Anda di halaman 1dari 2

CEK LIS TINDAKAN PEMASANGAN GUEDEL AIRWAY

MATA KULIAH : KEPERAWATAN GAWAT DARURAT DAN MANAJEMEN


BENCANA

SEMESTER/ TINGKAT : IV/ DUA

NAMA MAHASISWA : . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . ..

NO VARIABELYANG DINILAI SKOR


0 1 2
I. TAHAP PREINTERAKSI
1 Klarifikasi Order: membaca file pasien/ kasus pasien dan instruksi
dokter, sampaikan ke preceptor clinik (jika di Layanan Kesehatan) atau
ke Preseptor Teacher/ dosen/instruktur (laboratorium Kep.Gadar),
bahwa anda tahu dan siap melaksanakan
2 Persiapkan alat: Guedel macam2 ukuran ; (sebutkan: dengan verbal)
Alat suction (jika diperlukan), forsep Magill (jika diperlukan), (bantal,
handuk: jika diperlukan)
3 Persiapkan Bahan: Sarung tangan, masker, celeme, selang suction (jika
diperlukan), (sebutkan dengan verbal)
II. TAHAP ORIENTASI
4 Salam: Selamat pagi/siang/sore/malam dan perkenalan: Saya
perawat Sinyo, bertugas di IGD siap membantu keluarga anda
5 Minta persetujuan: Saya akan memasang Guedel untuk membuka
jalan nafas pasien, apakah keluarga setuju? (bila ya lanjutkan)
III. TAHAP KERJA
6 Adapertanyaan atau keluhan (melihat situasi, bila diperlukan)
7 Evaluasi: periksa pasien tidak sadar dan tidak memiliki reflex muntah.
Pak..pak…atau bu. ..bu (sambil menepuk bahu korban/ pasien)
8 Periksa adanya kontraindikasi seperti trauma muut atau trismus
9 1. Posisi Pasien:
Posisikan pasien terlentang (jika tidak ada cedera tulang belkang,
gunakan posisi mengendus dengan menempatkan bantal atau
handuk di bawah bahu)

10 Pemasangan Guedel Airway:


Pilih ukuran Guedel Airway yang tepat: mengukur dari sudut bibir dan
ujung rahang atas
11 Buka mulut pasien dengan maneuver rahang
12 Masukkan Guedel Airway dengan ujung melengkung menghadap ke
atas, lalu putar 180° saat masuk ke orofaring
13 2. Pemeriksaan Setelah Pemasangan:
Pastikan Guedel Airway tidak menyebabkan obstruksi
14 3. Periksa apakah pasien dapat bernapas dengan baik
15 4. Gunakan alat penghisap jika diperlukan untuk membersihkan faring
16 5. Pemantauan: Pantau pasien secara untuk memastikan kepatenan jalan
nafas
17 6. Siapkan untuk intervensi lebih lanjut jika terjadi perubahan kondisi
pasien
IV. TERMINASI DAN DOKUMENTASI
18 7. Menyampaikan ke keluarga, guedel sudah terpasang, dan perlu
pemantauan secara berkala,
19 8. Menyampaikan salam: Permisi pak/ bu selamat siang
20 Dokumentasi: Catat waktu pemasangan guedel ukuran dan respon
pasien dan catat nama dan tanda tangan

1
2 3

forsep Magill.  4 6
5

Dianggap Kompeten bila Skor ≥80%

20x2=40; 80% x 40=32. SKOR YANG DIDAPAT:……………………….

Nama Mahasiswa, Sebagai Pemeriksa:……………………………………(……………………………….)

Tanda Tangan:

Anda mungkin juga menyukai