Anda di halaman 1dari 2

Lembar Kerja

(Rencana) Aksi Nyata

1. Dari pemahaman mengenai struktur kurikulum merdeka dan arah perubahanya,


buatlah rencana Bapak/Ibu dalam mempelajari kurikulum merdeka!

No Apa saja yang Dari mana sumber Siapa saja pihak Kapan
akan dipelajari belajarnya yang akan diajak waktunya
untuk berdiskusi pelaksanaannya

1 Menganalisi CP Dari materi yang Rekan guru yang Dalam IHT di


(Capaian diperoleh sekolah memiliki sekolah dan
Pembelajaran) berdasarkan pengetahuan lebih sebelum
ketentuan dalam bidang ini pembelajaran
pemerintah yang dilaksanakan
disampaikan dalam
IHT
2 Merancang ATP Dari materi yang Rekan guru yang Dalam IHT di
(Alur Tujuan diperoleh sekolah memiliki sekolah dan
Pembelajaran) berdasarkan pengetahuan lebih sebelum
ketentuan dalam bidang ini pembelajaran
pemerintah yang dilaksanakan
disampaikan dalam
IHT
3 Membuat modul Dari materi yang Rekan guru yang Dalam IHT di
ajar diperoleh sekolah memiliki sekolah dan
berdasarkan pengetahuan lebih sebelum
ketentuan dalam bidang ini pembelajaran
pemerintah yang dilaksanakan
disampaikan dalam
IHT
4 Mempelajari P5 Dari materi yang Rekan guru yang Dalam IHT di
diperoleh sekolah memiliki sekolah dan
berdasarkan pengetahuan lebih sebelum
ketentuan dalam bidang ini pembelajaran
pemerintah yang dilaksanakan
disampaikan dalam
IHT

2. Apa saja yang menjadi potensi tantangan Bapak/Ibu dalam mempelajari kurikulum
Merdeka?
a. Menggabungkan antara materi pelajaran dengan P5 yang belum dipahami
b. Menyelaraskan antara kebutuhan produktif dan mata pelajaran umum
c. Waktu yang singkat dalam penyusunan CP, ATP dan Modul Ajar

3. Apa saja alternatif solusi untuk menanggulangi potensi tantangan yang terjadi
tersebut?
a. Selalu belajar
b. Komunikasi yang baik antar guru
c. Membuat jadwal dan deadline waktu dari tiap rencana

Anda mungkin juga menyukai