan
Data
Penanggung
Jawab Penanggung Jawab Gizi

Anda mungkin juga menyukai