Anda di halaman 1dari 17

KELOMPOK 1

PENGANTAR
MANAJEMEN ASSET
BAB 1 - BAB 2
ANGGOTA KELOMPOK
01 Dizha Resky A (E011221029) 07 Putri Samara (E011221029)

02 Darma Wulandari (E011221069) 08 Nadila Nurmalita

03 Winda Kurnia (T202320034) 09 Andini Ayu P (T202320010)

04 Ramsyah Tata (T202320263)

05 Wasiq Latifah A (E011221082)

06 Abraham marchelino (E011221095)


BAB 1
MANAJEMEN ASET
PENGERTIAN ASET

- Menurut Siregar (2004: 175), aset adalah


barang (thing) atau sesuatu barang (anything)
yang mempunyai nilai ekonomi (economic
value), nilai komersial (commercial value), atau
nilai tukar (exchange value) yang dimiliki oleh
badan usaha, instansi, atau individu
(perorangan)..
PENGERTIAN ASET

Aset merupakan sesuatu yang bernilai


ekonomis dari pemanfaatan/ pengoperasi
yang menghasilkan pendapatan dan siklus
umurnya panjang. Penerapan konsep
manajemen aset dalam rangka
pemberdayaan ekonomi daerah memiliki
ruang lingkup yang lebih luas.
Terry
ge R
Goer

manajemen adalah proses yang PENGERTIAN


MANAJEMEN ASET
berbeda yang terdiri dari
perencanaan, pengorganisasian,
pelaksanaan dan pengendalian,
pemanfaatan disetiap ilmu
pengetahuan dan seni, dan diikuti
dalam rangka untuk mencapai
tujuan yang telah ditentukan.
"Manaje
men"

"ASET"
dapat dinyatakan
PENGERTIAN
MANAJEMEN ASET
bahwa manajemen
aset merupakan suatu
rangkaian kegiatan
mengelola aset agar
memberikan manfaat
yang maksimal..
MACAM - MACAM ASET
Konvertibilitas Keberadaan Fisik

1. Aset Lancar 1. Aset Berwujud

2. Aset tidak Lancar 2. Aset tak Berwujud

Penggunaannya

1. Aset Operasional

2. Aset non Operasional


KINERJA MANAJEMEN ASET
Pengukuran kinerja dilakukan untuk
menentukan apakah kinerja aset-aset
tersebut memadai untuk mendukung
strategi penyediaan pelayanan yang telah
ditentukan. Kinerja aset ditinjau secara
rutin dengan menggunakan petunjuk
praktik terbaik untuk pengukuran kinerja.
KINERJA MANAJEMEN ASET
Menurut Hariyono (2007:37), terdapat
beberapa ukuran yang digunakan untuk
menentukan kinerja aset, yaitu kondisi fisik
aset, fungsionalitas aset, utilisasi aset, dan
kinerja finansial aset.
CONTOH KASUS
Dalam manajemen aset, terdapat beberapa kasus
terkait kecurangan data barang yang perlu
diwaspadai. Salah satu contoh kasus kecurangan
terjadi dalam bentuk penyalahgunaan aset
perusahaan atau pihak lain yang terkait perusahaan.
Dapat berupa pencurian uang tunai, penyelewengan
kwitansi kas, kecurangan saat pencairan, atau
penyalahgunaan inventori aset perusahaan.
PERENCANAAN ASET
1. Strategi Aset BAB 2
PERENCANAAN DAN
2. Perencanaan
3. Evaluasi dan Desain

PENGANGGARAN
4. Pembuatan dan Pengadaan
5. Operasikan
6. Perawatan
7. Modifikasi
8. Pembangunan
9. Manajemen Keuangan
10. Teknologi
PENGANGGARAN ASET 1. Sumber-sumber
Proses anggaran modal kerja pendanaan modal
memungkinkan pemerintah untuk
mempertimbangkan pilihan
pengadaan dan penambahan asset
2. Transparansi Pendanaan
dan membuat skala prioritas. untuk Suatu Saat
Selanjutnya dana modal dapat
diterapkan pada proyek dan investasi
baru guna memenuhi tujuan
pemerintah, dan menghasilkan value 3. Keputusan Investasi
for money terbaik bagi negara.
Contoh kasus
Kasus Mobil Dinas Kota Pekanbaru dilakukan peneliti dengan Sekretaris Badan
Satpol PP Kota Pekanbaru bahwa inventarisasi belum berjalan sesuai dengan
yang diharapkan seperti yang ada pada Peraturan Menteri Dalam Negeri no 17
tahun 2007 yang juga sebagai pedoman bagi Kota Pekanbaru untuk melakukan
manajemen aset, karena memang SKPD sendiri terkadang lupa untuk
memberikan laporan terkait inventarisasi mobil dinas yang ada dalam
penguasaannya. Legal audit dimana lemahnya status penguasaan mobil dinas
sehingga ada mobil dinas yang tidak dapat diketahui keberadaannya. Penilaian
Aset belum baik, Optimalisasi Aset mobil dinas belum bisa dioptimalkan dengan
maksimal, karena masih banyak pengguna mobil dinas untuk keperluan pribadi.
Pengawasan dan Pengendalian di Kota Pekanbaru belum ada standarnya.
Antara satu pihak dengan yang lain saling mengalihkan tugas terkait
pengawasan.
Nama Anggota
yang tidak hadir:

1. Darma Wulandari (E011221069)


2. Wasiq Latifah Anasyah (E011221082)
3. Putri Samara ( E011221087)
4. Nadila Nurmalita Sari (E011221083)
2

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai