Anda di halaman 1dari 23

PROPOSAL PENGAJUAN DANA HIBAH KOMPETITIF

KEMENTERIAN PERTANIAN REPUBLIK INDONESIA


YOUTH ENTERPRENEURSHIP AND EMPLOYMENT SUPPORT SERVICES

“BUDIDAYA JAGUNG”

Diajukan Oleh :

Nama : FAISAL
NIK : 7308192905910003
Nama Usaha : TIGA PUTRI
Lama Usaha : 24 Bulan
Nama Media Sosial Usaha :faisaljijuna(fb)
: 085255284855 (WA)
Jenis Usaha : BUDIDAYA JAGUNG
Nomor SKU/NIB : 1903240355957
Alamat : Polejiwa
Desa : PAKKASALO
Kecamatan : DUA BOCCOE
Kabupaten : BONE
LEMBAR PENGESAHAN BUSINESS PLAN

1. Judul Usaha : USAHA JAGUNG


2. Bentuk Usaha Mandiri : BUDIDAYA JAGUNG
3. Identitas Pemilik Usaha
a. Nama Lengkap : FAISAL
b. NIK : 7308192905910003
c. Jenis Kelamin : LAKI-LAKI
d. Legalitas Usaha : NIB/Surat Keterangan Usaha
e. No. IUMKM atau SKDU : 1903240355957
f. Alamat Rumah : POLEJIWA DESA PAKKASALO
g. No. Telpon/HP : 0852 5528 4855
h. Email : Faisalhj8@gmail.com
4. BDSP
a. Nama BDSP : DUA BOCCOE
b. Nama Kepala/Ketua/Koor : HASANUDDIN, S.TP
c. Alamat : CABALU KELURAHAN MATTIROWALIE
d. No. Telpon/HP : 0852 4437 3262
e. Email : ...............................................................
5. Rencana Biaya
a. Hibah Kompetitif : Rp 25.000.000
b. In-kind/Cash min. 30% : Rp 233.143.500
c. Total : Rp 258.143.500
6. Alamat Lokasi Usaha : DESA PAKKASALO KEC. DUA BOCCOE

Yang Mengesahkan, Bone, 17 April 2024


BDSP DUA BOCCOE Calon penerima hibah,

HASANUDDIN, S.TP FAISAL


NIP 1977 0708 2021 211 001 NIK 7308196302910003

( H.A.ASMAN SULAIMAN,S.Sos.,MM )
( NIP. 1978 0604 2002 121 007 )
A. Latar Belakang Usaha
Dusun pakkasalo Desa Pakkasalo adalah bagian utara Kabupaten Bone. Dusun
polejiwa juga mempunyai daerah lahan pertanian yang subur dan beriklim tropis.
Pertanaman yang menjadi komuditi utama masyarakat Desa pakkasalo adalah tanaman
jagung, sehingga tanaman Jagung merupakan salah satu tanaman yang banyak
dibudidayakan di Indonesia khususnya Desa Pakkasalo. Kemudian tanaman jagung juga
lebih mudah penanamannya. karena tanaman jagung tidak terlalu banyak membutuhkan
air dapat tumbuh di daerah kering sekalipun, dengan syarat masih terdapat kandungan air
walaupun dalam kapasitas yang tidak terlalu banyak.
Namun beberapa petani di Nusantara banyak sekali yang mengeluh dengan berbagai
keterbatasan dan harga saprodi yang semakin hari semakin melonjat tinggi dan juga
penyakit dan hama yang tak henti-hentinya menyerang. Akan tetapi meski begitu,
tanaman jagung juga memiliki daya jual yang tinggi untuk memenuhi kebutuhan pangan
serta pakan ternak ayam petelur maupun ayam potong daerah.
Upaya Pemerintah terus dilakukan Dalam rangka mengatasi masalah kemiskinan dan
meningkatkan swasembada pangan (khususnya tanaman jagung), maka pemerintah
berupaya untuk menyelesaikan masalah tersebut, diantaranya adalah dengan
ekstensifikasi dan intensifikasi pertanian.
Ekstensifikasi pertanian yaitu peningkatan hasil produksi pertanian secara kualitas
dan kuantitas dengan pembukaan lahan baru atau menambah lahan pertanian yang sudah
ada.
Sedangkan yang dinamakan intensifikasi pertanian yaitu peningkatan hasil produksi
pertanian dengan cara tanpa melakukan penambahan atau perluasan lahan pertanian,
namun dengan mengoptimalkan lahan yang ada sekalipun dilahan yang sempit. Dan juga
melakukan penanaman tumpangsari (jagung-ubi jalar, jagung-kacang hijau, dll ).
Adanya program YESS dana hibah kompetitif tersebut dapat mengembangkan

usaha kami, sehingga hasil produksi jagung bisa semakin berkembang secara efisien dan

dapat dinikmati oleh kalangan masyarakat Bone khususnya dan kabupaten lain yang ada

disulawesi selatan umumnya. Kondisi inilah yang semakin meningkatkan semangat kami

untuk mengembangkan usaha skala tinggi dan target pemasaran yang lebih luas.
Oleh karena itu kami melalui proposal ini menyampaikan bahwa ketersediaan alat

produksi yang saat ini kami kelolah belum maksimal sehingga kami bermaksud membuat

proposal untuk mendapatkan bantuan modal berupa dana hibah kompotitif oleh program

youth enterpreneurship and employment support services (YESS)

B. Gambaran Produk

Jenis Usaha “TIGA PUTRI” bergerak dibidang pertanian jagung. Pertanian jagung

didukung dengan adanya penjualan bibit, pupuk, insektisida, dan herbisida diseluruh

Indonesia, tidak terkecuali di Desa Pakkasalo sendiri. Seperti yang kita ketahui proses

penanaman jagung sampai panen tidak sulit dan tidak membutuhkan keahlian khusus.

Dalam memproduksi jagung, langkah – langkah yang harus dilakukan antara lain

sebagai berikut:

1. Menyiapkan lahan

Lahan yang baik untuk menanam jagung adalah lahan yang mendapatkan sinar

matahari penuh. Selain itu, suhu yang dibutuhkan tanaman jagung agar dapat tumbuh

dengan optimal adalah 21 ºC - 28 ºC. tanaman jagung juga sangat baik pada tanah

gembur dengan tingkat keasaman 5 – 8 ph. Tanaman ini memerlukan unsur nitrogen

(N) dalam jumlah banyak dengan air yang cukup.

Pengolahan tanah bertujuan untuk memberikan kondisi menguntungkan bagi


pertumbuhan akar, melalui pengolahan tanah. Adapun langkah-langkahnya adalah:

 Land clearing adalah lahan yang akan dijadikan area tanam


 Pembajakan tanah dengan alat
 Penggaruan tanah
 Peralatan pendukunng
Gambar 1. Persiapan lahan yang akan ditanami
2. Penanaman

Waktu penanaman di desa Pakkasalo ini akan dilakukan pada saat awal musim
hujan dan akhir musim hujan karena di desa Pakkasalo memiliki lahan kering. Dan
setiap musim penanaman kami dengan masyarakat menunggu turunnya hujan terlebih
dahulu baru melakukan penanaman jagung.
.

Jarak tanam yang ideal berkisar 20cm x 70 cm dengan satu/ dua butir benih per
lubang dengan masa panen 105 – 120 hari. Jika ada benih yang tidak tumbuh, maka
diadakan penyulaman dengan lebih tanaman dalam perlubangnya (dalam 1 lubang ada
benih tumbuh melebihi 2 ) maka akan dicabut untuk melakukan penyulaman supaya
umur jagung semua sama.
Gambar 2. Proses Penanaman Jagung

3. Pemupukan
Pemupukan dilakukan dua kali setiap periode tanam. Pemupukan pertama

dilakukan saat jagung berusia 7-15 hari. Pemupukan kedua dilakuakan 40 – 50 hari

setelah tanam. Adapun pemberian pupuk dengan campuran antara pupuk urea dan

phonska dengan perbandingn 1/2 zak urea dan 1 zak phonska tiap 1 kg benih sekali

pemupukan. Artinya sekali masa panen menggunakan 1 zak pupuk urea dan 2 zak

phonska setiap 1 kg benih.

Ga

mbar 3. Pemupukan

4. Penyiangan/penyulaman
Penyiangan bertujuan untuk membersihkan lahan dari tanaman pengganggu

(gulma) agar pertumbuhan lebih optimal dan akan di lakukan penyulaman jika

banyak tanaman yang tidak tumbuh.

5. Panen

Waktu panen yaitu setelah 105 – 120 hst dan black layer maka jagung yang

sudah berisi sudah siap untuk di panen.


Gambar 4. Hasil Panen

C.Pemasaran
Untuk pemasaran hasil panen jagung, kami bekerja sama dengan offtaker dengan
kriteria yang ada di dalam petunjuk pelaksanaan Hibah Kompetitif.
D. Manajemen Usaha
No Nama Jabatan/posisi Tugas

1 Faisal Pemilik Mengurus kebutuhan budidaya


2 Aris Pekerja Membantu mengurus budidaya

Resiko – resiko usaha

a. Resiko Produksi
Banyak faktor yang menyebabkan kegagalan panen pada budidaya jagung karena
banyaknya hama dan adanya penyakit yang bisa menyerang diantaranya
1) Hama tikus
Tikus menyerang tanaman jagung mulai dari sesaat pasca penanaman, saat
masak susu, bahkan sampai masa panen. Hama tikus dapat diatasi dengan
membersihkan area sekitar tanaman dan memberikan racun tikus disekitar dan
didalam area tanaman jagung

2) Bulai
Penyakit bulai ini menyerang pada umur sekitar 20 hst pada tanaman jagung. Penyakit ini
juga dapat menurunkan hasil panen yang cukup besar karena penyakit ini belum
ditemukan pengendaliannya, kecuali kita melakukan pengendalian manual dengan cara
mencabut tanaman jagung tersebut yang terkena penyakit bulai sebelum menjalar
kemana-mana.
b. Resiko Pemasaran
Dalam hal pemasaran, kami bekerja sama dengan offtaker dengan kriteria yang ada
di dalam petunjuk pelaksanaan Hibah Kompetitif
c. Resiko Persaingan Usaha
Tanaman jagung merupakan tanaman yang paling dominan dibudidayakan oleh
masyarakat di desa Pakkasalo sehingga bisa menimbulkan persaingan yang ketat.
Akan tetapi kami selalu optimis dengan hasil produksi kami merupakan salah satu
yang terbaik diantara petani lain yang ada di desa Pakkasalo ini. Hal ini didasari
dengan adanya bimbingan langsung dari BPP Kecamatan Dua Boccoe.
E. Daftar Aset

Adapun daftar aset yang dimiliki oleh TIGA PUTRI

terlihat pada tabel 1 Tabel 1

ASET Volume Satuan Harga Nilai Total


ASET
LANCAR
1 2 Botol 150.000 300.000
Racun atradex
2 Regent 2 botol 35.000 70.000
135.000
3 Bibit NK Sumo 30 Kg
4.050.000
Pupuk phonska 115.000
4 15 zak
1.725.000
112.500
5 Pupuk urea 15 zak
1.687.500
6 POC 1 Liter 3 liter
100,000 300.000
7 Insektisida fenit 2 botol
350,000 700.000
8 200 buah
karung 4.000 800.000
9 10 liter
racun turmadan 85.000 850.000
10 3 botol
racun tasmin 35.000 105.000
Sevin 12.000 36.000
11 3 Sachet
Racun tikus 10.000 20.000
12 2 sachet
Panen 5.000.000
13
Angkut 4.500.000
14
Jumlah 20.143.500

ASET TETAP
Bangunan 2.500.000 5.000.000
1 2 Unit
Lahan 100.000.000 200.000.000
2 2 Ha
Alat sprayer mesin 1.350.000 1.350.000
3 1 Buah
Alat sprayer listrik 850.000 850.000
4 1 Buah
Alat penanaman jagung 100.000 500.000
5 5 Buah
Motor taksi 5.000.000 5.000.000
6 1 Buah
Cangkul 150.000 300.000
7 2 Buah
TOTAL ASET 213.000.000

F. Rencana Target Penjualan


Perkembangan penjualan dalam 3 musim terakhir :
Tahun-Bulan Nama Item Volume Harga Satuan Total
Juni 2022 Jagung 13.000 kg Rp 4.500 Rp. 58.500.000
November 2022 Jagung 13.000 kg Rp 3.500 Rp 45.500.000

April 2023 Jagung 10.000 kg Rp 4.100 Rp 41.000.000

Jumlah Rp. 145.000.000

Target setelah dana hibah


Tahun-Bulan Nama Item Volume Harga Satuan Total
Februari 2024 Jagung 13.000 Kg Rp 4.000 Rp. 52.000.000
Agustus 2024 Jagung 14.000 Kg Rp 4.000 Rp. 56.000.000
Jumlah Rp. 108.000.000

G. Perhitungan Kelayakan Usaha


- BIAYA INVESTASI
1. Lahan 2 ha : Rp. 200.000.000
2. Bangunan : Rp. 5.000.000
3. Sprayer mesin : Rp. 1.350.000
4. Sprayer listrik : Rp. 850.000
5. Alat penanam jagung : Rp. 500.000
6. Motor Taksi : Rp. 5.000.000
7. Cangkul : Rp 300.000
Dengan total biaya investasi sebesar : Rp. 213.000.000

Biaya Penyusutan
No Uraian Harga Perolehan (Rp) Harga Sekarang (Rp) Umur (thn) Nilai Penyusutan (Rp)

1. bangunan 5.000.000 4.000.000 5 200.000


2. Sprayer mesin 1.350.000 1.000.000 3 116.666
3. Sprayer listrik 850.000 650.000 2 100.000
4. Alat penanam jagung 500.000 250.000 10 25.000
5. Motor taksi 5.000.000 3.000.000 4 500.000
6 Cangkul 300.000 250.000 10 5.000
Jumlah 946.666
Ket :
Nilai Penyusutan = (Harga Perolehan-Harga Sekarang)/Umur
- BIAYA TETAP
1. Gaji tenaga kerja : Rp. 5.000.000
2. Biaya pengangkutan: Rp. 4.500.000
Serta total biaya tetap sebesar : Rp 9.500.000

- BIAYA VARIABEL
Herbisida atradex 2 botol : Rp. 300.000
Regent 2 botol : Rp. 70.000
Bibit NK Sumo 30kg : Rp. 4.050.000
Pupuk phonska 15 sak : Rp. 1.725.000
Pupuk urea 15 sak : Rp. 1.687.500
POC 3 liter : Rp. 300.000
Insektisida fenit 2 botol : Rp. 700.000
Karung 200 buah : Rp. 800.000
Herbisida turmadan 10 liter : Rp. 850.000
herbisida tasmin 3 botol : Rp. 105.000
sevin 3 sachet : Rp. 36.000
Racun tikus 2 sachet : Rp. 20.000
TOTAL BIAYA VARIABEL : Rp. 10.643.500
Total biaya produksi =(946.666+9.500.000+10.643.500) = Rp 21.090.166
Total Pendapatan = 39.200.000
REVENNUE COST RASIO
41.000.000
=
21.090.166

= 1,94

H. Penutup

Dengan melihat peluang yang ada dimana budidaya jagung tergolong

mudah, daya hidupnya cukup tinggi, maka saya berinisiatif untuk

mengembangkan usaha budidaya jagung.

Demikian proposal ini dibuat, besar harapan kami kiranya bapak/ibu

direktur Program Youth Enterpreneurship and Employment Support Service

(YESS) bersedia memberikan bantuan dana hibah kompetitif kepada kami

sehingga kami dapat mengembangkan usaha “Budidaya Jagung” serta

mengembangkan penjualan.
Semoga Allah SWT selalu melimpahakan Rahmat dan Karunia-Nya

kepada kita semua dan semoga apa yang kita kerjakan bernilai ibadah Aamiin,

atas bantuan dan kerjasamanya, kami ucapkan terima kasih.

Rencana Modal Usaha


JUMLAH (Rp)
NO JENIS ANGGARAN Kementan Kementan
Sumber Lain Sub Total
70% 30%
1 Modal investasi
a. Sarana prasarana
1 Lahan 2 Ha 200.000.000 200.000.000
2 Bangunan 5.000.000 5.000.000
b. Peralatan
1 Motor Taksi 5.000.000 5.000.000
2 Cangkul 300.000 300.000
3 Sprayer listrik 850.000 850.000
4 Alat penanam jagung 2 1.000.000 500.000 1.500.000
5 Sprayer mesin 1.500.000 1.350.000 2.850.000
2 Modal kerja
a. Bahan Baku
1 Bibit Jagung 45 kg @ 150.000 4.500.000 2.225.000 4.050.000 10.775.000
2 Urea 473 kg @17.000 5.480.000 2.575.000 1.687.500 9.742.500
3 NPK 260 kg @ 22.000 3.520.000 2.200.000 1.725.000 7.445.000
4 Herbisida Turmadan 20 liter @ 1.500.000 500.000 850.000 2.850.000
100.000
5 Atradex 1 liter @ 300.000 300.000 300.000
6 POC 300.000 300.000

7 Insektisida fenit 3 botol @ 370.000 700.000 700.000


8 Regent 1 botol @ 40.000 70.000 70.000
9 Karung 800.000 800.000
1 Tasmin 105.000 105.000
0
1 Sevin 36.000 36.000
1
1 Racun tikus 20.000 20.000
2
b. Gaji karyawan
1)Pemanen 5.000.000 5.000.000
2)Pengangkut 4.500,000 4.500.000
Total 17.500.000 7.500.000 333.143.500 358.143.500

Prakiraan Profit atau Proyeksi Keuntungan


Profit
No Jenis Produk/Jasa Jumlah Harga Pokok Harga Jual*
(per satuan)
1 Jagung 27.000 kg 4.000 108.000.000
Total Profit: 108..000.000
*) Penentuan harga jual disesuaikan dengan kelayakan sesuai harga pasar
Mengetahui, Yang Mengajukan
Pengelola BDSP DUA BOCCOE
Calon penerima hibah,

HASANUDDIN,S.TP
EVIDIANA
NIP 1977 0708 2021 211 001
NIK 7308196302910002
Mengetahui,
Disahkan oleh Proyek PPIU
Kepala Dinas

( ..................................... )
( H.A.ASMAN SULAIMAN,S.Sos.,MM )
( NIP..............................)
( NIP. 1978 0604 2002 121 007 )
SCREENSHOT SOSIAL MEDIA

1. WHATSAPP

2. FACEEBOOK
SURAT PERNYATAAN

Yang bertandatangan di bawah ini:

Nama : Evidiana
Tempat, tanggal lahir : Lacenno, 23
Februri 1991

NIK 7308196302910002
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat : Lacenno, Desa Mario

Dengan ini Saya menyatakan dengan sesungguhnya bahwa Saya


Tidak sedang menerima bantuan modal usaha yang digunakan
untuk pengmbangan usaha yang sama dalam bentuk apapun
dari Kementerian/Lembaga Pemerintah
/BUMN /BUMD /BUMDes.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya


dan saya bersedia dituntut di muka pengadilan serta bersedia
menerima segala tindakan yang diambil oleh Pemerintah, apabila
dikemudian hari terbukti pernyataan saya ini tidak benar.

Bone, 15 April 2023


Calon penerima hibah kompetitif,

EVIDIANA
LAPORAN KEUANGAN N-TRHEE ZEA MAYS
PERIODE JANUARI, FEBRUARI, MARET, APRIL 2023

No Tanggal Jenis Kegiatan Volume Satuan Pemasukan Pengeluaran

1 05/01/2023 Racun tasmin 3 Botol 120.000

2 racun turmadan 10 Liter 850.000

3 15/01/2023 bibit jagung 30 kg 4.050.000

4 insektisida fenit 1 botol 400.000

5 racun tikus 5 sachet 50.000

6 16/01/2023 upah tanam 30 kg 1.000.000

7 20/01/2023 pupuk urea 15 zak 12.000.000

8 pupuk phonska 15 zak 7.500.000

9 21/01/2023 Atradex 2 Liter 300.000

10 01/05/2023 karung 280 buah 1.400.000

11 10/05/2023 panen 13 Ton 61.100.000

12 20/05/2023 Upah panen 3.500.000

13 25/01/2023 Upah perawatan 3.000.000

14 20/05/2023 Biaya angkut 4.500.000

Total 61.100.000 38.670.000

Bone, 15 April 2023


Disetujui, Disusun Oleh,
Pemilik Usaha Bendahara

EVIDIANA VIRA YUNIAR


SURAT PERNYATAAN
Yang bertandatangan dibawah ini :

Nama : Evidiana

Tempat, Tanggal Lahir : Lacenno, 23-02-1991

NIK : 7308196302910002

Jenis Kelamin : Perempuan

Alamat : Lacenno Desa Mario

Dengan ini Saya menyatakan:

1. Bersedia untuk usaha yaitu Budidaya Jagung , dengan


mengajak turut serta calon penerima manfaat (CPM) atau
penerima manfaat (PM) Program YESS yang lain dan didukung
oleh Dinas yang membidangi pertanian untuk menciptakan
Usaha budidaya jagung.

2. Bersedia bekerjasama dengan offtaker dengan kriteria yang


ada di dalam petunjuk pelaksanaan Hibah Kompetitif
setelah menerima Hibah Kompetitif.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya


dan saya bersedia dituntut di muka pengadilan serta bersedia
menerima segala tindakan yang diambil oleh Pemerintah,
apabila dikemudian hari terbukti pernyataan saya ini tidak
benar.

Bone, 15 April 2023

Menyetujui, Calon Penerima

Kepala Dinas TPHP Hibah Kompetitif,

H.A.ASMAN SULAIMAN, S.Sos.,MM EVIDIANA


NIP. 1978 0604 2002 121 007 NIK. 7308196302910002

SURAT PERNYATAAN PESERTA PROGRAM YESS

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Evidiana

NIK : 7308196302910002

Alamat : Lacenno Desa Mario Kec.Dua Boccoe

Nama Mobilizer : Andi Ika Damayanti

No. Hp : 085255216913

Dengan ini menyatakan bahwa saya benar adalah peserta program YESS yang telah

mengikuti pelatihan proposal bisnis dan Literasi Keuangan di BPP Awangpone dan BPP

Dua Boccoe. Demikian surat pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan sebenar –

benarnya.

Bone, 15 April 2023

Yang membuat pernyataan,

EVIDIANA

Mengetahui,

Mobilizer,

ANDI IKA DAMAYANTI


SURAT PERNYATAAN SIAP MEMPEKERJAKAN PESERTA
PROGRAM YESS

Yang bertanda tangan dibawah


ini :

Nama : Evidiana

NIK : 7308196302910002

Alamat : Lacenno

Dengan ini menyatakan siap mempekerjakan pencari kerja bidang pertanian

(CPCL program YESS) dengan data diri di bawah ini:

Nama : Vira Yuniar


NIK : 7308174603990005
Alamat : Lacenno, Desa Mario Kec.Dua
Boccoe

Demikian surat pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya


dan sebenar – benarnya.

Bone, 15 April 2023

Yang membuat pernyataan,

EVIDIANA

Mengetahui,

Mobilizer

ANDI IKA DAMAYANTI

Anda mungkin juga menyukai