Anda di halaman 1dari 8

UNIVERSITAS TJUT NYAK DHIEN MEDAN

FAKULTAS FARMASI
PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
MATA KULIAH (MK) KODE BOBOT (sks) SEMESTER Tgl. Penyusunan
Kesalahan Obat FKB 704 2 VII (Tujuh) September 2020
Koordinator RMK Ketua PRODI
Program Studi Sarjana Farmasi apt. Fenny Hasanah, M.Farm.
Dr. apt. Vriezka Mierza, S.Farm., M.Si.
apt. Muharni Saputri, S.Farm., M.Si
Capaian CPL-PRODI
Pembelajaran Sikap :
(CP) 1. Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.
2. Memiliki moral, etika dan kepribadian yang baik di dalam menyelesaikan tugasnya.
3. Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air serta mendukung perdamaian dunia.
4. Mampu bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial dan kepedulian yang tinggi terhadap masyarakat dan lingkungannya.
5. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, kepercayaan, dan agama serta pendapat/temuan orisinal orang lain.
6. Menjunjung tinggi penegakan hukum serta memiliki semangat untuk mendahulukan kepentingan bangsa serta masyarakat luas.

Pengetahuan :
Menguasai konsep, teori, dan metode serta pengaplikasian ilmu kesalahan obat minimal dalam pelaksanaan tugas akhir secara
sistematis yang melalui penalaran dalam proses pembelajaran pada materi-materi tentang medication errors, precribing errors,
transcribing errors, dispensing errors, administration errors, pediatric medication errors.

Keterampilan Umum:
1. mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu
pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya;
2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur;
3. mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan
menerapkan nilai humaniora sesuai dengan keahliannya berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah dalam rangka
menghasilkan solusi, gagasan, desain atau kritik seni;
4. Mampu menyusun deskripsisaintifik hasil kajian tersebut di atas dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir, dan
mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi;
5. mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya, berdasarkan hasil
analisis informasi dan data;
6. mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja dengan pembimbing, kolega, sejawat baik di dalam maupun di luar
lembaganya;
7. mampu bertanggung jawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi serta evaluasi terhadap
penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah tanggung jawabnya;
8. mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berada di bawah tanggung jawabnya, dan mampu
mengelola pembelajaran secara mandiri;
9. mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan
mencegah plagiasi.

Keterampilan Khusus:
1. Mampu menelusur, menganalisis secara kritis, mengorganisasikan informasi tentang sediaan farmasi dan mengkomunikasikan
secara efektif pada individu dan masyarakat
2. Mampu mengidentifikasi dan menyelesaikan masalah terkait obat menggunakan pendekatan berbasis bukti dalam
perancangan, pembuatan/penyiapan, pendistribusian, pengelolaan dan/atau pelayanan sediaan farmasi untuk mengoptimalkan
keberhasilan terapi.
3. Mampu menganalisis secara kritis masalah dalam pekerjaan kefarmasian, menyusun informasi/ide/laporan/pemikiran, dan
secara efektif mengkomunikasikannya dalam berbagai bentuk media, kepada sejawat tenaga kesehatan lain dan atau
masyarakat umum.
4. Mampu melakukan praktik kefarmasian disupervisi oleh apoteker secara bertanggungjawab sesuai ketentuan perundang-
undangan dan kode etik yang berlaku.
5. Mampu berkomunikasi dan berkolaborasi dengan tenaga kesehatan lain terkait pekerjaan kefarmasian,
6. Mampu mengelola pekerjaan kefarmasian secara mandiri disupervisi apoteker, memimpin dan mengelola pekerjaan kelompok,
serta bertanggung jawab atas pencapaian hasil kerja kelompok.
7. Mampu mengevaluasi diri dan mengelola pembelajaran diri sendiri dalam upaya meningkatkan kemampuan pekerjaan teknis
kefarmasian
CPMK
1. Mahasiswa dapat mengetahui tentang medication errors
2. Mahasiswa mampu Mengetahui pencegahan medication errors pada tahap prescribing
3. Mahasiswa mampu Menjelaskan hal-hal yang perlu diperhatikan dalam peresepan
4. Mahasiswa mampu Mengetahui pihak-pihak yang terkait dalam medication system
5. Mahasiswa mampu Mengetahui pihak-pihak yang terkait dalam medication system
6. Mahasiswa mampu Mengetahui mengenai pencegahan kesalahan pada dispensing
7. Mahasiswa mampu Mengetahui mengenai pencegahan kesalahan pada dispensing
8. Mahasiswa mampu Mengetahui medication error terkait dengan administrasi
9. Mahasiswa mampu Mengetahui tentang trademark error
10. Mahasiswa mampu Mengetahui tentang trademark error
11. Mahasiswa dapat mengetahui mengenai pediatric medication errors
12. Mahasiswa dapat mengetahui mengenai pediatric medication errors
13. Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu Mengetahui kessalahan obat yang terjadi pada tahap pengemasan
14. Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu Mengetahui kessalahan obat yang terjadi pada tahap pengemasan

Diskripsi Singkat Perkuliahan ini membahas tentang medication errors, precribing errors, transcribing errors, dispensing errors, administration errors, pediatric medication
MK errors.
Dosen pengampu apt. Fenny Hasanah, M.Farm.
apt. Muharni Saputri, S.Farm., M.Si
Matakuliah syarat -

UJIAN AKHIR SEMESTER (MINGGU KE 16)


CPMK :
1. Mahasiswa dapat mengetahui tentang medication errors
2. Mahasiswa mampu Mengetahui pencegahan medication errors pada tahap prescribing
3. Mahasiswa mampu Menjelaskan hal-hal yang perlu diperhatikan dalam peresepan
4. Mahasiswa mampu Mengetahui pihak-pihak yang terkait dalam medication system
5. Mahasiswa mampu Mengetahui pihak-pihak yang terkait dalam medication system
6. Mahasiswa mampu Mengetahui mengenai pencegahan kesalahan pada dispensing
7. Mahasiswa mampu Mengetahui mengenai pencegahan kesalahan pada dispensing
8. Mahasiswa mampu Mengetahui manajemen resiko dalam pencegahan medication error
9. Mahasiswa mampu Mengetahui medication error reporting system
10. Mahasiswa mampu Mengetahui tentang peran pasien dalam mencegah medication error
11. Mahasiswa dapat mengetahui mengenai pencegahan medication error dengan TSI
12. Mahasiswa dapat mengetahui mengenai medication error system analysis
13. Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu tentang trademark error
14. Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu mengetahui mengenai pediatric medication error

Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu mengetahui pediatric


medication error

15

Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu tentang trademark error Mahasiswa mampu Mengetahui medication error terkait dengan
14 medication error system analysis
13

Mahasiswa dapat mengetahui mengenai peran pasien dalam


mencegah medication error
Mahasiswa dapat mengetahui mengenai pencegahan medication
error dengan TSI
11 12

Mahasiswa mampu Mengetahui tentang medication error reporting Mahasiswa mampu Mengetahui tentang manajemen resiko dalam
system pencegahan medication error
10 9

UJIAN TENGAH SEMESTER (MINGGU KE 8)

Mahasiswa mampu Mengetahui mengenai pencegahan kesalahan


pada dispensing

Mahasiswa mampu Mengetahui mengenai pencegahan kesalahan Mahasiswa mampu Mengetahui pihak-pihak yang terkait dalam
pada dispensing medication system
6
5

Mahasiswa mampu Menjelaskan hal-hal yang perlu diperhatikan


dalam peresepan Mahasiswa mampu Mengetahui pihak-pihak yang terkait dalam
medication system
3 4

Mahasiswa mampu Mengetahui pencegahan medication errors pada Mahasiswa dapat mengetahui tentang medication errors
tahap prescribing
. 2 1

Gambar : Analisis Instruksional Matakuliah Kesalahan Obat

Mg Kemampuan Akhir yang diharapkan Materi/ Bahan Kajian Metode Pembelajaran Waktu Pengalaman
Ke- Belajar
(Sub-CPMK)
Mahasiswa
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Mahasiswa dapat mengetahui tentang - Pengertian medication errors Ceramah dan diskusi 90 menit Mendengar,
medication errors - Klasifikasi mediacation errors Melihat,
- Pihat yang terkait dalam medication errors Diskusi
2 Mahasiswa mampu Mengetahui pencegahan - Peresepan rasional Ceramah dan diskusi 90 menit Mendengar,
medication errors pada tahap prescribing - Peresepan tidak rasional Melihat,
- Under prescribing Diskusi,
3 Mahasiswa mampu Menjelaskan hal-hal yang - Penulisan resep Ceramah dan diskusi 90 menit Mendengar,
perlu diperhatikan dalam peresepan - Informasi pasien Melihat,
- Drug name Diskusi,
- Penggunaan singkatan
4 Mahasiswa mampu Mengetahui pihak-pihak - Dokter Ceramah dan diskusi 90 menit Mendengar,
yang terkait dalam medication system - Perawat Melihat,
Diskusi
5 Mahasiswa mampu Mengetahui pihak-pihak - Pasien Ceramah dan diskusi 90 menit Mendengar,
yang terkait dalam medication system farmais Melihat,
Diskusi,
6 Mahasiswa mampu Mengetahui mengenai - Definisi dispensing Ceramah dan diskusi 90 menit Mendengar,
pencegahan kesalahan pada dispensing - Proses dispensing Melihat,
Diskusi,
7 Mahasiswa mampu Mengetahui mengenai - Penyebab kesalahan Ceramah dan diskusi 90 menit Mendengar,
pencegahan kesalahan pada dispensing - Pencegahan error dalam dispensing Melihat,
Diskusi,

8 Evaluasi Tengah Semester / Ujian Tengah Semester


9 Mahasiswa mampu menjelaskan manajemen - Definisi manajemen resiko Ceramah dan diskusi 90 menit Mendengar,
resiko dalam pencegahan medication error - Fungsi, teknik, rekam kesehatan Melihat,
- Rencana dan Implementasi Program Diskusi,
10 Mahasiswa mampu Mengetahui tentang - Program MERS Ceramah dan diskusi 90 menit Mendengar,
Medication Error Reporting System - Strategi MERS Melihat,
- Tujuan dan masing-masing program Diskusi,
11 Mahasiswa mampu Mengetahui tentang - Peranan pasien dalam pengobatan Ceramah dan diskusi 90 menit Mendengar,
peran pasien dalam mencegah medication - Keamanan obat Melihat,
error - Pencegahan kesalahan dalam pengobatan Diskusi,
12 Mahasiswa dapat mengetahui mengenai - Gambaran umum TSI Ceramah dan diskusi 90 menit Mendengar,
pecegahan medication error dengan Teknik - Keuntungan TSI Melihat,
Sistem Informasi (TSI) - Kebutuhan TSI pada pelayanan kefarmasian Diskusi,

13 Mahasiswa dapat mengetahui mengenai - Gambaran dasar medication system analysis Ceramah dan diskusi 90 menit Mendengar,
medication error system analysis - System analysis: mendeteksi, mencegah, Melihat,
mengidentifikasi, dan meminimalkan resiko Diskusi,
medication error

14 Mahasiswa mampu mengetahui tentang - Look a like Ceramah dan diskusi 90 menit Mendengar,
trademark error - Sound a like Melihat,
- Handwriting error Diskusi,

15 Mahasiswa dapat mengetahui mengenai - Guidelines Ceramah dan diskusi 90 menit Mendengar,
pediatric medication errors - Edukasi dan komunikasi farmasi Melihat,
Diskusi,
Evaluasi Akhir Semester / Ujian Akhir Semester
16
Keterangan
No. Komponen Penilaian Bobot (%)
80-100 A
1 Tugas 20
70-79 B+
2 Ujian Tengah Semester (UTS) 40
60-69 B
3 Ujian Akhir Semester (UAS) 40
55-59 C+
50-54 C
45-49 D
< 45 E

DAFTAR PUSTAKA :

 Azzopardi, Lillian M. (2010). Lecture Notes in Pharmacy Practice. Illinois: Pharmaceutical Press. Hal. 25-27.
 Damin, Sumardjo. 2008. Pengantar Kimia: Buku Panduan Kuliah Mahasiswa Kedokteran dan Program Strata I Fakultas Bioeksakta. Jakarta: EGC
 Mukhtar, Ansari dan Sen Abhishek. 2013. Evaluation of Look-Alike and Sound-Alike Medicines and Diapensing Errors In A Tertiary Care Hospital Pharmacy of Eastern.
Nepal: International Journal Pharmacy
 O'shea, Ellen. (1998). Factors contributing to medication errors: a literature review. Journal of Clinical Nursing, 8, 496-504.
 Siregar, Charles J.P. 2003. Farmasi Rumah Sakit: Teori dan Penerapan. Jakarta: EGC Windarti, M.I. 2008. “Strategi Mencapai Keamanan Pemberian Obat” Dalam Buku
Suharjo dan Cahyono. Yogyakarta: Ikappi

Anda mungkin juga menyukai