Anda di halaman 1dari 85

MODUL

Penguatan Rencana Strategis


(Renstra) BLUD Puskesmas

22 - 26 April 2024
2

Cara terbaik untuk memprediksi masa


depan adalah dengan menciptakannya.”

Kita harus aktif dalam membentuk masa depan melalui tindakan, keputusan, dan inisiatif kita sendiri. Ini adalah seruan untuk mengambil kendali atas nasib kita dan tidak mengandalkan
prediksi atau keberuntungan. Dengan merencanakan dan bertindak dengan tujuan, kita dapat mempengaruhi hasil masa depan kita. Ini adalah prinsip yang sangat relevan dalam konteks
perencanaan dan pengembangan pribadi maupun profesional
https://copilot.microsoft.com/images/create/gedung-puskesmas-dengan-dokter-dan-perawat-yang-se/1-
6615061d16a349c797510311e3c0e3f6?id=04PWhO8K3pg6uqrO%2bPHz%2bg%3d%3d&view=detailv2&idpp=genimg&idpclose=1
&thId=OIG3.TPc4cgWu1w7fqPhpdqQK&FORM=SYDBIC
Outline Modul Penguatan Renstra 3

BLUD Puskesmas (±3,5Hari)


A Gambaran Umum Perencanaan dan Penganggaran,
serta BLUD
• Lecturing (Pemaparan) Penguatan Pengetahuan
• Diskusi (Tanya Jawab) (Knowledge)

B Gambaran Umum & Tahapan Penyusunan Dok. Renstra


BLUD Puskesmas & Sinkronisasi Antar Dok Perencanaan
• Lecturing (Pemaparan) Penguatan Pengetahuan
• Diskusi (Tanya Jawab) (Knowledge) & Keterampilan (Skill)

C Teknik Penyusunan Dokumen Renstra BLUD Puskesmas


dan Studi Kasus Telaah Dokumen Renstra
• Lecturing (Pemaparan) Penguatan Pengetahuan
• Diskusi (Tanya Jawab) (Knowledge) & Keterampilan (Skill)
• Tugas & Paparan Kelompok https://copilot.microsoft.com/images/create/gedung-puskesmas-dengan-dokter-dan-perawat-yang-se/1-
6615061d16a349c797510311e3c0e3f6?id=04PWhO8K3pg6uqrO%2bPHz%2bg%3d%3d&view=detailv2&idpp=genimg&idpclose=1
&thId=OIG3.TPc4cgWu1w7fqPhpdqQK&FORM=SYDBIC
1. Ajang Penguatan Pemahaman, Pengetahuan &
Keterampilan (Skill)
2. Ajang Saling Belajar & Berbagi Pengalaman

A. Saling B. Saling
Mengisi Berdialog

C. Bukan
Mengajari Ikan
Berenang
5

Karakteristik Peserta Workshop

1. Peserta yg Sudah Pernah Peserta yang Pernah Terlibat


Mengikuti Lokakarya/Pelatihan ttg Menjadi Penyusunan Dokumen
Renstra BLUD Puskesmas ??? Renstra BLUD Puskesmas ???

2. Peserta yg Belum Pernah


Mengikuti Lokakarya/Pelatihan ttg
Renstra BLUD Puskesmas ???
6

Sebutkan 5-10 Hal yg Bapak/Ibu


Rencanakan untuk Dapat Hadir &
Sukses Hadir di Pertemuan Ini???
7
Apa yang Bapak/Ibu Rencanakan untuk Bisa hadir di Pertemuan Ini?
1. Menentukan waktu keberangkatan yang memungkinkan untuk
tiba tepat waktu di pertemuan. 17 & seterusnya (Perencanaan-perencanaan lainnya)

2. Mengatur waktu untuk memberitahu bawahan tentang


keberangkatan dan memberikan instruksi mengenai tugas kerja yang 16. Mengatur waktu istirahat yang cukup sebelum pertemuan supaya tidak telat
harus diselesaikan saat pergi bangun tidur.

3. Memastikan bahwa semua tugas kerja yang memerlukan 15. Menyetel alarm untuk bangun pagi
perhatian segera telah diberikan kepada bawahan sebelum pergi.

14. Mempersiapkan pakaian yang akan Anda kenakan


4. Merencanakan rute perjalanan yang paling efisien dan
mempertimbangkan kondisi lalu lintas yang mungkin dijumpai.
13. Memastikan bahwa semua perlengkapan dan keperluan pribadi telah
dikemas dan siap untuk dibawa
5. Mengecek kondisi kendaraan dan memastikan bahwa mobil
dalam kondisi baik dan siap untuk perjalanan.
12. Mempersiapkan alamat dan informasi kontak hotel atau tempat
menginap
6. Mengisi bahan bakar dan memeriksa ban, oli, air radiator, dan
semua sistem kendaraan lainnya sebelum pergi.
11. Memastikan bahwa semua dokumen, seperti surat tugas/SPPD
telah dipersiapkan dan dibawa..
7. Memeriksa peta atau menggunakan aplikasi navigasi
untuk mengidentifikasi rute tercepat dan menghindari 10. Merencanakan waktu perjalanan dengan
kemacetan. 9. Menyusun rencana moda transportasi yang mempertimbangkan kemungkinan berhenti di toilet atau
8. Menyusun rencana pengantaran anak ke sekolah dengan akan digunakan istirahat.
efisien agar tidak mengganggu waktu perjalanan.
Sumber: ChatGPT dan Google Bard
8
Berapa kali dalam Sehari Otak Manusia Menyusun Keputusan & Perencanaan?

Orang dewasa membuat


± 20-35 ribu keputusan/hari di kepala

Ketika sadar, manusia dewasa membuat


± 2.000 keputusan/jam atau ± 1 keputusan
setiap 2 detik di kepala (otak)
Sumber: Eva M. Krockow, How Many Decisions Do We Make Each Day? 2018 (How Many Decisions Do We Make Each Day? | Psychology Today)

Orang dewasa membuat ± 35 keputusan kecil-sedang Semua Orang


dan 15 keputusan (perencanaan) besar/penting setiap adalah
hari Perencana
Sumber: jurnal Nature Human Behavior tahun 2017
9
10

A.
Gambaran Umum
Perencanaan dan
Penganggaran, serta BLUD

Tujuan Materi, Alokasi Waktu, & Metode


• Memberikan pemahaman No Materi Pembahasan Waktu Metode
tentang perencanaan dan
penganggaran secara umum 1 Gambaran umum perencanaan dan ± 60 menit Pemaparan Materi
• Memberikan pemahaman penganggaran, serta BLUD & Diskusi
tentang BLUD secara umum
Acuan Regulasi 11

1. UU Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;


2. UU Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara;
3. UU Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional;
4. UU Nomor 17 tahun 2023 tentang Kesehatan;
5. UU Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah;
6. UU Nomor 1 Tahun 2022 tentang Hubungan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah;
7. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian Dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah;
8. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah;
9. Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2018 tentang Standar Pelayanan Minimal;
10. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah;
11. Peraturan Presiden Nomor 72 Tahun 2012 tentang Sistem Kesehatan Nasional;
12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 12 Tahun 2017 tentang tentang Pedoman Pembentukan Dan Klasifikasi Cabang Dinas Dan Unit Pelaksana Teknis Daerah;
13. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan
Perda tentang RPJPD dan RPJMD, serta Tata Cara Perubahan RPJPD, RPJMD dan RKPD;
14. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 79 Tahun 2018 tentang Badan Layanan Umum Daerah;
15. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 90 Tahun 2019 tentang Klasifikasi, Kodefikasi, dan Nomenklatur Perencanaan Pembangunan dan Keuangan Daerah, &
Keputusan Menteri Dalam Negeri Kepmendagri No 900.1.15.5-1317 Tahun 2023 tentang Perubahan Atas Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 050-5889 Tahun
2021 tentang Hasil Verifikasi, Validasi dan Inventarisasi Pemutakhiran Klasifikasi, Kodefikasi dan Nomenklatur Perencanaan Pembangunan dan Keuangan Daerah;
16. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 77 Tahun 2020 Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Daerah;
17. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 59 Tahun 2021 tentang Penerapan Standar Pelayanan Minimal;
18. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 44 Tahun 2016 Tentang Pedoman Manajemen Puskesmas
19. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar Pada Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan;
20. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor Nomor 43 Tahun 2019 Tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
21. Surat Edaran Menteri Dalam Negeri Nomor 445/9873/SJ dan Nomor 445/9874/SJ tanggal 26 September 2019 tentang Modul Penyusunan Dokumen Administratif
Penerapan Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas, Direktorat Jenderal Bina Keuangan Daerah Kementerian Dalam Negeri;
22. Surat Edaran Nomor 981/4092/KEUDA Tahun 2020 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah, Direktorat Jenderal Bina Keuangan
Daerah Kementerian Dalam Negeri.
23. Peraturan & referensi terkait lainnya.
Acuan Regulasi Ada yg Sudah 12

Membacanya ???

Surat Edaran Menteri Dalam Negeri Nomor 445/9873/SJ dan Nomor 445/9874/SJ Surat Edaran Nomor 981/4092/KEUDA Tahun 2020 tentang Pedoman Pengelolaan
tanggal 26 September 2019 tentang Modul Penyusunan Dokumen Administratif Penerapan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah, Direktorat Jenderal Bina Keuangan
Badan Layanan Umum Daerah Puskesmas, Direktorat Jenderal Bina Keuangan Daerah Daerah Kementerian Dalam Negeri
Kementerian Dalam Negeri
13

Siklus Manajemen Pembangunan

Monitoring dan Perencanaan


Evaluasi (Planning) KUTIPAN:

“Adanya Rencana yang Baik,


Pelaporan merupakan 50 Persen
(Reporting)
Keberhasilan”

“Gagal Merencanakan
Pelaksanaan Penganggaran
adalah Merencanakan
(Implementation) (Budgeting) Kegagalan”
Apa yang kita
14

pikirkan ketika
melihat Gambar ini
?
Apa? Bagaimana? Kenapa?
Implikasi ?
15

Apa yang kita pikirkan ketika melihat


Gambar ini ?

Apa? Bagaimana? Kenapa?


16

Apa yang kita pikirkan ketika melihat Gambar ini ?


Apa? Bagaimana? Kenapa?
17

Definisi Perencanaan dan Penganggaran


Tiga Esensi
PERENCANAAN Perencanaan
• Perencanaan: suatu proses untuk menentukan tindakan masa depan
yang tepat, melalui urutan pilihan, dengan memperhitungkan sumber
daya yang tersedia (UU 25/2004) Tindakan/ kebijakan
• Perencanaan Pembangunan Daerah: suatu proses untuk di masa depan
menentukan kebijakan masa depan, melalui urutan pilihan, yang secara tepat
melibatkan berbagai unsur pemangku kepentingan, guna
pemanfaatan dan pengalokasian sumber daya yang ada dalam
jangka waktu tertentu di Daerah (Permendagri 86/2017).

Ketersediaan dan Penentuan prioritas


PENGANGGARAN keterbatasan melalui urutan pilihan
(constraints) dan pelibatan berbagai
• Penganggaran adalah perencanaan yang digambarkan secara sumber daya yang unsur pemangku
kuantitatif dalam bentuk keuangan dan ukuran kuantitatif lainnya tersedia kepentingan
(Supriyono, 2002)
• Penganggaran merupakan bagian dari proses perencanaan
organisasi.
• Anggaran menunjukkan sumber-sumber dana penerimaan dan
pengeluaran untuk waktu yang akan datang
• Anggaran menjadi salah satu indikator atau standar implementasi
kegiatan yang direncanakan
18

Pendekatan Perencanaan secara Umum


ORIENTASI PROSES ORIENTASI SUBSTANSI
Politik Teknokratik Mempertimbangkan Proses terpadu dan
keseluruhan unsur/bagian/
kegiatan pembangunan sebagai
fokus yang jelas dalam
Menerjemahkan Menggunakan
satu kesatuan faktor potensi, upaya pencapaian
visi dan misi metoda dan tantangan, hambatan dan/atau tujuan pembangunan
Kepala Daerah kerangka pikir permasalahan yang saling Daerah
terpilih kedalam ilmiah berkaitan satu dengan lainnya
dokumen
perencanaan Holistik-tematik Integratif

Partisipatif Top down & Bottom Up


Mempertimbangkan
Melibatkan semua Diselaraskan dalam
musyawarah dimensi keruangan
pemangku pembangunan yang dalam perencanaan
kepentingan dilaksanakan mulai dari
desa, kecamatan,
daerah kabupaten/
kota dan seterusnya.
Spasial

Sumber : Permendagri 86 Tahun 2017 (diolah)


19

Perencanaan & Ketidakpastian di Masa Depan


Tingkat 1 Tingkat 2 Tingkat 3 Tingkat 4

2
?

3
Masa Depan Yang Masa Depan Bentangan/ Kisaran Ambiguitas Sejati
Cukup Pasti (A Alternatif Masa Depan (True Ambiguity)
Clear-Enough (Alternative (Range of Futures)
Future) Futures)

Apa yang dapat


• Satu peramalan • Beberapa hasil • Bentangan hasil yang • Tidak terdapat basis
diketahui cukup untuk yang berlainan memungkinkan, peramalan untuk
menentukan yang menentukan namun tidak ada masa depan
strategi masa depan skenario alami

Analytical • Analisis • Latent demand • Analogi dan


• Strategi
Tools tradisional Keputusan research Rekognisi Pola

• Model Opsi • Peramalan teknologi • Model dinamik


Penilaian non-linear
• Skenario
• Game Theory Perencanaan

Sumber : Courtney, H., J. Kirkland and P. Viguerie 1999. Strategy under uncertainty (Diolah)
20

Perencanaan & Ketidakpastian di Masa Depan

Tingkat 2 Tingkat 3 Tingkat 4 Tingkat 1 Tingkat


Perubahan
1

Melanjutkan Melanjutkan
2
?

3 Perbaikan
g Masa Depan Bentangan/ Kisaran Ambiguitas Sejati Masa Depan
Masa Depan Yang
Alternatif Masa Depan (True Ambiguity) Alternatif
Cukup Pasti (A
(Alternative (Range of Futures) (Alternative
Clear-Enough
Futures) Future) Futures)

• Beberapa hasil Ketidakpastian


• Bentangan hasil yang selalu berubah
• Tidak terdapat
Apa yang(tdk
basis
dapat statis)
• Satu peramalan • Beberapa hasi
yang berlainan memungkinkan, peramalan untuk diketahui cukup untuk yang berlainan
21

Jangka Waktu Perencanaan & Ketidakpastian di Masa Depan


Ketersediaan Data & Bukti (Evidence)
Ketersediaan Data & Ketersediaan Data &
Ketersediaan Data & Bukti relatif sedikit
Bukti relatif banyak Bukti semakin minim

Kecenderungan
n Tinggi
kpast
ia Ketidakpastian
tida
Ke (Uncertainty)
n Sedang
ak pastia
Ketid

R endah
k pastian
a
Ketid
Taktik Strategi Visi

1 Tahun
5 Tahun

10 Tahun
Rentang Waktu ke
Sumber : Amy Web, Future Today Institute, HBR (Diolah)
20 Tahun Depan (Time)
22
Pertimbangan Proses Perencanaan ke Depan

Kerucut Masa Depan


Dengan semakin kompleks & cepatnya disrupsi teknologi dan
megatrend lainnya (demografi, geopolitik, perubahan iklim, dll), Tinjauan ke masa depan
maka ketidakpastian di masa depan semakin besar. Hal ini perlu (foresight) dari perspektif
menjadi pertimbangan penting dalam proses perencanaan ke
luas
depan

Asumsi Berkelanjutan
Masa Depan Resmi
(Official Future)

Saat Ini
Masa Lalu
Alternatif Masa Depan

Masa Depan
Sumber: Voros (2003) - Diolah
24

Pola Umum di Dunia Nyata Atas Perencanaan & Pelaksanaan

Perencanaan yang Baik adalah


Perencanaan yang Dilaksanakan
Dengan Komitmen

Sumber : Enna A. Bachelor, Good Plans vs. Good Execution—Which Needs the Most Attention? 2013
25

Pilihan dan Konsekuensi dari Perencanaan yg Baik VS Buruk


The Pain Curve (Kurva Nyeri)

(Perencanaan yg Buruk)
(Tingkat Nyeri)

(Perencanaan yg Baik)

Apa Makna
dari Grafik
ini?
(Waktu)
Sumber: J. P Lewis, Fundamental of Planning Project
26
Tahapan dari Perencanaan ke Sukses Organisasi
27

Esensi dari Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) ?

Sistem yang diterapkan oleh UPTD dalam memberikan Keleluasaan dalam pola pengelolaan keuangan dengan
pelayanan kepada masyarakat yang mempunyai menerapkan PRAKTEK BISNIS YANG SEHAT untuk meningkatkan
FLEKSIBILITAS dalam pola pengelolaan keuangan layanan kepada masyarakat tanpa mencari keuntungan dalam
sebagai pengecualian dari ketentuan pengelolaan daerah rangka memajukan kesejahteraan umum dan mencerdaskan
pada umumnya (Permendagri 79/2018) kehidupan Bangsa. (Permendagri 79/2018)

Penyelenggaraan fungsi organisasi berdasarkan kaidah-kaidah


manajemen yang baik dalam rangka pemberian layanan yang
bermutu, berkesinambungan dan berdaya saing. (Permendagri 79/2018)

TUJUAN BLUD: memberikan layanan umum secara lebih efektif, efisien, ekonomis,
transparan dan bertanggungjawab dengan memperhatikan asas keadilan, kepatutan
dan manfaat sejalan dengan Praktek Bisnis Yang Sehat, untuk membantu pencapaian
tujuan pemerintah daerah. (Permendagri 79/2018)
28

Aspek Penting dari Praktik Bisnis yang Sehat scr Umum


1. Kepatuhan Hukum: Mematuhi semua peraturan dan undang-undang yang berlaku.
2. Etika Bisnis: Menerapkan etika bisnis yang tinggi, termasuk kejujuran, integritas, dan
transparansi.
3. Manajemen Risiko: Mengidentifikasi, menilai, dan mengelola risiko yang dapat
mempengaruhi operasi dan keberlanjutan bisnis.
4. Pengelolaan Keuangan: Mengelola keuangan dengan bijak, termasuk perencanaan
anggaran, pengendalian biaya, dan investasi yang tepat.
5. Pengembangan SDM: Berinvestasi dalam pengembangan pegawai melalui pelatihan
dan pendidikan berkelanjutan.
6. Inovasi dan Adaptasi: Terus berinovasi dan beradaptasi dengan perubahan pasar
untuk tetap relevan dan kompetitif.
7. Kualitas Produk atau Layanan: Menjaga standar kualitas produk atau layanan yang
tinggi untuk memenuhi atau melebihi ekspektasi pelanggan
8. Hubungan Stakeholder: Membangun hubungan yang baik dengan semua pemangku
kepentingan, termasuk pelanggan, pegawai, pemasok, dan komunitas
9. Dll
29

Jenis Fleksibilitas BLUD Puskesmas

Fleksibilitas BLUD

Pendapatan Investasi

Belanja Kerjasama

Tarif Barang/Jasa

Utang/Piutang Remunerasi

SDM SiLPA/Defisit

Sumber: Drs. Yudia Ramli., M.Si, Pengelolaan BLUD Puskesmas, PPT (2024)
30

Apakah Ada Perubahan/Perbedaan Sebelum VS Sesudah


Pembentukan BLUD Puskesmas ?

Berubah Sama Saja Berubah


(Kurang Baik) (Lebih Baik)
31

BLUD YG BELUM
MEMANFAATKAN
FLEKSIBILITASNYA

IBARAT

Sudah diberikan Fasilitas


Air Conditioner (AC)

Tapi belum bisa di On-kan karena


Listriknya belum ada
Manfaat AC
• Udara lebih dingin
(Manfaat AC Belum Dirasakan, • Udara lebih bersih
• Membunuh kuman2, dst
karena Belum Bisa Diaktifkan ) Generated with AI https://copilot.microsoft.com/
Perubahan Mindset + Pemanfaatan Fleksibilitas setelah
32

menjadi BLUD menjadi SANGAT PENTING


Pola pikir individu & organisasi

Mindset Tetap &


Perubahan Organisasi Fleksibilitas tidak dipakai
Hasil/Kinerja Tetap

Perubahan Organisasi Mindset Bertumbuh & Hasil/Kinerja Meningkat


Fleksibilitas Digunakan
Merubah Perspektif/Pola Pikir (Mindset)
MELIHAT/BERPIKIR secara LUAS dan Melakukan AKSI
Melalui TEROBOSAN (Breakthrough)

Tidak Mudah, Tapi


Memungkinkan untuk
Dilakukan
Apa yg Bisa Kita Ambil Pelajaran dari Video ini ?
Teori Mobil Merah (Red Car Theory)
36

Ada Berapa Jumlah Mobil Merah


Yg Bapak/Ibu Temui di Jalanan Hari Ini ???
Teori Mobil Merah (Red Car Theory)
37

Ibu/Bapak akan diberikan Rp 100 Ribu


Untuk Setiap Mobil Merah
yang Ditemui di Jalan !!!
Teori Mobil Merah (Red Car Theory)
38

Ketika kita fokus mencari mobil merah di jalanan,


Teori Mobil Merah adalah sebuah konsep maka persepsi kita akan merasa lebih banyak mobil
psikologi yang menggambarkan bagaimana merah di jalanan
perhatian kita terhadap sesuatu dapat
meningkat ketika kita secara aktif mencari
atau memikirkannya.

Ini didasarkan pada ide bahwa PELUANG


(OPPORTUNITY) dan KEMUNGKINAN ada
di sekitar kita, tetapi kita hanya akan
menyadarinya ketika kita fokus
mencarinya (perubahan mindset).

Fokus Perhatian pada FLEKSIBILITAS


Fokus pada mencari PELUANG disekitar kita
39

Perencanaan di BLUD Puskesmas


Perencanaan Proses untuk menentukan tindakan masa depan
yang tepat, melalui urutan pilihan, dengan
memperhitungkan sumber daya yang tersedia (UU
25/2024)

Sistem yang diterapkan oleh UPTD dalam


BLUD memberikan pelayanan kepada masyarakat yang
mempunyai fleksibilitas dalam pola pengelolaan
keuangan sebagai pengecualian dari ketentuan
pengelolaan daerah pada umumnya (Permendagri
79/2018)

Puskesmas Fasilitas pelayanan kesehatan yang


menyelenggarakan UKM dan UKP tingkat pertama,
dengan lebih mengutamakan upaya promotif dan
preventif di wilayah kerjanya (Permenkes 43/2019)

Permenkes No. 43 Tahun 2019 tentang Puskesmas, Pasal 60 Ayat (1) secara eksplisit menyebutkan bahwa pemerintah
daerah kabupaten/kota harus mendorong puskesmas untuk menerapkan pola pengelolaan keuangan BLUD.
Permenkes No.21 Tahun 2020 Tentang Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2020-2024, puskesmas juga didorong agar
dapat beroperasi dengan pola pengelolaan BLUD dan menjadi salah satu target dalam Renstra Kementerian Kesehatan.
Hierarki Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah, dan Hubungannya 40

dengan Perencanaan di Tingkat UPTD BLUD


RPJPD Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah untuk 20 (dua puluh)

Rencana
Pembangunan
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, penjabaran dari visi, misi, dan
Daerah RPJMD program kepala daerah untuk jangka waktu 5 (lima) tahun

Rencana Kerja Pemerintah Daerah yang memuat rancangan kerangka ekonomi Daerah,
Perencanaan RKPD prioritas pembangunan Daerah, serta rencana kerja dan pendanaan untuk jangka waktu 1
tahun
Pembangunan
Daerah

Renstra Rencana Strategis setiap Perangkat Daerah untuk jangka waktu 5 (lima) tahun
Rencana
Perangkat
Daerah Rencana Kerja Perangkat Daerah yang memuat program, kegiatan, lokasi, dan kelompok
Renja sasaran yang disertai indikator kinerja dan pendanaan sesuai dengan tugas dan fungsi

(BLUD) Renstra Perencanaan BLUD 5 Tahunan

UPTD
RBA Perencanaan & Anggaran BLUD 1 Tahunan

Sumber : UU No.23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah, Permendagri 79/2018, dan Pedoman Pengelolaan Keuangan BLUD, Direktorat Jenderal Bina Keuangan Daerah Kementerian Dalam Negeri
41

RPJPD

Keterkaitan Perencanaan dan Renstra BLUD Renstra PD


RPJMD
Puskesmas (Dinkes)
Penganggaran Tingkat
Daerah, Dinas Kesehatan, Diacu
Renja PD
RKPD
dan BLUD Puskesmas (Dinkes)SKPD

KUA PPAS

Masukan Dikonsolidasi
Rancangan
RUK PKM RBA BLUD RKA-SKPD
APBD
RBA menjadi lampiran RKA
SKPD

DPA-SKPD APBD
RBA yang telah diperbaiki Dasar pelaksanaan
anggaran BLUD

RBA (Definitif)
BLUD
Sumber: Dari berbagai sumber (2022) RPK
42

B.
Gambaran Umum & Tahapan Penyusunan
Dokumen Renstra BLUD Puskesmas, serta
Sinkronisasi Antar Dok. Perencanaan

Tujuan Materi, Alokasi Waktu, & Metode


• Memberikan pemahaman tentang No Materi Pembahasan Waktu Metode
tahapan penyusunan Renstra
BLUD Puskesmas 1 Tahapan & Teknik Penyusunan ± 1,5 jam Pemaparan Materi
• Langkah/Titik Penting (Critical Dokumen Renstra BLUD & Diskusi
Point) dalam Proses Penyusunan Puskesmas, serta Sinkronisasi antar
Renstra BLUD Puskesmas Dokumen Perencanaan
• Mekanisme Perubahan Renstra
dan sinkronisasi antar dok
perencanaan
43

Apa yang kita pikirkan ketika melihat Gambar ini ?


Apa? Bagaimana? Kenapa?
44

Definisi Rencana Strategis (Renstra) BLUD


• …

Perencanaan 5 Thn RENSTRA BLUD


Dokumen perencanaan untuk
Strategi Pengelolaan periode 5 tahunan yang disusun
Pertimbangan Pertimbangan
untuk menjelaskan strategi
Alokasi Sumber
Kinerja pengelolaan BLUD dengan
Daya mempertimbangkan alokasi sumber
daya dan kinerja dengan
Teknik Analisis Bisnis menggunakan teknik analisis bisnis

Sumber: Permendagri 79/2018


45

Acuan Penyusunan Renstra BLUD Puskesmas

Renstra BLUD Puskesmas harus Dokumen Terkait Lainnya RPJMD kab/kota


mengacu pada (i) Renstra Dinas
Kesehatan dan (ii) RPJMD Acuan/ Pedoman

Kab/Kota dan (iii) dokumen terkait


lainnya Renstra Dinkes
kab/kota

Acuan/ Pedoman

• Acuan/ Pedoman
• Referensi/Pertimbangan
Renstra BLUD
Sebagai UPTD, penyusunan Renstra BLUD puskesmas mengacu
kepada Renstra Dinas Kesehatan dan menyesuaikan dengan kondisi
Puskesmas
sumber daya, Iingkungan (biologi, psikologi, sosial, budaya),
kebutuhan masyarakat dan peran masyarakat di wilayah kerja
Puskesmas.
46

Proses Penyusunan Renstra BLUD Puskesmas


PROSES
Penyusunan Renstra
BLUD Puskesmas

Ketika akan menerapkan BLUD


Setelah operasionalisasi BLUD
(prasyarat dokumen administratif
Puskesmas
pembentukan BLUD)

Renstra BLUD Puskesmas Renstra BLUD Puskesmas

Memuat sekurang-kurangnya: Disusun sesuai periode Renstra 5 tahun sekali atau


1. Rencana pengembangan layanan terdapat kemungkinan dilakukan perubahan Renstra BLUD
2. Strategi dan arah kebijakan Puskesmas jika di tengah periode bersamaan dengan
3. Rencana program dan kegiatan dilakukannya penyusunan/perubahan Renstra Dinas
4. Rencana keuangan. Ceritakan ttg Proses Kesehatan
Penyusunan Renstra ???

Sumber: Permendagri 79/2018 dan Pedoman Pengelolaan Keuangan BLUD, Direktorat Jenderal Bina Keuangan
Daerah Kementerian Dalam Negeri
47

Tahapan Penyusunan Renstra BLUD Puskesmas


TAHAPAN
Penyusunan Renstra
BLUD Puskesmas

Tahapan mengikuti dan memperhatikan


tahapan penyusunan Renstra Perangkat
Tidak terdapat tahapan khusus
Daerah (Dinas Kesehatan) sesuai
Permendagri 86/2017
Memuat sekurang-kurangnya: Personel BLUD Puskesmas diharapkan dapat masuk
1. Rencana pengembangan layanan dalam tim penyusun Renstra Dinas Kesehatan
2. Strategi dan arah kebijakan
3. Rencana program dan kegiatan Renstra Dinas terhubung/memiliki benang merah
4. Rencana keuangan.
(Sumber: Permendagri 79/2018) dengan substansi di Renstra BLUD puskesmas

Tahapan Penyusunan Renstra Dinkes:


1. Persiapan
2. Penyusunan Rancangan Awal Renstra Dinas Kesehatan
UPTD yang akan menerapkan BLUD, menyusun Rencana 3. Penyusunan Rancangan Renstra Dinas Kesehatan
Strategis sesuai dengan ketentuan peraturan perundang- 4. Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah/Lintas Perangkat Daerah
undangan sebagai bagian dari Renstra SKPD (Pasal 42 5. Perumusan Rancangan Akhir Renstra Dinas Kesehatan
Permendagri 79/2018) 6. Penetapan Renstra Dinas Kesehatan

Sumber: Permendagri 79/2018, Permendagri 86/2017 dan Pedoman Pengelolaan Keuangan BLUD, Ditjen Keuda, Kementerian Dalam Negeri
Tahapan Penyusunan Renstra BLUD Puskesmas (Setelah Menjadi BLUD) 48

Renstra BLUD Puskesmas harus


mengacu/mempedomani Renstra Dinkes

ar a Pararel
c
Personel BLUD Puskesmas nyus unan se
Pe 6
sebaiknya dapat masuk dalam tim
penyusun Renstra Dinas Kesehatan • Penetapan
5
• Perumusan
4 rancangan
Penetapan Renstra Dinkes dgn Perkada.
Renstra Dinkes jadi Pedoman penyusunan
• Pelaksanaan akhir Renja & bahan penyusunan RKPD.
3 forum
Renstra Dinkes juga jadi Pedoman
penyusunan RBA BLUD Puskesmas
• Penyusunan Perangkat Personel BLUD Puskesmas ikut membantu
Renstra BLUD Puskesmas ditetapkan oleh
2 rancangan Daerah/ lintas perumusan rancangan akhir Renstra
Perkada
Dinkes & secara pararel
• Penyusunan Perangkat menyempurnakan rancangan Renstra
1 rancangan Daerah BLUD Puskesmas juga

• Persiapan awal Personel BLUD Puskesmas ikut membantu Personel BLUD Puskesmas ikut hadir dalam
forum ini.
penyempurnaan rancangan awal Renstra Dinkes &
Personel BLUD Puskesmas ikut membantu secara pararel menyempurnakan rancangan awal
Renstra BLUD Puskesmas juga Jika diperlukan, BLUD Puskesmas jg dapat
Keputusan Kepala Daerah: Tim Penyusun Renstra rancangan awal Renstra Dinkes & secara pararel
menyiapkan juga rancangan awal Renstra BLUD membuat forum stakeholder di wilayah kerja
Dinkes : Personel BLUD menjadi anggota Tim.
Puskesmas dlm proses penyusunan Renstra*)
Pararel: Disusun SK Kepala Puskesmas: Tim
Penyusun Renstra BLUD Puskesmas Sumber: Permendagri 79/2018, Permendagri 86/2017 dan Pedoman Pengelolaan Keuangan BLUD, Ditjen Keuda, Kementerian Dalam Negeri
49

Tim Penyusun Renstra BLUD Puskesmas

Penyusunan rencana strategis BLUD Puskesmas


dilaksanakan oleh:

Tim perencanaan tingkat Puskesmas


yang ditunjuk oleh kepala Puskesmas
melalui SK Kepala Puskesmas

Personel BLUD Puskesmas yang menjadi Tim


Penyusun Renstra BLUD, sebaiknya dapat
masuk dalam tim penyusun Renstra Dinas
Kesehatan
Susunan keanggotaan tim berasal dari pejabat dan staf
puskesmas bersangkutan yang memiliki kemampuan
dan kompetensi di bidang perencanaan dan
penganggaran.

Proses Penyusunan Renstra BLUD Puskesmas Proses Penyusunan Renstra Dinkes


50

………..

Proses yang Baik


Menciptakan Hasil yang Baik pula
51

Struktur dan Sistematika Dokumen Renstra BLUD Puskesmas


BAB SUBBAB KETERANGAN
a. Latar Belakang *) Jika dokumen yang
BAB 1 b. Pengertian Renstra disusun merupakan
c. Tujuan Penyusunan Renstra
PENDAHULUAN d. Dasar Hukum Renstra
perubahan Renstra
e. Perubahan Renstra *)
f. Sistematika Penulisan
BAB 2 a. Gambaran Umum BLUD
GAMBARAN PELAYANAN b. Gambaran Organisasi BLUD
c. Kinerja Pelayanan

BAB 3 a. Identifikasi Permasalahan


PERMASALAHAN DAN ISU b. Isu Strategis
c. Rencana Pengembangan Layanan
STRATEGIS
BAB 4 a. Visi
b. Misi
VISI, MISI, TUJUAN DAN ARAH
c. Tujuan
KEBIJAKAN d. Sasaran
e. Strategi dan Arah Kebijakan
BAB 5
a. Rencana Program & Kegiatan
PROGRAM & KEGIATAN, SERTA b. Kerangka Pendanaan
KERANGKA PENDANAAN
Sumber: Surat Edaran Nomor 981/4092/KEUDA Tahun 2020 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Badan
Layanan Umum Daerah, Ditjen Keuda Kemendagri
52

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 1 PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
• Latar Belakang BLUD Puskesmas
• Tugas dan Fungsi
• Dasar dan acuan utama dalam penyusunan Renstra

1.2 Pengertian Rencana Strategis


• Menguraikan definisi Renstra BLUD Puskesmas berdasarkan regulasi yang menjadi rujukan
• Selain itu, diuraikan juga muatan utama dari Renstra yang disusun, yaitu (i) rencana pengembangan layanan; (ii) strategi dan arah
kebijakan; (iii) rencana program dan kegiatan; dan (iv) rencana keuangan.

1.3 Tujuan Penyusunan Rencana Strategis


• Menguraikan tujuan dari penyusunan Renstra BLUD puskesmas hingga 5 (lima) tahun ke depan.

1.4 Dasar Hukum Rencana Strategis


• Diuraikan dasar hukum yang menjadi dasar penyusunan Renstra BLUD puskesmas..

Sumber: Pedoman Pengelolaan Keuangan BLUD, Ditjen Keuda, Kemendagri


53

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 1 PENDAHULUAN
1.5 Perubahan Rencana Strategis
• Jika dokumen yang disusun merupakan perubahan Renstra BLUD puskesmas, maka dapat dicantumkan subbab ini.
• Dijelaskan asumsi dilakukannya revisi Renstra, seperti karena (i) terjadi perubahan ketentuan peraturan perundang-
undangan, (ii) penyesuaian tugas, fungsi, tanggungjawab, dan kewenangan BLUD puskesmas, serta (iv) perubahan
lingkungan

1.6 Sistematika Penulisan


• Dijelaskan sistematika penulisan yang disusun dalam Renstra ini.

Sumber: Pedoman Pengelolaan Keuangan BLUD, Ditjen Keuda, Kementerian Dalam Negeri
54

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 1 PENDAHULUAN

a. Sebagai peta jalan dalam mengarahkan kebijakan alokasi


sumber daya BLUD puskesmas dalam mencapai visi dan misi
organisasi;
A. Contoh Atas b. Sebagai pedoman pengendalian organisasi terhadap
Tujuan Renstra penggunaan anggaran
BLUD c. Menyatukan Iangkah dan gerak serta komitmen seluruh

Puskesmas personel BLUD puskesmas dalam meningkatkan kinerja


sesuai standar manajemen dan standar mutu layanan

Sumber: Pedoman Pengelolaan Keuangan BLUD, Ditjen Keuda, Kementerian Dalam Negeri
55

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas


BAB 1 PENDAHULUAN
Dasar Hukum untuk menyusun Rencana Strategis BLUD Puskesmas adalah:
a. UU Nomor 17 tahun 2023 tentang Kesehatan
b. UU Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah
c. UU Nomor 1 Tahun 2022 tentang Hubungan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah
d. PP Nomor 23 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum yang diubah dengan
Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun 2012.
e. PP Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah.
f. PP Nomor 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah.
B. Contoh g. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 79 Tahun 2018 tentang Badan Layanan Umum Daerah.
h. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 77 Tahun 2020 Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Daerah
Dasar Hukum i. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 44 Tahun 2016 Tentang Pedoman Manajemen Puskesmas
j. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor Nomor 43 Tahun 2019 Tentang Pusat Kesehatan Masyarakat.
Renstra BLUD k. Peraturan Daerah tentang Perangkat Daerah.
l. Peraturan Kepala Daerah tentang Kedudukan, Susunan, Tugas, Fungsi dan Tata Kerja Dinas Kesehatan.
Puskesmas m. Peraturan Kepala Daerah tentang Unit Pelaksana Teknis Pada Dinas dan Badan.
n. Peraturan Kepala Daerah tentang Rencana Strategis Dinas Kesehatan.
o. Keputusan Kepala Dinas Kesehatan tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan Kepala Daerah tentang
Pembentukan, Susunan Organisasi, Kedudukan, dan Tugas Unit Pelaksana Teknis Puskesmas Dinas
Kesehatan.
p. Keputusan Kepala Dinas Kesehatan tentang Struktur Organisasi Unit Pelaksana Teknis Puskesmas Dinas
Kesehatan.

Selain dasar hukum, dalam penyusunan Renstra BLUD Puskesmas ini juga mengacu pada praktik-praktik
Sumber: Dari berbagai sumber.(Diolah) terbaik (best practices) penerapan etika bisnis dalam dunia usaha.
56

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas


BAB 1 PENDAHULUAN
(Tanggungjawa
pe r c a ya an) b) (Komunika
( Ke si)

C. Contoh
i)
Etika Bisnis (Reputas

e jujuran)
e a dilan/K
(K

(Prinsip/Asas)

(Kejujuran) langg an)


dg n P e
gan
(Hubun
Sumber: Dari berbagai sumber.(Diolah)
57
C. Contoh Etika Bisnis
58

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 2 GAMBARAN PELAYANAN


2.1 Gambaran Umum BLUD Puskesmas
• Legalitas pendirian BLUD Puskesmas ● Jenis-jenis pelayanan yang diberikan
• Wilayah kerja BLUD Puskesmas ● Data dan informasi umum terkait lainnya

2.2 Gambaran Organisasi BLUD Puskesmas


• Struktur organisasi dan tugas & fungsi
• Sumberdaya BLUD puskesmas yang terdiri dari (i) sumber daya manusia, (ii) sumber daya keuangan, dan (iii)
sumber daya sarana & prasarana

2.3 Kinerja Pelayanan Puskesmas


• Diuraikan hasil evaluasi atau capaian kinerja rencana tahunan atau Rencana Bisnis dan Anggaran (RBA)
tahun n-1 dan/atau capaian kinerja Renstra periode sebelumnya.
• Penjelasan kinerja pelayanan dijelaskan berdasarkan program & kegiatan utama BLUD Puskesmas yang dapat
dipisahkan antara kinerja inti pelayanan (core competence) dan kinerja pendukung/penunjang (supporting)
BLUD
Sumber: Pedoman Pengelolaan Keuangan BLUD, Ditjen Keuda, Kementerian Dalam Negeri
59

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 2 GAMBARAN PELAYANAN


Standar Perhitungan
No Jenis Tenaga Jumlah Tenaga Status tenaga Kekurangan
kebutuhan ABK *)
1 Dokter 2 1 PNS, 1 BLUD 2 2 0
2 Dokter Gigi 1 1 PNS (kapus) 1 1 0
A. Contoh Atas 3 Perawat 9 5 PNS, 4 BLUD 9 9 0
4 Bidan 21 19 PNS, 2 BLUD 21 21 0
Informasi SDM 5 Apoteker 1 1 PNS 1 1 0
Kesehatan 6 Asisten Apoteker 1 1 PNS 1 1 0
7 Nutrisionis 1 1 PNS 1 1 0
Puskesmas 8 Sanitarian 1 1 PNS 1 1 0
9 Terapi Gigi & Mulut 1 1 PNS 1 1 0
10 Staf penunjang admin 2 2 PNS 2 2 0
11 Perekam medik 1 1 PNS 1 1 0
12 Akuntan 1 1 BLUD 1 2 1
13 Promkes 1 1 BLUD 1 2 1
Data dan informasi atas sumber daya 14 Analis Kesehatan 2 1 PNS, 1 BOK 1 1 0
manusia, perlu diberikan penjelasan/ 15 Pramu bakti 1 THL 1 1 1
eksplanatori dan analisis sesuai 16 Sopir 1 THL 1 1 1
dengan kebutuhan Sumber: Puskesmas XXX (Diolah) Ket : * ABK : Analisis Beban Kerja
60

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 2 GAMBARAN PELAYANAN

Realisasi Realisasi Realisasi


No Sumber Dana
Tahun 20xx Tahun 20xx Tahun 20xx
B. Contoh Atas 1 Operasional APBD Rp ------ Rp ------ Rp ------
2 Bantuan Operasional Kesehatan Rp ------ Rp ------ Rp ------
Informasi
3 Kapitasi JKN Rp ------ Rp ------ Rp ------
Realisasi 4 Non Kapitasi Rp ------ Rp ------ Rp ------
Keuangan 5 Subsidi Rp ------ Rp ------ Rp ------
Puskesmas 6 Non Subsidi Rp ------ Rp ------ Rp ------
Jumlah Rp ------ Rp ------ Rp ------
Sumber: Contoh dari Modul Penyusunan Dokumen Administratif Penerapan BLUD Puskesmas, Ditjen Bina Keuda (Diolah)

Data dan informasi atas sumber daya keuangan diatas perlu


diberikan penjelasan/eksplanatori dan analisis sesuai dengan
kebutuhan
61

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 2 GAMBARAN PELAYANAN

Jumlah/ Kondisi
No Sarana
Kecukupan Baik Rusak sedang Rusak Berat
C. Contoh Atas 1 Gedung puskesmas 1 1
2 Gedung Pustu 2 1 1
Informasi 3 Gedung Poskesdes 11 7 4
Sarana 4 Pusling 1 1
Prasarana 5 Ambulan 1 1
Puskesmas 6 Kendaraan roda 2 6 6
7 Alat Kesehatan 428 428
Sumber: Puskesmas xxx (Diolah)

Data dan informasi atas sumber daya sarana prasarana diatas


perlu diberikan penjelasan/eksplanatori dan analisis sesuai
dengan kebutuhan
62

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 2 GAMBARAN PELAYANAN


Target Renstra
Realisasi Capaian Tingkat Capaian (%)
Target BLUD Puskesmas
Indikator Kinerja sesuai Tugas dan Target Tahun ke- pada Tahun ke-
No Target IKK* Indikator Tahun ke-
Fungsi BLUD Puskesmas NSPK*
Lainnya*
1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

D. Contoh
Format Capaian
Kinerja

Sumber : Diadopsi dari Permendagri No. 86 Tahun 2017 dan Pedoman Pengelolaan Keuangan BLUD, Ditjen Keuda (Diolah) Ket: * Diisi jika diperlukan

Data dan informasi atas capaian kinerja diatas perlu diberikan


penjelasan/ eksplanatori dan analisis sesuai dengan kebutuhan
(sebagai bahan evaluasi)
63

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 2 GAMBARAN PELAYANAN

Pada dasarnya Bab 2 merupakan fondasi dasar dari Renstra BLUD


puskesmas karena menyajikan gambaran umum dan capaian/hasil
evaluasi kinerja BLUD dimasa lalu. Bab ini harus dapat menyajikan data
dan informasi yang komprehensif/memadai sebagai tolak ukur dalam
penyiapan perencanaan dan pembuatan kebijakan berbasis bukti yang
Fungsi Bab 2 lebih baik (evidence-based planning and policymaking).
sebagai Fondasi Seluruh perencanaan mulai dari Visi hingga ke tingkat subkegiatan harus
Dasar dalam memiliki benang merah/keterkaitan dengan data dan informasi yang
disajikan di Bab 2.
Penyiapan
Rencana ke Depan
Berbasis Bukti

Sumber : Dari Berbagai sumber (2023)


64

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 3 PERMASALAHAN DAN ISU STRATEGIS


3.1 Identifikasi Masalah
• Dijelaskan identifikasi permasalahan yang dihadapi oleh BLUD Puskesmas dalam menjalankan tugas dan fungsinya.
• Diuraikan faktor penghambat dan faktor pendorong dalam internal kelembagaan BLUD Puskesmas dan tantangan
yang dihadapi ke depan.

3.2 Isu Strategis


• Dijelaskan isu-isu yang dihadapi oleh BLUD Puskesmas.
• Pengindentifikasian dari isu strategis dapat digunakan untuk menentukan faktor sukses penting (critical success factor)
dari pencapaian tujuan BLUD Puskesmas ke depan
• Analisis isu strategis dalam hal ini diidentifikasi dari faktor internal dan faktor eksternal organisasi.

3.3 Rencana Pengembangan Layanan


• Rencana pengembangan layanan barang dan/atau jasa, dengan melakukan kajian dari 7 (tujuh) aspek
• 1. Related diversification of product (keanekaragaman produk). 2 Market development (pengembangan pasar). 3. Product development (pengembangan produk).
• 4. Vertical integration (integrasi vertikal). 5. Pengembangan jenis layanan. 6. Peningkatan sarana prasarana layanan.
7.Peningkatan mutu SDM pelayanan.
Sumber: Pedoman Pengelolaan Keuangan BLUD, Ditjen Keuda, Kementerian Dalam Negeri
65

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 3 PERMASALAHAN DAN ISU STRATEGIS

Bagian ini merupakan bagian penting dan ciri khas atas Renstra
BLUD karena mengarah pada pengembangan layanan dengan
menggunakan teknik analisis bisnis. Dengan adanya fleksibilitas
yang dimiliki oleh BLUD, maka proses pengembangan layanan juga
Pentingnya Bagian bisa dikembangkan secara luas dan dapat menggunakan
Rencana pendekatan kewirausahaan (entrepreneurship).
Pengembangan
Layanan di Renstra
BLUD

Sumber : Dari Berbagai sumber (2023)


66

Kacamata/Perspektif Tiap Bab dalam Renstra BLUD Puskesmas

Bab 2: Gambaran Pelayanan

Bab 3: Permasalahan & Isu Strategis

Masa Lalu (Past) Saat Ini (Present) Masa Depan (Future)

Bab 4: Visi, Misi, Tujuan Dan


Arah Kebijakan

Bab 5: Program & Kegiatan, Serta


Kerangka Pendanaan
67

Menulis &
Merancang Masa
Depan

Tujuan & Sasaran


yg Ingin Dicapai
di Masa Depan
68

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 4 VISI, MISI, TUJUAN DAN ARAH KEBIJAKAN


4.1 Visi
• Visi adalah gambaran umum mengenai keadaan yang diinginkan pada akhir periode perencanaan oleh BLUD
Puskesmas.
• Visi yang digunakan adalah visi BLUD Puskesmas sesuai dengan tugas dan fungsi, namun bukan visi Pemerintah
Daerah.
• Dalam perumusan visi, maka harus tetap memperhatikan, selaras, dan merujuk pada dokumen perencanaan instansi
yang berada di atas BLUD, baik hierarki vertikal (Dinas Kesehatan) maupun instansi hierarki sektoral (Dinkes Provinsi,
Kemenkes, Kemendagri, dll)

4.2 Misi
• Misi adalah upaya-upaya yang akan dilaksanakan untuk mewujudkan visi.
• Rumusan misi yang baik membantu lebih jelas penggambaran visi yang ingin dicapai dan menguraikan upaya-
upaya apa yang harus dilakukan.

Sumber: Pedoman Pengelolaan Keuangan BLUD, Ditjen Keuda, Kementerian Dalam Negeri
69

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 4 VISI, MISI, TUJUAN DAN ARAH KEBIJAKAN


4.3 Tujuan
• Merupakan hasil akhir yang akan dicapai atau dihasilkan dalam jangka waktu sampai tahun terakhir rencana
strategis
• Menggambarkan arah strategis organisasi dan perbaikan-perbaikan yang ingin diciptakan sesuai tugas pokok dan
fungsi organisasi
• Meletakan kerangka prioritas untuk memfokuskan arah sasaran dan strategi organisasi berupa kebijakan,
program operasional dan kegiatan pokok organisasi selama kurun waktu rencana strategis.

4.4 Sasaran
• Sasaran merupakan penjabaran dari tujuan organisasi dan menggambarkan hal-hal yang ingin dicapai melalui
tindakan-tindakan yang akan dilakukan secara operasional.
• Setiap sasaran harus memiliki indikator sasaran yang jelas.

Sumber: Pedoman Pengelolaan Keuangan BLUD, Ditjen Keuda, Kementerian Dalam Negeri
70

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 4 VISI, MISI, TUJUAN DAN ARAH KEBIJAKAN


4.5 Strategi dan Arah Kebijakan
• Strategi dan kebijakan dibentuk untuk mencapai tujuan dan sasaran dalam lima tahun mendatang.
• Strategi ditentukan dengan menentukan langkah pilihan yang tepat sebagai prioritas BLUD
puskesmas untuk mencapai sasaran
• Arah kebijakan memiliki arti sebagai rumusan kerangka pikir atau kerangka kerja untuk menyelesaikan
permasalahan dan mengantisipasi isu strategis yang dilaksanakan secara bertahap sebagai
penjabaran strategi.

Sumber: Pedoman Pengelolaan Keuangan BLUD, Ditjen Keuda, Kementerian Dalam Negeri
71

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 4 VISI, MISI, TUJUAN DAN ARAH KEBIJAKAN

Visi

A. Harus terdapat
Hubungan Logis
(Kausalitas) Dari Misi 1 Misi 2
Mulai Visi, Misi s.d
Sasaran
Tujuan 1 Tujuan 2

Sasaran xx Sasaran xx Sasaran xx Sasaran xx

Sumber: Dari Berbagai Sumber (2023)


72

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 5 PROGRAM & KEGIATAN, SERTA KERANGKA PENDANAAN

5.1 Rencana Program dan Kegiatan


• Rencana program dan kegiatan merupakan rencana yang lebih konkrit untuk operasionalisasi dari strategi dan
arah kebijakan yang telah disusun sebelumnya.
• Rencana program dan kegiatan terdiri dari program, kegiatan indikatif, serta hasil/keluaran pelayanan, keuangan,
sumber daya manusia dan administratif yang ingin dicapai selama 5 (lima) tahun ke depan dengan
memperhitungkan potensi, kelemahan, dan kendala yang ada atau mungkin terjadi.

5.2 Kerangka Pendanaan


• Menguraikan pagu indikatif kerangka pendanaaan hingga 5 (lima) tahun ke depan atas program dan kegiatan.

Sumber: Pedoman Pengelolaan Keuangan BLUD, Ditjen Keuda, Kementerian Dalam Negeri
73

Penyajian Renstra BLUD Puskesmas

BAB 5 PROGRAM & KEGIATAN, SERTA KERANGKA PENDANAAN


Indikator Program Data Target kinerja/ program dan kerangka pendanaan
(Outcome), Capaian Kondisi kinerja
Program, Kegiatan pada tahun pada akhir Unit kerja Sumber
Kegiatan, & (Intermediate awal 2019 2020 2021 2022 2023 periode PJ Dana
Subkegiatan Outcome), perencanaan
A. Contoh Subkegiatan
(output) 2018 Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp
Format Tabel
Rencana
Program-
Kegiatan

Indikator Program Hasil (Outcome)

Indikator Kegiatan Indikator Kegiatan Intermediate


Outocome
Sumber: Pedoman Pengelolaan Keuangan BLUD, Ditjen Indikator Indikator
Keuda, Kementerian Dalam Negeri Subkegiatan Subkegiatan Keluaran (Output)
74

Arsitektur Utuh Renstra BLUD Puskesmas


Bab 2
Gambaran Pelayanan
Eksisting

Menggambarkan kinerja layanan & hambatan


Kondisi

Bab 3
Permasalahan Identifikasi permasalahan yang dihadapi oleh BLUD Puskesmas dalam menjalankan tugas dan fungsinya.
(sekarang & ke depan)

Kinerja, permasalahan & isu strategis dasar

Isu Strategis Isu-isu yang dihadapi oleh BLUD Puskesmas (faktor internal dan faktor eksternal organisasi)
Transisi

penyusunan Kebijakan & Strategi

Rencana Pengembangan Layanan Mengarah pada pengembangan layanan dengan menggunakan teknik analisis bisnis, terkait fleksibilitas yang
dimiliki oleh BLUD
harus tertuang di Program/Kegiatan
Rencana Pengembangan Layanan

Bab 4
Visi Gambaran umum mengenai keadaan yang diinginkan pada akhir periode perencanaan oleh BLUD Puskesmas

Misi Rumusan umum dan langkah-langkah yang akan diambil untuk mewujudkan visi.
Perencanaan Ke Depan

Tujuan Penjabaran atau implementasi dari pernyataan misi organisasi : Merupakan hasil akhir yang akan dicapai

Sasaran Penjabaran dari tujuan organisasi dan menggambarkan hal-hal yang ingin dicapai melalui tindakan-tindakan
(Indikator Dampak (Impact))

• Strategi: menentukan langkah pilihan yang tepat sebagai prioritas BLUD puskesmas untuk mencapai
Strategi dan Arah Kebijakan sasaran.
• Arah kebijakan: rumusan kerangka pikir atau kerangka kerja untuk menyelesaikan permasalahan dan
mengantisipasi isu strategis yang dilaksanakan secara bertahap sebagai penjabaran strategi.
Bab 5
Rencana Program & Kegiatan Rencana program dan kegiatan merupakan rencana yang lebih konkrit untuk operasionalisasi dari strategi dan arah
kebijakan (Indikator Hasil (Outcome) – Keluaran (Output))

Sumber : Dari Berbagai Sumber (2023)


Kerangka Pendanaan Pagu indikatif kerangka pendanaaan hingga 5 (lima) tahun ke depan atas program dan kegiatan.
75

Antara Perencanaan dan Realitas

Rencana Anda Ekspektasi Realitas

(kesalahan
Realitas
perencanaan)
“Kekeliruan perencanaan adalah Anda membuat rencana, yang biasanya merupakan skenario kasus terbaik (best-case scenario). Kemudian
Anda berasumsi bahwa hasilnya akan mengikuti rencana Anda, bahkan ketika Anda seharusnya lebih tahu.”
77
Sinkronisasi antara Proses Penyusunan Renstra Dinkes & BLUD Puskesmas

Dinas Kesehatan BLUD Puskesmas


Strategi & proses pelaksanaan penyusunan rencana Dinkes terhubung dengan BLUD.
Persiapan Renstra Dinkes BLUD puskesmas melaksanakan orientasi Renstra, menyusun agenda kerja, menyiapkan data & informasi yg
diperlukan utk penyusunan Renstra BLUD

Menyiapkan Bab II-Bab III Renstra BLUD, menelaah dok perencanaan Renstra instansi diatasnya, analisis
Penyusunan Rancangan Awal permasalahan pelayanan BLUD, analisis isu strategis , menyusun Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran BLUD, strategi &
Renstra Dinkes arah kebijakan BLUD, rencana program, kegiatan, indikator kinerja, pagu indikatif, lokasi kegiatan & kelompok
sasaran BLUD

Penyusunan Rancangan
Anggota tim penyusun (BLUD) ikut serta menyempurnakan Renstra BLUD berdasarkan Berita Acara.
Renstra Dinkes

Pelaksanaan Forum Perangkat Anggota tim penyusun (BLUD) sebaiknya ikut hadir dalam forum Perangkat Daerah. Jika diperlukan, BLUD
Daerah/Lintas PD Puskesmas jg dapat membuat forum stakeholder di wilayah kerja

Perumusan Rancangan Akhir


Menyempurnakan rancangan Renstra BLUD menjadi rancangan akhir Renstra BLUD
Renstra Dinkes Sumber:
Pedoman
Pengelolaan
Keuangan
BLUD, Ditjen
Keuda,
Penetapan Renstra Dinkes Anggota tim penyusun (BLUD) menyempurnakan rancangan akhir Renstra BLUD (hingga ditetapkan) Kementerian
Dalam Negeri
(Diolah)
78
Konsistensi & KeterhubunganAntara Renstra Dinkes dan Renstra BLUD Puskesmas

Dokumen Renstra Dokumen Renstra


Dinas Kesehatan BLUD Puskesmas

BAB I Pendahuluan
BAB I Pendahuluan
BAB II Gambaran Pelayanan Dinkes

BAB II Gambaran Pelayanan


BAB III Permasalahan & Isu Strategis Dinkes

BAB IV Tujuan dan Sasaran BAB III Permasalahan & Isu Strategis

BAB V Strategi & Arah Kebijakan


BAB IV Visi, Misi, Tujuan Dan Arah
BAB VI Rencana Program Dan Kegiatan Serta Pendanaan Kebijakan

BAB VII Kinerja Penyelenggaraan Bidang Urusan BAB V Program & Kegiatan, Serta
Kerangka Pendanaan
BAB VIII Penutup Dapat ditambahkan Bab Penutup
79

Keselarasan dan KeterkaitanAntara RPJMD, Renstra Dinkes, dan Renstra BLUD Puskesmas
Level Kabupaten/Kota
RPJMD
Walikota/Bupati dan Wakil Walikota/Bupati
Strategi & Arah Kebijakan
Tujuan Sasaran Program Keseluruhan Urusan
Visi Misi Pemda Kota/Kab
Kota/Kab Kota/Kab Kota/Kab
Indikator sasaran Kota/Kab diturunkan
Visi, Misi , Tujuan di RPJMD sebagai acuan Renstra Dinkes menjadi indikator tujuan/sasaran Dinkes
RTRW KLHS Renstra KL Renstra Prov, dll
Strategi & Arah Kebijakan
Evaluasi
Kinerja Th lalu
Permasalahan Isu Strategis Tujuan Sasaran Program Kegiatan Sub Kegiatan
Dinkes Dinkes Dinkes Dinkes Dinkes
Tugas dan Fungsi Dinas Kesehatan

Kepala Perangkat Daerah Kepala Bidang (Koordinator) Kepala Seksi (Subkoordinator)


RENSTRA DINAS KESEHATAN Level Perangkat Daerah
Telaah Tujuan & Sasaran di Renstra Dinkes sebagai acuan Renstra BLUD Puskesmas
Dokumen
Tusi BLUD Lain
Puskesmas Strategi & Arah
Visi Misi Tujuan Sasaran Kebijakan Program Kegiatan
Evaluasi
Kinerja
BLUD BLUD BLUD BLUD BLUD BLUD
Permasalahan Kerangka Pendanaan
& Isu
Strategis Rencana Pengembangan Pelayanan

RENSTRA BLUD PUSKESMAS Level UPTD (BLUD Puskesmas)


80

Indahnya Keselarasan/Sinkronisasi
81
Penentuan Keberhasilan Kinerja Pembangunan Kesehatan Kab/Kota

Kepala Daerah (Bupati/Walikota)


Membandingkan antara rencana & realisasi indikator
Indikator Kinerja RPJMD kinerja RPJMD
Maka
(then)

Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota Jika (if)

Membandingkan antara rencana & realisasi indikator


Indikator Kinerja Renstra Dinkes kinerja Renstra Dinas Kesehatan Maka
(then)

Kepala BLUD Puskesmas Jika (if)

Indikator Kinerja Renstra BLUD Membandingkan antara rencana & realisasi indikator
Puskesmas kinerja Renstra BLUD Puskesmas
82

Tata Cara Perubahan Renstra BLUD Puskesmas

Permendagri No. 86 Tahun 2017 : Pasal 359

Tahapan penyusunan Renstra perangkat Daerah …………..


berlaku mutatis mutandis terhadap tahapan penyusunan
perubahan Renstra Perangkat Daerah.
Sumber : Permendagri No. 86 Tahun 2017 (Diolah)

Karena Tahapan Penyusunan


Renstra BLUD Puskesmas
menginduk pada proses
penyusunan Renstra Dinas
Kesehatan
83

Esensi dari Penyusunan Perencanaan Strategis


Masa Lalu Saat Ini Masa Depan
Tahu Kemana Anda
Akan Pergi (Arah, Cara
& Tujuan Akhir)
Tahu Di Mana Anda
Berada Saat Ini

Tahu Dari Mana


Anda Berada di
Masa Lalu
84

Renstra BLUD Puskesmas KSB & Kab Bima ke Depan

• Terstruktur, sistematis,
komprehensif
• Memiliki alur dan
benang merah yang
jelas
• Jelas yang ingin dicapai
dan upaya yang akan
dilaksanakan
85

Sekian &
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai