Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL

“COLOUR RUN”
HUT RS MEDIKA MULIA TUBAN KE- 29

“BERUBAH MENJADI LEBIH BAIK”


KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr Wb
Rumah sakit medika mulia tuban dan klinik abhyudaya adalah suatu keluarga besar yang
didalamnya terdiridari banyak anggota, semuanya saling melengkapi dan membutuhkan.
Kebersamaan dan saling membantu adalah modal dasar untuk mencapai kinerja yang lebih
baik. Untuk itu, semangatnya perlu dipupuk dan senantiasa dipelihara. Disela-sela kesibukan
pelayanan Kesehatan masyarakat yang begitu luar biasa, keluarga besar Rumah sakit medika
mulia tuban dan klinik abhyudaya dirasakan perlu berkumpul bersama dalam suasana yang
berbeda untuk menyegarkan kembali pikiran, sehingga setelah itu muncul kembali semangat
untuk bertugas dan melayani masyarakat.
Acara Colour run merupakan salah satu ajang silaturahmi bagi keluarga besar Rumah
sakit medika mulia tuban dan klinik abhyudaya. Acara ini ditujukan selain untuk mempererat
ikatan silaturahmi juga untuk meningkatkan kesadaran pentingnya olah raga disela-sela
aktivitas yang kian padat bagi keluarga besar Rumah sakit medika mulia tuban dan klinik
abhyudaya. Untuk itu COLOUR RUN pada bulan februari ini bertemakan keep healty
together

A. TUJUAN KEGIATAN
1. Mempererat tali silaturahmi keluarga besar Rumah sakit medika mulia tuban dan
klinik abhyudaya.
2. Sebagai sarana meningkatkan kesadaran pentingnya pentingnya olahraga dan
menjaga Kesehatan

B. SASARAN
Seluruh keluarga besar RS Medika Mulia Tuban dan klinik abhyudaya

C. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Hari/tanggal : sabtu, 11 februari 2023
Waktu : 06.00 - selesai
Tempat : lapangan basket RS medika mulia tuban
D. SUSUNAN ACARA

E. ANGGARAN KEGIATAN

F. SUSUNAN PANITIA

G. PENUTUP
Semoga apa yang di maksutkan dan di tujukan dalam proposal ini dapat tercapai dan
bermanfaat bagi kita semua. Untuk itu kami selaku panitia dan seluruh keluarga RS Medika
Mulia dan Klinik Abhyudaya Tuban mengucapkan terima kasih.
LEMBAR PENGESAHAN
PROPOSAL
“COLOUR RUN”
HUT RS MEDIKA MULIA TUBAN KE-29

Tuban, Februari 2023

Menyetujui,
Ketua HUT RS Medika Mulia

dr. Ferryzal Okvianda Mundrajat, Sp. OT.

Mengetahui,
Direrktur RS Medika Mulia

dr. Herry Widijanto

Anda mungkin juga menyukai