Anda di halaman 1dari 2

Nama : Aisyah Nur Syifa

N[IM : 2101015071
Mata Kuliah : Asesmen BK Tes
Dosen Pengampuh : Drs. Ari Sumitro, MM., MM.Pd

Kuis :

1.
 Hobbi : Hobbi merupakan suatu kegiatan yang dilakukan berulag kali
oleh seseorang individu untuk menghibur diri atau upaya untuk
mengisi waktu luang. Biasanya hobi dilakukan secara berulang dengan
waktu yang konstan. Contoh hobbi seperti membaca buku, menulis
jurnal atau dengan melukis.

 Bakat : Bakat merupakan suatu potensi yang dimiliki seseorang


individu dan merupakan pemberian tuhan sejak ia lahir serta sangat
berharga adanya. Yang dimana kita perlu mengasah bakat tersebut agar
bakat tersebut dapat berkembang dan bermanfaat. Contih bakat seperti
seseorang individu yang memiliki bakat dalam bernyanyi maka jika
terus dilatih atau diasah maka ia akan bisa menjadi seorang penyanyi
yang berkualitas.

 Minat : Minat merupakan suatu kegiatan yang bisa dikatakan kegiatan


yang dilakukan dengan adanya rasa sennag pada kegiatan tersebut
secara khusus. Minat ini juga bisa dilihat melalui keingintahuan
seseorang individu tersebut pada suatu hal. Contoh minat seperti
seseorang minat pada kegiatan seni yaitu melukis ataupun merajut.

2. Adanya minat merupakan suatu hal yang dapat meningkatkan pengembangan


bakat. Karena tanpa minat, bakat tidak akan terasah. Dapat dikatakan, minat
yang tinggi akan membuat seseorang individu tersebut dapat mampu
melakukan sesuatu hal, sekalipun seseorang tersebut tidak berbakat dalam hal
tersebut, sebaliknya jika seseorang individu memiliki bakat akan tetapi ia tidak
minat akan hal tersebut maka akan sulit dalam mengembangkan bakat
tersebut.

3. Jika semakin tinggi motivasi yang dimiliki seseorang individu, maka semakin
tinggi pula minat seseorang individu itu dalam belajarnya. Dan juga dalam
proses pembelajaran itu sendiri, motivasi bisa menjadi suatu hal yang sangat
penting. Maka dari itu, menurut saya motivasi dalam belajar sangat di
perlukan.

4. Hasil dari tes minat ini dapat berubah-ubah dikarenakan dari diri seseorang
individu sendiri. Hal ini juga dapat disebabkan beberapa hal atau faktor
seperti kepbribadian, minat seseorang tersbut serta motivasi dalam dirinya.
Maka dalam pengerjaan tes minat bakat, isilah sesuai dengan diri seseorang
individu itu apa adanya.
5. Hal yang dapat menumbuhkan serta meningkatkan minat dalam belajar
seseorang individu memiliki beberapa faktor. Yaitu ada faktor internal dan
juga ada faktor eksternal. Faktor internal itu sedniri muncul dikarenakan
kesadaran, keingintahuan, kebutuhan, serta motivasi seseprang individu dalam
belajar. Sedangkan faktor eksternal itu sendiri muncul dikarenakan dukungan
keluarga, di sekolah dan juga di masyarakat.

Anda mungkin juga menyukai