Anda di halaman 1dari 1

Nama: Owen Sebastian

NIM: 12230731

PRE-TEST PRAKTIKA SIM 5

1. Jelaskan yang dimaksud dengan Analisis Sensitivitas!

Analisis Sensitivitas adalah analisa yang digunakan terhadap segala kemungkinan yang terjadi
terhadap segala alternative penyelesaian. Apabila terdapat suatu permasalahan, terutama untuk
permasalahan yang menggunakan program linier belum selesai, berarti masih terdapat beberapa
kemungkinan-kemungkinan yang dapat terjadi.

2. Apakah fungsi dari Data Table pada fitur yang terdapat dalam Microsoft Excel?

Data Table adalah salah satu fitur analisis sensitivitas dimana pengguna dapat melakukan perubahan
nilai beberapa sel yang dilakukan. Dengan kata lain, Data Table berfungsi untuk melakukan evaluasi
terhadap perubahan yang dilakukan oleh salah satu atau dua data.

3. Apakah fungsi dari Goal Seek pada fitur yang terdapat dalam Microsoft Excel?

Goal seek adalah fitur yang berfungsi untuk memampukan pengguna untuk melakukan komputasi
sebuah nilai untuk sebuah masukan worksheet yang membuat nilai dari formula yang diberikan
cocok dengan tujuan yang akan di capai.

4. Apakah fungsi dari Scenario Manager pada fitur yang terdapat dalam Microsoft Excel?

Skenario manager merupakan salah satu fitur yang diberikan oleh Microsoft Excel untuk dapat
melakukan analisis sensitivitas sebanyak 32 cell, dan berfungsi untuk melihat beberapa hasil atau
output dari beberapa kemungkinan input yang berlainan.

Anda mungkin juga menyukai