Anda di halaman 1dari 1

Tugas Praktik Mandiri 2

Pertanyaan !
1. Sebutka 3 komponen kamera DSLR.
2. Jelaskan fungsi 3 elemen penting dalam fotografi; Shuter Speed, Diagfragma
dan ISO.
3. Apa bedanya kamera DSLR dan Mirroles.

Jawaban !
1. 1. Bodi Kamera
2. Lensa
3. Layar LCD

2. 1. Shutter Speed berfungsi untuk mengatur lamanya atau durasi cahaya


yang akan masuk agar tidak mengenai sensor kamera.
2. Diagfragma berfungsi untuk mengatur intensitas cahaya yang masuk ke
kamera.
3. ISO berfungsi untuk mengatur tingkat sensifitas sensor kamera terhadap
cahaya. Semakin rendah nilai ISO maka hasil foto akan semakin gelap,
sebaliknya nilai ISO semakin tinggi maka semakin terang foto yang
dihasilkan.

3. DSLR: DSLR menggunakan viewfinder optis yang memberikan pandangan


langsung melalui lensa kamera. Ini memberikan pengalaman langsung yang
nyata dan membantu fotografer melihat subjek dengan jelas.
Mirrorless: Kamera mirrorless menggunakan viewfinder elektronik (EVF)
atau bergantung pada layar LCD untuk framing. EVF memberikan preview
langsung dari sensor kamera, memungkinkan pemantauan langsung
terhadap pengaturan dan efek yang akan diterapkan pada gambar.

Anda mungkin juga menyukai