Anda di halaman 1dari 2

SEBARAN KD MATEMATIKA KELAS 2 SEMESTER 1

KELAS: II
Kompetensi Sikap Spiritual, Kompetensi Sikap Sosial, Kompetensi Pengetahuan, dan Kompetensi
Keterampilan secara keseluruhan dirumuskan sebagai berikut, yaitu siswa mampu:

KOMPETENSI INTI 1 KOMPETENSI INTI 2


(SIKAP SPIRITUAL) (SIKAP SOSIAL)
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama 2. menunjukkan perilaku jujur, disiplin,
yang dianutnya. tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan
keluarga, teman, dan guru
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

- -
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (PENGETAHUAN)
3. Memahami pengetahuan faktual dengan 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam
cara mengamati (mendengar, melihat, bahasa yang jelas, sistematis, dan logis,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa dalam karya yang estetis, dalam gerakan
ingin tahu tentang dirinya, makhluk yang mencerminkan anak sehat, dan
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan dalam tindakan yang mencerminkan
benda-benda yang dijumpainya di rumah perilaku anak beriman dan berakhlak
dan di sekolah. mulia.
3.1 Menjelaskan makna bilangan cacah dan 4.1 Membaca dan menyajikan bilangan cacah
menentukan lambangnya berdasarkan dan lambangnya berdasarkan nilai tempat
nilai tempat dengan menggunakan model dengan menggunakan model konkret.
konkret serta cara membacanya.
3.2 Membandingkan dua bilangan cacah. 4.2 Mengurutkan bilangan-bilangan dari
bilangan terkecil ke bilangan terbesar
atau sebaliknya.
3.3 Menjelaskan dan melakukan 4.3 Menyelesaikan masalah penjumlahan dan
penjumlahan dan pengurangan bilangan pengurangan bilangan yang melibatkan
yang melibatkan bilangan cacah sampai bilangan 999 dalam kehidupan sehari-
dengan 999 dalam kehidupan sehari-hari hari serta mengaitkan penjumlahan dan
serta mengaitkan penjumlahan dan pengurangan.
pengurangan.
3.4 Menjelaskan perkalian dan pembagian 4.4 Menyelesaikan masalah perkalian dan
yang melibatkan bilangan cacah dengan pembagian yang melibatkan bilangan
hasil kali sampai dengan 100 dalam cacah dengan hasil kali sampai dengan
kehidupan sehari-hari serta mengaitkan 100 dalam kehidupan sehari-hari serta
perkalian dan pembagian. mengaitkan perkalian dan pembagian.
3.5 Menjelaskan nilai dan kesetaraan 4.5 Mengurutkan nilai mata uang serta
pecahan mata uang. mendemonstrasikan berbagai kesetaraan
pecahan mata uang.
3.9 Menjelaskan bangun datar dan bangun 4.9 Mengklasifikasi bangun datar dan bangun
ruang berdasarkan ciri-cirinya. ruang berdasarkan ciri-cirinya.
3.10 Menjelaskan pola barisan bangun datar 4.10 Memprediksi pola barisan bangun datar
dan bangun ruang menggunakan gambar dan bangun ruang menggunakan gambar
atau benda konkret. atau benda konkret.
3.11 Menjelaskan pola barisan 4.11 Memprediksi pola barisan
bangun datar dan bangun ruang bangun datar dan bangun ruang
menggunakan model konkret. menggunakan model konkret.

Anda mungkin juga menyukai