Anda di halaman 1dari 7

KELOMPOK 8

“Perencanaa dalam program Kesehatan “

1.Arli Gozali (P07220221010)


2.Dewi Raodah (P07220221017)
3.Putri Afriyana (P07220221034)
4.Radina Syaidina Aliyah (P07220221035)
5.Salwa Nurma Julianti (P07220221040)

Poltekkes-Kaltim.ac.id Unggul, Berdaya Saing, Berwawasan Global


Perencanaa dalam program
Pendidikan Kesehatan
Pengertiannya adalah memperkirakan atau memproyeksikan apa yang akan dilakukan
dalam melaksanakan pendidikan.

Salah satu bentuk perencanaan pengajaran yang paling sederhana adalah pembuatan SATPEL
(Satuan Pelajaran)/SAP (Satuan Acara Pengajaran/Penyuluhan). Dan pemenuhan SAP ada
beberapa unsur sebagai berikut

a. Tujuan instruksional
b. Bahan materi pengajaran
c. Topik
d. Metoda & alat bantu mengajar
e. Evaluasi/penilaian

Poltekkes-Kaltim.ac.id Unggul, Berdaya Saing, Berwawasan Global


Tahapan membuat perencanaan atau
merancang SAP
1. Menentukan dan mengidentifikasi sasaran / klien
mengetahui siapa yang akan menjadi klien, dan mempelajari sifat atau
karaktersitik untuk memudahkan Menyusun perencanaan. Dan
mengumpulkan data sasaran.

2. Menyusun jadwal rencana pelaksanaan


waktu dan tempat akan pelaksanaan prorriosi kesehatan yang biasanya
disajikan dalam bentuk gan chart / tabel di aktur SAP atau dituliskan diawal
pembuatan SAP setelah judu.

Poltekkes-Kaltim.ac.id Unggul, Berdaya Saing, Berwawasan Global


Tahapan membuat perencanaan atau
merancang SAP
3. Menentukan prioritas pengajaran,topik, dan pokok bahasan
memperhatikan motivasi klien untuk berkonsentrasi pada kebutuhan
belajar.

4. Menetapkan tujuan pembelajaran


Menentukan tujuan promosi, adalah suatu pernyataan tentang suatu
keadaan di masa datang yang akan dicapai melalu pelaksanaan promosi.
Tujuan harus smart dan specific pada saat membahasnya, akurat dan
realistis.

Poltekkes-Kaltim.ac.id Unggul, Berdaya Saing, Berwawasan Global


Langkah pembuatan SAP
• Kerangka SAP
1. Menentukan prioritas masalah
2. Mengidentifikasi pesan pokok
3. Menentukan tujuan
4. Menentukan sasaran
5. Menentukan isi
6. Menentukan metode
7. Menetukan media yang digunakan
8. Menentukan rencana kegiatan seperti pendahuluan, penyajian, dan
penutup.
9. Menentukan evaluasi

Poltekkes-Kaltim.ac.id Unggul, Berdaya Saing, Berwawasan Global


Contoh format SAP

Poltekkes-Kaltim.ac.id Unggul, Berdaya Saing, Berwawasan Global


TERIMA KASIHHH 
ADAKAH PERTANYAAN?

Poltekkes-Kaltim.ac.id Unggul, Berdaya Saing, Berwawasan Global

Anda mungkin juga menyukai